22 Pid.sus Tpk 2014 Pn.jkt.Pst

download 22 Pid.sus Tpk 2014 Pn.jkt.Pst

of 291

description

uu

Transcript of 22 Pid.sus Tpk 2014 Pn.jkt.Pst

  • Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesiaputusan.mahkamahagung.go.id

    P U T U S A N

    Nomor : 22/Pid.Sus/TPK/2014/PN.Jkt.Pst

    DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

    Pengadilan Tindak Pidana Korupsi pada Pengadilan Negeri Jakarta

    Pusat yang memeriksa dan mengadili perkara-perkara tindak pidana korupsi

    pada tingkat pertama dengan acara pemeriksaan biasa, telah menjatuhkan

    putusan terhadap Terdakwa :

    Nama Lengkap :MARIA ELIZABETH LIMAN.

    Tempat Lahir : Makassar.

    Umur/ Tanggal Lahir : 67 Tahun / 16 Desember 1946.

    Jenis Kelamin : Perempuan.

    Kebangsaan : Indonesia.

    Tempat Tinggal : Bambu Asri Raya 8, Pondok Bambu Jakarta Timur.

    Agama : Katholik.

    Pekerjaan : Direktur Utama PT. Indoguna Utama.

    Pendidikan : SMA.

    Dalam perkara ini Terdakwa dilakukan penahanan oleh:

    1. Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi di Rutan, sejak tanggal 17

    Desember 2013 s/d tanggal 5 Januari 2014;

    2. Perpanjangan oleh Penuntut Umum pada Komisi Pemberantasan

    Korupsi, sejak tanggal 6 Januari 2014 s/d tanggal 14 Februari 2014;

    3. Penuntut Umum sejak tanggal 13 Februari 2014 s.d. tanggal 26 Februari

    2014;

    Hal. 1 dari 299 halaman Putusan No.22/Pid.Sus.TPK/2014/PN.Jkt.Pst.

    DisclaimerKepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :Email : [email protected] : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 1

  • Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesiaputusan.mahkamahagung.go.id

    4. Ketua Majelis Hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi pada Pengadilan

    Negeri Jakarta Pusat, sejak tanggal 27 Februari 2014 s/d tanggal 28

    Maret 2014;

    5. Perpanjangan Ketua Pengadilan Tindak Pidana Korupsi pada Pengadilan

    negeri Jakarta Pusat, sejak tanggal 29 Maret 2014 s/d 27 Mei 2014.

    Terdakwa didampingi oleh: Denny Kailimang, S.H., M.H.,Harry Ponto,

    S.H., LL. M., H. Bambang Hartono, S.H., M.H., S. Yanti Nurdin, S.H., M.H.,

    Rendy A. Kailimang, S.H., M.H., Hendi Sucahyo Supadiono, S.H., Christine

    Permata Winandya, S.H., Filipus Arya Sembadastyo, S.H., Fernando

    Siagian, S.H., masing-masing adalah advokat pada Kantor Advokat Kailimang

    & Ponto yang bertindak baik secara sendiri-sendiri maupun bersama-sama,

    yang dalam hal ini berdomisili di Menara Kuningan Lt.14/A, Jalan H.R. Rasuna

    Said Blox X-7 Kav. 5 Jakarta, berdasarkan Surat Kuasa Khusus tanggal 07

    Maret 2014;

    Pengadilan Tindak Pidana Korupsi pada Pengadilan Negeri Jakarta

    Pusat tersebut ;

    Setelah membaca :

    1. Surat Penetapan Ketua Pengadilan Tindak Pidana Korupsi pada

    Pengadilan Negeri Jakarta Pusat Nomor : 22/Pid.Sus/TPK/2014/

    PN.Jkt.Pst,. tanggal 27 Pebruari 2014 tentang Penetapan Majelis Hakim ;

    2. Surat Penetapan Ketua Majelis Hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi

    pada Pengadilan Negeri Jakarta Pusat Nomor : 22/Pid.Sus/TPK/2014/

    PN.Jkt.Pst. tanggal 03 Maret 2014 tentang Hari Sidang ;

    3. Surat-surat lainnya dalam berkas perkara ;

    Setelah mendengar pembacaan surat dakwaan ;

    Setelah mendengar keterangan saksi-saksi, pendapat ahli dan

    keterangan Terdakwa serta memeriksa alat-alat bukti surat, alat bukti petunjuk

    dan barang bukti dalam perkara ini;

    DisclaimerKepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :Email : [email protected] : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 2

  • Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesiaputusan.mahkamahagung.go.id

    Telah mendengar pembacaan Tuntutan Penuntut Umum yang dibacakan

    di persidangan pada tanggal 22 April 2014 yang pada pokoknya menuntut

    supaya Majelis Hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi pada Pengadilan

    Negeri Jakarta Pusat yang memeriksa dan mengadili perkara ini memutuskan :

    1. Menyatakan Terdakwa MARIA ELIZABETH LIMAN terbukti bersalah

    melakukan tindak pidana korupsi secara bersama-sama, sebagaimana

    diancam pidana dalam Pasal 5 ayat (1) huruf a Undang-Undang Nomor

    31 Tahun 1999 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi

    sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang Nomor 20 Tahun

    2001 tentang Perubahan Atas Undang-Undang Nomor 31 Tahun 1999

    tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi jo Pasal 55 ayat (1) ke-1

    KUHPidana sebagaimana dalam dakwaan Pertama;

    2. Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa MARIA ELIZABETH LIMAN

    berupa pidana penjara masing-masing selama 4 (empat) tahun dan 6

    (enam) bulan, dikurangi selama para terdakwa berada dalam tahanan,

    dan pidana denda masing-masing sebesar Rp.200.000.000,00 (dua ratus

    juta rupiah) subsidiair 4 (empat) bulan kurungan, dengan perintah supaya

    Terdakwa tetap dalam tahanan.

    3. Menyatakan barang bukti berupa:

    1 1 (satu) bendel fotokopi permohonan penambahan quota semester II tahun 2012 No.IGU/201207-008 dari PT. Indoguna Utama.

    2 1 (satu) lembar asli surat permohonan penambahan quota Semester II tahun 2012 No.STU/201207-002 & fotokopi lampiran dari PT. Sinar Terang Utama.

    3 1 (satu) lembar asli surat permohonan penambahan quota semester II tahun 2012 No.SCA/201207-004 & fotokopi lampiran dari CV. Surya Cemerlang Abadi

    4 1 (satu) lembar asli surat permohonan penambahan quota semester II tahun 2012 No.CKI/201207-007 & fotokopi lampiran dari CV. Cahaya Karya Indah.

    5 1 (satu) lembar asli surat Nomor IGN/201211-012 tanggal 8 November 2012 perihal Permohonan Penambahan Quota Impor Daging Sapi Prime Cut Semester II Tahun 2012 dari PT. Indoguna Utama ditujukan kepada Menteri Pertanian yang ditandatangani diatas materai oleh Juard Effendi, beserta 1 (satu) bundel lampiran surat tersebut.

    6 7 (lembar) asli dokumen disposisi/kartu kendali surat nomor IGN/201211-012, nomor 1686/PD.660/F6/11/2012 pada Dirjen Peternakan dan Kesehatan Hewan dan Direktorat Kesehatan Masyarakat Veteriner

    7 1 (satu) lembar asli surat Nomor: 10686/PD.660/A.81/11/2012 tanggal 8 November 2012 perihal Permohonan Penambahan Quota Import Daging Sapi Prime Cut Semester II Tahun 2012 dari Kepala Pusat Perlindungan

    Hal. 3 dari 299 halaman Putusan No.22/Pid.Sus.TPK/2014/PN.Jkt.Pst.

    DisclaimerKepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :Email : [email protected] : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 3

  • Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesiaputusan.mahkamahagung.go.id

    Varietas Tanaman dan Perizinan Pertanian (PPVTPP) ditujukan kepada Direktur Jenderal Peternakan dan Kesehatan Hewan, Kementerian Pertanian, ditandatangani oleh Suharyono.

    8 1 (satu) lembar fotocopy surat nomor: 1385/PD.660/F6/11/2012 tanggal 22 November 2012 dari Direktur Kesehatan Masyarakat Veteriner, Drs. Akhmad Junaidi, MMA kepada Kepala Pusat Perlindungan Varietas Tanaman dan Perizinan Pertanian perihal Penolakan Permohonan Penambahan Alokasi Impor Daging Sapi Prime Cuts Semester II Tahun 2012 untuk PT. Indoguna Utama

    9 1 (satu) lembar salinan/copy surat Nomor 11067/PD.660/A.8/11/2012 tanggal 26 November 2012, perihal Penolakan Permohonan Penambahan Alokasi Impor Daging Sapi Prime Cut Semester II Tahun 2012 dari PPVT & PP ditandatangani oleh Suharyono, ditujukan kepada Direktur PT. Indoguna Utama.

    10 1 (satu) lembar salinan/copy surat Nomor IGN/201211-027 tanggal 27 November 2012, perihal Permohonan Penambahan Quota Impor Daging Sapi Semester II Tahun 2012 dari PT. Indoguna Utama ditandatangani oleh H. Juard Effendi, ditujukan kepada Menteri Pertanian RI.

    11 1 (satu) lembar salinan/copy surat Nomor STU/201211-010 tanggal 27 November 2012, perihal Permohonan Penambahan Quota Impor Daging Sapi Semester II Tahun 2012 dari PT. Sinar Terang Utama ditandatangani oleh Debbie Inrawati, ditujukan kepada Menteri Pertanian RI.

    12 1 (satu) lembar salinan/copy surat Nomor CKI/201211-009 tanggal 27 November 2012, perihal Permohonan Penambahan Quota Impor Daging Sapi Semester II Tahun 2012 dari CV. Cahaya Karya Indah ditandatangani oleh Mohamad Mulyono, ditujukan kepada Menteri Pertanian RI.

    13 1 (satu) lembar salinan/copy surat Nomor SCA/201211-001 tanggal 27 November 2012, perihal Permohonan Penambahan Quota Impor Daging Sapi Semester II Tahun 2012 dari CV. Surya Cemerlang Abadi ditandatangani oleh Irwanto, ditujukan kepada Menteri Pertanian RI.

