Arti Hidup Menurut Pandangan Agama Sk 2

Post on 24-Jul-2015

119 views 11 download

Transcript of Arti Hidup Menurut Pandangan Agama Sk 2

ARTI HIDUP MENURUT

PANDANGAN AGAMA

Arti Hidup Menurut Agama Kristen dan Katolik

• “…..haruslah kamu sempurna, sama seperti bapamu yang ada di surga(Matius 5:48)

• “Arti hidup yang sebenarnya tidak ditemukan hanya dengan mengenal Yesus saja. Arti hidup yang sebenarnya ditemukan ketika seseorang belajar dengan sungguh dan mengikut dia”. Sesuai dengan dikatakan dalam Yohanes 10:10b

• Salomo mengatakan hidup adalah “menghormati Tuhan”. (Pengkotbah 12:13-14)

Arti HidupMenurut Agama Hindu

• Arti hidup dalam agama hindu yaitu “sanatana dharma”yang berarti kebenaran abadi

• “Wedokilo Dharma Mulam” yaitu bahwa kebenaran adalah akar daripada weda

• “Agawe Sukaning Len” yaitu amat mulia bekerja bila untuk kepentingan orang banyak.

(Drs. Ida Bagus Sudirga, “agama hindu”,2008)

Arti HidupMenurut Agama Hindu

• “Yan paramarthya, yan artha kama sadhyan, dharma juga leka sekena rumuhun, riyata katemwaning”

Artinya:Jika artha dan kama yang dituntut maka seharusnya dharma dilakukan lebih dahulu tak tersangsikan lagi pasti akan diperoleh artha dan kama itu nanti, tidak akan ada artinya jika artha dan kama itu diperoleh menyimpang dari dharma

(santi parva,109,11)

Arti HidupMenurut Agama Islam

• “Ketauilah ,sesungguhnya kehidupan dunia itu hanyalah permainan dan senda gurauan, perhiasan dan saling berbangga di antara kamu serta berlomba dalam kekayaan dan anak keturunan , seperti hujan yang tanam-tanamnya menggangumkan para petani, kemudian menjadi kering dan kamu lihat warnanya kuning kemudian menjadi hancur. Dan di akhirat ada azab yang keras dan ampunan dari Allah serta keridhoannya. Dan kehidupan di dunia tidak lain hanyalah kesenangan palsu”.(Al Hadid (57) ayat 20)

Arti Hidup Menurut Agama Budha

• “Bahwa kesempurnaan (nirwana) dapat dicapai setiap orang tanpa harus melalui bantuan pendeta / kaum brahmana. Setiap orang mempunyai hak dan kesempatan yang sama untuk mencapai kesempurnaan tersebut. Syaratnya adalah mampu mengendalikan diri sehingga terbebas dari samsara”

(Aryasatyani dan Pratityasamutpada)

Pandangan Agama TentangBunuh Diri

Pandangan Islam• Hadits 86. (Shahih Muslim)

Dari Abu Hurairah ra, katanya Rasulullah saw..,bersabda :“siapa yang bunuh diri dengan senjata tajam, maka senjata itu akan ditusuk-tusukannya sendiri dengan tangannya ke perutnya di neraka untuk selama-lamamya; dan siapa yang bunuh diri dengan racun, maka dia akan meminumnya pula sedikit demi sedikit nanti di neraka, untuk selama-lamanya; dan siapa yang membunuh diri dengan menjatuhkan diri dari gunung, maka dia akan menjatuhkan dirinya pula nanti (berulang-ulang) ke neraka, untuk selama-lamanya”.

• Hadits 88 : dari Tsabit bin Dhahhak ra,Rasulullah SAW bersabda:“siapa yang bunuh diri dengan suatu cara, maka Allah SWT akan menyiksanya di neraka janaham dengan cara itu pula”.

• Hadits 90 : dari Syaiban ra, Allah SWT berfirman:“ aku haramkan baginya surga (karena bunuh diri) “.

An- Nisa : 29 : “ Hai orang orang yang beriman, janganlah kamu saling memakan harta sesamamu dengan jalan yang batil kecuali dengan jalan perniagaan yang berlaku dengan suka sama suka diantara kamu. Dan janganlah kamu membunuh dirimu; sesungguhnya Allah adalah maha penyayang kepadamu.”

Pandangan Kristen dan Katolik

• Alkitab memandang bunuh diri sama dengan pembunuhan , yaitu membunuh diri sendiri. Allah adalah yang menentukan kapan dan bagaimana orang harus mati. Mengambil hak itu dari Tuhan, menurut Alkitab adalah penghujatan terhadap Tuhan

Pandangan Hindu

• “Sarvasya caham hendi sanivista”yaitu bahwa Tuhan bersemayam di tubuh kita (Bhagawadgita 15:15)

• “Prayopavesa”yaitu puasa sampai meninggal

Pandangan Budha

• “Pancasila buddhist”membunuh melanggar sila pertama pancasila buddhist

• “jataka atthakatha”makhluk yang bunuh diri akan terlahir di alam rendah