Asuransi Ppt Adit Novan

Post on 14-Feb-2015

33 views 3 download

Transcript of Asuransi Ppt Adit Novan

ASURANSI KESEHATAN

DEFINISI

• ASURANSI• Perjanjian antara dua pihak atau lebih, dengan

mana pihak penanggung mengikatkan diri kepada tertanggung, dengan menerima premi asuransi, untuk memberikan penggantian kepada tertanggung karena kerugian, kerusakan atau kehilangan. (Undang-Undang No.2 Th 1992)

• Asuransi kesehatan adalah sebuah jenis produk asuransi yang secara khusus menjamin biaya kesehatan atau perawatan para anggota asuransi tersebut jika mereka jatuh sakit atau mengalami kecelakaan. Secara garis besar ada dua jenis perawatan yang ditawarkan perusahaan-perusahaan asuransi, yaitu rawat inap (in-patient treatment) dan rawat jalan (out-patient treatment).

PRINSIP POKOK ASURANSI

• Prinsip Itikad Baik (Utmost Good Faith)• Prinsip kepentingan yang dapat di Asuransikan

(Insurable Interest)• Prinsip Ganti Rugi (Indemnity) • Prinsip Perwalian (Subrogation) • Prinsip Kontribusi (Contribution)• Prinsip Sebab Akibat (Proximate Cause)

MODEL ASURANSI KESEHATAN• Asuransi sosial• Asuransi komersial • Dana sehat (medical saving account)

Organisasi pengelola Jamkessosda dapat berbentuk :• Tripartite

Bentuk tripartite dalam pengelolaan Jamkessosda terdiri darikonsumen, PPK dan badan pengelola (contoh: Asuransi Askes, Jaminan kesehatan Jembrana).

• BipartiteSedangkan dalam bentuk bipartite, PPK dan badan pengelola ada dalam satu organisasi (contoh: Kaiser Health Maintenance Organization di Amerika Serikat).

BENTUK ASURANSI KESEHATAN

• Social Health Insurance (Asuransi Kesehatan Sosial)

• Private Voluntary Health Insurance (Asuransi Kesehatan Komersial)

• Regulated Voluntary Health Insurance (Asuransi Kesehatan Sukarela dengan Regulasi)

PERKEMBANGAN ASURANSI KESEHATAN DI INDONESIA

• Konsep jaminan kesehatan masuk ke masyarakat Indonesia sebenarnya sudah lama. Pada jaman kolonial Belanda, tentara, pegawai kolonial, karyawan dan buruh perusahaan ditanggung oleh sistem kesehatan militer, pemerintah, atau perkebunan. Pola yang dipergunakan adalah kesehatan sebagai modal untuk bekerja. Akan tetapi untuk rakyat biasa tidak ada jaminan pelayanan kesehatan.

• Konsep ini terus berkembang sampai sekarang dimana ada pelayanan kesehatan ABRI untuk militer dan keluarganya, asuransi kesehatan pegawai negeri yang dikelola oleh PT Askes Indonesia, atau berbagai jaminan kesehatan oleh perusahaan-perusahaan.

JENIS ASURANSI

A. Kontrak Asuransi– Bersifat kondisional.– Bersifat unilateral.– Bersifat Aleatory.– Bersifat Adhesi.

B. Pembayaran Premi– Wajib (asuransi sosial)– Sukarela (asuransi komersial)

JENIS LAYANAN KESEHATAN YANG DAPAT DIJAMIN ASURANSI

• Rawat Jalan• Rawat Inap• Asuransi Melahirkan (Maternity)• Asuransi Perawatan Gigi• Asuransi Kacamata

KELEMAHAN ASURANSI

• Pilihan terbatas.• Manajemen kurang keratif/responsif.• Pelayanan seragam.• Penolakan fasilitas kesehatan.

THANKS FOR YOUR ATTENTION