skenario 6

Post on 11-Dec-2015

222 views 7 download

description

ppt blok 10

Transcript of skenario 6

Struktur dan Fungsi serta Mekanisme Kerja Ginjal

Vifin Rotuahdo Saragih

102012232

Istilah yang tidak diketahui

Makroskopik Ginjal

• sepasang ginjal (kiri dan kanan)

• kanan lebih rendah dr yg kiri

• ginjal kanan : costa 12

• gijal kiri : costa 11

Makroskopik Ginjal (2)

Makroskopik Ginjal (3)

• Topologi ginjal facies anterior

• ginjal kanan:

- diaphragma

- hepar

- duodenum pars descendens

- colon pars ascendens

Makroskopik Ginjal (4)

• ginjal kiri: - dinding dorsal gaster

- cauda pancreas

- lien

- colon pars descendens

- jejenum

Makroskopik Ginjal (5)

Makroskopik Ginjal (6)

• Topologi ginjal facies posterior :

- diaphragma

- m. Psoas major

- m. Quadratus lumborum

- m. transversus abdominis(aponeurosis)

- n.subcostalis, iliohypogastricus

Makroskopik Ginjal (7)

Makroskopik Ginjal (8)

• Ginjal terdiri dari beberapa bagian :

- Korteks - medula

- pyramid - pelvis renalis

- columna renalis - papilla renalis

- sinus renalis - calyx minor

- calyx mayor - hilus renalis

Makroskopik Ginjal (9)

Vascularisasi ginjal

Mikroskopik Ginjal

Mikroskopik Ginjal(2)

Fungsi Ginjal

• homeostasis (mempertahankan keseimbangan cairan tubuh)

• hormonal

• sekresi : - eritropoetin

- renin

- calcitriol

Mekanisme kerja ginjal

• Filtrasi

• Reabsorpsi

• Sekresi

Mekanisme kerja ginjal (2)

Mekanisme kerja ginjal (3)

Kesimpulan

• ginjal sangat penting dalam mengatur keseimbangan cairan tubuh manusia dengan cara filtrasi,reabsorbsi,dan sekresi.

Terima Kasih