Administrasi keuangan

Post on 14-Apr-2017

133 views 0 download

Transcript of Administrasi keuangan

Administrasi Pendidikan Bidang garapan KeuanganJoko Tentrem (3G PAI) 153111239

Apa itu Administrasi

Keuangan Sekolah?

Administrasi Keuangan

sebuah kegiatan pelaksanaan pengelolaan keuangan sekolah mulai dari sumber pendapatan/ pemasukan, penggunaannya, serta pertanggungjawaban keuangan yang dilaksanakan secara sengaja dan direncanakan untuk operasional sekolah yang efektif dan efiesien agar terwujud tujuan pendidikan tang yang telah ditetapkan

Apa itu?

• Berdasarkan PP No .48 Tahun 2008 :

1. Pe

merinta

h, Baik

Pusat

mau

pun D

aerah

(Prov

dan K

ab)

Fungsi administrasi keuangan

1. Budgeting (membuat Anggaran)

2. Accounting (pencataan atau pembukuan)

3. Auditing (pemeriksaan atau pengawasan)

Tujuan AdMinistrasi Keuangan

• Meningkatkan efektivitas dan efisiensi penggunaan keuangan sekolah

• Meningkatkan akuntabilitas dan transparansi keuangan sekolah

• Meminimalkan penyalahgunaan anggaran sekolah.

Manfaat Admistrasi keuangan

• Penyelenggaraan pendidikan menjadi efisien yang artinya dengan dana tertentu diperoleh hasil maksimal atau dengan dana yang minimal diperoleh tujuan atau hasil tertentu.

• Tercapainya kelangsungan hidup lembaga pendidikan sebagai salah satu tujuan didirikannya lembaga tersebut (biasanya ini pada lembaga pendidikan Swasta atau kursus-kursus).

• Mencegah kekeliruan, kebocoran, penyimpangan dalam penggunaan dana dari rencana semula. Penyimpangan akan terkendali bila pengelolaannya berjalan dengan baik sesuai yang diharapkan.

Prinsip-prinsip Administrasi Keuangan Sekolah

Efektivitas Efisiensi

Akuntabilitas Trnparansi

Administrasi keuangan sekolah harus memperhatikan sejumlah prinsip. UU No 20 Tahun 2003 pasal 48 menyatakan bahwa pengelolaan dana pendidikan

berdasarkan prinsip keadilan, efisiensi, transparansi, dan akuntabilitas publik.

Pengelola kegiatan Keuangan Sekolah

• Bendahara• Pemegang buku kas umum• Pemegang Buku Pembantu Mata Anggaran, Buku

Bank, Buku Pajak Regristasi SPM, dan lain-lain.• Pembuat Laporan dan Pembuat Arsip

Pertanggungjawaban Keuangan.

Orang-orang yang diperlukan untuk mengelola kegiatan

dana di sekolah antara lain:

Kegiatan Pengelolaan keuangan Sekolah

a. TATA USAHA : Segenap rangkaian aktivitas yang menghimpun, memcatat, mengolah, menggunakan , mengirim dan menyimpan keterangan-keterangan yang perlu dalam setiap organisasi.

b. BENDAHARAWANAdalah mereka yang ditugaskan untuk menerima, menyimpan, membayar, mengeluarkan/menyerahkan Uang daerah, surat-surat berharga dan barang milik Daerah dan bertanggung jawab kepada Kepala Daerah.

TUGAS DAN TANGGUNG JAWAB BENDAHARAWAN.

• Menerima, menyimpan dan memelihara serta menyerahkan Uang/barang milik Daerah.

• Menyelenggarakan tata usaha, baik uang maupun barang milik Daerah secara tertib dan teratur.

• Mengerjakan buku kas / buku barang dan buku-buku lainnya sesuai dengan ketentuan.

• Menyusun dokumen / bukti-bukti secara tertib dan teratur

• Membuat laporan baik secara priodik maupun triwulan.

Menurut anda apakah pengelolaan Administrasi Keuangan Sekolah di Indonesia sudah memenhi

standart? Kalau belum apa solusinya? Kalau sudah apa alasannya??

Diskusi

sUCceS uSuaLY cOMeS tO ThoSE wHO aRE ToO BuSY To bE LOOkiNG foR It

TERIMA KASIH