Download - Hitung Pipa Air Hujan

Transcript

Tabel : Ukuran Pipa Vertical/Tegak untuk menampung Air Hujan dari Atap3? > Luas atap 0 s.d 180M2 > Volume 255 Ltr/Mnt4? > Luas atap s.d 385 M2 > Volume 547 Ltr/Mnt5? > Luas atap s.d 698 M2 > Volume 990 Ltr/Mnt6? > Luas atap s.d 1.135 M2 > Volume 1.610 Ltr/Mnt8? > Luas atap s.d 2.445 M2 > Volume 3.470 Ltr/MntPerhitungan Talang Air HujanContoh :Jika Luas atap = 1.000 M.Diketahui :Hujan rata-rata di Indonesia antara 300 500 mm/m/jam = 5 8 liter/menit.Curah hujan = 1.000 m x 5 8 liter/menit = 5.000 8.000 liter/menit.Luas atap 1.000 m,dalam tabel paling efisien menggunakan diameter 6 dengan kapasitas +/- 1.610 liter/menit.Jika curah hujan = 10.000 liter/menit, maka air hujan akan mengalir ke bawah dalam waktu 1 x 6 = 10.000 : 1.610 = 6 menit.Untuk mempercepat pembuangan air diperlukan pipa 6 sebanyak 6 buah yang tersebar letaknya sehingga air di atas atap pada saat tertentu akan terbuang keluar dalam waktu 1 (satu) menit.