12050874266_Ricky Ardian Pratama

download 12050874266_Ricky Ardian Pratama

of 16

Transcript of 12050874266_Ricky Ardian Pratama

  • 7/26/2019 12050874266_Ricky Ardian Pratama

    1/16

    KEWIRAUSAHAAN

    RENCANA PEMBANGKIT LISTRIK 3500MW

    SEBAGAI UPAYA PEINGKATAN DAYA SAING

    INDONESIA DI ERA MEA

    OLEH:

    RICKY ARDIAN PRATAMA

    12050874266

    PRODI S1 TEKNIK ELEKTROPRODI S1 TEKNIK ELEKTRO

    JURUSAN TEKNIK ELEKTROJURUSAN TEKNIK ELEKTRO

    FAKULTAS TEKNIKFAKULTAS TEKNIK

    UNIVERSITAS NEGERI SURABAYAUNIVERSITAS NEGERI SURABAYA

    2015/20162015/2016

  • 7/26/2019 12050874266_Ricky Ardian Pratama

    2/16

    MEA(MASYARAKAT

    EKONOMI ASEAN)

  • 7/26/2019 12050874266_Ricky Ardian Pratama

    3/16

    PENGERTIAN MEA

    Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA) atau ASEAN

    Economy Community (AEC) diartikan sebagai sebuahmasyarakat yang saling terintegrasi satu sama lain

    (maksudnya antara negara yang satu dengan negara yang

    lain dalam lingkup ASEAN) dimana adanya perdagangan

    bebas diantara negara-negara anggota ASEAN yang telah

    disepaki bersama antara pemimpin-pemimpin negara-

    negara ASEAN untuk mengubah ASEAN menjadi

    kawasan yang lebih stabil, makmur dan kompetitif dalam

    pembangunan ekonomi.

  • 7/26/2019 12050874266_Ricky Ardian Pratama

    4/16

    PENTINGNYA MEA

    1. MEA akan mendorong arus investasi dari luar masuk ke

    dalam negeri.

    2. Membuat kemudahan dalam hal pembentukanjoint

    venture(kerjasama) antara perusahaan-perusahaan

    diwilayah ASEAN.

    3. Pasar Asia Tenggara merupakan pasar besar yangbegitu potensial dan juga menjanjikan.

    4. Memberikan peluang kepada negara-negara anggota

    ASEAN dalam hal meningkatkan kecepatan

    perpindahan sumber daya manusia dan modal.5. Menciptakan transfer teknologi dari negara-negara

    maju ke negara-negara berkembang yang ada diwilayah

    Asia Tenggara.

  • 7/26/2019 12050874266_Ricky Ardian Pratama

    5/16

  • 7/26/2019 12050874266_Ricky Ardian Pratama

    6/16

    YANG HARUS DILAKUKAN

  • 7/26/2019 12050874266_Ricky Ardian Pratama

    7/16

    RENCANA

    PEMBANGUNAN

    PEMBANGKIT LISTRIK

    35000MW SEBAGAI

    DAYA SAING

    INDONESIA DI ERA

    MEA

  • 7/26/2019 12050874266_Ricky Ardian Pratama

    8/16

    KEWIRAUSAHAAN DI INDONESIA

  • 7/26/2019 12050874266_Ricky Ardian Pratama

    9/16

    RENCANA PEMBANGUNAN PUSAT

    TENAGA LISTRIK 3500MW

    Pemerintah telah berkomitmen untuk merealisasikan

    penyediaan listrik sebesar 35 ribu Megawatt (MW)

    dalam jangka waktu 5 tahun (2014-2019). Sepanjang 5

    tahun ke depan, pemerintah bersama PLN dan swasta

    akan membangun 109 pembangkit; masing-masingterdiri 35 proyek oleh PLN dengan total kapasitas

    10.681 MW dan 74 proyek oleh swasta/Independent

    Power Producer (IPP) dengan total kapasitas 25.904 MW.

