Prediksi Curah Hujan Dengan Fuzzy Logic

Post on 06-Dec-2015

58 views 15 download

description

prediksi dengan pendekatan fuzzy logic

Transcript of Prediksi Curah Hujan Dengan Fuzzy Logic

Febrianti Hutabarat11/313492/TK/37918

Prediksi Curah Hujan dengan Fuzzy Logic

TUJUAN

Memprediksikan curah hujan di daerah Makassar

Membandingkan hasil prediksi antara penggunaan Fuzzy Logic terhadap Backpropagtion Neural Network

FLOWCHART

PENGUMPULAN DAN PENGOLAHAN DATA

Diukur dan direkam oleh BMKG Bandara Hasanuddin –Makassar

Data dari tahun 2004-2010 dikelompokkan untuk menjadi input

Sebagian data tahun 2008-2009 dijadikan target pelatihan

Data tahun 2010 dijadikan data validasi

FUZZIFIKASI

Penentuan fungsi keanggotaan (membership function) yang akan digunakan untuk menentukan nilai fuzzy dari data nilai crisp masukan dan keluaran

bentuk gaussian ( variabel input dan output) sesuai apabila digunakan dengan data-data

alami seperti data cuaca mempunyai tingkat keakurasian tinggi dalam

membaca data dibandingkan fungsi lainnya

VARIABEL INPUT

MEMBERSHIP FUNCTION VARIABEL TEMPERATUR

MEMBERSHIP FUNCTION VARIABEL KELEMBABAN

VARIABLE OUTPUT

RULE BASE

Based on expert judgement

INFERENSI

Proses pengambilan keputusan untuk mendapatkan himpunan fuzzy logic berdasarkan rancangan rule base

Menggunakan teknik Takagi Sugeno dengan aturan operasi AND

DEFUZZIFIKASI

Deffuzifikasi adalah proses konversi hasil dalam bilangan real

Hasil prediksi pada tahun 2009

VALIDASI

Validasi dilakukan dengan data tahun 2010 Tingkat keakurasiannya 81,64 % Tingkat keakurasian peneliti sebelumnya 60

%

SARAN

Keakuratan metode ini masih bisa ditingkatkan lagi dengan mengkombinasikan pada metode lain