1. silabus-kbk-pendidikan-pancasila-uno-101

11
SILABUS PENDIDIKAN PANCASILA Jurusan/PS : Ekonomi/Ekonomi Pembangunan Nama Dosen: Mata Kuliah (MK) : Pendidikan Pancasila 1. Drs. I Nym Wistha Darmada, M.HUM (K) Kode MK : UNO 101 2. Drs. I Wayan Kesieg SKS : 2 (dua) 3. Drs . Suhirman, SH Semester : 1 (satu) 4. Drs. I Gusti Ketut Suana Prasyarat : - 5. D rs. I Made Sumbang Wijaya, M.Si 6. D rs. I Made Suarsa, MS 7. I Gede Sutrisna Adhi, SH 8. Drs. Yuwono,SH,M.S Standar Kompetensi : Setelah berakhirnya perkuliahan mata kuliah ini mahasiswa diharapkan mampu menjelaskan tentang landasan dan tujuan Pendidikan Pancasila, Pancasila dalam konteks sejarah Perjuangan Kebangsaan Indonesia, menghayati dan mengamalkan nilai-nilai Pancasila (Pancasila sebagai Filsafat Hidup Bangsa Indonesia), filsafat Pancasila, Pancasila dalam konteks ketatanegaraan kita (pancasila sebagai dasar negara RI), jaman Orde Lama, Orde Bara Era Reformasi, dan Pancasila sebagai paradigma kehidupan bermasyarakat dan bernegara. No . Kompetensi Dasar Materi Pokok Pengalaman Belajar Indikator Pencapaian Penilaian Alokasi Waktu Sumber/ Bahan/Alat T UK US TM P L 1 2 3 4 5 6 7 8 9 1 1 12 1

Transcript of 1. silabus-kbk-pendidikan-pancasila-uno-101

Page 1: 1. silabus-kbk-pendidikan-pancasila-uno-101

SILABUS PENDIDIKAN PANCASILA

Jurusan/PS : Ekonomi/Ekonomi Pembangunan Nama Dosen:Mata Kuliah (MK) : Pendidikan Pancasila 1. Drs. I Nym Wistha Darmada, M.HUM (K)Kode MK : UNO 101 2. Drs. I Wayan KesiegSKS : 2 (dua) 3. Drs . Suhirman, SHSemester : 1 (satu) 4. Drs. I Gusti Ketut SuanaPrasyarat : - 5. D rs. I Made Sumbang Wijaya, M.Si

6. D rs. I Made Suarsa, MS7. I Gede Sutrisna Adhi, SH8. Drs. Yuwono,SH,M.S

Standar Kompetensi : Setelah berakhirnya perkuliahan mata kuliah ini mahasiswa diharapkan mampu menjelaskan tentang landasan dan tujuan Pendidikan Pancasila, Pancasila dalam konteks sejarah Perjuangan Kebangsaan Indonesia, menghayati dan mengamalkan nilai-nilai Pancasila (Pancasila sebagai Filsafat Hidup Bangsa Indonesia), filsafat Pancasila, Pancasila dalam konteks ketatanegaraan kita (pancasila sebagai dasar negara RI), jaman Orde Lama, Orde Bara Era Reformasi, dan Pancasila sebagai paradigma kehidupan bermasyarakat dan bernegara.

No. Kompetensi Dasar Materi PokokPengalaman

BelajarIndikator Pencapaian Penilaian

Alokasi Waktu

Sumber/ Bahan/Alat

T UK US TM P L1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

1 Mampu menjelaskan landasan dan tujuan Pendidikan Pancasila

1. Menjelaskan landasan dari MK Pendidikan Pancasila

2. Menjelaskan tujuan (kompetensi) apa yang diharapkan dari MK Pendidikan Pancasila dan cara-cara mencapainya.

Mempelajari dan mendiskusikan landasan dan tujuan Pendidikan Pancasila

Mahasiswa dapat menjelaskan landasan dan tujuan Pendidikan Pancasila

√ √ √ 50 - 50 1. Silabus, SAP2. Kontrak

Perkuliahan3. Texbook

1

Page 2: 1. silabus-kbk-pendidikan-pancasila-uno-101

2 Mampu menjelaskan: pengertian sejarah, perjuangan bangsa, menceritakan sejarah masuknya agama-agama ke Indonesia dan kerajaan Nusantara (Sriwijaya, Majapahit)

