Presentation2 KELOMPOK 1

Post on 25-Oct-2015

42 views 0 download

description

materi adil

Transcript of Presentation2 KELOMPOK 1

K E L O M P O K

2

A D I LCreated by :

Astrid Widya TamaraDiene Hizrahillah VinantiFanni BaytaMitawati Putri UtamiPradia Charismaharani

Akhlakul Karimah berlaku

XII IPA 1

P E T A K O N S E P

Pengertian Adil

Keutamaan berbuat adil

Dalil Naqli berdasarkan

Hadist

Dalil Naqli berdasarkan

Al-Qur’an

Konsep Keadilan

dalam Islam

A D I L

PENGERTIAN

KONSEP KEADILAN

DALIL NAQLI(AL-QUR’AN

DALIL NAQLI(HADIST)

KEUTAMAAN

Menurut bahasa: Meletakkan sesuatu pada tempatnya

Menurut istilah Memperlakukan hak dan kewajiban secara seimbang, tidak memihak dan tidak merugikan pihak manapun

Jadi, keadilan ialah suatu perbuatan yang berusaha meletakkan sesuatu pada tempatnya atau lawan dari zalim. Dengan kata lain, bertindak atas dasar kebenaran, bukan mengikuti kehendak atau hawa nafsu.

A D I L

ADIL TERHADAP ALLAH

ADIL TERHADAP DIRI SENDIRI

ADIL TERHADAP ORANG LAIN

ADIL TERHADAP MAKHLUK LAIN

PENGERTIAN

KONSEP KEADILAN

DALIL NAQLI(AL-QUR’AN

DALIL NAQLI(HADIST)

KEUTAMAAN

Adil Terhadap Allah

Artinya menempatkan Allah pada tempatnya yang benar. Sebagai makhluk Allah kita wajib beriman

kepada-Nya dan tidak menyekutukan-Nya,

melaksanakan perintah-perintah-Nya, menjauhi larangan-larangan-Nya serta,

mensyukuri nikmat-nikmat-Nya. Dengan demikian, kita benar-benar menempatkan Allah sebagai Tuhan kita.

A D I L

PENGERTIAN

KONSEP KEADILAN

DALIL NAQLI(AL-QUR’AN

DALIL NAQLI(HADIST)

KEUTAMAAN

A D I L

PENGERTIAN

KONSEP KEADILAN

DALIL NAQLI(AL-QUR’AN

DALIL NAQLI(HADIST)

KEUTAMAAN

Adil Terhadap Diri Sendiri Menegakkan keadilan pada diri sendiri itu hendaklah berani mengakui kesalahan dirinya sendiri dan bersedia menerima akibat daripada kesalahan tersebut. Keadilan pada diri sendiri itu dapat dipelihara apabila seseorang itu mempunyai ilmu tentang yang benar (hak) dan yang salah (batil).

A D I L

PENGERTIAN

KONSEP KEADILAN

DALIL NAQLI(AL-QUR’AN

DALIL NAQLI(HADIST)

KEUTAMAAN

Adil Terhadap Orang Lain Keadilan kepada orang lain artinya menyempurnakan hak mereka dan melaksanakan hukum secara saksama antara mereka, membela orang yang teraniaya dan menghukum orang yang bersalah.

Adil Terhadap Makhluk Lain Artinya dapat menempatkan pada tempat yang sesuai, misalnya adil pada binatang, harus menempatkannya pada tempat yang layak menurut kebiasaan binatang tersebut. Jika memelihara binatang harus disediakan tempat dan maka nannya yang memadai. Jika binatang itu akan dimanfaatkan untuk kendaraan atau usaha pertanian, hendaknya dengan cara yang wajar, jangan memberi beban yang malampaui batas.

A D I L

PENGERTIAN

KONSEP KEADILAN

DALIL NAQLI(AL-QUR’AN

DALIL NAQLI(HADIST)

KEUTAMAAN

A D I L

PENGERTIAN

KONSEP KEADILAN

DALIL NAQLI(AL-QUR’AN

DALIL NAQLI(HADIST)

KEUTAMAAN

Artinya : “ Sesungguhnya Allah menyuruh (kamu) berlaku adil dan berbuat kebajikan, memberi bantuan kepada kerabat, dan Dia melarang (melakukan) perbuatan keji, kemungkaran dan permusuhan. Dia memberi pengajaran kepadamu agar kamu dapt mengambil pelajaran.” (Q.S an-Nahl : 90)

A D I L

PENGERTIAN

KONSEP KEADILAN

DALIL NAQLI(AL-QUR’AN

DALIL NAQLI(HADIST)

KEUTAMAAN

Artinya : “...... maka damaikanlah antara keduanya dengan adil, dan berlakulan adil. Sungguh, Allah mencintai orang-orang yang berlaku adil.” (Q.S. Al-Hujurat : 9)

A D I L

PENGERTIAN

KONSEP KEADILAN

DALIL NAQLI(AL-QUR’AN

DALIL NAQLI(HADIST)

KEUTAMAAN

Artinya : “wahai orang-orang yang beriman ! jadilah kamu sebagai penegak keadilan karena Allah, (ketika) menjadi saksi dengan adil. Dan janganlah kebencianmu terhadap suatu kaum mendorong kamu untuk berlaku tidak adil. Berlaku adilah. Karena (adil) itu lebih dekat kepada takwa. Dan bertakwalah kepada Allah, sungguh, Allah maha teliti terhadap apa yang kamu kerjakan.” (Q.S. Al- Maidah : 8)

