LAPORAN EVALUASI PRODUK

Post on 24-Oct-2015

55 views 0 download

description

tugas

Transcript of LAPORAN EVALUASI PRODUK

LAPORAN EVALUASI PRODUK

“JASA PENJUALAN MAKANAN UNTUK SEMINAR, DISKUSI DLL”.

Produk

Kami menawarkan jasa penjualan makanan dan minuman untuk konsumsi saat

seminar, diskusi, maupun camilan untuk menemani waktu senggang. Produk yang kami

tawarkan yaitu :

Makanan

1. Chibi caenis

2. Bobi jalar

3. Rentang somat

4. Kerupuk nangka

Minuman

1. Demo-crat

2. Bubble ice coffe

*Harga yang kami tawarkan tentu saja sesuai dengan kantong mahasiswa. Makanan ini

higeanis dan enak.

Evaluasi

Untuk produksi (menawarkan) pada acara seminar, diskusi belum kami lakukan hal

ini dikarenakan :

1. Harga relatif lebih mahal

Untuk beberapa produk harga yang ditawarkan masih tidak wajar untuk dijual

dikarenakan produk yang dijual sedikit sedangkan harga yang ditawarkan untuk

produk tersebut relatif mahal.

2. Rasa dan bentuk makanan masih berubah-ubah

Pihak produksi makanan masih belum memiliki standar rasa dan bentuk yang pas.

3. Konsistensi pembuatan produk

Pihak produksi makanan dan minuman masih belum konsisten dalam pembuatan hal

ini dikarenakan pembuatan dilakukan oleh mahasiswa sendiri sehingga waktu

pembuatan tidak cukup karena mahasiswa masih disibukkan oleh tugas, ujian, dll.