Modul Simdig

Post on 01-Mar-2018

223 views 0 download

Transcript of Modul Simdig

7/25/2019 Modul Simdig

http://slidepdf.com/reader/full/modul-simdig 1/1

Modul Simulasi Digital VP3s

Kompetensi Dasar

3.1 Menerapkan pengetahuan pengelolaan informasi digital melalui

pemanfaatan perangkat lunak pengolah informasi.

3.2 Menyajikan hasil penerapan pengelolaan informasi digital melaluipemanfaatan perangkat lunak pengolah informasi.

Penerapan pengelolaan informasi digital

• Pemanfaatan perangkat lunak pengolah kata.

• Pemanfaatan perangkat lunak pengolah angka.

• Pemanfaatan perangkat lunak presentasi.

• Pengolahan informasi.

• Teknik presentasi.