Dalam Pencarian Akbar

Post on 16-Feb-2018

222 views 0 download

Transcript of Dalam Pencarian Akbar

  • 7/23/2019 Dalam Pencarian Akbar

    1/10

    10 penyebab kesuksesan orang jepang yg sudah

    di ajarkan pada agama islam

    Telah kita ketahui dan saksikan Negara Jepang adalah negara maju yang sangat hebat dan

    berjaya. Namun gempa dan tsunami yang melanda negeri matahari itu menghancurkan

    sebagian besar wilayah jepang yang berdampak pada perekonomiannya. Akan tetapi

    sepertinya tidak perlu lama bagi jepang agar bisa kembali menguasai perekonomian dunia,

    karena Jepang dikenal memiliki rakyat yang sangat luar biasa ulet. Banyak orang-orang

    sukses berasal dari Jepang.

    Akan tetapi ternyata penyebab majunya mereka sudah diajarkan dalam agama Islam jauh

    sebelum negara Jepang ada. ita bisa berkaca kepada sejarah, di mana belum ada dalam

    sejarah dunia, yang bisa menguasai sepertiga dunia hanya dalam waktu 30 tahun.Itulah masa para Khalifah Rasyidin. aum muslimin sendiri yang meninggalkan ajaran

    agama mereka sehingga inilah yang diberitakan oleh !asulullahshallallaahu alaihi wa

    sallam, beliaubersabda,

    !

    "

    #

    $

    % &'

    ( ()

    *

    +' &+

    ,+- .

    /0

    1

    !$ .*Jika kalian berjual beli dengan cara inah, memegangi ekor-ekor sapi [sibuk berternak,

    pent], dan menyenangi pertanian dan meninggalkan jihad, niscaya Allah akan menimpakan

    pada kalian kehinaan, tidak akan mencabutnya dari kalian sampai kalian kembali kepada

    agama kalian.[1]

    Berikut kita bahas, bahwa apa yang menjadi penyebab majunya mereka ternyata ada dalam

    ajaran Islam sejak dahulu."#$

    1.Malu

    !alu adalah budaya leluhur dan turun temurun bangsa Jepang. "arakiri #bunuh diri

    dengan menusukkan pisau ke perut$ menjadi ritual sejak era samurai, yaitu ketika mereka

    kalah dalam pertempuran. !asuk ke dunia modern, wacananya sedikit berubah ke %enomena

    mengundurkan diri bagi para pemimpin yang terlibat korupsi atau merasa gagal

    menjalankan tugasnya. &%ek negati%nya mungkin adalah anak-anak '(, '!) yang kadang

    bunuh diri, karena nilainya jelek atau tidak naik kelas. !ereka malu terhadap lingkungannya

    http://muslimafiyah.com/10-rahasia-sukses-orang-jepang-sudah-ada-dalam-ajaran-islam-tetapi-ditinggalkan.html#_ftn1http://muslimafiyah.com/10-rahasia-sukses-orang-jepang-sudah-ada-dalam-ajaran-islam-tetapi-ditinggalkan.html#_ftn2http://muslimafiyah.com/10-rahasia-sukses-orang-jepang-sudah-ada-dalam-ajaran-islam-tetapi-ditinggalkan.html#_ftn2http://muslimafiyah.com/10-rahasia-sukses-orang-jepang-sudah-ada-dalam-ajaran-islam-tetapi-ditinggalkan.html#_ftn1
  • 7/23/2019 Dalam Pencarian Akbar

    2/10

    apabila mereka melanggar peraturan ataupun norma yang sudah menjadi kesepakatan

    umum.

    %alu yang terpuji jelas adalah ajaran Islam. Bahkan jelas dan tegas dari sabda !asulullah

    &hallallahu 'alaihi wa sallam, beliau bersabda,

    !?*

  • 7/23/2019 Dalam Pencarian Akbar

    3/10

    hari. alaupun kehabisan uang, mereka meminjam uang ke orang tua yang nantinya akan

    mereka kembalikan di bulan berikutnya.

    Anjuran untuk berusaha sendiri dan tidak bergantung kepada orang lain adalah ajaran agama

    Islam.