A D I L

PENGERTIAN

KONSEP KEADILAN

DALIL NAQLI(AL-QUR’AN

DALIL NAQLI(HADIST)

KEUTAMAAN

Artinya : “Sesungguhnya Allah menyuruh kamu menyampaikan amanat kepada yang berhak menerimanya, dan (menyuruh kamu) apabila menetapkan hukum di antara manusia supaya kamu menetapkan dengan adil. Sesungguhnya Allah adalah Maha Mendengar lagi Maha Melihat” (QS. An-Nisaa': 58)

A D I L

PENGERTIAN

KONSEP KEADILAN

DALIL NAQLI(AL-QUR’AN

DALIL NAQLI(HADIST)

KEUTAMAAN

Artinya :“Dan bahwasanya seorang tiada memperoleh selain apa yang telah diusahakannya. Dan bahwasanya usahanya itu kelah akan diperlihatkan (kepadannya). Kemudian akan diberikan balasannya dengan balasan yang paling sempurna, dan bahwasanya kepada Tuhanmulah kesudahan (segala sesuatu)." (QS. An-Najm: 39-42)

A D I L

PENGERTIAN

KONSEP KEADILAN

DALIL NAQLI(AL-QUR’AN

DALIL NAQLI(HADIST)

KEUTAMAAN

Artinya : “Dan Allah telah meninggikan langit dan meletekkan neraca (keadilan). Supaya kamu jangan melampaui batas tentang neraca itu. Dan tegakkanlah timbangan itu dengan adil dan janganlah kamu mengurangi neraca itu.” (QS. Ar-Rahman: 7-9)

A D I L

PENGERTIAN

KONSEP KEADILAN

DALIL NAQLI(AL-QUR’AN

DALIL NAQLI(HADIST)

KEUTAMAAN

Artinya : “Dan janganlah kamu dekati harta anak yatim, keculai dengan cara yang lebih bermanfaat, hingga sampai ia dewasa. Dan sempurnakan takaran dan timbangan dengan adil. Kami tidak memikulkan beban kepadda seseorang melainkan sekedar kesanggupannya. Dan apabila kamu berkata, maka hendaklah kamu berlaku adil, kendatipun ia adalah kerabat(mu), dan penuhilah janji Allah. Yang demikian itu diperintahkan Allah kepadamu agar kamu ingat.” (QS. Al-An’am: 152)

A D I L

PENGERTIAN

KONSEP KEADILAN

DALIL NAQLI(AL-QUR’AN

DALIL NAQLI(HADIST)

KEUTAMAAN

Hadits ke – 1: Rasulullah SAW bersabda “tujuh golongan yang akan dinaungi oleh Allah SWT dalam naungannya pada (Hari Kiamat), hari yang tidak ada naungan kecuali naungannya yaitu imam yang adil, pemuda yang menghabiskan masa mudanya kepada Allah, orang yang hatinya senantiasa terpaut ke masjid, dua orang yang bersahabat karena allah, orang yang sedakah sembunyi-sembunyi, orang yang bangun tengah malam menangis ingat dosa, orang yang menghindarkan diri dari berjinah.”

A D I L

PENGERTIAN

KONSEP KEADILAN

DALIL NAQLI(AL-QUR’AN

DALIL NAQLI(HADIST)

KEUTAMAAN

Hadits ke – 2:

�ْح�َد�اُه�َم�ا ِإ �َل�ى ِإ َف�َم�اَل� �اِن� �َت َأ اْم�َر� �ُه� َل �اِن� َك ْم�ْن��ٌل$ ْم�اِئ ُّق'ُه� َو�ِش� �اْم�ِة� اَلُّق�َي �ْو�َم� َي اَء� َج�

Artinya: “Siapa saja orangnya yang memiliki dua istri lalu lebih cenderung kepada salah satunya, pada hari kiamat kelak ia akan datang dalam keadaan sebagian tubuhnya miring.”

A D I L

PENGERTIAN

KONSEP KEADILAN

DALIL NAQLI(AL-QUR’AN

DALIL NAQLI(HADIST)

KEUTAMAAN

Hadits ke – 3 Anas bin Malik radhiyallahu ‘anhu menceritakan bahwa Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wasallam, bersabda:

�ْو�ا َف�اْع�َد�َل �ْم� �َم�ُت ْح�َك �َذ�ا ِإArtinya :

“Apabila kalian memutuskan hukum maka bersikaplah adil!” (Dinyatakan hasan oleh al-Albani dalam ash-Shahihah

A D I L

PENGERTIAN

KONSEP KEADILAN

DALIL NAQLI(AL-QUR’AN

DALIL NAQLI(HADIST)

KEUTAMAAN

Terciptanya rasa aman dan tentram lahir dan batin dalam individu serta masyarakat,

Membentuk pribadi yang dapat melaksanakan kewajiban dengan baik,

Membuat orang disenangi sesamanya,Menciptakan kerukunan dan kedamaian

masyarakat,Mendatangkan Ridha dari Allah karena

telah mengerjakan perintah-Nya,Doa orang yang berbuat adil tidak akan di

tolak.

A D I L

PENGERTIAN

KONSEP KEADILAN

DALIL NAQLI(AL-QUR’AN

DALIL NAQLI(HADIST)

KEUTAMAAN

ANY QUESTION ?