patofis trauma kepala.docx

Post on 28-Jan-2016

213 views 0 download

Transcript of patofis trauma kepala.docx

PATOFISIOLOGI

Gegar otak

Mekanisme cedera : jatuh, kecelakaan, benturan benda tajam, benturan benda

tumpul, benturan dari objek yang bergerak (akselerasi), benturan deselerasi

Respon peningkatan tekanan intrakranial kontriksi arteri

serebri

Penurunan tingkat kesadaran

Tekanan intrakranial meningkat, sel neuron dan vaskular tertekan

Perdarahan di bagian otak, edema, pembengkakan

Hematoma epidural, hematoma subdural, hemoragi subarakhnoid

Trauma kepala

Otak kekurangan oksigen

Aliran darah ke otak turun

Hipoksia jaringan otak

Ketidakefektifan perfusi jaringan otak

Menggangu keseimbangan suplai oksigen dan kebutuhan akan

oksigen

Iskemia serebral metabolisme aerob menurun

CNS asidosis vasodilatasi pembuluh darah di otak cerebral

edema

Jika ada luka terbuka (cedera kepala terbuka)

Mudah terpapar organisme infeksius resiko infeksi

Kerusakan integritas kulit

Hiperkapnia peningkatan kadar

karbon dioksida di otak

Gangguan pertukaran gas

Nyeri akut

Menekan sel-sel neuron di otak

Saraf yang mengatur pernafasan

Perubahan pola nafas