alinahrowi4.files.wordpress.com file · Web viewpengaruh kala revolusi matahari, bumi, dan bulan...

27

Click here to load reader

Transcript of alinahrowi4.files.wordpress.com file · Web viewpengaruh kala revolusi matahari, bumi, dan bulan...

Page 1: alinahrowi4.files.wordpress.com file · Web viewpengaruh kala revolusi matahari, bumi, dan bulan terhadap. peristiwa gerhana bulan. paper. diajukan untuk memenuhi salah satu syarat.

PENGARUH KALA REVOLUSIMATAHARI, BUMI, DAN BULAN TERHADAP

PERISTIWA GERHANA BULAN

PAPERDIAJUKAN UNTUK MEMENUHI SALAH SATU SYARAT

DALAM MENGIKUTI UJIAN AKHIR NASIONAL (UN) DI MADRASAH ALIYAH

DARUL ‘ULUM BUMIHARJO

DISUSUN OLEH :1. ASEP AHMAD JL NIS ( 809 ) NISN ( 9945589332 )2. ALI NAHROWI NIS ( 807 ) NISN ( 9940589328 )3. AMINIYATI NIS ( 808 ) NISN ( 9338632130 )4. DEWI ENI SAFITRI NIS ( 810 ) NISN ( 9940589330)5. FITRIANI NIS ( 815 ) NISN ( 9938632105 )6. IRVAN NIS ( 820 ) NISN ( 9951703151 )7. MARYAMAH NIS ( 869 ) NISN ( 9947696771 )8. MERLINA NIS ( 826 ) NISN ( 9926536138 )

JURUSAN : ILMU PENGETAHUAN ALAM (IPA)

MADRASAH ALIYAH DARUL ‘ULUM BUMIHARJOBUAY BAHUGA WAY KANAN

2011 / 2012

1

Page 2: alinahrowi4.files.wordpress.com file · Web viewpengaruh kala revolusi matahari, bumi, dan bulan terhadap. peristiwa gerhana bulan. paper. diajukan untuk memenuhi salah satu syarat.

YAYASAN PENDIDIKAN DARUL ‘ULUM (YPDU)MADRASAH ALIYAH (MA) DARUL ‘ ULUM BUMIHARJO

KECAMATAN BUAY BAHUGA KABUPATEN WAY KANAN

PENGESAHAN

Piper yang berjudul “PENGARUH KALA REVOLUSI MATAHARI, BUMI DAN

BULAN TERHADAP PERISTIWA GERHANA BULAN“, telah diuji dan diterima

sebagai syarat mengikuti Ujian Akhir Sekolah (UAS) dan Ujian Akhir Nasional (UN)

Madrasah Aliyah Darul ‘Ulum Bumiharjo.

Hari : .............................................................

Tanggal : .............................................................

Tempat : Kantor Madrasah Aliyah Darul ‘Ulum Bumiharjo

Team Penguji1. …………………………….

2. …………………………….

3. ……………………………

4. ……………………………

Bumiharjo,...........................2012

Guru Pembimbing

SUSAN ARISANTI

MengetahuiKepala Madrasah Aliyah Darul ‘Ulum

Drs. GATOT SUBROTO, M.MPd.NIY.

2

Page 3: alinahrowi4.files.wordpress.com file · Web viewpengaruh kala revolusi matahari, bumi, dan bulan terhadap. peristiwa gerhana bulan. paper. diajukan untuk memenuhi salah satu syarat.

MOTTO

1. Menggunakan akal dan pikiran dalam berbuat lebih mulia

daripada menggunakan hawa nafsu

2. Keuletan dan ketabahan adalah perjuangan untuk mencapai

keberhasilan.

3. Kejujuran akan mendatangkan keberkahan dan keberkahan

akan memberikan ketenangan dalam hidup.

