Besaran pokok dan besaran Turunan

Post on 29-Jul-2015

500 views 63 download

Transcript of Besaran pokok dan besaran Turunan

Kelompok 1 X.MM2

• Annisa Maulidya• Aufi Zihan

Shafira• Anjas Mediana

Putra• Darlindo

BESARAN POKOK

Apa itu besaran pokok ?????

Besaran pokok adalah besaran yang berdiri sendiri dan tidak diturunkan dari besaran-besaran yang lainnya

Di dalam satuan internasional (SI) dikenal 7 besaran pokok

dan satuan nya . Berikut adalah tabelnya

Alat ukur yang digunakan dalam

besaran pokok

Gambar Alat Ukur Panjang (Mistar, Jangka Sorong dan

Mikrometer Sekrup)

 

Besaran Turunan

Besaran turunan adalah beasaran yang dapat diiturunkan atau diperoleh dari besaran pokok.

Tabel besaran turunanrumus dan satuan

TABEL BESARAN TURUNAN SIMBOL SATUAN DAN

DIMENSI