Urinalisis

Post on 13-Apr-2015

161 views 18 download

description

ppt

Transcript of Urinalisis

URINALISIS ADALAH SUATU METODA UNTUK MELIHAT KOMPONEN METABOLIT

YANG DIEKSKRESI MELALUI URINE

UNTUK ITU DIPERLUKAN

PERSYARATAN

= URINE BERSIH

= URINE PAGI HARI

YANG DIANALISA PADA PEMERIKSAAN URINE ADALAH :

= KEASAMAN ( Ph )

= BERRAT JENIS

= ALBUMIN/PROTEIN

= REDUKSI

= BILIRUBIN

= UROBILIN

= SEDIMEN : ERITROSIT

: LEUKOSIT

: KRISTAL

: SILINDER

: LAIN-LAIN ( JAMUR/ BAKTERI)

TEKNIK PEMERIKSAAN URINE :

1. SECARA FISIS

2. SECARA KMIAWI

TEKNIK PEMERIKSAAN URIN SECARA FISIS

CARA PEMERIKSAANNYA MELIPUTI :

1. WARNA : BILA URINE NAMPAK WARNA MERAH --- DARAH

BILA NAMPAK WARNA COKLAT SEPETI TEH --- BILIRUBIN

BILA PUTIH MIRIP SUSU ---- PUS/ NANAH

2. KEKERUHAN : BILA URINE NAMPAK KERUH ---- KRISTAL/ EPITEL

3. KEASAMAN ( pH)

PEMERIKSAAN pH INI DAPAT DENGAN CARA :

1. KERTAS LAKMUS : MERAH ----- ASAM

BIRU ----- BASA

2. KERTAS NITRASIN

3. pH METER

NORMAL : 4,8 – 7,5

BERAT JENIS :

UNTUK PEMERIKSAAN BERAT JENIS DAPAT DIGUNAKAN

UROMETER

NORMAL : 1,003 – 1,03

URINE

TEKNIK PEMERIKSAAN SECARA KIMIAWI :

1. PEMERIKSAAN PROTEIN/ ALBUMIN

A. SECARA REBUS

HASIL :

= JENIH : NEGATIF

= KERUH

TETESI AS.CUKA 25%

KERUH JERNIH

POSITIF NEGATIF

URINE

DIPANASKAN

B. REAKSI HELER

PADA METODA INI MENGGUNAKAN LARUTAN “HNO3” PEKAT,

YAITU URINE YANG TELAH DIMASUKKAN KE DALAM TABUNG

REAKSI, KEMUDIAN DIBEIKAN LARUTAN ASAM NITRAT PEKAT

MELALUI TABUNG SECARA PERLAHAN-LAHAN, BILA TERJADI

BENTUKAN CINCIN BERWARNA BIRU, MAKA URINE YANG

BERSNGKUTAN BERARTI MENGANDUNG PROTEIN

POSITIF

NEGATIF

C. REAKSI ESBACH

PRINSIPNYA : PROTEIN + LARUTAN ESBACH KERUH

LARUTAN ESBACH TERDIRI DARI :

= ASAM PIKRAT : 10,0 GR

= ASAM SITRAT : 20,0 GR

= AQUADESTILATA : SAMPAI 1000,0 CC

KERUH : --- POSITIF

TIDAK KERUH : --- NEGATIF

5. PEMERIKSAAN SEDIMEN URINE

CENTRIFUS

SEDIMEN DIAMATI PADA MIKROSKOP

SITOLGI : ADALAH ILMU YANG MEMPELAJARI TENTANG SEL

SITOLOGI DIAGNOSTIK : ADALAH SUATU ILMU YANG MEMPELAJARI

CARA PENILAIAN ATAU INTERPERTASI DARI SUATU SEL, BAIK SEL YANG BERASAL DARI EXFOLIATIVE MUPUN DIAMBIL DENGAN CARA TERTENTU SEPERT: KEROAN STSU INPRIN

SITOLOGI DIAGNOSTIK PERTAMA KALI DIKEMUKAKAN OLEH

PAPANICOLAOU, YAITU UNTUK MENDETEKSI ADANYA KERADANGAN

PADA VAGINAL. SETELAH ITU JUGA DAPAT DIGUNAKAN UNTUK

MENENTUKAN ADANYA :KEGANASAN, STATUS SEX HORMON PADA

WANITA (SITOHORMONAL) DAN PEMERIKSAAN SEX KROMATIN

NAMUN DALAM PERKEMBANGANNYA PEMERIKSAAN

SITOLOGI (SITOLOGI DIAGNOSTIK) INI TERNYATA

TIDAK SAJA DIGUNAKAN UNTUK PEMERIKSAAN SAMPEL

YANG BERASAL DARI GENETALIA WANITA, TETAPI JUGA

DAPAT DIGUNAKAN UNTUK PEMERIKSAAN BAHAN YANG

BERUPA : SPUTUM, URINE, CAIRAN PLEURA, ASCITES,

CAIRAN SENDI, DSB.OLEH KARENA ITU MAKA PEMERIKSAAN

SITOLOGI

( SITOLOGI DIAGNOSTIK)