3

Page 4: alinahrowi4.files.wordpress.com file · Web viewpengaruh kala revolusi matahari, bumi, dan bulan terhadap. peristiwa gerhana bulan. paper. diajukan untuk memenuhi salah satu syarat.

PERSEMBAHAN

1. Kepada kedua orang tua yang tercinta dan yang telah memberi motivasi dan

do’a dalam belajar.

2. Kepada Drs. Gatot Subroto, M.MPd, selaku Kepala Madrasah Aliyah Darul

‘Ulum.

3. Kepada Ibu Susan Arisanti selaku Pembimbing

4. Kepada Bapak / Ibu Guru selaku pengajar

5. Kepada teman-teman Kelas XII IPA/IPS senasib seperjuangan, khususnya

Tahun Pelajaran 2011/2012

6. Kepada pihak yang telah membantu menyelesaikan karya tulis ini.

4

Page 5: alinahrowi4.files.wordpress.com file · Web viewpengaruh kala revolusi matahari, bumi, dan bulan terhadap. peristiwa gerhana bulan. paper. diajukan untuk memenuhi salah satu syarat.

KATA PENGANTAR

Puji syukur Penulis haturkan kepada Allah SWT yang telah melimpahkan

rahmat dan karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan Karya Tulis yang

berjudul “PENGARUH KALA REVOLUSI MATAHARI, BUMI DAN BULAN

TERHADAP PERISTIWA GERHANA BULAN “, dalam penulisan paper ini, kami

banyak mendapat bantuan dari berbagai pihak sehingga tidak lupa kami

mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada semua pihak yang telah

membantu kami sehingga paper ini dapat diselesaikan dengan baik.

Dalam penulisan paper ini, penulis menyadari masih banyak kekurangan dan

kekeliruan, oleh karena itu penulis sangat mengharapkan kritik dan saran guna

menyempurnakan paper ini.

Akhir kata, semoga paper ini dapat bermanfaat bagi kita semua, khususnya

bagi para siswa dan siswi serta peserta didik lainnya.

Bumiharjo, ...... Januari 2012

Penulis

5

Page 6: alinahrowi4.files.wordpress.com file · Web viewpengaruh kala revolusi matahari, bumi, dan bulan terhadap. peristiwa gerhana bulan. paper. diajukan untuk memenuhi salah satu syarat.

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ................................................................................................... 1HALAMAN PENGESAHAN ..................................................................................... 2HALAMAN MOTO .................................................................................................... 3HALAMAN PERSEMBAHAN .................................................................................. 4ABSTRAK ................................................................................................................... 5KATA PENGANTAR ................................................................................................. 6DAFTAR ISI ............................................................................................................... 7

BAB I PENDAHULUAN ...............................................................................................1.1 LATAR BELAKANG .............................................................................................1.2 PERMASALAHAN .................................................................................................

.1.2.1 Ruang Lingkup

Masalah ..........................................................................1.2.2 Pembatasan

Masalah .....................................................................................1.2.3 Rumusan

Masalah ......................................................................................

1.3 TUJUAN PENULISAN ......................................................................................................

1.4 MANFAAT PENULISAN ...............................................................................................

II TINJAU PUSTAKA ..............................................................................................................2.1 Matahari ................................................................................................................2.2 Bumi ................................................................................................................................2.3 Bulan .......................................................................................................................2.4 Kala Revolusi ............................................................................................................2.5 Peristiwa Gerhana Bulan ........................................................................................

III. PEMBAHASAN ..............................................................................................................3.1 Bahan-bahan Percobaan Sederhana .............................................................................3.2 Cara Percobaan Sederhana ..........................................................................................

6

Page 7: alinahrowi4.files.wordpress.com file · Web viewpengaruh kala revolusi matahari, bumi, dan bulan terhadap. peristiwa gerhana bulan. paper. diajukan untuk memenuhi salah satu syarat.

3.3 ...........................................................................................................

IV. PENUTUP ...............................................................................................................4.1 Kesimpulan .............................................................................................................4.2 Saran ....................................................................................................................

