Soal Semester 1 Simulasi Digital

Post on 25-Dec-2015

418 views 54 download

description

Soal Semester Ganjil

Transcript of Soal Semester 1 Simulasi Digital

SOAL SEMESTER 1 TP 2014/2015

MATA PELAJARAN : SIMULASI DIGITAL

KELAS : XI (SEMUA JURUSAN)

GURU MAPEL : ROMPAS HBTM BAHAM PUTRA, S. Pd.

1. Terdapat beberapa komponen yang harus tersedia sebelum Komunikasi Dalam Jaringan

(Daring) dapat dilakukan, sebutkan komponen-komponen dalam Komunikasi Daring

tersebut !

2. Jelaskan apakah yang dimaksud dengan Komunikasi Daring Asinkron.

3. Sebutkan jenis-jenis Komunikasi Asinkron yang biasa digunakan untuk berkomunikasi.

4. Sebutkan Aplikasi atau Program-program yang biasa digunakan dalam pelaksanaan

Komunikasi Daring.

5. Sebutkan kelebihan E-mail dibandingkan dengan surat biasa !

6. Jelaskan apa yang dimaksud dengan presentasi Video?

7. Sebut dan jelaskan fungsi presentasi Video !

8. Jenis aplikasi pendukung apakah yang biasa digunakan dalam mempresentasikan produk

dari Presentasi Video?

9. Sebutkan ciri khas presentasi Video !

10. Sarana apa sajakah yang digunakan dalam proses produksi Presentasi Video?

========= Selamat Bekerja =========