RPP Pemrograman WEB

39
PERANGKAT ADMINISTRASI GURU Mata Pelajaran : Pemrograman Web Dasar Kompetensi Keahlian : Multimedia Kelas/Semester : X/Genap Tahun Pelajaran : 2013/2014 PEMERINTAH KOTA SEMARANG DINAS PENDIDIKAN SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK) 8 Jl. Pandanaran II/12 Telp. 8312190 Fax. 8440321 Email :[email protected] Website:www.smkn8semarang.sch.id

Transcript of RPP Pemrograman WEB

PERANGKAT ADMINISTRASI GURU

Mata Pelajaran : Pemrograman Web DasarKompetensi Keahlian : MultimediaKelas/Semester : X/GenapTahun Pelajaran : 2013/2014

PEMERINTAH KOTA SEMARANGDINAS PENDIDIKAN

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK) 8Jl. Pandanaran II/12 Telp. 8312190 Fax. 8440321

Email :[email protected]:www.smkn8semarang.sch.id

Nama Guru : Ardan Sirodjuddin, S.Pd

SMK NEGERI 8Jl. Pandanaran

II/12SEMARANG

LEMBAR PENGESAHAN

LEMBAR PENGESAHANPERANGKAT ADMINISTRASI GURU

Mata Pelajaran : Pemrograman Web DasarKompetensi Keahlian : MultimediaKelas/Semester : X/GenapTahun Pelajaran : 2013/2014Nama Guru : Ardan Sirodjuddin,S.Pd.NIP : 197310082005011004

Dinyatakan sah dan dapat dipergunakan sebagaimanamestinya.

Diperiksa tanggal : 28 Desember 2013

Pemeriksa

WaKa Kurikurum Koordinator KompetensiKeahlian

Drs. Purwono Ardan Sirodjuddin, S.PdNIP 19580416 198603 1 011 NIP 197310082005011004

Disahkan di : SemarangPada tanggal : 28 Desember 2013

Kepala SMK Negeri 8 Semarang

Drs. H. Bambang TjiptadiNIP. 19531228 197802 1 004

SMK NEGERI 8Jl. Pandanaran

II/12SEMARANG

LEMBAR PEMERIKSAAN

LEMBAR PEMERIKSAANBUKU ADMINISTRASI GURU

Nama Guru : Ardan Sirodjuddin, S.PdNIP : 197310082005011004

Mata Pelajaran : Pemrograman Web DasarKompetensi Keahlian : MultimediaKelas/Semester : X / GenapTahun Pelajaran : 2013/2014

DAFTAR PERANGKAT TERSUSUNNo. Jenis perangkat Semester KeteranganAda Tidak1. Lembar Pengesahan

2. Lembar Pemeriksaan

3. Jadwal Mengajar F.KUR-01

4. Rincian Minggu Efektif dan Analisa Program Pelajaran

F.KUR-02

5. Kisi-kisi Soal Evaluasi F.KUR-03

6. Format Evaluasi F.KUR-04

PM.7.5.9/L17. Rekapitulasi Nilai Evaluasi F.KUR-058. Analisis Hasil Evaluasi F.KUR-069. Tugas Pengayaan dan Remidiasi F.KUR-0710. Daftar Catatan dan Hambatan Siswa F.KUR-0811. Agenda Guru F.KUR-0912. Presensi Kehadiran Siswa F.KUR-1013. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) F.KUR-1114. Program Semester F.KUR-1215. KKM

16. Diskripsi kemajuan kelas

17. Silabus

CATATAN PEMERIKSAAN........................................................................................

Semarang, Desember 2013

WaKa Kurikurum Ketua Kompetensi Keahlian

Drs. Purwono Ardan Sirodjuddin, S.PdNIP 19580416 198603 1 011 NIP 197310082005011004

SMK NEGERI 8Jl. Pandanaran

II/12SEMARANG

F.KUR-01

JADWAL MENGAJAR

Semester/Tahun Pel. : Genap/2013-2014Guru Mata Pelajaran : Ardan Sirodjuddin, S.Pd

No.