    14 Dokumen penolakan permohonan penambahan quota import daging sapi semester II tahun 2012 dari Kepala Pusat Perlindungan Varietas Tanaman dan Perizinan Pertanian ditujukan kepada PT. Indoguna Utama

    15 1 (satu) lembar salinan/copy surat Nomor 11216/PD.660/A.8/11/2012 tanggal 30 November 2012, perihal Penolakan Permohonan Penambahan Alokasi Impor Daging Sapi Semester II Tahun 2012 dari PPVT & PP ditandatangani oleh Abdul Rauf Ginting, ditujukan kepada Direktur PT. Indoguna Utama. Dengan lampiran 1 (satu) lembar copy surat nomor 1385/PD.660/F6/11/2012 tanggal 22 November 2012 dari Direktur Kesehatan Masyarakat Veteriner dan Pascapanen perihal Penolakan Permohonan Penambahan Alokasi Import Daging Sapi Prime Cut Semester II tahun 2012, ditandatangani oleh Akhmad Junaidi, ditujukan kepada Kepala PPVT & PP.

    16 1 (satu) lembar salinan/copy surat Nomor 11215/PD.660/A.8/11/2012 tanggal 30 November 2012, perihal Penolakan Permohonan Penambahan Alokasi Impor Daging Sapi Semester II Tahun 2012 dari PPVT & PP ditandatangani oleh Abdul Rauf Ginting, ditujukan kepada Direktur PT. Sinar Terang Utama. Dengan lampiran 1 (satu) lembar copy surat nomor 1385/PD.660/F6/11/2012 tanggal 22 November 2012 dari Direktur Kesehatan Masyarakat Veteriner dan Pascapanen perihal Penolakan Permohonan Penambahan Alokasi

    DisclaimerKepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :Email : [email protected] : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 4

  • Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesiaputusan.mahkamahagung.go.id

    Import Daging Sapi Prime Cut Semester II tahun 2012, ditandatangani oleh Akhmad Junaidi, ditujukan kepada Kepala PPVT & PP.

    17 1 (satu) lembar salinan/copy surat Nomor 11225/PD.660/A.8/11/2012 tanggal 30 November 2012, perihal Penolakan Permohonan Penambahan Alokasi Impor Daging Sapi Semester II Tahun 2012 dari PPVT & PP ditandatangani oleh Abdul Rauf Ginting, ditujukan kepada Direktur CV. Cahaya Karya Indah. Dengan lampiran 1 (satu) lembar copy surat nomor 1385/PD.660/F6/11/2012 tanggal 22 November 2012 dari Direktur Kesehatan Masyarakat Veteriner dan Pascapanen perihal Penolakan Permohonan Penambahan Alokasi Import Daging Sapi Prime Cut Semester II tahun 2012, ditandatangani oleh Akhmad Junaidi, ditujukan kepada Kepala PPVT & PP.

    18 1 (satu) lembar salinan/copy surat Nomor 11217/PD.660/A.8/11/2012 tanggal 30 November 2012, perihal Penolakan Permohonan Penambahan Alokasi Impor Daging Sapi Semester II Tahun 2012 dari PPVT & PP ditandatangani oleh Abdul Rauf Ginting, ditujukan kepada Direktur CV. Surya Cemerlang Abadi. Dengan lampiran 1 (satu) lembar copy surat nomor 1385/PD.660/F6/11/2012 tanggal 22 November 2012 dari Direktur Kesehatan Masyarakat Veteriner dan Pascapanen perihal Penolakan Permohonan Penambahan Alokasi Import Daging Sapi Prime Cut Semester II tahun 2012, ditandatangani oleh Akhmad Junaidi, ditujukan kepada Kepala PPVT & PP.

    19 1 (satu) bendel fotocopy dokumen Permohonan Penambahan quota Import Daging Sapi Semester I tahun 2013 dari PT. Indoguna Utama, nomor: IGN/201212-0027 tanggal 18 Desember 2012, belum ditandatangani oleh H. Juard Effendi selaku Direktur.

    20 1 (satu) lembar fotocopy Surat Nomor IGN/201212-0027, tanggal 18 Desember 2012 dari Direktur PT Indoguna Utama, H. Juard Effendi Kepada Menteri Pertanian RI

    21 1 (satu) lembar fotocopy Surat Nomor STU/201212-006, tanggal 18 Desember 2012 dari Direktur PT Sinar Terang Utama, Debbie Inrawati Kepada Menteri Pertanian RI

    22 1 (satu) lembar fotocopy Surat Nomor CKI/201212-010, tanggal 18 Desember 2012 dari Direktur CV Cahaya Karya Indah, Mohamad Mulyono Kepada Menteri Pertanian RI

    23 1 (satu) lembar fotocopy Surat Nomor SCA/DKI/201212-003, tanggal 18 Desember 2012 dari Direktur CV Surya Cemerlang Abadi, Irwanto Kepada Menteri Pertanian RI

    24 1 (satu) lembar fotocopy Surat Nomor NGU/DKI/2012-002, tanggal 18 Desember 2012 dari DirekturPT Nuansa Guna Utama, Hilda Irany Effendi, Kepada Menteri Pertanian RI

    25 Asli 1 (satu) lembar cek Bank Central Asia No. BA 351806 tanggal 29 Januari 2013 sebesar Rp1.000.000.000,- (satu milyar rupiah) beserta copy 1 (satu) lembar KTP atas nama TRIAJI FRENDY ARIFKY nomor 3175071301890008.

    26 Asli 1 (satu) lembar Surat Penunjukan No.003/SP/KML/2013 Bank Central Asia atas nama AGUNG YUNIARTO PRIBADI (NIP.199611256) tanggal 2 Januari 2013.

    27 1 (Satu) bonggol cek asli Bank BCA atas nama nasabah PT INDOGUNA SARANA UTAMA no. Rekening 7510404500 KCP JATIBENING, No. Seri Warkat: BA 351801 BA 351813.

    Hal. 5 dari 299 halaman Putusan No.22/Pid.Sus.TPK/2014/PN.Jkt.Pst.

    DisclaimerKepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :Email : [email protected] : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 5

  • Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesiaputusan.mahkamahagung.go.id

    28 Kumpulan dokumen yang terdiri dari:a) 1 (satu) Lembar Asli Bukti pengeluaran kas bank PT Indoguna Utama

    tanggal 29 Januari 2013 senilai Rp500.000.000,- dengan keterangan

    izin retribusi beef.

    b) 1 (satu) lembar fotocopy cek BCA no. BA 351806 tanggal 29 Januari 2013 senilai Rp1000.000.000,- yang dilegalisir oleh Pudji Rahayu A,

    kasir PT. Indoguna Utama.

    29 1 lembar dokumen asli bukti pengeluaran bank PT Indoguna utama BERTULISKAN "TUNAI IBU CEK 187307, PENGURUSAN IJIN KUOTA ACC BOS". (Rp 300 juta)

    30 1 bundel dokumen asli bukti pengeluaran bank PT Indoguna utama untuk pembelian tiket ke medan A.n Elizabeth, ELDA dan AHMAD FATHONA . (Rp29.410.000)

    31 1 lembar dokumen asli bukti pengeluaran bank PT Indoguna utama BERTULISKAN "PERJALANAN KE MEDAN DNG STAD". (Rp 5 Juta)

    32 1 (satu) lembar salinan Bukti Pengeluaran Kas Bank tanggal 6 Maret 2013, biaya entertainment (Angus House) senilai Rp 1.719.500,- dan salinan invoice Angus House Nomor 00019 tanggal 11 Januari 2013, tertulis Ibu Elizabeth PT. Indoguna.

    33 1 bundel dokumen asli bukti pengeluaran bank PT Indoguna utama no KK 2012 12 000448 beaya entertain tamu.

    34 Kumpulan dokumen yang terdiri dari:a) 1 (satu) lembar asli Bukti Pengeluaran Kas Bank PT Indoguna Utama

    Nomor KK 2012 12 000226 Rp 2.034.000 perihal Biaya Entertaint J

    Effendi Nota Terlampir

    b) 1 (satu) lembar Fish & co Pondok Indah Mall 2 Table 14 Pax 2 Total

    366,575

    c) 1 (satu) lembar dokumen tertulis diterima audiensi rapat dengan

    Gubernur DKI Warung Padang DKi 18-12-2012 total Rp 199.000

    d) 1 (satu) lembar dokumen Harmoni Coffe Shop total 609,289.97

    e) 1 (satu) lembar Serambi Bar KDS total 303,710

    f) 1 (satu) lembar Raja Konro Daeng Naba total 179.850

    g) 1 (satu) lembar raja Konro Daeng Naba total Rp 40.700

    h) 1 (satu) lembar raja Konro Daeng Naba Total Rp334.950

    35 1 bundel dokumen asli bukti pengeluaran bank PT Indoguna utama no Cc/201212/0008 "biaya entertain nov des, soraya, elizabeth"

    36 2 lembar dokumen asli bukti pengeluaran bank PT Indoguna utama no CB/201212/0048 dan no CB/201212/0049, dengan total nilai 1 milyar rupiah

    37 3 lembar dokumen asli bukti pengeluaran bank PT Indoguna utama dengan tulisan TUNAI UTK NAMPA, RETRIBUSI IMPORT NAMPA , RETRIBUSI

    DisclaimerKepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :Email : [email protected] : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 6

  • Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesiaputusan.mahkamahagung.go.id

    AMISO, dengan total nilai 1,5 milyar rupiah38 Kumpulan dokumen yang terdiri dari:

    a) 1 (satu) lembar dokumen print tertulis diantaranya 4,125,000.00 Kg

    b) 1 (satu) lembar asli dokumen bukti pengeluaran kas bank Pt Indoguna

    Utamaa Nomor KK 201201 000245 Rp 534.252.340 keterangan

    Retribusi Import Jan-Mei 2012 534.252,34 x rp 1000/ kg tanggal 31

    Januari 2012.

