PERENCANAAN (PLANNING)

Post on 21-Jan-2016

93 views 0 download

description

PERENCANAAN (PLANNING). 5W + 1H. What Why Where When Who How. Pedoman Perencanaan. Kemampuan Kondisi dan situasi Tanggung Jawab Kerjasama. Sifat Perencanaan. Rasional Luwes atau fleksibel. Macam-macam Perencanaan. Tingkatan Manajemen Jangka waktu Daerah berlakunya - PowerPoint PPT Presentation

Transcript of PERENCANAAN (PLANNING)

PERENCANAAN (PLANNING)

5W + 1H

• What• Why• Where• When• Who• How

Pedoman Perencanaan

• Kemampuan• Kondisi dan situasi• Tanggung Jawab• Kerjasama

Sifat Perencanaan

• Rasional• Luwes atau fleksibel

Macam-macam Perencanaan

• Tingkatan Manajemen• Jangka waktu• Daerah berlakunya• Materi perencanaan

Tingkatan manajemen

• Perencanaan kebijakan dasar• Perencanaan Program• Perencanaan Operasional

Jangka waktu

• Perencanaan jangka pendek• Perencanaan jangka panjang• Perencanaan tahunan

ORGANIZING

Pengertian Organisasi

• Alat• Fungsi• Manajemen

Sifat Organisasi

• Organisasi StatisGambaran skematis tentang hubungan kerjasama antara orang-orang yang terdapat dalam suatu usaha untuk mencapai sesuatu tujuan.

• Organisasi DinamisSetiap kegiatan yang berhubungan dengan usaha merencanakan skema organis, mengadakan departemenisasi, menetapkan wewenang, tugas, dan tanggung jawab dari orang-orang di dalam suatu badan/ organisasi.

Hubungan antara orang-orang didalam suatu organisasi

• Organisasi formal• Organisasi informal

3 (tiga) unsur utama

• Terdiri dari sekelompok orang• Adanya hubungan kerjasama antara orang-

orang tersebut• Adanya tujuan bersama yang ingin dicapai

Bentuk-Bentuk Organisasi

1. Organisasi lini (Garis)2. Organisasi Lini dan Staff3. Organisasi fungsional4. Organisasi Panitia

Directing / Actuating

Tindakan Penggerakan

• Motivating• Leading• Directing atau comamanding

Prinsip-prinsip Penggerakan

• Efisien• Komunikasi• 5W + 1H• Penghargaan / insentif

Controlling

Cara Pengawasan

• Pengawasan secara langsung• Pengawasan secara tidak langsung

Maca-macam Pengawasan

• Orang yang menjalankan pengawasan• Bidang yang diawasi• Kapan pengawasan itu dijalankan

TERIMA KASIH