    Dari 35 ribu MW pembangkit yang akan dibangun,

    dibutuhkan dana lebih dari 1.127 triliun rupiah. Olehkarena itu, keterlibatan pihak swasta/IPP yang akan

    membangun 10.681 MW mutlak dibutuhkan.

  • 7/26/2019 12050874266_Ricky Ardian Pratama

    10/16

    PROGRAM PRIORITAS

    PEMERINTAH

  • 7/26/2019 12050874266_Ricky Ardian Pratama

    11/16

    PRIORITAS PEMERINTAH DALAM

    PEMBANGUNAN INFRASTRUKTUR

  • 7/26/2019 12050874266_Ricky Ardian Pratama

    12/16

    PERCEPATAN PELAYANAN

    PERIZINAN KETENAGALISTRIKAN

    PTSP BKPM telah menyederhanakan proses perizinan bidang ketenagalistrikan dari 52jenis izin menjadi 25 jenis izin dan dari 923 hari menjadi 256 hari

    Permasalahan perizinan adalah banyaknya jenis perizinan dan saling

    mempersyaratkan,sehingga perlu penyederhanaan untuk mempersingkat waktu,

    terutama perizinan lahan/pertanahan, lingkungan, dan daerah;

    Metode yang digunakan untuk penyederhanaan perizinan adalah Hapus, Gabung,

    Sederhanakan dan Limpahkan (HGSL) serta penyederhanan administrasi prosesperizinan.

    Telah dilakukan perubahan Permen Baru dari Kementerian/ Lembaga terkait untuk

    mendukung PTSP Pusat Ketenagalistrikan (Sektor Agraria, Sektor Kehutanan dan

    Sektor Perhubungan).

  • 7/26/2019 12050874266_Ricky Ardian Pratama

    13/16

    PELUANG PENGUSAHA LISTRIK

    DALAM PEMBANGUNAN 3500MW

    Program pembangunan pusat tenaga listrik

    3500MW merupkan salah satu program utama

    pemerintah.

    Pemerintah membangun 109 pembangkit; masing-

    masing terdiri 35 proyek oleh PLN dengan totalkapasitas 10.681 MW dan 74 proyek oleh

    swasta/Independent Power Producer (IPP) dengan

    total kapasitas 25.904 MW.

    Sekitar 74% pembangunan pembangkit akandiberikan ke pihak swasta.

    Dengan adanya rencana pembangunan 3500MW

    itu, maka produsen peralatan listrik dalam negeri

    akan mendapatkan peluang besar

  • 7/26/2019 12050874266_Ricky Ardian Pratama

    14/16

    TANTANGAN PENGUSAHA

    LISTRIK DALAM PEMBANGUNAN

    3500MWMempercepat ketersediaan lahan.Menyediakan proses negosiasi harga

    Mempercepat proses pengadaan barang dan jasa

    Memastikan kinerja pengembang dan kontraktorandal dan terpercaya.

    Mengendalikan proyek melalui project

    management office (PMO)

    Memperkuat koordinasi dengan para pemangkukepentingan terkait

  • 7/26/2019 12050874266_Ricky Ardian Pratama

    15/16

    DAFTAR PUSTAKA

    BKPM.PELUANG DAN TANTANGAN INVESTASI USAHA

    KETENAGALISTRIKAN DALAM MASYARAKAT EKONOMIASEAN.2015.Jakarta: BKPM

    Eddy Kuntadi.PERANAN PENGUSAHA DAERAH DALAM

    MENGHADAPI MEA 2015. Jakarta: KADIN DKI Jakarta

    http://www.pln.co.id/blog/35-000-mw/

    http://www.pln.co.id/blog/35-000-mw/http://www.pln.co.id/blog/35-000-mw/
  • 7/26/2019 12050874266_Ricky Ardian Pratama

    16/16

    SEKIAN

    TERIMAKASIH