Download - Latihan Gerakan ROM Aktif Dan Pasif

Transcript

Latihan Gerakan ROM aktif dan pasif 1. Latihan Pasif Anggota Gerak Atasa. Gerakan menekuk dan meluruskan sendi bahu :- Tangan satu penolong memegang siku, tangan lainnya memengang lengan.- Luruskan siku naikan dan turunkan legan dengan siku tetap lurusb. Gerakan menekuk dan meluruskan siku :- Pegang lengan atas dengan tangan satu, tangan lainnya menekuk dan meluruskan sikuc. Gerakan memutar pergelangan tangan :- Pegang lengan bawah dengan tangan satu, tangan yang lainnya menggenggam telapak tangan pasien- Putar pergelangan tangan pasien ke arah luar (terlentang) dan ke arah dalam (telungkup)d. Gerakan menekuk dan meluruskan pergelangan tangan:- Pegang lengan bawah dengan tangan satu, tangan lainnya memegang pergelangan tangan pasien- Tekuk pergelangan tangan ke atas dan ke bawahe. Gerakan memutar ibu jari:- Pengang telapak tangan dan keempat jari dengan tangan satu, tangan lainnya memutar ibu jari tanganf. Gerakan menekuk dan meluruskan jari-jari tangan- Pegang pergelangan tangan dengan tangan satu, tangan yang lainnya menekuk dan meluruskan jari-jari tangan

2. Latihan pasif anggota gerak bawaha. Gerakan menekuk dan meluruskan pangkal paha- Pegang lutut dengan tangan satu, tangan lainnya memegang tungkai- Naikkan dan turunkan kaki dengan lutut yang lurus

3. Latihan aktif anggota gerak atas dan bawaha. Latihan I- Angkat tangan yang kontraktur menggunakan tangan yang sehat ke atas- Letakan kedua tangan diatas kepala- Kembalikan tangan ke posisi semulab. Latihan II- Angkat tangan yang kontraktur melewati dada ke arah tangan yang sehat- Kembalikan ke posisi semulac. Latihan III- Angkat tangan yang lemah menggunakan tangan yang sehat ke atas- Kembalikan ke posisi semulad. Latihan IV- Tekuk siku yang kontraktur mengunakan tangan yang sehat- Luruskan siku kemudian angkat ketas- Letakan kembali tangan yang kontraktur ditempat tidur.e. Latihan V- Pegang pergelangan tangan yang kontraktur mengunakan tangan yang sehat angkat keatas dada- Putar pengelangan tangan ke arah dalam dan ke arah luarf. Latihan VI- Tekuk jari-jari yang kontraktur dengan tangan yang sehat kemudian luruskan- Putar ibu jari yang lemah mengunakan tangan yang sehatg. Latihan VII- Letakan kaki yang seht dibawah yang kontraktur- Turunkan kaki yang sehat sehingga punggung kaki yang sehat dibawah pergelangan kaki yang kontraktur- Angkat kedua kaki ke atas dengan bantuan kaki yang sehat, kemudian turunkan pelan-pelan.h. Latihan VIII- Angkat kaki yang kontraktur mengunakan kaki yang sehat ke atas sekitar 3 cm- Ayunkan kedua kaki sejauh mungkin kearah satu sisi kemudian ke sisi yang satunya lagi- Kembali ke posisi semula dan ulang sekali lagii. Latihan IX- Anjurkan pasien untuk menekuk lututnya, bantu pegang pada lutut yang kontraktur dengan tangan Satu- Dengan tangan lainnya penolong memegang pingang pasien- Anjurkan pasien untuk memegang bokongnya- Kembali keposisi semula dan ulangi sekali lagiREFRENSI1. A.Tohamuslim.S. Perawatan Rehabilitasi Medik Pendierita Stroke, RSHS Bandung2. Kozier, B, Erb & Olivieri, R, 1991. Fudamental of Nursing : Conceps, proses and Practice: Claifornia : Addison wesley3. Wawan H. Materi Kuliah Tentang Perawatan Sistem Muskuloskletal tidak dipublikasi PSIK UNPAD