Menjelaskan Pancasila dalam konteks sejarah perjuangan bangsa Indonesia

Mempelajari dan mendiskusikan pengertian sejarah, perjuangan bangsa, sejarah masuknya agama-agama ke Indonesia dan kerajaan Nusantara (Sriwijaya, Majapahit)

Mahasiswa dapat menjelaskan: pengertian sejarah, perjuangan bangsa, sejarah masuknya agama-agama ke Indonesia dan kerajaan Nusantara (Sriwijaya, Majapahit)

√ √ √ 50 - 50 1. Silabus, SAP2. Kontrak

Perkuliahan3. Texbook

3 Mampu menceritakan datangnya Penjajah Belanda: VOC, tanam paksa dan akibat bagi rakyat Indonesia, politik etis, kebangkitan Nasional (dari Budi Utomo 20 Mei 1908, SDI/SI, ...PNI, Sumpah Pemuda

1. Menjelaskan datangnya Penjajah Belanda: VOC, tanam paksa dan akibat bagi rakyat Indonesia, politik etis

2. Menjelaskan kebangkitan Nasional (dari Budi Utomo 20 Mei 1908, SDI/SI, ...PNI, Sumpah Pemuda

Mempelajari dan mendiskusikan datangnya Penjajah Belanda: VOC, tanam paksa dan akibat bagi rakyat Indonesia, politik etis, kebangkitan Nasional (dari Budi Utomo 20 Mei 1908, SDI/SI, ...PNI, Sumpah Pemuda)

Mahasiswa dapat menjelaskan datangnya Penjajah Belanda: VOC, tanam paksa dan akibat bagi rakyat Indonesia, politik etis, kebangkitan Nasional (dari Budi Utomo 20 Mei 1908, SDI/SI, ...PNI, Sumpah Pemuda)

√ √ √ 50 - 50 1. Silabus, SAP2. Kontrak

Perkuliahan3. Texbook

4 Mampu membedakan Pancasila sebagai filsafat hidup Bangsa Indonesia dan Dasar Negara RI

1. Penjajahan Jepang, perumusan Pancasila (MR.M.Yamin, Ir.Soekarno, Piagam Jakarta, Pancasila resmi sebagai dasar negara, 18 Agustus 1945 pada Pembukaan UUD 1945).

Mempelajari dan mendiskusikan Pancasila sebagai filsafat hidup Bangsa Indonesia dan Dasar Negara

Mahasiswa dapat menjelaskan Pancasila sebagai filsafat hidup Bangsa Indonesia dan Dasar Negara RI

√ √ √ 50 - 50 1. Silabus, SAP2. Kontrak

Perkuliahan3. Texbook

2

Page 3: 1. silabus-kbk-pendidikan-pancasila-uno-101

2. Menjelaskan secara singkat Pancasila sebagai filsafat hidup Bangsa Indonesia dan dasar negara RI.

RI

5 Mampu menafsirkan Pancasila sebagai filsafat hidup bangsa Indonesia

1. Menjelaskan pengertian filsafat, filsafat hidup Bangsa Indonesia

2. Menjelaskan penghayatan dan pengamalan dari nilai-nilai yang terkandung pada setiap sila dari Pancasila

3. Menganalisis dari suatu kasus (peristiwa) yang sesuai atau bertentangan dengan nilai yang terkandung pada setiap sila dari Pancasila.

Mempelajari dan mendiskusikan pengertian filsafat, filsafat hidup Bangsa Indonesia, penghayatan dan pengamalan dari nilai-nilai yang terkandung pada setiap sila dari Pancasila, Menganalisis dari suatu kasus (peristiwa) yang sesuai atau bertentangan dengan nilai yang terkandung pada setiap sila dari Pancasila.

Mahasiswa dapat menjelaskan Pancasila sebagai filsafat hidup bangsa Indonesia

√ √ √ 50 - 50 1. Silabus, SAP2. Kontrak

Perkuliahan3. Texbook

6 Mampu mengidentifikasikan Pancasila sebagai sistem filsafat

1. Menjelaskan pengertian sistem dalam kaitan filsafat Pancasila

2. Menjelaskan Pancasila yang sila-silanya tersusun secara sistematis, hierarkis, logis, adalah filsafat.

Mempelajari dan mendiskusikan pengertian sistem dalam kaitan filsafat Pancasila, Pancasila yang sila-silanya tersusun secara sistematis, hierarkis, logis, adalah filsafat.

