Presentation1

Post on 30-Jun-2015

250 views 1 download

Transcript of Presentation1

SEJARAH INDONESIA PADA MASA PERANG KEMERDEKAAN

( KPS…. / 3 SKS )

Oleh : Ahmad Muslim

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN SEJARAH

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS JEMBER

Ruang lingkup

1. Bagaimana awal terjadinya perang Kemerdekaan

2. Situasi Indonesia selama perang kemerdekaan

3. Upaya untuk meredam konflik Indonesia-Belanda

4. Berakhirnya konflik Indonesia Belanda

AWAL TERJADINYA PERANG KEMERDEKAAN (1)

• jepang kalah atas sekutu : vacum of power • 10 September 1945 : pemerintahan

diserahkan kepada sekutu• tanggal 29 September 19 sekutu diboncengi

oleh NICA mendarat di Indonesia • akibatnya :menuai reaksi rakyat

KONFLIK

(titik awal perang kemerdekaan)

SITUASI INDONESIA SELAMA PERANG KEMERDEKAAN (2)

Di 1945 ;A. Terjadi pertempuran/konflik di berbagai

tempat :a. Pertempuran 10 November Surabaya (hari Pahlawan)b. Pertempuran Ambarawa (hari Infantri)c. Pertempuran Medan Area

(Pertempuran Medan Area)d. Bandung Lautan Api (hallo hallo Bandung)

Lanjutan ..• Di 1946 ;b. Pindahnya Ibu Kota Republik Indonesia (bersifat

sementara) • Ibukota RI jakarta pindah ke Yogyakarta (4

Januari 1946) Alasan : demi keamanan• Melihal hal itu : Belanda beranggapan

perjuangan pertahanan indonesia semakin kokoh. maka ;

• Belanda menerapkan taktik devide et impera ........ (pembentukan negara Bagian)

Lanjutan ..

Di 1946 ;c. Pembentukan Negara bagian • 15 Juli 1946, Dr. H.J. van Mook

memprakarsai konferensi malino di sulsel (pembentukan negara Boneka)

• Belanda masih mempunyai Hak atas Hindia Belanda secara de Jure.

• Anggapan ini menimbulkan konflik kembali (TRI) dengan NICA di surabaya (Bewa Ragawino, 2007: 82-82)

UPAYA UPAYA MEREDAM KONFLIK INDONESIA BELANDA (3)

Di 1947A. Perundingan Linggarjati (25 Maret 1947)

isi linggarjati merugikan Indonesia : membuat kedaulatan Indonesia semakin sempit.

• Menimbulkan penafsiran Dalam diktat Bewa Ragawino (2007: 83) penafsiran itu menimbulkan Clash I (21 Juli 1947) dan Clash II (19 Desember 1948)

Lanjutan ..• Asumsi-asumsi :

B Agresi Militer Belanda 1indonesia mengadukan ke PBBagenda PBB : Resolusi No. 27 tanggal 1 Agustus 1947

• Belanda menyerbu dan telah melanggar wilayah negara RI yang telah diakuinya sendiriIndonesia

• terjadinya agresi militer Belanda adalah dalam rangka penertiban wilayah Kedaulatan BelandaBelanda

Lanjutan ..

Di 1948C. Agresi Militer Belanda II kembali

dilancarkan• Jatuhnya ibukota Yogyakarta• Penangkapan pemimpin RI

Lanjutan ..

Di 1949• Sri Sultan dan Letkol Soeharto berunding

untuk menyerang secara besar-besaran ke Yogyakarta

• Serangan Umum 1 maret • Direbutnya kembali Yogyakarta oleh TNI• Serangan 1 maret mempunyai pengaruh

terhadap dunia Internasional• Perjanjian Roem Royen • Rancangan menuju terbentuknya RIS .

BERAKHIRNYA KONFLIK INDONESIA-BELANDA SELAMA PERANG KEMERDEKAAN (4)

• KMB menandakan berakhirnya konflik antara RI dan Belanda yang menandakan juga terbentuknya Republik indonesia Serikat (RIS) yang kedaulatannya mulai mendapat pengakuan oleh Belanda

NUWUUUUUUUUUUUUN ..........HATUR