INI DIKENAL SEBAGAI PAP-SMEAR

OLEH KARERANA PAP-SMEAR INI CARA PENILAIANNYA

BERORIENTASI PADA INTI DAN SIOPLASMA SERTA LATAR

BELAKANG DARI HAPUSAN, MAKA FIKSASI MERUPAKAN

FAKTOR YANG SANGAT PENTING

ADAPUN TUJUAN DARI FIKSASI ADALAH :

1. MEMPERTAHANKAN MORFOLOGI SEL SEPERTI SEMULA

2. MENCEGAH OTOLISIS

3. MENCEGAH PERTUMBUHAN BAKTERI ATAU JAMUR

CONTOH DARI LARUTAN FIKSASI ANTARA LAIN :

1. ETANOL

2. METANOL

3. ETER-ALKOHOL

4. ACETON

5. FORMALIN

6. LARUTAN ZENKER

7. LARUTAN HELLY

8. DSB

UNTUK PEMERIKSAAN SITOLOGI, BAHAN FIKSASI YANG

PALING SERING DIPAKAI ADALAH ETANOL

SEL EPITEL

EPITEL BERLAPIS(SQUAMOSA EPITHELIUM)

1. SEL PARABASAL

TANDANYA :

= SELNYA BULAT

= INTINYA VESIKULER

2. SEL INTERMEDIATE

TANDANYA :

= SEL BESAR

= POLIGONAL

= INTINYA VESIKULER

= SITOPLASMA BERSIFAT BASOFILIK ( KEHIJAUAN )

3. SEL SUPERFISIAL :

TANDANYA :

= SELNYA BESAR

= INTINYA PIKNOTIK KECIL

= POLIGONAL

= SITOPLASMANYA BERSIFAT ASIDOFILIK ( MERAH)

EPITEL KELENJAR ( COLUMNAR EPITHEPIUM)

PADA HAPUSAN SELNYA INI NAMPAK :1. STREATED

TANDANYA :

= SELNYA BERBENTUK TORAK

= INTINYA TERLETAK PADA DAERAH BASAL

= KADANG-KADANG DIPERMUKAAN NAMPAK SILIANYA

DENGAN JELAS

GAMBAR :

INTI

SITOPLASMA

SILIA

2. SEAT

TANDANYA :

= TERDIRI DARI BEBERAPA SEL

= MEMBENTUK SUATU LEMBARAN

= JARAK SEL SATU DNGAN YANG LAINNYA RELATIF SAMA

= UKURANNYA SERAGAM

GAMBAR :

3. GUMNUT

TANDANYA :

= SELNYA SALAH SATU PERMUKAANNYA MERUNCING

= DAERAH BAWAHNYA NAMPAK AGAK GELAP

4. HONEYCOMB

KEGANASAN YANG BERASAL DARI EPITEL DISEBUT KARSINOMA

PROSES PERUBAHAN SEL EPITEL DAPAT BERUPA

INVASSIVE

NORMAL MILD DISPLASI

MODERATE DISPLASI

SEVERE DISPLASI

CIS

MICRO INVASSIVE

METAPLASIA

PENYEBAB

BAKTERI VIRUS

PROTOZOA JAMUR

KERADANGAN

SITOHORMONAL

YAITU UNTUK MENENTUKAN SEX HORMON ( ESTROGEN DAN

PROGESTERON ) PADA WANITA BERDASARKAN MATURASI

SEBARAN EPITEL PADA HAPUSAN ( PAP.SMEAR )

PRINSIPNYA ADALAH :

PROGESTERON MEMPENGARUHI MATURASI SEL PARA BASAL SAMPAI

PADA TINGKAT INTERMEDIA

ESTROGEN MEMPENGARUHI MATURASI SEL PARA BASAL SAMPAI

PADA TINGKAT SUPERFISIAL

SYARAT PEMERIKSAAN SITOHORMONAL :

= TIDAK BOLEH ADA INFEKSI ( RADANG)

= TIDAK BOLEH MENGGUNAKAN TERAPI HORMON ( SISTEMIK/LOKAL)

= TIGA HARI SEBELUM PEMERIKSAAN IDAK BOLEH MELAKUKAN

SANGGAMA

= DAERAH YANG DIAMBILA 1/3 PROX.LATEARL

METODA PEMERIKSAAN SITOHORMONAL :

1. MATURATION INDEX (MI):

MELIHAT PROSENTASE ANTARA SEL PARABASAL- INTERMEDIATE

DAN SUPERFISIAL

2. EOSINOFILIK INDEX ( EI) :

MELIHAT BANYAKNYA SEL YANG MEMILIKI SITOPLASMA BERSIFAT

ASAM ( EOSINOFILIK )

3. KARYOPIKNOTIK INDEX (KPI) :

YAITU MELIHAT BANYAKNYA SEL YANG MEMPUNYAI INTI PIKNOTIK

4. CROWED CELL INDEX ( CCI ) :

YAITU MELIHAT BANYAKNYA SEL YANG MEMBENTUK SUATU

KELOMPOK ( CLUSTER)

BILA HAPUSAN SEL TERDIRI DARI SEL PARBASAL SAJA, MAKA

HAPUSAN ERSEBUT DIKENAL SEBAGAI ATROPIC SMEAR

ATROPIC SMEAR DAAT DIJUMPAI PADA :

= POST NATAL

= POST MENOPAUSE