    c) 1 (satu) lembar asli dokumen bukti pengeluaran kas bank Pt Indoguna

    Utamaa Nomor KK 201203 000131 Rp 600.240.000 keterangan

    Retribusi Daging Jan-Mei 2012 S$ 82.000 x 7320 ; 600.240 kg x Rp

    1000/ kg 12 Maret 2012

    d) 1 (satu) lembar asli dokumen bukti pengeluaran kas bank Pt Indoguna

    Utama tanpa Nomor Rp 500.000.000 keterangan Retribusi Import

    daging 500.000 kg x rp 1000/ kg tanggal 26 April 2012

    e) 1 (satu) lembar asli dokumen bukti pengeluaran kas bank Pt Indoguna

    Utama tanpa Nomor Rp 2.450.130.000 keterangan Retribusi Import

    Beef 2.450.130 x Rp 1000/ kg tanggal 19 Juli 2012.

    f) 1 (satu) lembar asli dokumen bukti pengeluaran kas bank Pt Indoguna

    Utama tanpa Nomor Rp 40.377.660 keterangan Retribusi daging

    40.377,66 x Rp 1000/ kg tanggal 03 September 2012Retribusi daging

    40.377,66 x Rp 1000/ kg tanggal 03 September 2012

    39 Kumpulan dokumen yang terdiri dari:a) 1 (satu) lembar dokumen print tertulis diantaranya 792.000 Kg

    b) 1 (satu) lembar asli dokumen bukti pengeluaran kas bank Pt Indoguna

    Utama Nomor BK 242/9 Rp 296.000.000 keterangan biaya quota u/

    kas NAMPA (592.000 kg x rp 500/ kg tanggal 14 September 2012.

    c) 1 (satu) lembar asli dokumen bukti pengeluaran kas bank Pt Indoguna

    Utama Nomor 243/9 Rp 688.000.000 keterangan biaya quota (nampa)

    592.000 kg x Rp 1500/ kg (888.000.000) - Dp Rp 200.000.000 =

    688.000.000 18 September 2012.

    d) 1 (satu) lembar asli dokumen bukti pengeluaran kas bank Pt Indoguna

    Utama Nomor 241/9 Rp 500.000.000 keterangan Sisa biaya quota

    Abmiso 200.000 kg x Rp 3500/ kg (700.000.000) - Dp Rp 200.000.000

    = 500.000.000 14 September 2012.

    Hal. 7 dari 299 halaman Putusan No.22/Pid.Sus.TPK/2014/PN.Jkt.Pst.

    DisclaimerKepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :Email : [email protected] : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 7

  • Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesiaputusan.mahkamahagung.go.id

    40 Kumpulan dokumen yang terdiri dari:a) 1 (satu) lembar dokumen print tertulis diantaranya 400.000 Kg

    b) 1 (satu) lembar asli dokumen bukti pengeluaran kas bank Pt Indoguna

    Utama Nomor KK 2012 08 000176 Rp 200.000.000 keterangan

    Retribusi Import (abmiso)200.000 x rp 1000/ kg tanggal 13 Agustus

    2012.

    c) 1 (satu) lembar asli dokumen bukti pengeluaran kas bank Pt Indoguna Utama Nomor KK 2012 08 000188 Rp 200.000.000 keterangan

    Retribusi Impor (nampa) 200.000 kg x x Rp 1000/ kg 14 Agustus 2012

    41 Kumpulan dokumen yang terdiri dari: a) 1 (satu) lembar bukti faximile

    b) 1 (satu) lembar Fotocopy bukti setoran BCA No Rekening / customer

    255 300 73 72 Aspido dengan nama Penyetor PT Indoguna Sejumlah

    total Rp17.916 650

    c) 1 (satu) lembar fotokopi dokumen ASPIDI (Asosiasi Pengusaha

    Importir Daging Indonesia / Indonesian Meat Importers Association)

    No Ref 707/ASP-TDK/DE/IV/12 tanggal 03 April 2012 Kepada Yth

    Bapak Arya Abdi Effendi / Bapak Effendi PT Indoguna Utama

    pengirim Ir Thomas Sembiring Direktur Eksekutif ASPIDI.

    42 1 (satu) lembar asli bukti pengeluaran kas bank PT Indoguna Utama Rp30.000.000,- tanggal 08 Oktober 2012 dengan keterangan untuk Prabowo ke Dubai

    43 Kumpulan dokumen yang terdiri dari:a) 1 (satu) lembar asli dokumen bukti pengeluaran kas bank PT

    Indoguna Utama Rp75.000.000 Tunai THR Departemen Peternakan

    2012 tanggal 18 Agustus 2012;

    b) 1 (satu) lembar asli dokumen tertulis tangan diantaranya antar ke

    rumah boss disetor ke rek Soraya Kurnia Effendy 342 103 1078.

    c) 1 (satu) lembar asli dokumen tertulis Bukti setoran ke rek 342 103

    1078 Soraya Kusuma Effendy Nama penyetor Aji Jl Taruna No 8 Rp

    75.000.000.

    44 Kumpulan dokumen yang terdiri daria) 1 (satu) lembar asli dokumen bukti pengeluaran kas bank PT

    Indoguna Utama Rp86.000.000 dengan keterangan THR untuk daftar

    terlampir tanggal 8 Agustus 2012.

    DisclaimerKepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :Email : [email protected] : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 8

  • Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesiaputusan.mahkamahagung.go.id

    b) 1 (satu) lembar asli dokumen dengan tulisan tangan diantaranya Prabowo (mantan dirjen) Rp25.000.000,-.

    45 1 (satu) lembar asli Bukti Pengeluaran Kas Bank No. KK 201201000114 sebanyak Rp50.000.000 (lima puluh juta rupiah) dengan keterangan sumbangan untuk Direktur Kesmavet (Pak Junaedi) tanggal 20 Januari 2012.

    46 Kumpulan dokumen yang terdiri dari:a) 1 (satu) Lembar Fotocopy Legalisir perincian untuk prabowo total

    Rp117.215.000,-;

    b) 1 (satu) Lembar Fotocopy Legalisir Bukti pengeluaran kas bank USD

    10.000 (untuk Prabowo) tanggal 22 MAret 2011;

    c) 1 (satu) Lembar Fotocopy Legalisir Bukti pengeluaran kas bank USD

    5000 (untuk Dirjen Peternakan) tanggal 25 April 2011;

    d) 1 (satu) Lembar Fotocopy Legalisir Bukti pengeluaran kas bank

    Rp50.000.000,- (Sumbangan untuk Pak Prabowo, Dirjen Peternakan)

    tanggal 30 Mei 2011,

    e) 1 (satu) Lembar Fotocopy Legalisir Bukti pengeluaran kas bank USD

    10.000 (THR untuk Dirjen Peternakan Prabowo) tanggal 18 Agustus

    2011,

    f) 1 (satu) Lembar Fotocopy Legalisir Bukti pengeluaran kas bank Rp,

    50.000.000,- (untuk Deptan) tanggal 6 September 2011,

    g) 1 (satu) Lembar Fotocopy Legalisir Bukti pengeluaran kas bank

    Rp97.000.000,- (untuk Prabowo, Dirjen Peternakan) tanggal 19

    September 2011,

    h) 1 (satu) Lembar Fotocopy Legalisir Bukti pengeluaran kas bank

    Rp118.550.000,- (untuk Prabowo) tanggal 22 September 2011,

    i) 1 (satu) Lembar Fotocopy Legalisir Bukti pengeluaran kas bank

    Rp200.000.000,- (untuk Prabowo/Deptan/DPR) tanggal 27 September

    2011,

    j) 1 (satu) Lembar Fotocopy Legalisir Bukti pengeluaran kas bank

    Rp200.000.000,- (untuk Prabowo) tanggal 14 Oktober 2011.

    47 Kumpulan dokumen yang terdiri dari:a) 1 (satu) lembar asli print tertulis sebesar Rp91.950.000 (sembilan

    puluh satu juta Sembilan ratus lima puluh ribu rupiah).

    b) 1 (satu) lembar asli Bukti Pengeluaran Kas Bank No. KK

    201203000231 sebanyak Rp91.950..000 (sembilan puluh satu juta

    Hal. 9 dari 299 halaman Putusan No.22/Pid.Sus.TPK/2014/PN.Jkt.Pst.

    DisclaimerKepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :Email : [email protected] : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 9

  • Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesiaputusan.mahkamahagung.go.id

    Sembilan ratus lima puluh ribu rupiah) dengan keterangan sumbangan

    untuk Munas PKS di Medan tanggal 22 Maret 2012.

    c) 1 (satu) lembar asli Nota penjualan uang kertas asing sebanyak USD$

    10.000 (sepuluh ribu dollar) dengan kur Rp 9.195 (sembilan ribu

    seratus Sembilan puluh lima rupiah) menjadi Rp91.950..000 (sembilan

    puluh satu juta sembilan ratus lima puluh ribu rupiah) tanggal 22 Maret

    2012.

    d) 1 (satu) lembar asli permohonan penjualan uang kertas asing sebanyak USD$ 10.000 (sepuluh ribu dollar) dengan kurs Rp 9.195

    (sembilan ribu seratus sembilan puluh lima rupiah menjadi

    Rp91.950..000 (sembilan puluh satu juta sembilan ratus lima puluh

    ribu rupiah) tanggal 22 Maret 2012

    48 Kumpulan dokumen yang terdiri dari 8 (delapan) lembar fotocopy dan tulisan tangan yang berisikan tulisan total group, setoran I dan 2, ASPIDI PRABOWO; dan fotocopy pembelian uang kertas asing PT. INDOGUNA SU senilai Rp7.090.000.000,- tanggal 8 September 2011; dan fotocopy slip permohonan pengiriman uang kepada N. Elizabeth Liman senilai Rp1.714.400.000,-.

