STANDAR PELAYANAN PEMAKAIAN TELEPON INSTITUT ......Memahami tata cara mengoperasikan telepon....

3
STANDAR PELAYANAN PEMAKAIAN TELEPON INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI (IAIN) SALATIGA I. PERSYARATAN Dosen/Pimpinan Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Salatiga II. PROSEDUR a. Telepon keluar 1. Pemakai bisa memakai keluar ( local ) melalui pesawat yang ada di Kantor Umum / operator dan Ruang Rektor dengan menekan tombol 0 dan dilanjutkan dengan menekan tombol telepon yang dituju. 2. Pemakaian telepon interlokal harus seizin Wakil Rektor II dengan mengisi buku pemakaian telpon. b. Telepon masuk 1. Petugas menerima telepon dari luar dengan menyebutkan identitas dan menggunakan bahasa yang baik dan sopan. 2. Petugas menanyakan maksud dan tujuan kepada siapa. 3. Petugas meneruskan kepada yang dituju dengan menekan kode pesawat yang dituju. 4. Apabila yang dituju tidak ditempat, petugas akan memberitahu kepada penelepon dan menanyakan pesan jika ada. III. WAKTU PELAYANAN : 30 Menit IV. BIAYA PELAYANAN : Tidak ada V. PRODUK PELAYANAN : Penggunaan Telepon VI. PENGADUAN Informasi lebih lanjut disampaikan atau diperoleh melalui : 1. Petugas : 2. SMS Centre : 3. Hotline :

Transcript of STANDAR PELAYANAN PEMAKAIAN TELEPON INSTITUT ......Memahami tata cara mengoperasikan telepon....

Page 1: STANDAR PELAYANAN PEMAKAIAN TELEPON INSTITUT ......Memahami tata cara mengoperasikan telepon. Peringatan Pencatatan dan pendataan Penerima telepon dapat menerima telepon selambat-lambatnya

STANDAR PELAYANANPEMAKAIAN TELEPON

INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI (IAIN) SALATIGA

I. PERSYARATANDosen/Pimpinan Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Salatiga

II. PROSEDURa. Telepon keluar

1. Pemakai bisa memakai keluar ( local ) melalui pesawat yang ada di Kantor Umum /

operator dan Ruang Rektor dengan menekan tombol 0 dan dilanjutkan dengan menekan

tombol telepon yang dituju.

2. Pemakaian telepon interlokal harus seizin Wakil Rektor II dengan mengisi buku

pemakaian telpon.

b. Telepon masuk

1. Petugas menerima telepon dari luar dengan menyebutkan identitas dan menggunakan

bahasa yang baik dan sopan.

2. Petugas menanyakan maksud dan tujuan kepada siapa.

3. Petugas meneruskan kepada yang dituju dengan menekan kode pesawat yang dituju.

4. Apabila yang dituju tidak ditempat, petugas akan memberitahu kepada penelepon dan

menanyakan pesan jika ada.

III. WAKTU PELAYANAN : 30 Menit

IV. BIAYA PELAYANAN : Tidak ada

V. PRODUK PELAYANAN : Penggunaan Telepon

VI. PENGADUAN Informasi lebih lanjut disampaikan atau diperoleh melalui :1. Petugas :2. SMS Centre :3. Hotline :

Page 2: STANDAR PELAYANAN PEMAKAIAN TELEPON INSTITUT ......Memahami tata cara mengoperasikan telepon. Peringatan Pencatatan dan pendataan Penerima telepon dapat menerima telepon selambat-lambatnya

KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIAINSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI (IAIN) SALATIGA

Jalan. Tentara Pelajar Nomor 02 Telepon (0298) 323706Faximile 323433 Salatiga 50721

Website: www. http://iainsalatiga.ac.idE-mail : [email protected]

Nomor SOPTgl PembuatanTanggal RevisiTanggal EfektifDisahkan oleh Rektor

SOP PEMAKAIAN TELEPON KELUARDasar Hukum Kualifikasi Pelaksana1. UU Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik2. UU Nomor 25 Tahun 2009 tentang Pelayanan Publik3. PP Nomor 61 Tahun 2010 tentang Pelaksanaan UU 14

1. Mematuhi Perundang-undangan.2. Memahami tata cara

mengoperasikan telepon.

Peringatan Pencatatan dan pendataanPemohon dapat menggunakan selambat-lambatnya 30 (tiga puluh ) menit setelah

permohonan diajukan dan apabila permohonan disetujui.

No Aktifitas KegiatanPelaksana Mutu Baku Keterangan

Pengguna KabagUmum WR II Waktu Kelengkapan Waktu Output

1

Pengguna melaporkepada kabag umumuntuk menggunakantelepon untuk tujuandinas.

Permohonanpenggunaantelepon.

5 menitTerisinyaformulirpenggunaan.

2

Kabag umum mengecektujuan pemakaian telepon,jika tidak perlu maka akandikembalikan ybs.

sda 5 menitTerkontrolnyapemakaian telepon.

3Untuk pemakaian teleponinterlokal, pengguna izinkepada WR II.

sda 5 menitTerkontrolnyapemakaian telepon

4

WR II mengecek tujuanpemakaian telepon, jikatidak perlu maka akandikembalikan ybs.

sda 5 menitTerbitnyadisposisipemakaian telepon.

5Jika di acc WR IIselanjutnya ditindak lanjutioleh kasubbag umum.

sda 10 menit

Disposisi/persetujuanpemakaian telepon

6

Setelah melaporPengguna bisa memakaitelepon untuk tujuandinas.

Terpakainya teleponuntukkepentingan dinas.

Page 3: STANDAR PELAYANAN PEMAKAIAN TELEPON INSTITUT ......Memahami tata cara mengoperasikan telepon. Peringatan Pencatatan dan pendataan Penerima telepon dapat menerima telepon selambat-lambatnya

KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIAINSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI (IAIN) SALATIGA

Jalan. Tentara Pelajar Nomor 02 Telepon (0298) 323706Faximile 323433 Salatiga 50721

Website: www. http://iainsalatiga.ac.idE-mail : [email protected]

Nomor SOPTgl PembuatanTanggal RevisiTanggal EfektifDisahkan oleh Rektor

SOP PEMAKAIAN TELEPON MASUKDasar Hukum Kualifikasi Pelaksana1. UU Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik2. UU Nomor 25 Tahun 2009 tentang Pelayanan Publik3. PP Nomor 61 Tahun 2010 tentang Pelaksanaan UU 14

1. Mematuhi Perundang-undangan.2. Memahami tata cara

mengoperasikan telepon.

Peringatan Pencatatan dan pendataanPenerima telepon dapat menerima telepon selambat-lambatnya 10 (sepuluh )

menit setelah operator menerima telepon.

No Aktifitas Kegiatan Pelaksana Mutu Baku KeteranganPenelpon Petugas Tujuan Waktu Kelengkapan Waktu Output

1Penelpon menghubungiIAIN Salatiga dan diterimaoleh petugas.

2 menitTerangkatnyatelepon

2

Setelah ditanya maksuddan tujuan penelpon,petugas akanmenyambungkan ketujuan, apabila yang ditujutidak ditempat, petugasakan memberitahupenelpon danmenanyakan pesan jikaada.

3 menit

Tersambungnyapeelpondantersampaikannyapesankepadayangdituju

3

Apabila yang dituju ada,maka disambungkanlangsung ke tujuan. 2 menit

Tersambungnyakepadyangdituju