Download - sop penggunaan telepon

Transcript
Page 1: sop penggunaan telepon

KopPENGGUNAAN TELEPON

NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN

00 00 1/1

PROSEDUR TETAP

TANGGAL TERBIT DITETAPKAN Direktur RSI Siti Rahmah Padang

Dr. .............................Pengertian Penggunaan telepon di RSI Siti Rahmah adalah proses berkomunikasi

telepon dalam rangka memberikan pelayanan di rumah sakit dan atauuntuk kepentingan dinas

Tujuan Tujuan Umum: Meningkatkan mutu Pelayanan di RSI Siti RahmahTujuan Khusus: adanya panduan untuk menggunakan telepon

Kebijakan Telepon di rumah sakit hanya untuk kepentingan dinas;Penggunaan untuk kepentingan pribadi pegawai rumah sakit harusseijin Kepala Instalasi atau Kepala Bidang atau Kepala Bagian

Prosedur

Menerima Telepon:1. Petugas mengangkat gagang telepon 2. Petugas memberi salam, menyebut nama, menyebut Rumah Sakit

Islam Siti Rahmah, dan apa yang bisa dibantu?3. Petugas merespon pembicaraan sesuai dengan keperluan4. Petugas menutup pembicaraan dengan terima kasih telah

menghubungi Rumah Sakit Islam Siti Rahmah dean mengucapkansalam

5. Gagang telepon diletakkan kembali di tempatnya6. Petugas mencatat pada buku catatan telepon

Menelepon keluar1. Petugas mengangkat gagang telepon2. Petugas melaksanakan dial telepon ke nomor yang dituju3. Petugas menyampaikan salam, menyebut nama,menyebut Rumah

Sakit Islam Siti Rahmah Padang.4. Petugas mengadakan pembicaraan secukupnya sesuai tujuan

menelpon5. Petugas mengakhiri pembicaraan dengan menyampaikan salam6. Gagang telepon diletakkan pada tempatnya

Unit Terkait Seluruh Petugas Instalasi Gawat DaruratSeluruh Petugas di Instalasi Rawat Inap dan Rawat Jalan Seluruh Petugas di Bagian Informasi dan Pendaftaran Staf Medis Fungsional

1

Page 2: sop penggunaan telepon

2