    49 Kumpulan Dokumen yang terdiri dari:a) 1 (satu) Lembar Asli Bukti pengeluaran kas bank PT Indoguna Utama

    tanggal 29 Januari 2013 senilai Rp4.850.000,- dengan keterangan

    jasa pengacara Jamaluddin Rustam beserta tindasan bukti setor Rek

    BCA nomor:0251216656 (Jamaluddin Rustam)

    b) 1 (satu) Lembar Asli Bukti pengeluaran kas bank PT Indoguna Utama

    nomor KK 201210000336 tanggal 22 Oktober 2012 senilai

    Rp14.000.000,- dengan keterangan pembelian 1 (satu) ekor sapi

    untuk kurban a.n. Bpk. Djadmiko (Deputy Mensekab) beserta tanda

    terima oleh Mutiarda

    50 1 (satu) lembar asli Bukti Pengeluaran Kas Bank PT Indoguna Utama Nomor KK 2012 12 000217 Rp 20 Juta Keterangan Perkawinan Anak pak Juard tanggal 04 Des 2012

    51 1 (satu) lembar dokumen asli bukti pengeluaran kas bank Pt Indoguna Rp 10 Juta THR th 2012 untuk Dinas Peternakan DKI Jakrta dan Perikana 14-3-2012

    52 1 (satu) lembar asli bukti pengeluaran kas bank Pt Indoguna Utama Rp 7.000.000 u/ bulanan Bpk Musafak bapak Itana , Ibu Duma, Bpk Arif tanggal 3-9-2012.

    53 1 (satu) lembar asli bukti pengeluaran kas Bank Pt indoguna Utama Rp 7.000.000 untuk bulanan Bpk Teguh kepala Balai Karantina Ikan Bapak Diki

    DisclaimerKepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :Email : [email protected] : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 10

  • Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesiaputusan.mahkamahagung.go.id

    P2 Lapangan Bpk Ferry P2 Document 3-9-2012.54 1 (satu) lembar asli bukti pengeluaran kas Bank Pt Indoguna Utama Rp

    5.500.000,- untuk bulanan KPPP Bapak Amantha, Bpk Ratman 3-9-2012.55 1 (satu) lembar asli dokumen bukti pengeluaran kas bank nomor KK 2012 08

    000009 Rp 5.000.000 tunai untuk bulanan KPPP Tj Priok Bapak Siswatoro Bapak Ratman 1-8-2012.

    56 1 (satu) lembar asli dokumen bukti pengleuaran kas Bank nomor KK 2012 08 000008 Rp 7.000.000 untuk bulanan Bapak Teguh kepala Karantiana Ikan Bandara Pak Ferry dan Pak Dikry P2 Karantina Ikan tangal 1-8-2012.

    57 1 (satu) lembar asli bukti pengeluaran kas bank Pt indoguna Utama Rp 2.500.000 untuk sumbangan ke Kapolres Bandara Soekarno Hatta tangagl 27-7-2012.

    58 1 (satu) lembar asli bukti peneluaran kas Bank Pt Indoguna Utama Rp 7.000.000 untuk bulanan Bpk Musafar Kepala Balai besar Karantina hewan Ibu nana kasubdit dan ibu Duma Pak Arif tanggal 1-8-2012.

    59 Kumpulan dokumen yang terdiri dari:a) 1 (satu) lembar asli Bukti Pengeluaran Kas Bank No. KK

    201207000141 sebanyak Rp18.653.565 (delapan belas juta enam

    ratus lima puluh tiga ribu lima ratus enam puluh lima rupiah) dengan

    keterangan biaya perjalanan J. Effendi, Prabowo, Arif P, Atman,

    Murdono, Ronny, Anjasmoro, Assafa ke Bali dan Malang pada tanggal

    5/07/12 s/d 10/07/12 tanggal 12 Juli 2012.

    b) 1 (satu) lembar asli bukti pembayaran makan di Restoran Baso Ino

    Bandara Soekarno-hatta Terminal 3 sebanyak Rp336.504 (tiga ratus

    tiga puluh enam ribu lima ratus empat rupiah) tanggal 5 Juli 2012.

    c) 1 (satu) lembar asli bukti pembayaran makan di Restoran Ayam

    Taliwang Denpasar sebanyak Rp531.850 (lima ratus tiga puluh satu

    ribu delapan ratus lima puluh rupiah) tanggal 6 Juli 2012.

    d) 1 (satu) lembar asli bukti pembayaran makan di Restoran Adhi Jaya

    Sunset Hotel Bali sebanyak Rp703.999 (tujuh ratus tiga ribu sembilan

    ratus sembilan puluh sembilan rupiah) tanggal 6 Juli 2012.

    e) 1 (satu) lembar asli bukti pembayaran makan dengan BCA di restoran

    Bale Udang Mang Engking di Denpasar, Bali sebanyak Rp921.301

    (sembilan ratus dua puluh satu ribu tiga ratus satu rupiah) tanggal 8

    Juli 2012.

    f) 1 (satu) lembar asli bukti pembayaran makan di restoran Bale Udang

    Mang Engking di Denpasar, Bali sebanyak Rp921.301 (sembilan ratus

    dua puluh satu ribu tiga ratus satu rupiah) tanggal 8 Juli 2012.

    Hal. 11 dari 299 halaman Putusan No.22/Pid.Sus.TPK/2014/PN.Jkt.Pst.

    DisclaimerKepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :Email : [email protected] : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 11

  • Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesiaputusan.mahkamahagung.go.id

    g) 1 (satu) lembar asli bukti pembayaran makan di restoran Grand Mega

    Resort sebanyak Rp165.649 (seratus enam puluh lima ribu enam

    ratus empat puluh Sembilan rupiah) tanggal 8 Juli 2012.

    h) 1 (satu) lembar asli bukti pembayaran makan di restoran Grand Mega

    Resort sebanyak Rp837.562 (delapan ratus tiga puluh tujuh ribu lima

    ratus enam puluh dua rupiah) tanggal 7 Juli 2012.

    i) 2 (dua) lembar asli bukti pembayaran makan di tempat makan

    Lamanda Warung sebanyak Rp642.500 (enam ratus empat puluh dua

    ribu lima ratus rupiah) tanggal 7 Juli 2012.

    j) 1 (satu) lembar asli bukti pembayaran makan di Melati Restauran

    sebanyak Rp233.200 (dua ratus tiga puluh tiga ribu dua ratus rupiah)

    tanggal 9 Juli 2012.

    k) 1 (satu) lembar asli bukti pembayaran kamar hotel sebanyak

    Rp1.620.000 (satu juta enam ratus dua puluh ribu rupiah) tanggal 9

    Juli 2012

    l) 1 (satu) lembar asli bukti pembayaran makan di Kedai Qita sebanyak

    Rp233.000 (dua ratus tiga puluh tiga ribu rupiah) tanggal 7 Juli 2012.

    m) 2 (dua) lembar asli bukti pembayaran pesawat atas nama Atman Said

    tiket Lyon Air sebesar Rp1.200.000 (satu juta dua ratus ribu rupiah)

    tanggal 7 Juli 2012.

    n) 1 (satu) lembar pernyataan pengeluaran tanpa nota sebesar Rp11.228.000 (sebelas juta dua ratus dua puluh delapan ribu rupiah).

    60 2 (dua) lembar Bukti Pengeluaran Kas Bank No. KK 201204000131 sebanyak Rp10.000.000 (sepuluh juta rupiah) dengan keterangan pembayaran ke majalah forum tanggal 16 April 2012 asli dan tindasannya.

    61 Kumpulan dokumen yang terdiri dari:a) 1 (satu) lembar Asli Bukti Pengeluaran Kas Bank No. KK 2012 02

    000158 sebanyak Rp30.000.000,- (tiga puluh juta rupiah) dengan

    keterangan Pembayaran Majalah Bidik untuk Pak Syukur (Dirjen

    Peternakan) tanggal 20-2-2012

    b) 3 (tiga) lembar Kuitansi Majalah Bidik nomor 7002/ST/

    BDK/20/02/2012 tanda tangan di atas materai atas nama Neni

    Suzzanna SH Pimpinan Redaksi, sudah terima dari PT Indoguna

    Utama banyaknya Uang Tiga Puluh Juta Rupiah untuk Pembayaran

    Pemuatan Advetorial / Profil Berita/ Cover Depan Pt Indoguna Utama

    DisclaimerKepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :Email : [email protected] : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 12

  • Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesiaputusan.mahkamahagung.go.id

    di Edisi Februari 2012 di Majalah Bidik 20 Feb 2012, asli dan

    tindasanya.

    c) 2 (dua) lembar asli Surat Majalah Bidik No 0702/BDK/20/02/2012 20 Feb 2012 Neni Suzana.

    62 1 (satu) lembar asli Bukti Pengeluaran Kas Bank No. KK 201202000163 sebanyak Rp30.000.000 (tiga puluh juta rupiah) dengan keterangan pengambilan Pak Prabowo (sisa) tanggal 20 Februari 2012

    63 Kumpulan dokumen yang terdiri dari:1 (satu) lembar asli Bukti Pengeluaran Kas Bank (tanpa nomor kode) sebanyak Rp1.000.000,- (satu juta rupiah) dengan keterangan untuk Adm Rekomendasi tanggal 17 Februari 2012; - beserta lampiran Surat dari Dinas Kelautan dan Perikanan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta kepada Dirjen Peternakan dan Kesehatan Hewan Kementerian Pertanian Hal: Pertimbangan atas Surat Permohonan Rekomendasi Import Produk Hewan

    64 1 (satu) lembar asli Bukti Pengeluaran Kas Bank No. KK 20120100042 sebanyak Rp2.999.900 (dua juta sembilan ratus sembilan puluh sembilan ribu sembilan ratus rupiah) dengan keterangan parcel lahiran anak Bp. Herman Khairun Ketua Komisi IV DPR RI tanggal 12 Januari 2012; dan 1 (satu) lembar struk pembelian di MOTHERCARE Tgl.26 Desember 2011 sejumlah Rp2.999.900,-

    65 1 (satu) lembar asli Bukti Pengeluaran Kas Bank No. KK 201201000004 sebanyak Rp5.000.000 (lima juta rupiah) dengan keterangan untuk bulanan Bpk. Musafak (Kepala Karantina Soetta) tanggal 4 Januari 2012.

    66 1 bundel dokumen yang terdiri dari:a. 11 (sebelas) lembar print out dokumen General Ledger PT. Indoguna,

    Account No: 1110001, Kas Kecil, periode 1 Januari 2013 sampai

    dengan 31 Januari 2013.

    b. 6 (enam) lembar print out dokumen General ledger PT Indoguna

    Account No. 6255002, IDR BIAYA EXTRA, periode 1 Desember 2012

    sampai dengan 31 desember 2012.

    c. 5 (lima) lembar print out dokumen General Ledger PT Indoguna Utama Account No. 6250002, BIAYA EKSTRA, periode 1 Januari

    2011 sampai dengan 31 Desember 2011.