DAFTAR PUSTAKA ...........................................................................................................LAMPIRAN-LAMPIRAN .........................................................................................................

7

Page 8: alinahrowi4.files.wordpress.com file · Web viewpengaruh kala revolusi matahari, bumi, dan bulan terhadap. peristiwa gerhana bulan. paper. diajukan untuk memenuhi salah satu syarat.

BAB IPENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang

Seiring dengan kemajuan zaman yang serba modern saat ini, menusia sebagai

makhluk rasional berusaha mengatasi masalah-masalah yang dihadapinya. Dengan

akal dan pikirannya manusia dapat mengungkapkan rahasia-rahasia alam melalui

proses percobaan. Dari hasil peroses percobaan tersebut lahirlah sebuah karya-karya

yang sangat bermanfaat dalam berbagai bidang diantaranya bidang percobaan seperti

pengaruh kala revolusi matahari, bumi dan bulan terhadap peristiwa gerhana serta

banyak yang lainnya.

Dalam keadaan yang begitu maju saat ini, masih banyak masyarakat yang masih

berpedoman pada pemikiran nenek moyang yang msaih banyak berpengaruh pada

tradisi adat. Mereka beranggapan bahwa proses terjadinya gerhana bulan dikarenakan

ada makhluk sakral yang memakannya. Lalu, agar makhluk sakral tersebut

mengeluarkan bulannya kembali, mereka melakukan beberapa kegiatan seperti :

memukuli alat-alat dapur, dan lain-lain. Yang semuanya itu menurut penelitian

modern sangatlah tidak benar.

Dari uraian di atas maka penulis akan menerapkan cara kerja alat sederhana untuk

membuktikan bahwa anggapan masyarakat tentang proses terjadinya gerhana bulan

karena dimakan oleh makhluk sakral sehingga percobaan tersebut dapat membuktikan

bahwa anggapan masyarakat itu tidak benar.

8

Page 9: alinahrowi4.files.wordpress.com file · Web viewpengaruh kala revolusi matahari, bumi, dan bulan terhadap. peristiwa gerhana bulan. paper. diajukan untuk memenuhi salah satu syarat.

1.2. Permasalahan

1.2.1 Ruang Lingkup Permasalahan

Pokok permasalahan dalam pembahasan ini adalah bagaimana pengaruh kala

revolusi matahari, bumi dan bulan terhadap peristiwa gerhana bulan dilihat dari

kedudukan matahari, bumi dan bulan.

1.2.1 Pembatasan Masalah

Agar pembahasan ini tidak menimbulkan salah pandangan dan jelas ruang lingkupnya

maka adanya pembatasan-pembatasan sebagai berikut :

1. Kala revolusi bumi dan bulan

Revolusi bumi adalah peredaran bumi mengelilingi matahari dan revolusi bulan

adalah peredaran bulan mengelilingi matahari.

2. Gerhana Bulan

Gerhana Bulan terjadi saat sebagian atau keseluruhan penampang bulan tertutup

oleh bayangan bumi. Itu terjadi bila bumi berada diantara matahari dan bulan pada

satu garis lurus yang sama, sehingga sinar matahari tidak dapat mencapai bulan.

9

Page 10: alinahrowi4.files.wordpress.com file · Web viewpengaruh kala revolusi matahari, bumi, dan bulan terhadap. peristiwa gerhana bulan. paper. diajukan untuk memenuhi salah satu syarat.

1.2.3. Rumusan Masalah

Dalam pembahasan in penulis mengemukakan permasalahan: bagaimana

membuat percobaan dengan alat sederhana agar dapat membuktikan proses terjadinya

gerhana bulan.

1.3. Tujuan Penulisan

Adapun tujuan dari penulisan ini adalah :

Menerapkan pengetahuan yang penulis dapatkan dalam proses pembelajaran

Untuk dapat lebih memahami cara kerja alat sederhana yang diterapkan dalam

percobaan.