    !asulullah 'hallallahu alaihi wa sallambersabda,

    ;E$J =0$4

  • 7/23/2019 Dalam Pencarian Akbar

    4/10

    1kio !orita juga awalnya menjadi tertawaan orang ketika menawarkan produk 6assete

    apenya yang mungil ke berbagai negara lain. api akhirnya melegenda dengan 'ony

    7alkman-nya. 8ang juga cukup unik bahwa ilmu dan teori dimana orang harus belajar dari

    kegagalan ini mulai di%ormulasikan di Jepang dengan nama shippaigaku #ilmu

    kegagalan$.

    &emangat dan pantang menyerah Ini adalah ajaran Islam.

    Nabi 'hallallahu alaihi wa sallambersabda

    ]\]-;+&)0?]!? E $+' ^%;*

    _

    1

    1 ?

    *

    `+

    J A

    "

    =

    7J 3AG \

    H

    GJ 3=] ?cJ"]=W' baQ? FX d=X+&E#ersemangatlah kamu terhadap apa-apa yang berman$aat bagi kamu, dan m%h%nlah

    pert%l%ngan pada Allah dan angan merasa lemah&pantang menyerah'. (an jika

    meminpamu sesuatu maka jangan katakan andaikata dulu saya melakukan begini pasti akan

    begini dan begini, tetapi katakanlah semua adalah takdir dari 1llah dan apa yang

    dikehendaki+ya pasti terjadi.[(]

    Ada tawakkal dalam ajaran Islam, lihat bagaimana motiasi !asulullah 'hallallahu alaihiwa sallam agar kita mencontoh burung dalam berusaha, burung tidak tahu pasti di mana ia

    akan mendapat makanan, akan tetapi yang terpenting bagi burung adalah ia berusaha keluar

    dan terbang mencari.

    Nabishallallahu alaihi wa sallambersabda,

    ef W1 "*"$+' ?"+1+& &+1C"9%*Xf

    QFhW:HgQ:'eandainya kalian betul-betul bertawakkal pada 1llah, sungguh 1llah akan memberikan

    kalian ri9ki sebagaimana burung mendapatkan ri9ki. urung tersebut pergi pada pagi hari

    dalam keadaan lapar dan kembali sore harinya dalam keadaan kenyang."/0$

    1selalu ada Jalan. ya, ini juga adalah ajaran Islam. Jika kita berusaha dan tawakkal, maka

    kita akan medapat jalan keluar dari arah yang tidak kita sangka-sangka.

    Allah a:alaber2irman,

    http://muslimafiyah.com/10-rahasia-sukses-orang-jepang-sudah-ada-dalam-ajaran-islam-tetapi-ditinggalkan.html#_ftn9http://muslimafiyah.com/10-rahasia-sukses-orang-jepang-sudah-ada-dalam-ajaran-islam-tetapi-ditinggalkan.html#_ftn10http://muslimafiyah.com/10-rahasia-sukses-orang-jepang-sudah-ada-dalam-ajaran-islam-tetapi-ditinggalkan.html#_ftn9http://muslimafiyah.com/10-rahasia-sukses-orang-jepang-sudah-ada-dalam-ajaran-islam-tetapi-ditinggalkan.html#_ftn10
  • 7/23/2019 Dalam Pencarian Akbar

    5/10

    "/J &+$+' =1" ;EPU4 ( i% ;E &Xf&

    U%

    (an memberinya re)ki dari arah yang tiada disangka-sangkanya*(an barangsiapa yang

    bertawakkal kepada 1llah niscaya 1llah akan mencukupkan #keperluan$nya.3At-Thala45 67

    ".#oyalitas

    0oyalitas membuat sistem karir di sebuah perusahaan berjalan dan tertata dengan rapi.

    'edikit berbeda dengan sistem di 1merika dan &ropa, sangat jarang orang Jepang yang

    berpindah-pindah pekerjaan.

    (alam ajaran Islam seorang muslim diajarkan agar mematuhi persyaratan yang telah mereka

    sepakati. Jika dalam suatu perusahan mereka bekerja, maka mereka harus mematuhi

    persyaratan perusahaan yaitu harus mencurahkan yang terbaik serta loyal dengan perusahaan

    teresebut selama tidak melanggar batas syariat.