Mahasiswa dapat menjelaskan Pancasila sebagai sistem filsafat

√ √ √ 50 - 50 1. Silabus, SAP2. Kontrak

Perkuliahan3. Texbook

3

Page 4: 1. silabus-kbk-pendidikan-pancasila-uno-101

7 Mampu mengidentifikasikan Pancasila sebagai ideologi nasional

1. Menjelaskan Pancasila Sebagai Idiologi Nasional Dan Penerapan nya.

2. Menjelaskan Idiologi Kapitalisme Yang Lahir Dari Idialisme Dan Komunisme Yang Lahir Dari Materialisme.

3. Pandangan Pancasila Sebagai Idiologi Nasional Terhadap Kapitalisme Dan Komunisme.

Mempelajari dan mendiskusikan Pancasila Sebagai Idiologi Nasional Dan Penerapannya, Idiologi Kapitalisme Yang Lahir Dari Idialisme Dan Komunisme Yang Lahir Dari Materialisme, Pandangan Pancasila Sebagai Idiologi Nasional Terhadap Kapitalisme Dan Komunisme

Mahasiswa dapat menjelaskan Pancasila sebagai ideologi nasional

√ √ √ 50 - 50 1. Silabus, SAP2. Kontrak

Perkuliahan3. Texbook

8 Mampu mengidentifikasikan Pancasila dalam konteks Ketatanegaraan RI (Pancasila sebagai Dasar Negara RI)

1. Menjelaskan Trias Politica, dasar memahami Pemerintahan Demokrasi dan UUD 1945.

2. Menjelaskan sistematika UUD 1945.

3. Menjelaskan Pembukaan UUD 1945, tentang Pancasila sebagai sumber dari segala sumber hukum di Indonesia (Pancasila sebagai staat fundamental normus dan kedudukannya dalam tertib hukum negara kita)

Mempelajari dan mendiskusikan Trias Politica, dasar memahami Pemerintahan Demokrasi dan UUD 1945, sistematika UUD 1945, Pembukaan UUD 1945, tentang Pancasila sebagai sumber dari segala sumber hukum di Indonesia (Pancasila sebagai staat fundamental

Mahasiswa dapat menjelaskan Pancasila dalam konteks Ketatanegaraan RI (Pancasila sebagai Dasar Negara RI)

√ √ √ 50 - 50 1. Silabus, SAP2. Kontrak

Perkuliahan3. Texbook

4

Page 5: 1. silabus-kbk-pendidikan-pancasila-uno-101

normus dan kedudukannya dalam tertib hukum negara kita)

9 Mampu mengidenti fikasikan Pancasila sebagai dasar Negara RI

1. Menjelaskan pasal-pasal dalam batang tubuh UUD 1945 yang merupakan realisasi dari setiap sila Pancasila (Ps 29 merupakan realisasi sila 1, ps 31 realisasi sila II, dsb.

2. Menjelaskan Lembaga-lembaga Tinggi Negara dan lembaga Tertinggi Negara (sebelum Amandemen UUD 1945)

Mempelajari dan mendisku sikan:1. pasal-pasal

dalam batang tubuh UUD 1945 yang merupakan realisasi dari setiap sila Pancasila (Ps 29 merupakan realisasi sila 1, ps 31 realisasi sila II, dsb,

2. Lembaga-lembaga Tinggi Negara dan lembaga Tertinggi Negara (sebelum Amandemen UUD 1945)

Mahasiswa dapat menjelaskan Pancasila sebagai dasar Negara RI

√ √ √ 50 - 50 1. Silabus, SAP2. Kontrak

Perkuliahan3. Texbook

10 Mampu mengidentifikasikan Pancasila sebagai dasar Negara RI

1. Menjelaskan hubungan tata kerja antara DPR-Presiden-MA dan pasal-pasal dalam BT UUD 1945 yang mendukung masing-masing lembaga.

2. Menjelaskan hak dan kewajiban DPR, Presiden,

Mempelajari dan mendis kusikan:1. Hubungan tata

kerja antara DPR-Presiden-MA dan pasal-pasal dalam

Mahasiswa dapat menjelaskan Pancasila sebagai dasar Negara RI

√ √ √ 50 - 50 1. Silabus, SAP2. Kontrak

Perkuliahan3. Texbook

5

Page 6: 1. silabus-kbk-pendidikan-pancasila-uno-101

MA.3. Menjelaskan secara singkat

Jaman Orde Lama dan Orde Baru yang berkaitan dengan UUD RIS, UUDS, dan UUD 1945.