1.4. Manfaat Penulisan

Manfaat dari penulisan ini adalah untuk mengenalkan kepada masyarakat secara

umum, khususnya untuk dunia pendidikan bahwa ada beberapa hal yang harus

diketahui dalam proses terjadinya gerhana bulan. Agar dapat secara mudah

mengamati pengaruh kala revolusi matahari, bumi dan bulan terhadap peristiwa

gerhana.

10

Page 11: alinahrowi4.files.wordpress.com file · Web viewpengaruh kala revolusi matahari, bumi, dan bulan terhadap. peristiwa gerhana bulan. paper. diajukan untuk memenuhi salah satu syarat.

BAB II

TINJAUAN PUSTAKA

2.1. Matahari

Matahari adalah bola raksasa yang terbentuk dari gas hidrogen dan helium.

Matahari termasuk bintang berwarna putih yang berperan sebagai pusat tata surya.

Hal ini dinyatakan oleh Nicolaus Copernicus pada abad ke-16.

2.2. Bumi

Bumi adalah planet ketiga dari planet tata surya. Usianya mencapai 4,6 miliar

tahun. Bumi adalah sebuah planet kebumian, yang artinya terbuat dari batuan berbeda

dibandingkan gas raksasa seperti Planet Jupiter.

Planet ini adalah yang terbesar dari empat planet kebumian, dalam kedua arti,

massa dan ukuran. Dari ke empat planet kebumian, bumi juga memiliki kepadatan

tertinggi, gravitasi permukaan terbesar, medan magnet terkuat dan rotasi paling cepat.

Bumi juga merupakan satu-satunya planet kebumian yang memiliki lempeng tektonik

yang aktif.

11

Page 12: alinahrowi4.files.wordpress.com file · Web viewpengaruh kala revolusi matahari, bumi, dan bulan terhadap. peristiwa gerhana bulan. paper. diajukan untuk memenuhi salah satu syarat.

2.3. Bulan

Bulan adalah satu-satunya satelit alami bumi dan merupakan satelit alam

terbesar ke-5 dari tata surya. Bulan tidak mempunyai sumber cahaya sendiri dan

cahaya bulan sebnarnya berasal dari pantulan cahaya matahari.

Jarak rata-rata bumi-bulan dari pusat ke pusat adalah 384.403 km, sekitar 30 kali

diameter bumi. Diameter bulan adalah3,474 km, sedikit lebih kecil dari seperempat

diameter bumi. Ini berarti volume bulan hanya sekitar 2% volume bumi dan tarikan

gravitasi.

Bulan beredar mengelilingi bumi sekali setiap 27,5 hari (periode orbitnya) dan

variasi periodik dalam sistem bumi-bulan-matahari bertanggung jawab atas terjadinya

fase-fase bulan yang berulang setiap 29,5 hari (periode sinodik).

Bulan berada dalam orbit sinkron dengan bumi. Hal ini menyebabkan hanya 1 sisi

permukaan bulan saja yang dapat diamati dari bumi. Orbit sinkron menyebabkan kala

rotasi sama dengan kala revolusinya.

2.4. Kala Revolusi

Kala revolusi adalah waktu yang diperlukan planet untuk melakukan satu kali

revolusi. Kala revolusi bumi adalah 365¼ hari atau 1 tahun. Perhatikan letak matahari

pada bulan Maret, Juni, September, samakah kedudukan matahari sepanjang tahun?

Ternyata sepanjang tahun kedudukan matahari seolah berubah-ubah antara Bulan

Maret sampai September kita melihat bayangan benda mengarah ke selatan.

12

Page 13: alinahrowi4.files.wordpress.com file · Web viewpengaruh kala revolusi matahari, bumi, dan bulan terhadap. peristiwa gerhana bulan. paper. diajukan untuk memenuhi salah satu syarat.