    Nabi shallallahu 'alaihi wa sallam,

    G $+' ?"W+UW/Y1;mat

  • 7/23/2019 Dalam Pencarian Akbar

    6/10

    1llah akan meninggikan orang-orang yang beriman di antaramu dan orang-orang yang

    diberi ilmu pengetahuan beberapa derajat.3Al-%ujadilah5 //7

    &. Kerja keras

    'udah menjadi rahasia umum bahwa bangsa Jepang adalah pekerja keras. *ata-rata jam

    kerja pegawai di Jepang adalah =45> jam?tahun, sangat tinggi dibandingkan dengan

    1merika #235@ jam?tahun$, jam?tahun$, dan

    )erancis #2BA> jam?tahun$.'eorang pekerja Jepang boleh dikatakan bisa melakukan

    pekerjaan yang biasanya dikerjakan oleh 5-B orang. )ulang cepat adalah sesuatu yang

    boleh dikatakan agak memalukan di Jepang, dan menandakan bahwa pegawai tersebut

    termasuk yang tidak dibutuhkan oleh perusahaan.

    erja keras juga Ajaran Islam. Bahkan !asulullah 'hallallahu alaihi 7a sallam

    mengajarkan kita berlindung kepada Allah dari si2at malas,

    6/;0=U*0;E \"'$>! +/=@'"\ ' ;EJ ;E4W

    jWW

    +a Allah, aku berlindung kepada-Mu dari kelemahan, rasa malas,rasa takut, kejelekan di

    waktu tua, dan si%at kikir. (an aku juga berlindung kepada-!u dari siksa kubur serta

    bencana kehidupan dan kematian$."/#$

    Bahkan kita harus bersegera dalam kebaikan untuk diri kita.

    Allah a:alaber2irman,

    j@"-J!aka berl%mba-l%mbalah#dalam membuat$ kebaikan.3Al-Ba4arah5 /)97

    jWU/' > #*>;E> m

  • 7/23/2019 Dalam Pencarian Akbar

    7/10

    (an bersegeralahkamu kepada ampunan dari uhanmu dan kepada surga yang luasnya

    seluas langit dan bumi yang disediakan untuk orang-orang yang bertakwa3Al-Imran5/667

    '.(aga tradisi, menghormati orang tua dan Ibu Rumah )angga

    )erkembangan teknologi dan ekonomi, tidak membuat bangsa Jepang kehilangan tradisi

    dan budayanya. udaya perempuan yang sudah menikah untuk tidak bekerja masih ada dan

    hidup sampai saat ini. udaya minta maa% masih menjadi re%lek orang Jepang. alau suatu

    hari 1nda naik sepeda di Jepang dan menabrak pejalan kaki, maka jangan kaget kalau yangkita tabrak malah yang minta maa% duluan.

    Tentu saja tradisi yang baik yang dilestarikan. Tradisi yang sesuai dengan nilai luhur dan

    ajaran Islam. Ajaran Islam juga melertarikan tradisi yang baik. &ebagaimana tradisi orang

    Arab Jahiliyah yang memuliakan tamu, menepati janji dan sumpah walaupun sumpah itu

    berat sekali. Bahkan adat:tradisi bisa dijadikan patokan hukum dalam ajaran Islam.

    &ebagaimana kaidah 2i4hiyah.

    .W*0E m1dat?tradisi dapat dijadikan patokan hukum

    &yaikh (oktor %uhammad Al-Burnu"a%i9ahullahmenjelaskan makna kaidah ini,

    1Bahwasanya adat manusia jika tidak menyelisihi syari+at adalah hujjah dan dalil, wajib

    beramal dengan konsekuensinya karena adat dapat dijadikan hukum."/6$

    %engenai perempuan yang sudah menikah dan tidak bekerja 3I!T7, ini juga ajaran utama

    agama Islam 3Ibu rumah tangga bukan pekerjaan yang sepele dan hina, akan tetapi adalah

    sebuah kehormatan dan butuh pengorbanan yang akan melahirkan dan mendidik generasi

    terbaik7.

