Presentation1

Post on 30-Jun-2015

522 views 0 download

description

Semoga bermanfaat ..

Transcript of Presentation1

Taksonomi Vertebrata

Pisces : kelas Chondrichthyes

Universitas kristen indonesia tomohon

Program studi biologi

Chondrichtyes

o Chondr ---> cartilage = Tulang rawano Ichthys ---> Fish = Ikan

Memiliki ciri khas, yaitu sistem rangkanya tersusun atas tulang rawan. Tulang sejati hanya terdapat pada gigi dan sisik

Evolusi Chondrichtyes

o Catatan fosil memperlihatkan ikan ini muncul sekitar 370 juta tahun yang lalu

o Fosil tertua yaitu Cladoselacheo Fosil yang ditemukan sedikit, karena tulang rawan mudah lapuko Kebanyakan dari famili yang ada sekarang sudah ada sekarang sudah ada sejak 150 Juta tahun yang lalu

Chondrichtyes

Chondrichtyes

Kulit 1. Kulit tebal dan memiliki kelenjar mukosa2. Kulit bersisik placoid/bergigi, umumnya mengarah kebelakang saja.

Chondrichtyes

Gigio Gigi diyakini berasal dari modifikasi sisik

Siripo Sirip umumnya heterocercal

Sistem tubuh

o PernapasanCelah insang 5-7, ikan bertulang sejati (Osteichthyes)hanya punya sepasang celah insang

Gray nurse shark(Carcharias taurus)

Sistem tubuh

o Reproduksi

a) Fertilisasi internal dengan bantuan clasper

b) Umumnya ovipar

c) Beberapa ovipar, jarang yang vivipar

d) Umumnya tidak ada pemeliharaan sejak lahir, namun

ada beberapa jenis yang menjaga telurnya

Chondrichtyes

o Jenis yang ovipar, punya telur yang khas

o Telur tertutup oleh kapsul telur dengan bentuk yang khas

dan unik, masing masing jenis berbeda bentuknya.

o Telur diletakkan disuatu tempat khas di dasar

Kapsul telur

Chondrichtyes

o Tidak punya selubung renang• Akan tenggelam jika tidak berenang• Ada beberapa jenis hiu sandtiger (Odontaspidae)

yang menghisap udara dari permukaan air, dan menahannya untuk bisa melayang

Sistem indra

o Penciuman • Punya dua lubang hidung (nares)• Hidung tidak berhubungan dengan mulut dan

pernapasan• Penciumannya sangat kuat

o Penglihatan • Penglihatannya cukup jelas, terutama terhadap mangsa

Sistem indra

o Peraba• Punya lateral line• Punya pori pori disekitar sisik pectoral dan insang Berisi sel seperti neuromast untuk mendeteksi perubahan temperatur

(temperatur merupakan faktor terpenting dalam migrasi hiu)

Sistem indra

o Elektroreseptor• Alat yang bisa mendeteksi fluktuasi medan listrik • Perumpamaan : dapat mendeteksi listrik batery AA sejauh 1milo Mendeteksi mangsa jarak jauho Pada hiu hammerhead digunakan untuk mencari

mangsa yang diam diri disubstrat lumpur atau pasir

Sistem indra

Sistem indra

o Indra pengecap• Celah kecil dimulut dan kerongkongan, digunakan

untuk memastikan yang digigit itu mangsa atau bukan

Sistem indra

o Indra pendengar dan keseimbangan

• Belum diketahui apakah hiu mendengar seperti

manusia

• Organ internal terletak dibagian depan

• Fungsinya sebagai alat keseimbangan, sama seperti

vertebrata tingkat tinggi lainnya.

Chondrichtyes

Perbedaan

Elasmobranchii :1. Rahang atas terpisah dengan

tengkorak2. Tidak memiliki tutup insang

(operculum)3. Sirip pectoral tidak bisa

digerakan

Helopacephalii :1. Rahang atas menyatu dengan

tengkorak 2. Memiliki tutup insang

(operculum)3. Sirip bisa digerakan

Subclass Elasmobranchii

o Termasuk dalam kelompok ini adalah Shark (hiu) dan Ray (pari)

o Terdapat sekitar 600 spesieso Kebanyakan hidup dilaut lepas, beberapa hidup di

pertengahan kedalaman perairan, sementara banyak yang hidup di dasar laut

Chondrichtyes

o Super ordo SELACHII (hiu)• Ordo HEXANCHIFORMES – Sixgill, Sevengill

and Frilled Sharks• Ordo SQUALIFORMES – Dogfish Sharks

Chondrichtyes

o Ordo BATOIDEA (pari)• Ordo TORPEDOFORMES – Elektrik rays• Ordo MYLIOBATIFORMES – Stingrays, eagles rays,

Butterfly rays, Devil rays, Cownose rayso Ordo PRISTIFORMES – Sawfisheso Ordo RHINOBATIFORMES – Gitarfisheso Ordo RAJIFORMES - Skates

Fakta menarik mengenai hiu dan pari

o Hiu terbesar adalah hiu paus (whale shark) Rhincodon typus dapat tumbuh sampai 21 meter.

o Hiu predator terbesar adalah hiu putih bisa mencapai 7m.o Hiu terkecil adalah Cylindrical Lanternshark hanya 21cm.o Hiu tercepat adalah Shortfin Mako Shark (Isurus

oxurincus) berenang cepat dan menangkap tunao Pari terbesar adalah Manta Rays lebar rentang sayap (sirip) mencapai 7mo Hiu dengan masa “hamil” terlama adalah Spiny Dogfish, (Squalus acanthias) mengerami telurnya selama 2 tahun

Chondrichtyes

Chondrichtyes

Subclass Halocephalii

o Diwakili oleh rabbfish, merupakan kelompok primitif Kerabat terdekat dari jenis yang masih hidup sampai saat ini ditemukan pada fosil batu yang berasal dari awal periode Jurassic (Sekitar 213 sampai 144 juta tahun lalu), 180 juta tahun yang lalu dan yang terjauh berasal dari sekitar periode Devonian (400 sampai 360 juta tahun yang lalu) o Semua jenisnya (primitif dan yang ditemukan sekarang) biasanya menghuni perairan laut dalam o Memakan moluskao Saluran pencernaan sangat sederhana, tanpa lambungo Cuma satu ordo : Chimaeriformeso Lebih dari 50 jenis, enam genera dan 3 famili

Chimaera

Chimaera adalah hewan bertulang lunak dari ordo Chimaeriformes, yang disebut juga sebagai hiu hantu, ratfish, atau rabbitfish. Mereka mungkin merupakan "kelompok ikan yang tertua dan paling menyisakan tekateki hingga sekarang". Pada suatu waktu, sebuah kelompok yang "beraneka ragam dan melimpah-limpah" (berdasarkan penemuan fosil), mengalami masa evolusi sejak sekitar 400 juta tahun yang lalu dan telah terisolasi di laut yang dalam (sekitar 2.600 meter di bawah permukaan laut). Mereka adalah saudara dekat dari hiu.

Ancaman Kepunahan

o Perburuan Hiu yang tinggi

TERIMA KASIH

RUANG DISKUSI