Download - HILMAN gejala parull

Transcript
Page 1: HILMAN gejala parull

BATUK DARAH

• Gejala paling penting pada penyakit paru: - potensial kegawatan, - berasal penyakit bronkopulmonal • Harus dibedakan antara BATUK DARAH dan MUNTAH DARAH

BATUK DARAH MUNTAH DARAH• Darah dibatukkan rasa panas di tenggorok• Darah berbuih campur udara• Darah segar warna merah muda

• Darah bersifat alkalis• Anemia kadang-kadang

•Darah dimuntahkan dg rasa mual

•Darah campur sisa makanan•Darah berwarna hitam terkena asam lambung•Darah bersifat asam•Anemia sering terjadi

Page 2: HILMAN gejala parull

• Klasifikasi berat ringannya berdasarkan jumlah darah yang dibatukkan

1.Hemoptisis , total volume darah yang dibatukkan 20-600ml dalam 24 jam. Biasanya karena kanker paru, Tb paru atau emboli paru

2.Hemoptisis masif , total volume darah >600ml per 24jam, biasanya karena kanker paru atau bronkiektasis

3.Pseudohemoptisis, batuk darah dari saluran pencernaan bagian atas atau sal napas bag atas (diatas laring)

Page 3: HILMAN gejala parull

BATUK DARAH

ETIOLOGI

3. LAIN-LAIN

• Infark paru• Mitral stenosis• Trauma• Hemoragik diatese• Hipertensi pulmonal primer

2. NEOPLASMA

• Karsinoma paru

• Adenoma

1.KERADANGAN

• Tuberkolosis• Bronkiektasis• Abses paru• Pneumonia• Bronkitis

Page 4: HILMAN gejala parull

NAPAS BERBUNYI

• WHEEZING INDIKASI OBSTRUKSI SAL. NAPAS

• STRIDOR INSPIRASI / EKSPIRASI PADA OBSTRUKSI LARING ATAU TRAKEA

• RONKHI BASAH ( saluran napas kecil)

•RONKHI KERING