Serv' Your King

Post on 03-Jul-2015

189 views 2 download

description

The principles of service that must be held, either in serving God and serving others. Being an excellent server!

Transcript of Serv' Your King

SERV’ UR KING

GROW → GLOW

God Center

Right Process / Loyal To The Process

Obedient

Walking More Than Expected

SERVING

To be ‘GLOW’, you

must to ‘GROW’

GOD CENTER

LUKAS 10:38-42 38. Ketika Yesus dan murid-murid-Nya dalam perjalanan, tibalah Ia di

sebuah kampung. Seorang perempuan yang bernama Marta

menerima Dia di rumahnya. 39. Perempuan itu mempunyai seorang

saudara yang bernama Maria. Maria ini duduk dekat kaki Tuhan dan

terus mendengarkan perkataan-Nya, 40. sedang Marta sibuk sekali

melayani. Ia mendekati Yesus dan berkata: "Tuhan, tidakkah Engkau

peduli, bahwa saudaraku membiarkan aku melayani seorang diri?

Suruhlah dia membantu aku."

LUKAS 10:38-42

41. Tetapi Tuhan menjawabnya: "Marta, Marta, engkau kuatir dan

menyusahkan diri dengan banyak perkara, 42. tetapi hanya satu

saja yang perlu : Maria telah memilih bagian yang terbaik, yang

tidak akan diambil dari padanya.”

HEARING OR LISTENING??

Listening ≠ Hearing

listening = disengaja (intentional), secara aktif

mencoba untuk mendengar sesuatu.

hearing = tanpa ada upaya / tidak sengaja

melakukannya.

Serving is Listening

then do something

The Creator’s Mind

He designed it

Chopard 201 Karat

CHOPARD 201 KARAT

Jakarta, Indonesia Buharest, Romania

Big Ben, London Jam Gadang, Padang

Your impact is the indicator

of God’s Purpose

In you

God’s Mind

His Creation

He designed us

RIGHT PROCESS

THE CAUSES OF THE WRONG WAY

You don’t know → learn to know

You don’t want to know → learn to

want

Process is a Way

What way we choose?

MAZMUR 1:1-3

(1) Berbahagialah orang yang tidak berjalan menurut nasihat orang

fasik, yang tidak berdiri di jalan orang berdosa, dan yang tidak

duduk dalam kumpulan pencemooh, (2) tetapi yang kesukaannya

ialah Taurat TUHAN, dan yang merenungkan Taurat itu siang

dan malam. (3) Ia seperti pohon, yang ditanam di tepi aliran air ,

yang menghasilkan buahnya pada musimnya, dan yang tidak layu

daunnya; apa saja yang diperbuatnya berhasil.

MAZMUR 26:2-3

Selidikilah aku, ya Allah, dan kenallah hatiku,

ujilah aku dan kenallah pikiran-pikiranku;

lihatlah, apakah jalanku serong, dan

tuntunlah aku di jalan yang kekal!

LOYAL TO THE PROCESS

KEJADIAN 50:20

Memang kamu telah mereka-rekakan yang jahat

terhadap aku, tetapi Allah telah mereka-rekakannya

untuk kebaikan, dengan maksud melakukan seperti

yang terjadi sekarang ini, yakni memelihara hidup

suatu bangsa yang besar.

OBEDIENT TO THE TRUTH

Obedient = Yielding My Rights

Ibrani 11:8 Karena iman Abraham taat, ketika ia dipanggil

untuk berangkat ke negeri yang akan diterimanya menjadi milik

pusakanya, lalu ia berangkat dengan tidak mengetahui tempat

yang ia tujui.

Ibrani 11:17 Karena iman maka Abraham, tatkala ia dicobai,

mempersembahkan Ishak. Ia, yang telah menerima janji itu,

rela mempersembahkan anaknya yang tunggal,

NORTH KOREAN

Walking More Than

Expected

SEKERTARIS

- Sikap Baik

- Tepat waktu

- Tidak lupa jadwal

- Inisiatif

- Bicara sopan

- Administrasi teliti

- Pencatatan rapi

- Berpenampilan rapi

Apa akan memberi kenaikan

gaji tambahan?

MENTAL MEDIOKER

orang yang bekerja rata-

rata, puas dengan hasil rata-

rata

MATIUS 5:3-44

Kamu telah mendengar firman: Mata ganti mata dan gigi ganti

gigi. Tetapi Aku berkata kepadamu: Janganlah kamu melawan

orang yang berbuat jahat kepadamu, melainkan siapapun yang

menampar pipi kananmu, berilah juga kepadanya pipi kirimu.

Dan kepada orang yang hendak mengadukan engkau karena

mengingini bajumu, serahkanlah juga jubahmu.

MATIUS 5:3-44

Dan siapapun yang memaksa engkau berjalan sejauh satu mil,

berjalanlah bersama dia sejauh dua mil. Berilah kepada orang yang

meminta kepadamu dan janganlah menolak orang yang mau

meminjam dari padamu. Kamu telah mendengar firman: Kasihilah

sesamamu manusia dan bencilah musuhmu. Tetapi Aku berkata

kepadamu: Kasihilah musuhmu dan berdoalah bagi mereka yang

menganiaya kamu.

BIJI SESAWI

SERVING GOD

Knowing God’s

purpose

Max God’s

Potential

Have an Impact Serving Others