    67 17 (tujuh belas) lembar print out dokumen General Ledger PT. Indoguna, Account No: 1110001, Kas Kecil, periode 1 Desember 2012 sampai dengan 31 Desember 2012.

    68 1 (satu) lembar dokumen PT Indoguna Utama General Ledger From 01/01/2012 to 31/12/2012 account no 1155002 IDR UM RETRIBUSI BEEF

    69 1 (satu) bendel fotokopi kas kecil 2012 PT. Indoguna Utama.70 20 (dua puluh) lembar salinan/copy legalisir dokumen Kas Kecil General

    Ledge PT. Indoguna Utama periode 01 September 2011 sampai dengan 30 September 2011

    Hal. 13 dari 299 halaman Putusan No.22/Pid.Sus.TPK/2014/PN.Jkt.Pst.

    DisclaimerKepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :Email : [email protected] : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 13

  • Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesiaputusan.mahkamahagung.go.id

    71 18 (delapan belas) lembar salinan/copy legalisir dokumen Kas Kecil General Ledge PT. Indoguna Utama periode 01 Oktober 2011 sampai dengan 31 Oktober 2011

    72 20 (dua puluh) lembar salinan/copy legalisir dokumen Kas Kecil General Ledge PT. Indoguna Utama periode 01 November 2011 sampai dengan 30 November 2011

    73 29 (dua puluh sembilan) lembar salinan/copy legalisir dokumen Kas Kecil General Ledge PT. Indoguna Utama periode 01 Desember 2011 sampai dengan 31 Desember 2011

    75 1 (satu) bundel copy dokumen mengenai KRISIS DAGING SAPI TAHUN 2012

    76 1 (satu) lembar copy Surat Permohonan dan Persetujuan Pemasukan Daging Sapi tahun 2010, 2011, 2012, dan 2013.

    77 4 (empat) lembar fotocopy Tabel Rekapitulasi Karkas, Daging dan Jeroan Tahun 2011 dan 2012, yang di dalamnya terdapat catatan tulisan tangan yaitu importir daging yang dilingkari (52 perusahaan) dan jual kuota tidak dilingkari (18 perusahaan)

    78 8 (delapan) lembar fotocopy lampiran I tabel yang berisi nomor, imporir, jumlah RPP, semester dan rincian RPP (jenis potongan, negara asal, tempat pemasukan jumlah per jenis potongan (ton) dan jumlah alokasi horeka (ton); beserta 2 (dua) lembar fotocopy lampiran I Rekap Rancangan RPP untuk Horeka Tahun 2013 Tahap II

    79 5 (lima) lembar asli print out Tabel Rekapitulasi Karkas, Daging dan Jeroan Tahun 2011 dan 2012, yang menyebutkan Permohonan Izin Impor dari PT. Indoguna Utama pada tahun 2012 sebesar 17.833.000 kg dan Penerbitan RPP atas PT. Indoguna Utama sebesar 5.417.000 kg.

    80 1 (satu) lembar proyeksi project di Kementerian Pertanian APBN P-2012 & APBN 2013

    81 1 (satu) lembar rekapitulasi keuangan Presiden PKS Uztaz LHI & Anis Matta melalui operator Ahmad Fathanah Partai Keadilan Sejahtera (PKS).

    82 3 (tiga) lembar Nama program kerja di Kementerian Pertanian83 1 (satu) lembar copy disposisi dengan nomor surat: IGN/201211-012 tanggal

    8 November 2012 tentang Permohonan Penambahan Quota Impor Daging Sapi Prime Cut Semester II Tahun 2012.

    84 Copy 6 (enam) buah sobekan kertas dari 1 (satu) lembar dokumen yang didalamnya terdapat tulisan tangan berisi sebuah skema.

    85 Copy 1 (satu) lembar kertas bertuliskan Proyeksi Project di Kementrian Pertanian APBN-P 2012 dan APBN 2013

    86 Asli 1 (satu) lembar kertas ukuran F4 yang didalamnya terdapat tulisan tangan 1. Yakinkan mentri ttg

    87 5 (lima) lembar nota Hotel Arya Duta Medan yang bertuliskan Daftar kebutuhan spesifik, daftar pengusaha, daftar penjual pada halaman pertama dan seterusnya sampai pada halaman kelima yang bertuliskan Ada permentan yg sdh disempurnakan yg menyatakan bahwa importir tidak boleh masuk langsung ke pasar trandisional.

    88 1 (satu) lembar kertas yang bertuliskan perbedaan perhitungan jumlah daging... dan seterusnya.... pada saat ini daging sapi di indonesia adalah yang termahal di dunia.

    DisclaimerKepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :Email : [email protected] : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 14

  • Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesiaputusan.mahkamahagung.go.id

    89 1 (satu) buku kecil catatan berwarna coklat berlabel Parama Hotel dan Restoran yang di dalamnya terdapat tulisan agar jumlah quota tambahan yang disetujui pemerintah diberikan kepada ASPIDI untuk dialokasikan pada anggotanya.

    90 1 (satu) lembar fotocopy legalisir surat rekomendasi persetujuan pemasukan daging sapi periode 20102013.

    91 1 (satu) bendel fotokopi Peraturan menteri Perdagangan Republik Indonesia, Nomor: 60/M-DAG/PER/9/2012 tentang Perubahan Kedua atas Peraturan Menteri Perdagangan Nomor: 30/M-DAG/PER/5/2012 tentang Ketentuan Impor Produk Holtikultura.

    92 1 (satu) bendel fotokopi Peraturan Menteri Perdagangan Republik Indonesia No.30/M-DAG/PER/5/2012 tentang Ketentuan Impor Produk Holtikultura.

    93 1 (satu) bendel fotokopi berita negara Republik Indonesia, Peraturan Menteri Pertanian Republik Indonesia No.03/Permentan/OT/140/1/2012 tentang Rekomendasi Impor Produk Holtikultura.

    94 1 (satu) bendel fotokopi Peraturan Menteri Perdagangan Republik Indonesia No.27/M-DAG/PER/5/2012 tentang Ketentuan Angka Mengenal Importir (API).

    95 1 (satu) bendel fotokopi surat tentang pemberlakuan Permentan 88/2011 dari Kepala Badan Karantina Pertanian, Balai Besar Karantina Pertanian Tanjung Priok, Kementerian Pertanian tanggal 13 April 2012.

    96 1 (satu) bendel fotokopi Peraturan Menteri Perdagangan Republik Indonesia NO.59/M-DAG/PER?9/2012 tentang Perubahan Atas Peraturan Menteri Perdagangan No.27/M-DAG/PER/5/2012 tentang Ketentuan Angka Mengenal Importir (API).

    97 1 (satu) buah BUKU TAMU warna biru dengan tulisan BUKU TAMU pada PT.Indoguna Utama.

    102 18 (delapan belas) lembar asli rekening koran Bank Mandiri Cabang Jakarta DPR RI atas nama LUTHFI HASAN ISHAAQ dengan No. Rekening 102-00-0424118-5 dengan periode 1 Januari 2010 s.d 22 Februari 2013.

    103 2 (dua) lembar asli rekening koran Bank Mandiri Cabang Jakarta DPR RI atas nama LUTHFI HASAN ISHAAQ dengan No. Rekening 102-00-0451053-0 dengan periode 1 Januari 2010 s.d 22 Februari 2013

    104 1 (satu) lembar dokumen tertulis INDOSAT nama pelangan LUTHFI HASAN Nomor PElanggan MTX 00114695 NPWP Nama Acount LUTHFI HASAN SErvice Number 0816940797 Metoda Pembayaran Cash Tanggal tagihan 16 Nomor Vitual Account 0614029546

    105 1 (satu) lembar dokumen tertulis INDOSAT nama pelangan LUTHFI HASAN Nomor PElanggan MTX 02794701 NPWP MIG -DEF Nama Acount LUTHFI HASAN SErvice Number 0816775163 Metoda Pembayaran Cash Tanggal tagihan 28 Nomor Vitual Account 06141711935

    106 2 (dua) lembar asli Print Out Data Pelanggan atas nomor +62816940797.107 1 (satu) lembar fotokopi dokumen Fraksi Partai Keadilan Sejahtera Majelis

    Permusyawaratan Rakyat Republik Indonesia Nomor 090/FPKS-MPR/XI/2009 tanggal 29 Dzulkaidah 1430/ 17 November 2009 perihal Pergantian dan Perubahan Susunan Pimpinan F-PKS MPR RI beserta 1 (satu) lembar lampirannya.

    108 5 (lima) lembar print Tenaga ASisten Anggota DPR RI Fraksi PArtai KEadilan

    Hal. 15 dari 299 halaman Putusan No.22/Pid.Sus.TPK/2014/PN.Jkt.Pst.

    DisclaimerKepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :Email : [email protected] : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 15

  • Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesiaputusan.mahkamahagung.go.id

    Sejahtera109 Kumpulan fotokopi KTP:

    a) 1 (satu) lembar fotokopi KTP atas nama ABOE BAKAR

    b) 1 (satu) lembar fotokopi KTP atas nama YUSUF AHMAD

    c) 1 (satu) lembar fotokopi KTP atas nama H. JAZULI JUWAINI, Lc

    d) 1 (satu) lembar fotokopi KTP atas nama KUSUMA ANDIKA

    e) 1 (satu) lembar fotokopi KTP atas nama AMANG SYAFRUDIN

    f) 1 (satu) lembar fotokopi KTP atas nama MAHFUDZ ABDURRAHMAN

    g) 1 (satu) lembar fotokopi KTP atas nama YUDI WIDIYANA ADIA

    110 Kumpulan Dokumen yang terdiri dari: a) 1 (satu) lembar fotokopi KTP Atas nama NINING SUNINGSIH

    b) 1 (satu) lembar fotokopi KTP atas nama BABAM GANDAFI

    c) 1 (satu) lembar fotokopi KTP atas nama RB SUNDOKO HARYO

    PERMADI

    d) 1 (satu) lembar fotokopi KTP atas nama H. BUCHORI, MA

    e) 1 (satu) lembar fotokopi KTP atas nama NUR SAIFUDDIN ZAIDI

    f) 1 (satu) lembar fotokopi KTP atas nama KUSUMA ANDIKA

    g) 1 (satu) lembar fotokopi KTP atas nama KUSUMA ANDIKA

    h) 1 (satu) lembar fotokopi KTP atas nama H SURAHMAN HIDAYAT

    111 Kumpulan dokumen yang terdiri dari:a) 1 (satu) lembar kartu nama atas nama RANTALA SIKAYO

    b) 1 (satu) lembar tulisan tangan dianaranya tertulis Shamil

    Gadzimagomedov +963930047198

    c) 1 (Satu) lembar fotokopi KTP atas nama RANTALA SIKAYO

    112 Kumpulan barang yaitu a) kumpulan foto berwarna 14 (empat belas) buah

    b) 9 (sembilan ) buah foto

    c) 1 (satu) Tag Nama atas nama KUSUMA ANDIKA

    d) 1 (satu) buah SIM PLUS warna Orange

    113 1 (satu) lembar legalisir Petikan Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 70/P Tahun 2009 yang menetapkan Sdr. Luthfi Hasan Ishaaq, M.A, mewakili Partai Keadilan Sejahtera, Daerah Pemilihan Jawa Timur V; dalam keanggotaan DPR dan MPR masa jabatan tahun 20092014 yang ditandatangani oleh Presiden RI, Dr. H. Susilo Bambang Yudhoyono pada tanggal 15 September 2009.

    114 4 (empat) lembar legalisir Keputusan Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia Nomor: 32/DPR RI/I/2009-2010 tentang Pembentukan dan

    DisclaimerKepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :Email : [email protected] : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 16

  • Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesiaputusan.mahkamahagung.go.id

    Pengesahan Susunan Keanggotaan Komisi I Sampai Dengan Komisi XI Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia Masa Keanggotaan Tahun 20092014 yang ditetapkan pada tanggal 19 Oktober 2009 oleh H. Marzuki Alie, S.E., M.M. selaku Ketua.

    115 4 (empat) lembar ilegalisir Keputusan Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia Nomor: 02/DPR-RI/I/2011-2012 tentang Pembentukan dan Pengesahan Susunan Keanggotaan Komisi I Sampai Dengan Komisi XI Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia Masa Keanggotaan Tahun 20092014 Tahun Sidang 20112012 yang ditetapkan pada tanggal 23 Agustus 2011 oleh DR. H. Marzuki Alie, S.E., M.M. selaku Ketua.

    116 5 (lima) lembar legalisir Keputusan Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia Nomor: 02/DPR-RI/I/2012-2013 tentang Pembentukan dan Pengesahan Susunan Keanggotaan Komisi I Sampai Dengan Komisi XI Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia Masa Keanggotaan Tahun 20092014 Tahun Sidang 20122013 yang ditetapkan pada tanggal 29 Agustus 2012 oleh DR. H. Marzuki Alie, selaku Ketua.

    117 5 (lima) lembar legalisir Keputusan Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia Nomor: 53/PIMP/IV/2010-2011 tentang Perubahan Keempat Belas Atas Keputusan Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia Nomor 34/DPR-RI/I/2009-2010 Tentang Pembentukan dan Pengesahan Susunan Keanggotaan Badan Kerja Sama Antar Parlemen Dewan Perwakilan Rakyat Indonesia Masa Keanggotaan Tahun 20092014 Tahun Sidang 20102011 yang ditetapkan pada tanggal 14 Juni 2011 oleh DR. H. Marzuki Alie, selaku Ketua.

    118 5 (lima) lembar legalisir Keputusan Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia Nomor: 05/DPR RI/I/2011-2012 tentang Tentang Pembentukan dan Pengesahan Susunan Keanggotaan Badan Kerja Sama Antar Parlemen Dewan Perwakilan Rakyat Indonesia Masa Keanggotaan Tahun 20092014 Tahun Sidang 20112012 yang ditetapkan pada tanggal 23 Agustus 2011 oleh DR. H. Marzuki Alie, selaku Ketua.

    119 5 (lima) lembar legalisir Keputusan Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia Nomor: 06/DPR RI/I/2012-2013 tentang Tentang Pembentukan dan Pengesahan Susunan Keanggotaan Badan Kerja Sama Antar Parlemen Dewan Perwakilan Rakyat Indonesia Masa Keanggotaan Tahun 20092014 Tahun Sidang 20112014 yang ditetapkan pada tanggal 29 Agustus 2012 oleh DR. H. Marzuki Alie, selaku Ketua.

    120 5 (lima) lembar legalisir Keputusan Sekretaris Jenderal Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia Nomor: 23/SEKJEN/2009 Tentang Penetapan Tenaga Ahli Pada Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia Tahun Anggaran 2009 yang ditandatangani pada tanggal 5 Januari 2009 oleh Dra. NINING INDRA SHALEH, M. Si. selaku Sekretaris Jenderal.

    121 7 (tujuh) lembar legalisir Keputusan Sekretaris Jenderal Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia Nomor: 69/SEKJEN/2010 Tentang Penetapan Tenaga Ahli Pada Anggota Fraksi Partai Keadilan Sejahtera, Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia Tahun Anggaran 2010 yang ditandatangani pada tanggal 6 Januari 2010 oleh Dra. NINING INDRA SHALEH, M. Si. selaku Sekretaris Jenderal.

    122 4 (empat) lembar legalisir Keputusan Sekretaris Jenderal Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia Nomor: 606/SEKJEN/T.A.A/2011 Tentang

    Hal. 17 dari 299 halaman Putusan No.22/Pid.Sus.TPK/2014/PN.Jkt.Pst.

    DisclaimerKepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :Email : [email protected] : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 17

  • Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesiaputusan.mahkamahagung.go.id

    Penetapan Tenaga Ahli Pada Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia Nomor A-87 Fraksi Partai Keadilan Sejahtera, Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia Tahun Anggaran 2011 yang ditandatangani pada tanggal 3 Januari 2011 oleh Dra. NINING INDRA SHALEH, M. Si. selaku Sekretaris Jenderal.

    123 4 (empat) lembar legalisir Keputusan Sekretaris Jenderal Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia Nomor: 683/SEKJEN/T.A.A/2012 Tentang Penetapan Tenaga Ahli Pada Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia Nomor A-87 Fraksi Partai Keadilan Sejahtera, Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia Tahun Anggaran 2012 yang ditandatangani pada tanggal 2 Januari 2012 oleh Dra. NINING INDRA SHALEH, M. Si. selaku Sekretaris Jenderal.

    124 4 (empat) lembar legalisir Keputusan Sekretaris Jenderal Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia Nomor: 159/SEKJEN/T.A.A/2013 Tentang Penetapan Tenaga Ahli Pada Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia Nomor A-87 Fraksi Partai Keadilan Sejahtera, Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia Tahun Anggaran 2013 yang ditandatangani pada tanggal 2 Januari 2013 oleh Dra. NINING INDRA SHALEH, M. Si. selaku Sekretaris Jenderal.

    125 4 (empat) lembar legalisir Keputusan Sekretaris Jenderal Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia Nomor: 983/SEKJEN/T.A.A/2011 Tentang Penetapan Tenaga Ahli Pada Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia Nomor A-87 Fraksi Partai Keadilan Sejahtera, Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia Tahun Anggaran 2011 yang ditandatangani pada tanggal 3 Januari 2011 oleh Dra. NINING INDRA SHALEH, M. Si. selaku Sekretaris Jenderal.

    126 4 (empat) lembar legalisir Keputusan Sekretaris Jenderal Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia Nomor: 684/SEKJEN/T.A.A/2012 Tentang Penetapan Tenaga Ahli Pada Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia Nomor A-87 Fraksi Partai Keadilan Sejahtera, Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia Tahun Anggaran 2012 yang ditandatangani pada tanggal 2 Januari 2012 oleh Dra. NINING INDRA SHALEH, M. Si. selaku Sekretaris Jenderal.

    127 4 (empat) lembar legalisir Keputusan Sekretaris Jenderal Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia Nomor: 160/SEKJEN/T.A.A/2013 Tentang Penetapan Tenaga Ahli Pada Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia Nomor A-87 Fraksi Partai Keadilan Sejahtera, Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia Tahun Anggaran 2013 yang ditandatangani pada tanggal 2 Januari 2013 oleh Dra. NINING INDRA SHALEH, M. Si. selaku Sekretaris Jenderal.

    128 6 (enam) lembar legalisir Keputusan Sekretaris Jenderal Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia Nomor: 78/SEKJEN/2010 Tentang Penetapan Tenaga Ahli Pada Anggota Fraksi Partai Keadilan Sejahtera, Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia Tahun Anggaran 2010 yang ditandatangani pada tanggal 6 Januari 2010 oleh Dra. NINING INDRA SHALEH, M. Si. selaku Sekretaris Jenderal.

    129 4 (empat) lembar legalisir Keputusan Sekretaris Jenderal Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia Nomor: 467/SEKJEN/T.Ass/2011 Tentang Penetapan Asisten Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia

    DisclaimerKepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :Email : [email protected] : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 18

  • Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesiaputusan.mahkamahagung.go.id

    Nomor A-87 Fraksi Partai Keadilan Sejahtera, Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia Tahun Anggaran 2011 yang ditandatangani pada tanggal 3 Januari 2011 oleh Dra. NINING INDRA SHALEH, M. Si. selaku Sekretaris Jenderal.

    130 4 (empat) lembar legalisir Keputusan Sekretaris Jenderal Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia Nomor: 252/SEKJEN/T.Ass/2012 Tentang Penetapan Asisten Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia Nomor A-87 Fraksi Partai Keadilan Sejahtera, Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia Tahun Anggaran 2012 yang ditandatangani pada tanggal 2 Januari 2012 oleh Dra. NINING INDRA SHALEH, M. Si. selaku Sekretaris Jenderal.

    131 4 (empat) lembar legalisir Keputusan Sekretaris Jenderal Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia Nomor: 77/SEKJEN/T.Ass/2013 Tentang Penetapan Asisten Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia Nomor A-87 Fraksi Partai Keadilan Sejahtera, Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia Tahun Anggaran 2013 yang ditandatangani pada tanggal 2 Januari 2013 oleh Dra. NINING INDRA SHALEH, M. Si. selaku Sekretaris Jenderal.