BT UUD 1945 yang mendukung masing-masing lembaga.

2. Hak dan kewajiban DPR, Presiden, MA.

3. Jaman Orde Lama dan Orde Baru yang berkaitan dengan UUD RIS, UUDS, dan UUD 1945.

11 Mampu mengidentifikasikan Era Reformasi

1. Menjelaskan pengertian: reformasi, tuntutan reformasi

2. Menjelaskan situasi/faktor-faktor penyebab terjadinya reformasi (mantan Presiden Soeharto yang otoriter terselubung-KKN-Krismon-krisis-krisis kepercayaan)

Mempelajari dan mendiskusikan reformasi, tuntutan reformasi, faktor-faktor penyebab terjadinya reformasi (mantan Presiden Soeharto yang otoriter terselubung-KKN-Krismon-krisis-krisis kepercayaan)

Mahasiswa dapat menjelaskan Era Reformasi

√ √ √ 50 - 50 1. Silabus, SAP2. Kontrak

Perkuliahan3. Texbook

12 Mampu mengidentifikasikan Era Reformasi

1.Latar belakang dilakukannya amandemen UUD 1945, akibat perubahan pasal 1 ayat 2 UUS 1945 terhadap sistem Ketatanegaraan RI.

2.Menjelaskan pasal-pasal

Mempelajari dan mendiskusikan latar belakang dilakukannya amandemen UUD 1945, akibat

Mahasiswa dapat menjelaskan Era Reformasi

√ √ √ 50 - 50 1. Silabus, SAP2. Kontrak

Perkuliahan3. Texbook

6

Page 7: 1. silabus-kbk-pendidikan-pancasila-uno-101

yang mengalami perubahan dan penambahan (pasal 7 UUD 1945, pasal-pasal ttg HAM, penyelenggara PEMILU, otonomi daerah.

perubahan pasal 1 ayat 2 UUS 1945 terhadap sistem Ketatanegaraan RI, pasal-pasal yang mengalami perubahan dan penambahan (pasal 7 UUD 1945, pasal-pasal ttg HAM, penyelenggara PEMILU, otonomi daerah

13 Mampu mengidentifikasikan Pancasila sebagai paradigma kehidupan bermasyarakat dan bernegara

Menjelaskan pengertian paradigma, pancasila sebagai paradigma pembangunan negara kita.

Mempelajari dan mendiskusikan pengertian paradigma, pancasila sebagai paradigma pembangunan negara kita,

Mahasiswa dapat menjelaskan Pancasila sebagai paradigma kehidupan bermasyarakat dan bernegara

√ √ √ 50 - 50 1. Silabus, SAP2. Kontrak

Perkuliahan3. Texbook

14 Mampu mengidentifikasikan Pancasila sebagai paradigma kehidupan bermasyarakat dan bernegara

Analisis penerapan pancasila sebagai paradigma pembangunan negara kita dan tujuan yang sudah dan belum dicapai,

Analisis penerapan pancasila sebagai paradigma pembangunan negara kita dan tujuan yang sudah dan belum dicapai

Mahasiswa dapat menjelaskan Pancasila sebagai paradigma kehidupan bermasyarakat dan bernegara

√ √ √ 50 - 50 1. Silabus, SAP2. Kontrak

Perkuliahan3. Texbook

Keterangan : T = tertulis, UK = unjuk kerja, US = unjuk sikap, Tm = tatap muka, P = praktikum, L = latihanPUSTAKA

1. UUD 1945; sebelum dan sesudah amandemen2. Pendidikan Pancasila, Dr. Kaelan, M.S.3. Sejarah Perjuangan Pergerakan Kebangsaan Indonesia, Drs C.S.T. Kansil, dkk4. Pengantar Filsafat, Drs. Lasiyo dan Dr. Yuwono

7

Page 8: 1. silabus-kbk-pendidikan-pancasila-uno-101

5. Pancasila sebagai Idiologi, Oetojo Oesman dan Alfian6. Risalah Sidang BPUPKI dan PPKI (28 Mei-22 Agustus 1945, Sekretariat Negara)7. Diumumkan oleh dosen bersangkutan (sesuai materi perkuliahan)

8