Presentasi Software Desain Ristek 2012 Tgl 15 Des Kirim

Post on 26-Jul-2015

126 views 4 download

Transcript of Presentasi Software Desain Ristek 2012 Tgl 15 Des Kirim

Peneliti Utama: Moekarto Moeliono

Balai Besar Tekstil

23 Juni 2011

PEMBUATAN PROGRAMPERANGKAT LUNAK (SOFTWARE)

DESAIN ETNIKUNTUK PENGEMBANGAN DESAIN TENUN

INDUSTRI KECIL DAN MENENGAH

LATAR BELAKANGLATAR BELAKANG

PERUMUSAN MASALAHPERUMUSAN MASALAH

04/13/23 4

SASARANSASARAN

1. Pembuatan atau pengembangan desain kain tenun dengan cara manual dapat meningkat ke arah komputerisasi (menggunakan perangkat lunak)

2. Hasil penelitian ini diharapkan dapat dimasyarakatkan dan diaplikasikan di Industri Kecil Menengah khususnya industri pertenunan

CARA PEMBUATAN DESAIN TENUN

LINGKUP KEGIATANLINGKUP KEGIATAN Model proses perangkat lunak yang digunakan adalah

model proses pengembangan sistem formal yang menggunakan metode dan argumen matematis

Desain tekstil khusus pada desain struktur (structural design) dan desain kain tradisional diambil dari daerah Palembang, Bali, dan Nusa Tenggara

DESAIN TENUNDESAIN TENUNDesain tenun terdiri dari tiga anyaman dasar :

METODOLOGIMETODOLOGI

Pembuatan bahasa program (formula matematika)

Pembuatan matriks desain

Impulse (frekuensi)

Diperbesar (amplifier)

Separator (pembagian frekuensi)

Pembuatan board data

Penambahan alat manipulasi desain(edit, reshape, repeat, dll)

Anyaman Hasil kain

Kalkulasi bahan & biaya

Simulasi output

Uji coba dan analisa

04/13/23 11

04/13/23 12

04/13/23 13

TIM PELAKSANA TIM PELAKSANA PENELITIANPENELITIAN

No Nama Pria/Wanita

Unit Kerja-Lembaga

Pendidikan & Bidang Keahlian

Tugas dalam Penelitian

1 Moekarto Moeliono P BBTS1 Teknik Tekstil

Peneliti Utama

2 Yusniar Siregar W BBTS1 Teknik Tekstil

Peneliti

3 Djumala Machmud P BBTS1 Teknik Tekstil

Peneliti

4 Dermawati Suantara W BBT S1 Desain Peneliti

5 Saeful Islam P BBTS1 Teknik Tekstil

Peneliti

6 Arif Burhansyah P BBT S1 KomputerPembantu

peneliti

7 Rizal Fahruroji P BBTS1 Teknik Tekstil

Pembantu peneliti

8 Iwan Setiawan P BBTD3 Tek.komputer

Pengolah data

JADUAL KEGIATAN JADUAL KEGIATAN PENELITIANPENELITIAN

No. Jenis KegiatanBulan ke

Luaran1 2 3 4 5 6 7 8

1.Pembelian bahan dan peralatan serta survai literatur

Hardware, dan informasi melalui survai pustaka

2.Survai ke daerah penghasil kain tradisional

Data –data mengenai konstruksi kain, cara pembuatan dan contoh kain tradisional

3.Pembuatan program software desain kain tenun

Software basis data (database) & desain tenun

4. Penyusunan Laporan1 set laporan hasil penelitian

BIAYA PENELITIANBIAYA PENELITIANNO RINCIAN BIAYA BIAYA %

1 Gaji dan Upah Rp 79.068.000,- 31,63

2 Bahan dan Peralatan Rp 65.480.800,- 26,19

3 Perjalanan dinas Rp 61.283.200,- 24,51

4 Lain-lain Rp 14.168.000,- 5,66

5 Pajak Rp 30.000.000,- 12

TOTAL Rp 250.000.000,-

100

KESIMPULAN KESIMPULAN SEMENTARASEMENTARA

1. Rekayasa perangkat lunak (software engineering) pembuatan desain tenun ini merupakan kolaborasi antara unsur teknologi, sains, dan seni

2. Kemajuan IPTEK dapat dimanfaatkan untuk mengembangkan desain kain tenun tradisional

04/13/23 17

DAFTAR PUSTAKADAFTAR PUSTAKA1. Moekarto Moeliono, ”Pengantar Matriks Desain Tenun”, Balai

Besar Tekstil Bandung, 20012. Ibrahim A.,“Industri Kecil Menengah Berbasis Teknologi (IKMT)

Sebagai Basis Struktur Industri”, Pengkajian Industri No. 15 tahun VI, BPPT, 2001

3. Pressman, Roger S., "Software Engineering : A Practitioner's Approach" ,edisi kelima , Mc Graw Hill, 2000

4. Sommerville, Ian, "Software Engineering“, edisi keenam, Addison Wesley, 2001

5. Rice, John R., ”Matrix Computations Mathematical Software”, Auckland McGraw-Hill, 1983

6. Ould. M, “Managing Software Quality and Business Risk”, John Wiley and Sons Ltd, 1999

7. De Marco T., “Structured Analysis and System Specification”, Yourdon Press, 1978

8. Booch G., Rumbagh J., Jacobson I, “The Unified Modelling Language User Guide”, Addison-Wesley, 1998