    ;/

    ;/

    "

    F#

    UW

    13

    U

    "

    W

    (

    Janganlah kalian melarang istri-istri kalian pergi ke masjid-masjid,dan rumah-rumah

    mereka lebih baik bagi mereka*+1"

    %engenai menghormati orang tua. Jelas ini ajaran Islam. Bahkan digandengkan dengan ridhaAllah.

    http://muslimafiyah.com/10-rahasia-sukses-orang-jepang-sudah-ada-dalam-ajaran-islam-tetapi-ditinggalkan.html#_ftn13http://muslimafiyah.com/10-rahasia-sukses-orang-jepang-sudah-ada-dalam-ajaran-islam-tetapi-ditinggalkan.html#_ftn14http://muslimafiyah.com/10-rahasia-sukses-orang-jepang-sudah-ada-dalam-ajaran-islam-tetapi-ditinggalkan.html#_ftn13http://muslimafiyah.com/10-rahasia-sukses-orang-jepang-sudah-ada-dalam-ajaran-islam-tetapi-ditinggalkan.html#_ftn14
  • 7/23/2019 Dalam Pencarian Akbar

    8/10

    Allah Ta+ala ber2irman5

    ;h+ !E !) !R"U%! ;F: F(\C$o pX

    qr)WI/ 7J=/W WI71 'sF*%WIF;E T>CW% #g W:1 (:"X[t/W =X/W

    :hH AW1

  • 7/23/2019 Dalam Pencarian Akbar

    9/10

    idup hemat

    Crang Jepang memiliki semangat hidup hemat dalam keseharian. 'ikap anti

    konsumerisme berlebihan ini nampak dalam berbagai bidang kehidupan. (i masa awal

    mulai kehidupan di Jepang, mungkin kita sedikit heran dengan banyaknya orang Jepang

    ramai belanja di supermarket pada sekitar jam 23D/>, dan ternyata sebelum tutup itu pihak

    supermarket memotong harga hingga setengahnya.

    jelas ini ajaran islam, hemat dan berusaha 4ona+ah. Allah a:alaber2irman,

    1?;\ "JU ! ;["

    E: "X

    (an orang-orang yang apabila membelanakan &hartanya', mereka tidak berlebih-

    lebihandan tidak pula kikir, dan adalah #pembelanjaan itu$ di tengah-tengah antara yang

    demikian.3Al-;ur4an5 orang pro%essor 1merika tidak akan bisa mengalahkan 2> orang

    pro%essor Jepang yang berkelompok.

    Anjuran untuk bekerja sama adalah ajaran Islam. &aling membantu dalam kebaikan dan

    pahala.

    Allah a:alaber2irman,

    K8

    $+' "(v">$+' "wdmFxWy z?F{|

    (an tolong-menolonglah kamu dalam #mengerjakan$ kebajikan dan takwa, dan jangan

    tolong-menolong dalam berbuat dosa dan pelanggaran.3>s. Al %aidah5 #.7

    &yaikh Abdurrahman Bin Nashir As-&a+diy rahimahullahmena2sirkan,

  • 7/23/2019 Dalam Pencarian Akbar

    10/10

    $+' '+$>"zvdu;*pp "w;E [R

    &+

    &

    4

    E =*

    lE

    #

    -

    d"I

    2

    e"%&+e"% ;E [YmI}TW'LE.~;2

    "endaknya sebagian kalian menolong sebagian yang lain dalam al birr, dan ia adalah

    sebuah kata yang mencakup setiap apa yang dicintai oleh 1llah dan diridha-+ya berupa

    amalan-amalan yang lahir dan batin dari hak-hak 1llah dan manusia.[1]

    (an Allah memerintah kita agar bersatu dan bekerja sama,

    Allah a:alaber2irman,

    "X](:W# &+Z=4"W'

    (an berpeganglah kalian dengan tali 1llah seluruhnya, dan jangan bercerai-berai3Ali

    +Imran 5 /067

    http://muslimafiyah.com/10-rahasia-sukses-orang-jepang-sudah-ada-dalam-ajaran-islam-tetapi-ditinggalkan.html#_ftn1http://muslimafiyah.com/10-rahasia-sukses-orang-jepang-sudah-ada-dalam-ajaran-islam-tetapi-ditinggalkan.html#_ftn1