    132 7 lembar fotocopy keputusan DPR RI no 12 / DPR RI / III / 2011-2012 tentang perubahan atas keputusan DPR RI no: 31 / DPR RI / I / 2009-2010 tentang pembentukan Komisi-Komisi dan penetapan ruang lingkup tugas, serta mitra kerja Komisi-Komisi DPR RI masa keanggotaan tahun 2009 - 2014

    135 5 (lima) lembar copy Surat Keputusan Partai Keadilan Sejahtera Nomor: 025/D/SKEP/DPP-PKS/1432 tanggal 12 Mei 2011 tentang Perubahan Susunan Dewan Pengurus Pusat Partai Keadilan Sejahtera Periode 14311436 Hijriyah beserta lampiran.

    136 2 (dua) lembar copy dokumen Penatalaksanaan Tugas, Fungsi, Tujuan, Wewenang dan Tanggungjawab Jabatan Struktur DPP Partai Keadilan Sejahtera Periode 20102015.

    137 38 (tiga puluh delapan) lembar copy dokumen Salinan Akta Perubahan Susunan Dewan Pengurus Pusat Partai Keadilan Sejahtera Nomor 15.- Tanggal 12 Mei 2011 yang ditandatangani oleh Notaris Ny. TRIE SULISTIOWARNI, SH.

    138 5 (lima) lembar copy dokumen Salinan Akta Perubahan Susunan Dewan Pengurus Pusat Partai Keadilan Sejahtera Nomor 16.- Tanggal 13 Mei 2011 yang ditandatangani oleh Notaris Ny. TRIE SULISTIOWARNI, SH.

    139 1 (satu) buah tas kecil merk Louis Vuitton warna hitam. 159 55 (lima puluh lima) lembar asli rekening koran Bank Mandiri Cabang Jakarta

    Imam Bonjol atas nama AHMAD FATHANAH dengan No. Rekening 122-00-0548651-2 dengan periode 12 April 2010 s.d 08 Februari 2013.

    160 28 (dua puluh delapan) lembar asli rekening koran Bank Mandiri KCP Depok Kartini atas nama AHMAD FATHANAH dengan No. Rekening 157-00-0341462-1 dengan periode 19 Juli 2012 s.d 08 Februari 2013.

    161 1 (satu) lembar slip Mandiri aplikasi setoran/transfer/kliring/inkaso tertulis Penerima JULI WIBOWO Nomor rekening 3080136720 BCA dari Pengirim AHMAD FATHANAH Sejumlah IDR 250.000.000 pembayaran alat2 kesehatan tanggal efektif 14/01/2013 dengan Cap PT Bank Mandiri (Persero) Tbk Branch Depok 14 Jjan 2013 Diana Fithri Yuliani tanggal 14-01-2013.

    Hal. 19 dari 299 halaman Putusan No.22/Pid.Sus.TPK/2014/PN.Jkt.Pst.

    DisclaimerKepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :Email : [email protected] : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 19

  • Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesiaputusan.mahkamahagung.go.id

    162 1 (satu) lembar formulir penarikan Bank Mandiri Cabang Depok tertanggal 17 Januari 2013 atas rekenining AHMAD FATHANAH, nomor rekening 157 0003414021 sebesar US$ 80.000.

    163 1 (satu) lembar kuitansi dengan Materai Tempel Rp 6000 atas nama penandatangan IQBAL ARDIANSYAH telah terima dari AHMAD FATANA uang sejumlah Rp 250.000.000 (Dua Ratus lima Puluh Juta Rupiah) Untuk pembayaran Potongan Uangg Titipan lewat Bapak Achmad Maulana Jumlah Total Rp 750.000.000 (tujuh ratus lima puluh juta rupiah) ini merupakan pembayaran cicilan ke 3 1. U$ 5000, 2. U$ 5000.

    164 1 (satu) lembar asli Print Out Data Pelanggan atas nomor +628118003535.165 1 (satu) lembar asli Print Out Data Pelanggan atas nomor +628119892072.166 5 (lima) lembar asli Print Out Call Detail Record (CDR) atas nomor

    +628119892072. 174 5 (lima) lembar asli Print Out Call Detail Record (CDR) atas nomor

    +6282111888710. 175 3 (tiga) lembar asli Print Out Call Detail Record (CDR) atas nomor

    +6282211888710. 176 1 (satu) lembar asli Print Out Data Pelanggan atas nomor +6282111888710. 177 1 (satu) lembar asli Print Out Data Pelanggan atas nomor +6282211888710.178 2 (dua) lembar asli Print Out Data Pelanggan atas nomor +62816709196. 179 2 (dua) lembar asli Print Out Data Pelanggan atas nomor +6281586008449.180 2 (dua) lembar asli Print Out Data Pelanggan atas nomor +62816814028. 181 1 (satu) lembar print out Guest Bill a.n. BS LUTFI ISHAK MR, Room 9006,

    check in 10 Januari 2013-Check Out 12 Januari 2013; 182 1 (satu lembar print out Guest Bill a.n. AJUDAN-DT LUTFI MR1, Room 9005,

    Check in 10 Jan 2013-check out 12 Jan 2013; 183 1 (satu) lembar print out Guest Bill a.n. AJUDAN-DT LUTFI MR2, Room

    9017, check in 10 Januari 2013 dan check out Tanggal 12 Januari 2013 ; 184 1 (satu) lembar print out Guest Bill a.n. AJUDAN-DT LUTFI MR3, Room

    9025, check in 10 Januari 2013 dan check out Tanggal 12 Januari 2013 ; 185 1 (satu) lembar print out Guest Bill dan 1 (satu) lembat registration card a.n

    AHMAD FATONAH, Room 1061, check in 10 Januari 2013 dan check out Tanggal 11 Januari 2013,

    186 1 (satu) lembar print out Guest Bill, 1 (satu) lembar registration card dan 1 (satu) lembar copy bukti pembayaran a.n. ELISABET LIMAN, Room 1072, check in 10 Januari 2013 dan check out Tanggal 11 Januari 2013;

    187 1 (satu) lembar print out Guest Bill a.n. PK HIDAYAT NURWAHID MR, Roomr 1102, arrival 10 Jan 2013-departure 11 Jan 2013;

    188 1 (satu) lembar print out Guest Bill a.n. DK HIDAYAT NURWAHID MR, Room 1106, arrival 10 Jan 2013-departure 11 Jan 2013;

    189 1 (satu) lembar print out Guest Bill a.n. AK KHAIRUL ANWAR MR, Room 9069, arrival 10 Jan 2013-departure 11 Jan 2013;

    190 1 (satu) lembar print out Guest Bill a.n. DT SYAIFUL MR, Room 9003, arrival 10 Jan 2013-departure 11 Jan 2013;

    191 1 (satu) lembar print out Guest Bill a.n. AK MUHAMMAD HAFEZ MR, Room 9061, arrival 10 Jan 2013-departure 11 Jan 2013.

    192 1 (satu) lembar print out Guest Bill a.n. DT PANITIA 1, Room 9035, arrival 10

    DisclaimerKepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :Email : [email protected] : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 20

  • Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesiaputusan.mahkamahagung.go.id

    Jan 2013-departure 11 Jan 2013); 193 1 (satu) lembar print out Guest Bill a.n. DT PANITIA 2, Room 9055, arrival 10

    Jan 2013-departure 11 Jan 2013. 194 1 (satu) lembar Salinan (FC) Invoice Billing Hotel Aryaduta tertanggal 31

    Januari 2013 yang akan ditagihkan kepada Partai Keadilan Sejahtera d.a. Jl. Kenangan Raya No 51 Medan sebesar Rp 17.792.641,00 (tujuh belas juta tujuh ratus sembilan puluh dua ribu enam ratus empat puluh satu rupiah) yang ditandatangani oleh Account Receivable Hotel Aryaduta a.n. ANDI RAYA SIREGAR

    195 2 (dua) lembar print out List of Checkout Tanggal 11 Januari 2013 Hotel Aryaduta Medan.

    196 1 (satu) lembar master checkout folio No 036160 dari Hotel Santika Premiere Dyandra Medan a.n IR H SUSWONO, Room 1102, check in 10 Januari 2013-Check Out 11 Januari 2013; dengan lampiran sbb:

    a) 1 (satu) lembar breakdown dari master checkout folio No 036160, a.n.

    ASWIN, Kamar 1108

    b) 1 (satu) lembar breakdown dari master checkout folio No 036160, a.n.

    ASWIN, Kamar 1109

    c) 1 (satu) lembar breakdown dari master checkout folio No 036160, a.n.

    ACHYAR, Kamar 1005.

    d) 1 (satu) lembar breakdown dari master checkout folio No 036160, a.n.

    AJUDAN MENTERI/EKO, Kamar 1112.

    197 1 (satu) lembr foto copy dilegalisir KTP a.n. ASWIN d.a. Jl. Enggang III No. 101 t 002/001, Kel. Kenanga Kec. Percut Sei Tuan Kab. Deli Serdang-Sumut.

    198 1 (satu) lembar master checkout folio No 036593 dari Hotel Santika Premiere Dyandra Medan a.n H DR IR SOEWARSO, Kamar 1009 check in 10 Januari 2013-Check Out 11 Januari 2013;

    199 1 (satu) lembar foto copy dilegalisir Bukti Pembayaran dengan menggunakan Kartu Kredit Master Card ************2760, sebesar Rp 815.000,00 (delapan ratus lima belas ribu rupiah).

    200 1 (satu) lembr foto copy dilegalisir KTP a.n. H DR IR SOEWARSO d.a. Jl. Pelita Jaya II No. 30 Rt 003/008 Kel. Kedungjaya, Kec. Tanah Sareal Kota Bogor.

    201 6 (enam) lembar Print out In house Guest List tanggal 10 Januari 2013 dari Hotel Santika Premiere Dyandra Medan.

    202 4 (empat) lembar Print out Expected Departure tanggal 11 Januari 2013 dari Hotel Santika Premiere Dyandra Medan.