Mata Pelajaran Kelas Kode

1 Pemrograman Web Dasar X MM

JamKe Pukul HARI

Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu

1 07.00-07.45 X MM1

2 07.45-08.30

X MM1

3 08.30-09.15

X MM1

09.15-09.30

4 09.30-10.15 X MM1

5 10.15-11.00

6 11.00-11.45 X MM2 X MM3

11.45-12.00

7 12.00-12.45

X MM2 X MM3

8 12.45-13.30

X MM2 X MM3

9 13.30-14.15

X MM2 X MM3

Juml 12 jp 4 4 4

Semarang, Guru Mata Pelajaran

Ardan Sirodjuddin, S.Pd

NIP. 197310082005011004

F.KUR-02

SMK NEGERI 8Jl. Pandanaran

II/12SEMARANG

RINCIAN MINGGU EFEKTIF DANANALISA PROGRAM

RINCIAN MINGGU EFEKTIF KELAS X SEMESTER GENAPTAHUN PELAJARAN 2013-2014

No BULANBANYAK MINGGU

KETERANGANEfektif TidakEfektif Jumlah

1 Januari 2 3 52 Pebruari 3 2 53 Maret 3 2 54 April 4 1 55 Mei 4 1 56 Juni 4 1 5

JUMLAH 20 10 30

ANALISIS PROGRAM PEMBELAJARAN KELAS X SEMESTER GENAPTAHUN PELAJARAN 2013-2014

No KEGIATAN PEMBELAJARAN JUMLAHMINGGU KETERANGAN

1 Kegiatan Pembelajaran 242 Ulangan Harian 23 Ulangan Tengah Semester 14 Ulangan Semester 15 Perbaikan dan Pengayaan 26 Cadangan Waktu 1

JUMLAH 31

PERHITUNGAN HARI BELAJAR EFEKTIF DAN HARI LIBUR KELAS XTAHUN PELAJARAN 2013-2014

NO BULANHARI serah HARI LIBUR

JUMLAH KETERANGANSEKOLAH RAPORT SMT MINGGU UMUM

RAMADHAN/ HARIRAYA

1 JANUARI 23 - - 4 - - 27Awal SemesterGenap

2 PEBRUARI 15 - - 5 1 10 31

3 MARET 19 - - 4 - 7 30

4 APRIL 26 - - 5 - - 31

5 MEI 26 - - 4 - - 30

6 JUNI 27 - - 4 - - 31

7 JULI 13 1 12 4 1 -  31Jumlah dlm1 semester 149 1 12 30 2 17 211  

SMK NEGERI 8 Jl. Pandanaran

II/12SEMARANG

F-KUR.08

DAFTAR CATATANDAN HAMBATAN SISWA

No. N a m a Kelas Catatan/

Hambatan Siswa Pemecahan Keterangan

Semarang, Guru Mata Pelajaran

Ardan Sirodjuddin, S.Pd

NIP. 197310082005011004

SMK NEGERI 8 Jl. Pandanaran

II/12SEMARANG

F-KUR.09

AGENDA GURU

HariTgl.