Hal ini terjadi karena kedudukan matahari ketika itu seolah-olah berada di sebelah

utara.

2.5. Peristiwa Gerhana Bulan

Gerhana Bulan terjadi saat sebagian atau keseluruhan penampang bulan

tertutup oleh bayangan bumi. Itu terjadi bila bumi berada di antara matahari dan

bulan pada satu garis lurus yang sama, sehingga sinar matahari tidak dapat mencapai

bulan.

13

Page 14: alinahrowi4.files.wordpress.com file · Web viewpengaruh kala revolusi matahari, bumi, dan bulan terhadap. peristiwa gerhana bulan. paper. diajukan untuk memenuhi salah satu syarat.

BAB III

PEMBAHASAN

3.1. Bahan-bahan Percobaan Sederhana

Adapun bahan-bahan untuk percobaan adalah banyak diambil dari alat sederhana

diantaranya : senter, bola, lem perekat, kayu penyangga.

3.2. Cara Percobaan Sederhana

1. Siapkan 2 bola dengan diameter 6 cm dan 3 cm serta senter.

2. Rekatkan bola berdiameter kecil ke bola berdiameter besar.

3. Nyalakan senter.

4. Putar bola tersebut, hingga kedudukan matahari, bumi dan bulan berada pada posisi

yang berjajar lurus.

5. Maka karena diameter bumi lebih besar dari bulan maka cahaya matahari tidak

sampai ke bulan, sehingga mengakibatkan gerhana.

14

Page 15: alinahrowi4.files.wordpress.com file · Web viewpengaruh kala revolusi matahari, bumi, dan bulan terhadap. peristiwa gerhana bulan. paper. diajukan untuk memenuhi salah satu syarat.

BAB IV

PENUTUP

4.1. Kesimpulan

Setelah mengadakan evaluasi terhadap hasil penelitian paper ini maka penulis

menarik beberapa kesimpulan diantaranya :

Ada pengaruh kala revolusi matahari, bumi dan bulan terhadap peristiwa gerhana

bulan.

4.2. Saran

Melalui karya tulis ini, penulis ingin memberikan beberapa saran yang

mungkin dapat bermanfaat bagi kita terutama dalam membaca laporan hasil

penelitian ini, sarannya yaitu :

1. Pada suatu sisi kita perlu percaya pada hukum adat kebudayaan, tetapi pada

sisi lain kita juga perlu pembuktian atas hukum tersebut.

2. Sebelum kita melakukan penelitian maka diperlukan persiapan yang matang

sehingga penelitian tersebut berjalan dengan lancar.

15

Page 16: alinahrowi4.files.wordpress.com file · Web viewpengaruh kala revolusi matahari, bumi, dan bulan terhadap. peristiwa gerhana bulan. paper. diajukan untuk memenuhi salah satu syarat.

DAFTAR PUSTAKA

http : //google.com/id.wikipedia.org/wiki/matahari/”/diakses 07 Januari 2012.

http : //google.com/id.wikipedia.org/wiki/bumi/diakses 07 Januari 2012.

http : //www.akupinter.com/.../34-kala-revolusi/diakses 07 Januaro 2012.

Kertisen, Nyoman dan Budi Kase, E.1994.Fisika.Jakarta : Oriental Baru.

16

Page 17: alinahrowi4.files.wordpress.com file · Web viewpengaruh kala revolusi matahari, bumi, dan bulan terhadap. peristiwa gerhana bulan. paper. diajukan untuk memenuhi salah satu syarat.

LAMPIRAN-LAMPIRAN

DAFTAR KONSULTASI

PENULISAN KARYA TULIS

NO HARI/TANGGAL URAIAN TANDA TANGAN

1. Mengajukan Judul

2. Pengajuan Rumusan Masalah

3. Pembuatan Rancangan Laporan

4. Pengetikan laporan

Bumiharjo, Januari 2012 Pembimbing,

SUSAN ARISANTI

17