Abs Trak

1
ABSTRAK Seiring dengan perkembangan teknologi dan pesatnya pertumbuhan jumlah penduduk menuntut semakin meningkatnya kebutuhan energi yang sangat dibutuhkan dalam bidang transportasi,industri, dan rumah tangga padahal minyak bumi merupakan bahan bakar fosil yang tidak dapat diperbaharui. Solar merupakan bahan bakar yang tergolong paling banyak digunakan, karena kebanyakan alat transportasi, alat pertanian, penggerak generator listrik dan peralatan berat lainnya menggunakan solar sebagai sumber energi. Mengingat arti penting solar serta cadangan minyak bumi yang semakin menipis, berbagai upaya telah dilakukan untuk mencari energi alternatif pengganti bahan bakar tersebut. Bahan bakar alternatif yang saat ini sangat menjanjikan sebagai pengganti solar adalah minyak sawit dan hasil olahannya yang disebut dengan biodiesel. Tujuan dari percobaan ini adalah untuk mengetahui pembuatan biodiesel, pengujian kadar densitas, viskositas, dan asam lemak bebas metil ester (biodiesel). Prosedur percobaan yang pertama adalah uji kadar FFA. Minyak curah ditambahakan mathanol, lalu di titrasi dengan NaOH hingga berwarna pink. Prosedur kedua adalah pembuatan metil ester. Yang pertama di lakukan membuat larutan natrium metoksida dengan mencampurkan NaOH dengan methanol, lalu di campurkan dengan sampel dengan cara di tetesin sampel dengan natrium metoksida secara perlahan dan dimasukan ke waterbad untuk dihangatkan sambil di aduk. Lalu di pisahkan lapisan bawah yang akan ditambahkan air yang hangat, lalu dipisahkan lagi. Prosedur ketiga adalah uji densitas dengan cara memasukan hasil ke piknometer lalu di hitung. Prosedur keempat adalah uji viskositas dengan cara memasukan hasil ke viskometer lalu di ukur waktu alir nya. Hasil percobaan di peroleh densitas biodiesel yaitu 895 kg/m 3 dan % yield yaitu 130,75%. Kesimpulan dari percobaan ini dapat menghasilkan biodiesel yang baik dengan beberapa kriteria.

description

jhgfueh

Transcript of Abs Trak

ABSTRAKSeiring dengan perkembangan teknologi dan pesatnya pertumbuhan jumlah penduduk menuntut semakin meningkatnya kebutuhan energi yang sangat dibutuhkan dalam bidang transportasi,industri, dan rumah tangga padahal minyak bumi merupakan bahan bakar fosil yang tidak dapat diperbaharui. Solar merupakan bahan bakar yang tergolong paling banyak digunakan, karena kebanyakan alat transportasi, alat pertanian, penggerak generator listrik dan peralatan berat lainnya menggunakan solar sebagai sumber energi. Mengingat arti penting solar serta cadangan minyak bumi yang semakin menipis, berbagai upaya telah dilakukan untuk mencari energi alternatif pengganti bahan bakar tersebut. Bahan bakar alternatif yang saat ini sangat menjanjikan sebagai pengganti solar adalah minyak sawit dan hasil olahannya yang disebut dengan biodiesel. Tujuan dari percobaan ini adalah untuk mengetahui pembuatan biodiesel, pengujian kadar densitas, viskositas, dan asam lemak bebas metil ester (biodiesel). Prosedur percobaan yang pertama adalah uji kadar FFA. Minyak curah ditambahakan mathanol, lalu di titrasi dengan NaOH hingga berwarna pink. Prosedur kedua adalah pembuatan metil ester. Yang pertama di lakukan membuat larutan natrium metoksida dengan mencampurkan NaOH dengan methanol, lalu di campurkan dengan sampel dengan cara di tetesin sampel dengan natrium metoksida secara perlahan dan dimasukan ke waterbad untuk dihangatkan sambil di aduk. Lalu di pisahkan lapisan bawah yang akan ditambahkan air yang hangat, lalu dipisahkan lagi. Prosedur ketiga adalah uji densitas dengan cara memasukan hasil ke piknometer lalu di hitung. Prosedur keempat adalah uji viskositas dengan cara memasukan hasil ke viskometer lalu di ukur waktu alir nya. Hasil percobaan di peroleh densitas biodiesel yaitu 895 kg/m3 dan % yield yaitu 130,75%. Kesimpulan dari percobaan ini dapat menghasilkan biodiesel yang baik dengan beberapa kriteria.