Jamke-

Kelas

Kompetensi/Sub KompetensiUraian Kegiatan Keterangan

Semarang, Guru Mata Pelajaran

Ardan Sirodjuddin, S.Pd

NIP. 197310082005011004

SMK NEGERI 8 Jl. Pandanaran

II/12SEMARANG

F-KUR.10

PRESENSI KEHADIRAN

PRESENSI KEHADIRAN

Mata Pelajaran: Pemrograman Web Dasar Kelas/Komp. Keahlian : MM1

Kelas/Semester : X/Genap No Nama Tanggal JML Ket

S I A1 AFRILLA KEMALA BHAKTI2 ANITA KUNI MUNIROH

3 ARUM SEKAR WIJAYAKUSUMA

4 BAYU EFRIANSYAH PRIHANANTO

5 BELLA SYAFIRA

6 CLAUDIA JACKLINE CHRISTY

7 DEBORA PRAMITHA SARI8 ENDANG PURWANTI9 EVA PIPIT KRISMASARI

10 FADDILLAH ROSA DAMAYANTI

11 GUSTIN WINDYASWARI12 HAFID AKBAR FIKRI

13 HAMIM MAULANA AHSANULHUSNA

14 ILHAM ADHITYA NUGROHO15 ILHAM WICAKSONO16 LENA ANGGRAINI17 LILIK NURYANTO18 MEYGITHA

19 MOCH SAMUDERA KRISNA PAKSI

20 MUHAMAD FATHINUR RIDWAN

21 MUHAMMAD TRIATMOJO22 MUHAMMAD ZAKI23 NESIA YULIA ANANTA24 OKTAVINA PURWITASARI25 PRISTA INU KINANTI26 PUTRI INA RACHMAWATI27 RIA AYU APRILIA28 RISKA ULLIFAH SAFITRI29 RIZA ARDANISSWARI30 SAFIRA31 SARI SAFITRI32 SISKA PURVITASARI33 TIA NUR FADHILA34 VIVI SOVITRI WIDYANTI35 YULIAN SETYO NUGROHO36 ZAHRA SARASWATI

Semarang,Guru Mata Pelajaran

Ardan Sirodjuddin, S.Pd

NIP. 197310082005011004

SMK NEGERI 8 Jl. Pandanaran

II/12SEMARANG

F-KUR.10

PRESENSI KEHADIRAN

PRESENSI KEHADIRANMata Pelajaran: Pemrograman Web Dasar Kelas/Komp. Keahlian : MM2

Kelas/Semester : X/Genap No Nama Tanggal JML Ket

S I A

1 ADITYA BAGAS SETIAWAN

2 AHMAD ABDUL HADI3 AISYAH NING ARUMSARI4 AJI FEBRIANTO

5 AL MUQORROBIN BAHSYAR DARMALIAN

6 ANGGIA SEPSIAN PUTRA7 CANDRA SUHADHA8 DANAR MARENDRA9 DENI PRIYO UTOMO

10 DHINDA AILIESCA POETRI

11 DYAH HAYUANDHANU LINTANG

12 EMI LISTIYANI13 EVI TANIA PUTRI14 FANY RATMAWATI15 FARRIJ HERDANTO16 KRISTAL TIYANA

17 LIZHAR ARVY AMIRULLAH HARAHAP

18 LUTFI HAKIM19 MEGA ASNA NAQIYYA20 MONICA DIANISA

21 MUHAMMAD YUSUF SALIMHAQIQI

22 NAUMI ANNISA23 NOOR INTAN DAMAYANTI24 NURUL HIDAYAH25 RANI NOVI ASIH

26 RANI RAGILLIA EFFENDI

27 RINDANG PUTRI SYADILLA

28 RISAL FAJAR AMIYARDI29 RIZKA AYU MAFITRI30 ROIHATUL JANNAH31 SANIA PUSPA SARI

32 SUCI TRISNA RIADINI33 TAZA HANUM PANGESTI

34 TRISKA YUNITA PRATIWI

35 VONY YOLA JULAIHA36 WIGATI NING TYAS

Semarang, Guru Mata Pelajaran

Ardan Sirodjuddin, S.Pd

NIP. 197310082005011004

SMK NEGERI 8 Jl. Pandanaran

II/12SEMARANG

F-KUR.10

PRESENSI KEHADIRAN

PRESENSI KEHADIRANMata Pelajaran: Pemrograman Web Dasar Kelas/Komp. Keahlian : MM3

Kelas/Semester : X/Genap No Nama Tanggal JML Ket

S I A

1 AGUNG RACHMAD PRIHANTO

2 AHMAD RIDWAN3 ALIFFAH SILVIANI

4 AULIA RISKA PUTRI ARIEANI

5 DHIKA SATRIAJI MAULANA

6 DIANA RIFKI DAMAYANTI

7 DINDA INDAH HARI UTARI

8 DINI ESTU SRI RAHAJENG

9 FARAH AZ - ZAHRA'

10 FEBRYANA PUTRI PUSPITA SARI

11 FLEA ALYCIA JOVANKAH.

12 GALUH SEKARSUCI WAHYU NINGTYAS

13 GANTANG BIMANTARA14 GHIFAR AL-BANNA15 GITA FARADILAH16 GITA SALSABELA17 GIVEN SULISTYO18 JUNIAR CAHYARANI

19 KHARISMA GHANA TAWAKAL

20 KRISTIKASARI21 LARAS AJENG YULIANI22 LELA CAHYANINGTYAS

23 MUHAMMAD BAYU PRAKOSO

24 MUHAMMAD EVAN SEPVALIANT. S

25 PAKSI CHANDRAYUDHA26 PUJA ARMAIDA27 RAFIKA RIZKI AMALIA28 SITI FATIMAH29 SRI LESTARI30 TIKA SOFIANA31 TOMMY BUDI SAPUTRA32 VIVIN INDAH ROSALIN33 WIWIK SEPTIAWATI

34 YUNITA KRISYA LINDAPUTRI

Semarang, Guru Mata Pelajaran

Ardan Sirodjuddin, S.Pd

NIP.197310082005011004

SMK NEGERI 8Jl. Pandanaran

II/12SEMARANG

KRITERIA KETUNTASANMINIMAL ( KKM )

Nama Sekolah : SMK Negeri 8 SemarangKompetensi Keahlian : MultimediaMata Pelajaran : Pemrograman Web DasarKelas : XSemester : 2 Tahun 2013/2014

Guru Mata Pelajaran : Ardan Sirodjuddin, S.PdStandar Kompetensi : Pemrograman Web Dasar

No   

Kompetensi Dasar dan IndikatorPencapaian

Kriteria Ketuntasan MinimalKreteria Penetapan

Ketuntasan Nilai

Kompleksitas

Dayadukung

Intake KKM

1.1

Memahami konsep teknologi

aplikasi web

2.67 2.67 2.67 2.67

1.2

Menyajikan pelbagai

teknologi pengembangan

aplikasi web

2.67 2.67 2.67 2.67

2.1

Membuat web dengan CMS

secara offline

2.67 2.67 2.67 2.67

3.1

Membuat Domain di hosting 2.67 2.67 2.67 2.67

Semarang, Desember 2013 Guru Mata Pelajaran

Ardan Sirodjuddin, S.PdNIP. 197310082005011004

SMK NEGERI 8 Jl. Pandanaran

II/12SEMARANG

RENCANA PELAKSANAANPEMBELAJARAN

( RPP )

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARANMULTIMEDIA KELAS X SEMESTER 2

MATA PELAJARAN : Kompetensi Kejuruan MultimediaSTANDAR KOMPETENSI :Pemrograman Web DasarKELAS/SEMETER :X / 2ALOKASI WAKTU :88 x 45 Menit

A. Kompetensi Inti

1.Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya

2.Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin,

tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama,

toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan

menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas

berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara

efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam

menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam

pergaulan dunia.

3.Memahami, menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi

pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan

metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang

ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan

humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan,

kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena

dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural

pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat

dan minatnya untuk memecahkan masalah.

4.Mengolah, menalar, menyaji, dan mencipta dalam ranah

konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan

dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri

serta bertindak secara efektif dan kreatif, dan mampu

menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar:

1. Memahami konsep teknologi aplikasi web

2. Menyajikan pelbagai teknologi pengembangan aplikasi

web

3. Memahami pembuatan web menggunakan CMS

4. Menyajikan pembuatan web menggunakan CMS

5. Memahami langkah menginstal web di localhost

6. Menyajikan langkah menginstal web di localhost

7. Memahami langkah memodifikasi web di localhost

8. Menyajikan langkah memodifikasi web di localhost

9. Memahami langkah menginstal web di web hosting

10. Menyajikan langkah menginstal web di web hosting

11. Memahami langkah mengupload web menggunakan FTP

12. Menyajikan langkah mengupload web menggunakan FTP

13. Memahami langkah mempromosikan web

14. Menyajikan langkah mempromosikan web

C. Indikator Pencapaian Kompetensi

1. Memahami Profesi dalam pengembangan aplikasi web

2. Memahami Sejarah dan cara kerja web

3. Memahami pembuatan web menggunakan CMS

4. Menyajikan pembuatan web menggunakan CMS

5. Memahami langkah menginstal web di localhost

6. Terampil Menginstal web di localhost

7. Memahami langkah memodifikasi web di localhost

8. Terampil memodifikasi web di localhost

9. Memahami langkah menginstal web di web hosting

10. Terampil menginstal web di web hosting

11. Memahami langkah mengupload web menggunakan FTP

12. Terampil mengupload web menggunakan FTP

13. Memahami langkah mempromosikan web

14. Terampil mempromosikan web

D. Tujuan Pembelajaran:

Setelah proses pembelajaran peserta didik dapat membuat

website secara online dan mampu mempromosikannya.

E. Materi Ajar

1.Profesi dalam pengembangan aplikasi web

2.Sejarah dan cara kerja web

3.Alur pengembangan aplikasi web

4.Perangkat pengembangan aplikasi web

5.Instal Web secara offline

6.Instal Web secara online

7.Promosi Web

F. Metode Pembelajaran :

1.Metode Pembelajaran Saintifik

2.Metode Pembelajaran Simulasi/praktek

G. Kegiatan Pembelajaran

Pertemuan ke 1

Kegiatan Deskripsi KegiatanAlokas

iwaktu

Pendahuluan

1. Siswa merespon salam dan pertanyaandari guru berhubungan dengankondisi ,absensi

2. Sebagai apersepsi untuk mendorongrasa ingin tahu dan berpikir kritis,guru mengajukan pertanyaan tentangwebsite

3. Guru memotivasi siswa dengantayangan video tentang kesuksesanwebmaster

4. Siswa menerima informasi tentangkompetensi, ruang lingkup materi,tujuan, manfaat, dan langkahpembelajaran serta metode yang akandilaksanakan.

15menit

Inti Mengamati1.Mengamati dan mencermati website yang

ada di internet secara berkelompok(yang disiapkan)

2.Siswa memperhatikan karakteristikgambar yang disajikan.

MenanyaSiswa mendiskusikan tentangkarakteristik gambar yang diamati.

Menalar1. Siswa mencari contoh lainpermasalahan nyata yang berkaitandengan website

2. Siswa membandingan karakteristik gambar dan permasalahan kehidupan nyata

Mencoba1.Setiap kelompok mendeskripsikan

pengertian tentang website, cara kerjaweb,fungsi web, kriteria web yang baikdan membangun website.

2.Setiap kelompok mencari macam-macamwebsite

Mengasosiasi1.Siswa menghubungkan antara pengertian

website dari masing-masing kelompok. 2.Siswa menyimpulkan pengertian website,

cara kerja , fungsi, kriteria web yang

30menit

15menit

10menit

10menit

20menit

Kegiatan Deskripsi KegiatanAlokas

iwaktu

baik dan membangun website.3.Guru membimbing/menilai kemampuan siswa

dalam melakukan aktifitas danmerumuskan kesimpulan

Mengomunikasikan1.Siswa menyampaikan kesimpulan tentang

pengertian website, cara kerja fungsi,kriteria web yang baik dan membangunwebsite.

2.Guru memberi penguatan terhadapkesimpulan yang disampaikan siswa

3.Guru menilai kemampuan siswaberkomunikasi lisan

15 menit

Penutup 1. Siswa menyimpulkan materi yang telahdipelajari

2. Siswa merefleksi penguasaan materi yangtelah dipelajari dengan membuat catatanpenguasaan materi.

3. Guru memberikan tugas mandiri sebagaipelatihan keterampilan

4. Siswa mendengarkan arahan guru untukmateri pada pertemuan berikutnya

20menit

Pertemuan ke 2

Kegiatan Deskripsi KegiatanAlokas

iwaktu

Pendahuluan

1. Siswa merespon salam dan pertanyaandari guru berhubungan dengankondisi ,absensi

2. Sebagai apersepsi untuk mendorongrasa ingin tahu dan berpikir kritis,guru mengajukan pertanyaan tentangmateri pertemuan sebelumnya.

3. Guru memotivasi siswa untuk menjadiseorang webmaster

4. Siswa menerima informasi tentangmateri pembuatan website menggunakan

15menit

Kegiatan Deskripsi KegiatanAlokas

iwaktu

CMS Inti Mengamati

3.Mengamati dan mencermati website dariCMS yang ada di internet secaraberkelompok (yang disiapkan)

4.Siswa memperhatikan karakteristikgambar yang disajikan.

MenanyaSiswa mendiskusikan tentangkarakteristik gambar yang diamati.

Menalar1. Siswa mencari keuntunganmenggunakan CMS

2. Siswa membandingan macam-macamCMS

Mencoba1.Setiap kelompok mendeskripsikan

keuntungan menggunakan CMS2.Setiap kelompok mencari contoh website

menggunakan CMS dari browsing diinternet

Mengasosiasi1.Siswa menghubungkan antara keuntungan

CMS dari masing-masing kelompok. 2.Siswa menyimpulkan penggunaan website

menggunakan CMS3.Guru membimbing/menilai kemampuan siswa

dalam melakukan aktifitas danmerumuskan kesimpulan

Mengomunikasikan1.Siswa menyampaikan kesimpulan tentang

keuntungan menggunakan CMS.2.Guru memberi penguatan terhadap

kesimpulan yang disampaikan siswa3.Guru menilai kemampuan siswa

berkomunikasi lisan

30menit

15menit

10menit

10menit

20menit

15 menit

Penutup 1.Siswa menyimpulkan materi yang telahdipelajari

2.Siswa merefleksi penguasaan materiyang telah dipelajari dengan membuatcatatan penguasaan materi.

20menit

Kegiatan Deskripsi KegiatanAlokas

iwaktu

3.Guru memberikan tugas mandiri sebagaipelatihan keterampilan

4.Siswa mendengarkan arahan guru untukmateri pada pertemuan berikutnya

Pertemuan ke 3, 4, 5 dan 6 (16 Jam)

Kegiatan Deskripsi KegiatanAlokas

iwaktu

Pendahuluan

1. Siswa merespon salam dan pertanyaandari guru berhubungan dengankondisi ,absensi

2. Sebagai apersepsi untuk mendorongrasa ingin tahu dan berpikir kritis,guru mengajukan pertanyaan tentangmateri pertemuan sebelumnya.

3. Guru memotivasi siswa bahwa membuatweb itu gampang

4. Siswa menerima informasi tentangmateri Instalasi Wordpress diLocalhost

5menit

Kegiatan Deskripsi KegiatanAlokas

iwaktu

Inti Mengamati1.Mengamati dan mencermati langkah

menginstal XAMPP yang didemonstrasikanoleh guru

2.Mengamati dan mencermati langkahmengaktifkan XAMPP yangdidemonstrasikan oleh guru

3.Mengamati dan mencermati langkahmembuat database di PHPMyadmin yangdidemonstrasikan oleh guru

4.Mengamati dan mencermati langkahmengekstrak file Wordpress yangdidemonstrasikan oleh guru

5.Mengamati dan mencermati langkahmenginstal Wordpress yangdidemonstrasikan oleh guru

MenanyaSiswa mendiskusikan tentang langkahinstalasi yang diamati.

Menalar1.Siswa memahami langkah-langkah

menginstal XAMMP2.Siswa memahami langkah-langkah

menginstal Wordpress

Mencoba1.Siswa menginstal XAMPP di laptop

masing-masing guru2.Siswa menjalankan XAMPP3.Siswa membuat database4.Siswa mengekstrak file Wordpress5.Siswa menginstalasi Wordpress

Mengasosiasi1.Siswa merunut langkah-langkah

menginstal XAMPP2.Siswa merunut langkah-langkah

menjalankan XAMPP3.Siswa merunut langkah-langkah membuat

database4.Siswa merunut langkah-langkah

mengesktrak file Wordpress5.Siswa merunut langkah-langkah

menginstal WordpressMengomunikasikan

30menit

15menit

10menit

75menit

15menit

Kegiatan Deskripsi KegiatanAlokas

iwaktu

1.Siswa mempresentasikan hasil instalasiWordpress

2.Guru memberi penguatan terhadapkesimpulan yang disampaikan siswa

3.Guru menilai kemampuan siswaberkomunikasi lisan

20 menit

Penutup 1.Siswa menyimpulkan materi yang telahdipelajari

2.Siswa merefleksi penguasaan materiyang telah dipelajari dengan membuatcatatan penguasaan materi.

3.Guru memberikan tugas mandiri sebagaipelatihan keterampilan

4.Siswa mendengarkan arahan guru untukmateri pada pertemuan berikutnya

10menit

Pertemuan ke 7, 8, 9 dan 10 (16 Jam)

Kegiatan Deskripsi KegiatanAlokas

iwaktu

Pendahuluan

1. Siswa merespon salam dan pertanyaandari guru berhubungan dengankondisi ,absensi

2. Sebagai apersepsi untuk mendorongrasa ingin tahu dan berpikir kritis,guru mengajukan pertanyaan tentangmateri pertemuan sebelumnya.

3. Guru memotivasi siswa bahwa membuatweb itu gampang

4. Siswa menerima informasi tentangmateri memodifikasi Website

5menit

Inti Mengamati1.Mengamati dan mencermati langkah

melakukan login yang didemonstrasikanoleh guru

2.Mengamati dan mencermati langkahmengganti tema website yangdidemonstrasikan oleh guru

3.Mengamati dan mencermati langkahmemasang plugin yang didemonstrasikanoleh guru

4.Mengamati dan mencermati langkahmemasang widget yang didemonstrasikanoleh guru

30menit

Kegiatan Deskripsi KegiatanAlokas

iwaktu

5.Mengamati dan mencermati langkahmemposting artikel yangdidemonstrasikan oleh guru

6.Mengamati dan mencermati langkahmembuat menu yang didemonstrasikan olehguru

7.Mengamati dan mencermati langkahmembuat halaman yang didemonstrasikanoleh guru

8.Mengamati dan mencermati langkahmengecek yang didemonstrasikan olehguru

MenanyaSiswa mendiskusikan tentang langkahmemodifikasi website yang diamati.

MenalarSiswa memahami langkah-langkahmemodifikasi website

Mencoba1.Siswa melakukan login website di

laptop masing-masing guru2.Siswa mengganti tema website3.Siswa memasang plugin website4.Siswa memasang widget website5.Siswa memposting artikel di website 6. Siswa membuat menu di website7. Siswa membuat halaman di website8. Siswa mengecek website yangdibuat

MengasosiasiSiswa merunut langkah-langkahmemodifikasi website

MengomunikasikanSiswa mempresentasikan modifikasi websiteyang dibuat

15menit

10menit

75menit

15menit

20 menit

Penutup 1.Siswa menyimpulkan materi yang telahdipelajari

2.Siswa merefleksi penguasaan materiyang telah dipelajari dengan membuatcatatan penguasaan materi.

3.Guru memberikan tugas mandiri sebagai

10menit

Kegiatan Deskripsi KegiatanAlokas

iwaktu

pelatihan keterampilan4.Siswa mendengarkan arahan guru untuk

materi pada pertemuan berikutnya

Pertemuan ke 11, 12, 13 dan 14 (16 Jam)

Kegiatan Deskripsi KegiatanAlokas

iwaktu

Pendahuluan

1.Siswa merespon salam dan pertanyaandari guru berhubungan dengankondisi ,absensi

2.Sebagai apersepsi untuk mendorong rasaingin tahu dan berpikir kritis, gurumengajukan pertanyaan tentang materipertemuan sebelumnya.

