PENGANTAR RISET KEPERAWATAN

Post on 19-Jan-2016

54 views 3 download

description

PENGANTAR RISET KEPERAWATAN

Transcript of PENGANTAR RISET KEPERAWATAN

PENGANTAR RISET KEPERAWATAN

• Mata Kuliah : Riset Keperawatan

• Kode Mata Kuliah : KPA0450

• Beban Studi : 2 SKS

• Penempatan : Semester V

Deskripsi Mata Kuliah

Mata kuliah Ini menguraikan tentang konsep dasar penelitian keperawatan, proses penelitian keperawatan yang mencakup perencanaan penelitian, pelaksanaan dan mengkomunikasikan hasil penelitian.

Proses pembelajaran menekankan pada dicapainya pemahaman mahasiswa tentang konsep penelitian dan perkembangan keperawatan sehingga lulusan dapat berkontribusi dalam penelitian keperawatan dan dapat menggunakan temuan-temuan penelitian ke dalam praktik keperawatan.

Kegiatan belajar dilakukan melalui kuliah, diskusi, penugasan dan praktika.

Tujuan Mata Kuliah

Pada akhir mata kuliah mahasiswa mampu :

1. Mengidentifikasi masalah penelitian keperawatan 2. Mengidentifikasi tujuan umum dan tujuan khusus penelitian keperawatan 3. Menelusuri kepustakaan yang relevan dengan penelitian keperawatan 4. Mengidentifikasi kerangka teori sebuah penelitian 5. Mengidentifikasi variabel penelitian keperawatan 6. Mengidentifikasi hipotesa penelitian keperawatan 7. Mengidentifikasi definisi operasional dari tiap variabel 8. Mengidentifikasi desain penelitian keperawatan 9. Menentukan populasi dan sample penelitian keperawatan 10. Mensimulasikan berbagai metode pengumpulan data kualitatif dan kuantitatif 11. Mensimulasikan tehnik analisis data sederhana dan menginterpretasikannya 12. Menuliskan kepustakaan 13. Melaporkan hasil pengamatan terhadap laporan hasil penelitian

Garis Besar Mata Kuliah

1. Hakekat penelitian keperawatan 2. Konsep penelitian keperawatan dan perkembangan keperawatan 3. Proses penelitian 4. Perumusan masalah penelitian 5. Tehnik penelusuran kepustakaan 6. Kerangka konsep, variabel, hipotesis, definisi operasional 7. Jenis dan disain penelitian 8. Populasi dan sample 9. Tehnik pengumpulan data dan pengukuran 10. Pelaksanaan penelitian 11. Manajemen data dan analisa data 12. Penulisan laporan penelitian 13. Mengkomunikasikan hasil penelitian 14. Membaca laporan hasil penelitian

PENELITIAN ILMIAH/RISET

• Proses yg terstruktur dan terorganisasi secara sistematis untuk menghasilkan ilmu baru

• Proses eksperimentasai dan observasi untuk memperoleh fakta serta argumentasi atas postulat yg telah ada untuk menjelaskan hubungan antar fakta dan fakta dg body of knoledge yang ad

• Kumpulan prosedur dan teknik yg digunakan untuk mencari dengan sasaran mendapatkan pengetahuan ilmiah baru

Sumbangan Penelitian kepada IP-TEK

• Penelitian menghasilkan : konsep, proposisi atau teori baru

• Konsep, proposisi dan teori adalah penyusun sains• Jadi penelitian akan dapat mengembangkan sains• Aplikasi sains dalam kehidupan disebut teknologi• Jadi penelitian secara tidak langsung akan dapat

mengembangkan teknologi

Siklus penelitian

TEORI

PROBLEM

Rumusan masalah

Studi pustaka

HIPOTESIS

Disain

Pengukuran

OBSERVASIDATA

Analisis

KESIMPULAN

Teoritisasi /rekonsepsi

DeduktifInduktif

Prosedur logika

Prosedur penelitian

Batasan:

PenelitianKuantitatif

Data agregat

Statistikal

PenelitianKualitatif

Non statistikal

Data individual

MASALAH (Problem) PENELITIAN

• Masalah adalah gap antara apa yg seharusnya (Das Sollen) dan apa yg ada dalam kenyataan (Das Sein)

• Teori tidak cocok dg kenyataan• Realisasi tidak mencapai TARGET • Situasi berjalan tidak / kurang baik dari apa

yang seharusnya• Fenomena tidak sepenuhnya difahami

SUMBER PROBLEMATIK PENELITIAN

PENGALAMAN PRAKTISIHASIL PENGAMATANISSUE YG SEDANG INREKOMENDASI FORUM ILMIAHSARAN PENELITIAN TERDAHULUKEBUTUHAN INSTANSIINTUISI PENELITI, DLL

KRITERIA RESEARCH PROBLEM YG BAIK

• MEMPUNYAI NILAI PENELITIAN : URGENT, USEFULL & ORIGINAL• LAYAK : WAKTU, DANA, TENAGA DAN DATA• SESUAI : KUALIFIKASI & KEMAMPUAN PENELITI• TIDAK BERTENTANGAN DG NORMA/ HUKUM

YANG BERLAKU DALA MASYARAKAT

Contoh menetapkan masalah

• Harapan: Target angka kejadian BBLR maksimum 7% pd th 2000 (World Summit of Children)

(alasan: pembangunan di sektor kesehatan sangat pesat)

• Kenyataan: Angka BBLR di Indonesia masih 14%

• Masalah: Masih tingginya angka BBLR di Indonesia

Daftar semua pertanyaan yg timbul

• Mengapa angka BBLR masih tinggi?• Apa determinan dari kejadian BBLR?• Berapa angka kejadian BBLR di Surabaya?• Bagaimana distribusi kejadian BBLR antar

kecamatan di Surabaya?• Apakah tingkat sos-ek merupakan faktor dominan

dari kejadian BBLR?• Apa dampak dari BBLR?• dsb.

Pilih beberapa pertanyaan sebagai research question (Rumusan Masalah)

Berapakah angka prevalensi BBLR di Surabaya?

Apa faktor dominan dari kejadian BBLR di Surabaya?

Tetapkan JUDUL Penelitian(setiap pertanyaan penelitian akan menghasilkan

sebuah judul)

Angka prevalensi BBLR di Surabaya

Faktor dominan kejadian BBLR di Surabaya

Berapakah angka prevalensi BBLR di Surabaya?

Apa faktor dominan dari kejadian BBLR di Surabaya?

Judul ANALITIK

Judul DESKRIPTIF

Tetapkan JUDUL Penelitian(bila ada beberapa research questions, pilih judul

yang bobotnya tinggi, yaitu analitik)

Faktor dominan kejadian BBLR di Surabaya

Judul ANALITIK

Membuktikan HUBUNGAN antar konsep / variabel

Tujuan penelitian (operasionalisasi u/ menjawab rumusan masalah)

1. Mengetahui angka prevalensi BBLR di Surabaya2. Menganalisis hubungan antara infeksi di masa kehamilan

dengan kejadian BBLR3. Menganalisis hubungan antara penggunaan obat-obatan

dengan kejadian BBLR4. Menganalisis hubungan antara tingkat sosial-ekonomi

keluarga dengan kejadian BBLR5. dsb.

Mega Plasma:Mega Plasma:Mega Plasma:Mega Plasma:

Proses berpikir:

Harapan vs Kenyataan:MASALAH

Daftar pertanyaan

Rumusan masalah

JUDULpenelitian

Tujuan penelitian

Manfaat penelitian:

• Kontribusi terhadap implementasi program, dan implikasinya terhadap perumusan kebijakan

• Kontribusi bagi pengembangan profesionalitas

• Kontribusi bagi pengembangan IPTEK

Tinjauan pustaka (landasan teoritik)

• Uraian sistematik tentang fakta, hasil penelitian sebelumnya

• Sumber pustaka mutakhir (recent) yang memuat teori atau pendekatan baru yang relevan

• Diupayakan mengambil dari sumber asli

Kerangka konseptual:

• Intisari dari tinjauan pustaka• Skema hubungan antar konsep (variabel)

Contoh kerangka konseptualInfeksi

Kehamilan ganda

Obat-obatan

Genetik Sosial-ekonomi

PREMATURITASMalnutrisi

BBLR

Hipotesis:pernyataan sementara ttg hubungan antar konsep (variabel) di dalam sebuah populasi

1. Terdapat hubungan antara infeksi dengan BBLR

2. Makin rendahnya tingkat sosial ekonomi akan diikuti makin tingginya kejadian BBLR

3. Penggunaan obat-obatan akan mempengaruhi kejadian BBLR

4. dst.

Metode penelitian

• Rancang bangun• Lokasi dan waktu penelitian• Populasi dan sampel• Variabel dan definisi operasional• Instrumen penelitian• Prosedur pengumpulan data• Analisis data

Rancang bangun

Penelitian

Observasional Eksperimental

Cohort

Case-control

Cross-sectional

Pra-eksperimental

Eksperimental murni

Eksperimental kuasi

SampelSampel yang bisa digeneralisasi harus:• Representatif (diambil secara acak): sampel

probabilitas• Reliabel: besar sampel cukup (dihitung

dengan rumus)

Sampel probabilitas (random)

• Acak sederhana (simple random)• Acak sistematik (systematic random)• Acak berstrata (stratified random)• Acak bergugus (cluster random)• Acak bertahap (multistage random)• Probability proportional to size (PPS)

Variabel

• Variabel bebas (independent variable)• Variabel tergantung (dependent variable)• Variabel perancu (confounding variable)

Variabel

Var bebas Var tergantung

Var bebas

Var perancu

Var tergantung

Contoh variabel1. Variabel bebas: a. Infeksi b. Kehamilan ganda c. Penggunaan obat- obatan d. Tingkat sosial-ekonomi2. Variabel tergantung: Kejadian BBLR

Definisi operasional

• Menjelaskan bagaimana suatu variabel diukur, dan apa kriteria masing-masing atribut/kategori

Contoh definisi operasional:

Pengetahuan imunisasi: adalah jumlah jawaban responden yang benar terhadap 20 pertanyaan mengenai imunisasi.

1. Rendah: responden memperoleh 0-7 jawaban benar

2. Sedang: 8-14 jawaban benar3. Tinggi: 15 atau lebih jawaban benar

Instrumen:• Alat yang digunakan dalam penelitian

(kuesioner, check-list, timbangan, dll)• Sebutkan merk dan hasil kalibrasi terakhir• Lakukan uji coba untuk melihat vaiditas dan

reliabilitasnya

Prosedur pengumpulan data

• Wawancara berstruktur• Angket• Observasi • Statistik rutin• Pengukuran melalui

penimbangan• Sumber data sekunder

Analisis data

• Transformasi variabel• Analisis deskriptif• Time series analysis• Analisis komparasi• Analisis korelasi• Analisis multivariat

Daftar pustaka:Sistem Vancouver (urut angka) atau sistem

Harvard (urut abjad)

Contoh:

Dari Majalah:Kishor, S. and Parasuraman, S. 1998.

Mother’s Employment and Infant and Child Mortality in India. American Journal of Public Health 74: 273-285.

Daftar pustaka

Dari Buku:Beaglehole, R., Bonita, R., and Kjellstrom, T.

1993. Basic Epidemiology. Geneva: World Health Organization, pp. 55-69

Dari Internet:Smith, J. 1996. Time to Go Home. Journal of

Hiperactivity [Internet] 12th, October, 6(4). Available from: http://www.lmu.ac.uk [Accessed June 6th, 1997].