    203 Asli 1 (satu) lembar Surat Balasan dari GM Hotel Le Meridien Ref:LMJ-JKT/GM-004/07/0113 tanggal 12 Februari 2013 tentang Data Tamu kamar 1740.

    204 1 (satu) bendel fotokopi lembar Invoice room no 1740 Le Meridien folio no. 238886 arrival 29-01-13 departure 30-01-13 untuk atasnama Mr. Ahmad Maulana sebesar Rp3.484.800,- dan lembar data masukan reservasi serta identitas tamu.

    Hal. 21 dari 299 halaman Putusan No.22/Pid.Sus.TPK/2014/PN.Jkt.Pst.

    DisclaimerKepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :Email : [email protected] : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 21

  • Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesiaputusan.mahkamahagung.go.id

    205 1 (satu) bendel fotokopi lembar Invoice room no 1740 Le Meridien folio no. 237427 arrival 20-01-13 departure 22-01-13 untuk atasnama Mr. Ahmad Maulana sebesar Rp4.265.959,- dan lembar data masukan reservasi serta identitas tamu.

    206 1 (satu) lembar sejarah singkat perusahaan.207 1 (satu) lembar table profile perusahaan. 208 Kumpulan dokumen PT. Indoguna Utama yang terdiri dari:

    a) 11 (sebelas) lembar fotokopi Akta Notaris PPAT Nilda SH Pernyataan

    Keputusan Rapat dengan Penghadap Ny. Ir Soraya Kusuma Effendy

    Nomor 04 Tanggal 10 Juni 2011.

    b) 6 (enam) lembar fotokopi Keputusan Menteri Hukum dan Hak asasi

    Manusia Nomor AHU-30607.AH.01.02.Tahun 2009 tentang

    Persetujuan Akta Perubahan Anggaran Dasar PErseoran Menteri

    Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia

    c) 12 (dua belas) lembar fotokopi Keputusan Menteri Hukum dan Hak

    asasi Manusia Nomor AHU-73000.AH.01.02.Tahun 2008 tentang

    Persetujuan Akta Perubahan Anggaran Dasar PErseoran Menteri

    Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia

    d) 7 (tujuh) lembar fotokopi Berita Acara Rapat Umum Para Pemegang

    Saham Luar Biasa Pt Indoguna Sarana Utama Nomor 02 tanggal 06

    Mei 2003.

    e) 21 (dua puluh satu) lembar fotokopi Keputusan MEnteri Kehakiman

    Republik Indonesia Nomor: C2-26824 HT.01.04 TH 98

    f) 6 (enam) lembar fotokopi Akta Berita Acara Nomor 11 tanggal 1

    Nopember 1991 Notaris dan PPAT Rachmat Santoso SH

    g) 8 (delapan) lembar fotokopi Akta tanggal 9 Januari 1987 No 34 Berita

    Acara dengan notaris Hendra Karyadi SH

    h) 7 (tujuh) lembar fotokopi Akta tanggal 9 Januari 1987 No 33 Jual Beli

    saham dengan notaris Hendra Karyadi SH

    i) 7 (tujuh) lembar fotokopi Akta tanggal 9 Januari 1987 No 32 Jual Beli

    Saham dengan notaris Hendra Karyadi SH.

    j) 7 (tujuh) lembar fotokopi Akta Tanggal 1 September 1984 No 2 Berita

    Acara denga notaris Hendra Karyadi SH

    k) 8 (delapan) lembar fotokopi Akta tanggal 1 September 1984 No 1 Jual

    beli saham dengan notaris Hendra Karyadi SH

    DisclaimerKepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :Email : [email protected] : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 22

  • Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesiaputusan.mahkamahagung.go.id

    l) 7 (tujuh) lembar fotokopi Akta tanggal 25 Januari 1984 No 28 Perubahan Naskah Pendirian dengan hotaris Hendra Karyadi SH.

    209 8 (delapan) lembar Print out Daftar Gaji Karyawan PT Indoguna Utama Tahun 2012 bulan Desember.

    210 8 (delapan) lembar Print out Daftar Gaji Karyawan PT Indoguna Utama Tahun 2012 bulan Januari dan Februari 2013

    211 Satu bundel salinan/copy dokumen lampiran Permohonan Penambahan Quota Impor Daging Sapi Semester II Tahun 2012 dari PT. Indoguna Utama, yang diantaranya memuat dokumen: SIUP, NPWP, TDP, API-U, Surat Rekomendasi Impor Produk Hewan dari

    Dinas Pertanian dan Perikanan Banten, Surat Rekomendasi Impor Produk

    Hewan dari Dinas Kelautan dan Pertanian Prov DKI Jakarta, Penetapan

    Importir Terdaftar Produk Hewan dari Kemeterian Perindustrian

    212 1 (satu) bendel dokumen yang terdiri dari :a) 1 (satu) lembar fotokopi Keputusan Menteri Hukum dan Hak Asasi

    Manusia Republik Indonesia Nomor : AHU-50845.AH.01.01.Tahun

    2010 tentang Pengesahan Badan Hukum Perseroan.

    b) 25 (dua puluh lima) lembar fotokopi Akta Pendirian Perseroan

    Terbatas PT. Sinar Terang Utama Tanggal 27 Agustus 2010 Nomor

    25 dengan Notaris / PPAT Nilda, SH dengan penghadap Ny Ir

    SORAYA KUSUMA EFFENDY.

    c) 1 (satu) lembar Daftar Gaji Karyawan PT. Sinar Terang Utama bulan

    Desember 2012 Januari 2013, Februari 2013.

    213 Satu bundel salinan/copy dokumen lampiran Permohonan Penambahan Quota Impor Daging Sapi Semester II Tahun 2012 dari PT. Sinar Terang Utama, yang diantaranya memuat dokumen: SIUP, NPWP, TDP, API-U, Surat Rekomendasi Impor Produk Hewan dari Dinas Pertanian dan Perikanan Banten, Surat Rekomendasi Impor Produk Hewan dari Dinas Kelautan dan Pertanian Prov DKI Jakarta, Penetapan Importir Terdaftar Produk Hewan dari Kemeterian Perindustrian

    214 1 (satu) bendel dokumen yang terdiri dari: a) 4 (empat) lembar fotokopi Akta Penambahan Persekutuan

    Komanditer CV Cahaya Kaya Indah Tanggal 03 September 2012

    Nomor 01 dengan Notaris Woedjoed Wiradi, SH. M.Kn. Notaris Kota

    Bekasi SK No AHU -005.AH.02.02.Tahun 2012 tanggal 16 Januari

    2012.

    b) 8 (delapan) lembar fotokopi Akta Pendirian Persekutuan Komanditer

    CV Cahaya Karya Indah Nomor 04 tanggal 17 Desember 2007

    Hal. 23 dari 299 halaman Putusan No.22/Pid.Sus.TPK/2014/PN.Jkt.Pst.

    DisclaimerKepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :Email : [email protected] : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 23

  • Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Mahk

    amah

    Agun

    g Rep

    ublik

    Indo

    nesia

    Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesiaputusan.mahkamahagung.go.id

    dengan Notaris Gerry SH.

    c) 1 (satu) lembar Daftar Gaji Karyawan CV Cahaya Karya Indah bulan

    Desember 2012 Januari 2013, Februari 2013.

    215 Satu bundel salinan/copy dokumen lampiran Permohonan Penambahan Quota Impor Daging Sapi Semester II Tahun 2012 dari CV. Cahaya Karya Indah, yang diantaranya memuat dokumen:SUIP, NPWP, TDP, API-U, Surat Rekomendasi Impor Produk Hewan dari

    Dinas Pertanian dan Perikanan Banten, Surat Rekomendasi Impor Produk

    Hewan dari Dinas Kelautan dan Pertanian Prov DKI Jakarta.

    216 1 (satu) bendel dokumen yang terdiri dari: a) b. 6 (enam) lembar fotokopi Akta pengeluaran dan perubahan

    persekutuan komanditer CV Surya Cemerlang Abadi Tanggal 03

    September 2012 Nomor 01 dengan Notaris H Sukirna SH MKn.

    Notaris Kota Administrasi Jakarta Timur SK Menteri Hukum dan Hak

    Asasi Manusia Republik Indonesia No AHU -044.AH.02.02.Tahun

    2012 tanggal 01 Juni 2012.

    b) 9 (Sembilan) lembar fotokopi Akta Pendirian Persekutuan Komanditer

    CV Surya Cemerlang Abadi Nomor: 05 Tanggal: 17 Desember 2007

    dengan Notaris Gerry SH Notaris dan Pejabat PEmbuat Akta Tanah

    Kantor Jl Raya Jakarta Km 8 Ranjeng Ciruas Serang Banten 42182

    c) 1 (satu) lembar Daftar Gaji Karyawan CV Surya Cemerlang Abadi

    bulan Desember 2012 Januari 2013, Februari 2013.

    217 Satu bundel salinan/copy dokumen lampiran Permohonan Penambahan Quota Impor Daging Sapi Semester II Tahun 2012 dari CV.Surya Cemerlang Abadi. , yang diantaranya memuat dokumen:SUIP, NPWP, TDP, API-U, Surat Rekomendasi Impor Produk Hewan dari

    Dinas Pertanian dan Perikanan Banten, Surat Rekomendasi Impor Produk

    Hewan dari Dinas Kelautan dan Pertanian Prov DKI Jakarta.

    218 25 (dua puluh lima) lembar fotokopi Akta Pendirian Perseroan Terbatas CV Nuansa Guna Utama Tanggal 27 Agustus 2010 Nomor 26 dengan Notaris / PPAT Nilda, SH dengan penghadap Ny Ir SORAYA KUSUMA EFFENDY.

    a) 1 (satu) lembar Daftar Gaji Karyawan CV Nuansa Guna Utama bulan Desember 2012 Januari 2013, Februari 2013.

    219 Fotocopy NPWP, Surat Keterangan Domisili Perusahaan, Tanda Daftar Perusahaan, Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP), Angka Pengenal Importir Umum (API-U), dan Kartu Identitias Pimpinan perusahaan PT. Berkat Mandiri Prima

    a) Fotocopy NPWP, Surat Keterangan Domisili Perusahaan, Tanda

    DisclaimerKepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusa