Leadersip Sebuah Pengantar

Post on 13-Apr-2017

44 views 0 download

Transcript of Leadersip Sebuah Pengantar

Kepemimpinan(Sebuah Pengantar)

2

CURRICULUM VITAE

NAMA : SUPENDITTL : Lamtim, 03-01-1981PENDIDIKAN : S.1. STAIN JURAI SIWO

METROALAMAT : 38 P Batanghari Lampung TimurKANTOR : STAIN JURAI SIWO METRO Blog : Perspektif,

https://supendimenjelma.blogspot.com

Motto : Ora Et Labora

3 Mei 2023 efendys_1981f@yahoo.com

3 Mei 2023 efendys_1981f@yahoo.com 3

Pernahkan Saudara-saudara mengikuti materi

Kepemimpinan ?

SENAM TOT

3 Mei 2023 efendys_1981f@yahoo.com 4

3 Mei 2023 efendys_1981f@yahoo.com 5

TUJUAN

Implementasi

Setiap orang adalah pemimpin dan akan diminta

pertanggungjawaban atas kepemimpinannnya

(Buchary, Muslim)

MATEMATIKA SEDERHANAKerjakan masing-masing

Sportif &Tanpa Mengeluarkan Suara

• Jika 4 kali 4 adalah = 16 berapakah 2 kali setengahnya ?

3 Mei 2023 efendys_1981f@yahoo.com 6

• Kancil berlari dari Metro ke Sukadana selama 90 menit, sementara seekor kura-kura sampai disana sekitar satu setengah jam, siapa yang lebih dulu sampai disana?

3 Mei 2023 efendys_1981f@yahoo.com 7

• Berapa banyak binatang dari setiap sepecies di muka bumi ini yang diangkut oleh kapal Nabi Musa As ?

3 Mei 2023 efendys_1981f@yahoo.com 8

• Lihatlah gambar yang tampak berikut, adalah 10 jari tangan

• Berapa jari jika terdapat tujuh tangan?

3 Mei 2023 efendys_1981f@yahoo.com 9

3 Mei 2023 efendys_1981f@yahoo.com 10

Pokok Bahasan Pengertian/definisi (25 menit) Teori Lahirnya Pemimpin (10 Menit) Karakter (15 Menit) Sifat (10 menit) Peran (20 menit) Fungsi (10 menit) Inisiatif (20 menit) Pendekatan Kepemimpinan (10 menit)

3 Mei 2023 efendys_1981f@yahoo.com 11

Sesungguhnya Allah menyukai orang-orang yang berperang di jalan-Nya dalam barisan yang teratur seakan-akan mereka seperti bangunan yang tersusun kokoh. (Q.S. Ash Shaff, 61: 4)

Formasi Siap Tempur

3 Mei 2023 efendys_1981f@yahoo.com 12

Gambar ButaWulan

3 Mei 2023 efendys_1981f@yahoo.com 13

Pretest

1. Berapa jam dalam sehari anda membaca buku?

2. Berapa banyak buku yang anda miliki (diukur dgn: buah/lemari/ kamar)?

3. Buku apa yang sudah anda baca 1 hari yang lalu (kemarin) ?judul..... Penulis/pengarang….

4. Judul Buku apa yang sangat anda inginkan saat ini (dibeli/dikoleksi)?

3 Mei 2023 efendys_1981f@yahoo.com 14

Apa Itu?

• Pemimpin• Pimpinan• Kepemimpinan• Ketua• Kepala• Manajer

3 Mei 2023 efendys_1981f@yahoo.com 15

DefinisiF.I. Munson “ The Management of Man”.

Kepemimpinan sebagai kemampuan/kesanggupan untuk menangani atau menggarap orang-orang sedemikian rupa untuk mencapai hasil yang sebesar-besarnya dengan sekecil mungkin pergesekan dan sebesar-besarnya (sebesar mungkin) kerja sama.

3 Mei 2023 efendys_1981f@yahoo.com 16

Lanjutane…

3 Mei 2023 efendys_1981f@yahoo.com 17

Kepemimpinan menurut Ki Hajar Dewantoro ada 3 yaitu:1) Ing ngarso sung tulodo2) Ing madyo bangun karso3) Tut wuri handayani

MenurutSUPENDI• Kepemimpinan Yaitu Sebuah

Seni Mengatur, Memerintah dan Mempengaruhi Untuk Mencapai Tujuan Bersama.

3 Mei 2023 efendys_1981f@yahoo.com 18

Teori Kepemimpinan

3 Mei 2023 efendys_1981f@yahoo.com 19

GenesisTransformasiKonvergensi

Karakter

• Liberal • Demokratis• Otoriter• Militeristis • Paternalistik• Karismatis

3 Mei 2023 efendys_1981f@yahoo.com 20

Be a winnerUrgensi Sebuah Keputusan

3 Mei 2023 efendys_1981f@yahoo.com 21

Peran

• Figure Head• Leader• Monitor• Disturbance handler• Resource allocator• Entrepreneur• Spoke person• Negosiator

3 Mei 2023 efendys_1981f@yahoo.com 22

Fungsi

• Control• Thinker • Interpersonal• Information• Decission• Motivator

3 Mei 2023 efendys_1981f@yahoo.com 23

Fendydoc. 24

Inisiatif Kepemimpinan

mau

Tidak mampu

mampu

Tidak mau

1

2

4

3

Pendekatan Kepemimpinan

• Taaruf• Tafahum• Taawun• Takaful

3 Mei 2023 efendys_1981f@yahoo.com 25

Membangun Profil Kepemimpinan

• Berfikir• Bersikap• Berbuat

3 Mei 2023 efendys_1981f@yahoo.com 26

Di atas

• Fikiran Orang Lain• Sikap Orang Lain• Perbuatan Orang Lain

Fendydoc. 27

Manajemen konflik

• Perbedaan pendapat dan keinginan adalah sumber kekuatan dan kesuksesan bila disikapi dengan tepat

• Semangat persaudaraantidak ada kesuksesan dengan semangat permusuhan dan kebencian

• Semangat solusiyang dibutuhkan adalah semangat memecahkan dan menyelesaikan masalah bukan mempermasalahkan masalah apalagi mempersulitnya

Fendydoc. 28

• Semangat sukses bersamatidak ada untungnya merugikan orang lain keuntungan kita adalah sukses bahagia dan mulia bersama

Fendy.Doc