3.Guru memotivasi siswa bahwa membuatweb itu gampang

4.Siswa menerima informasi tentangmateri pembuatan website secara online

5menit

Inti Mengamati1.Mengamati dan mencermati langkah

melakukan login di cpanel yangdidemonstrasikan oleh guru

2.Mengamati dan mencermati langkahmembuat subdomain yangdidemonstrasikan oleh guru

3.Mengamati dan mencermati langkahmembuat database yang didemonstrasikanoleh guru

4.Mengamati dan mencermati langkahmembuat user yang didemonstrasikanoleh guru

5.Mengamati dan mencermati langkahmenghubungkan user dengan databaseyang didemonstrasikan oleh guru

MenanyaSiswa mendiskusikan tentang langkahmembuat website secara online yangdiamati.

MenalarSiswa memahami langkah-langkah membuatwebsite secara online

30menit

15menit

10menit

75

Kegiatan Deskripsi KegiatanAlokas

iwaktu

Mencoba1. Siswa melakukan login cpanel di

hosting masing-masing 2. Siswa membuat subdomain3. Siswa membuat database4. Siswa membuat user5. Siswa menghubungkan user dan database

MengasosiasiSiswa merunut langkah-langkah menginstalwebsite secara onlineMengkomunikasikanSiswa mempresentasikan website yangdibuat secara online

menit

15menit

20 menit

Penutup 1.Siswa menyimpulkan materi yang telahdipelajari

2.Siswa merefleksi penguasaan materiyang telah dipelajari dengan membuatcatatan penguasaan materi.

3.Guru memberikan tugas proyek membuatwebsite SMP secara berkelompok

4.Siswa mendengarkan arahan guru untukmateri pada pertemuan berikutnya

10menit

Pertemuan ke 15, 16, 17 dan 18 (16 Jam)

Kegiatan Deskripsi KegiatanAlokas

iwaktu

Pendahuluan

1.Siswa merespon salam dan pertanyaandari guru berhubungan dengankondisi ,absensi

2.Sebagai apersepsi untuk mendorong rasaingin tahu dan berpikir kritis, gurumengajukan pertanyaan tentang materipertemuan sebelumnya.

3.Guru memotivasi siswa bahwa membuatwebsite SMP.

4.Siswa menerima informasi tentangmateri pembuatan website secara onlinetahap 2

5menit

Inti Mengamati1.Mengamati dan mencermati langkah

mengenalkan software FTP di cpanelyang didemonstrasikan oleh guru

30menit

Kegiatan Deskripsi KegiatanAlokas

iwaktu

2.Mengamati dan mencermati langkahmembuka FTP yang didemonstrasikan olehguru

3.Mengamati dan mencermati langkahmengupload website menggunakan FTPyang didemonstrasikan oleh guru

4.Mengamati dan mencermati langkahmengupload file sql yangdidemonstrasikan oleh guru

5.Mengamati dan mencermati langkahmengatur file manager yangdidemonstrasikan oleh guru

6.Mengamati dan mencermati langkahmengatur file wp-config yangdidemonstrasikan oleh guru

7.Mengamati dan mencermati langkahmengecek website yang didemonstrasikanoleh guru

MenanyaSiswa mendiskusikan tentang langkahmengupload website secara onlinemenggunakan FTP yang diamati.

MenalarSiswa memahami langkah-langkahmengupload website secara onlinemenggunakan FTP

Mencoba1. Siswa menjalankan FTP menggunakan

Filezilla2. Siswa mengupload website

menggunakan FTP3. Siswa Mengupload file SQL4. Siswa Mengatur file manager5. Siswa Mengatur wp-config6. Siswa Mengecek tampilan web

MengasosiasiSiswa merunut langkah-langkah menguploadwebsite secara online menggunakan FTP

MengkomunikasikanSiswa mempresentasikan website yangdibuat secara online

15menit

10menit

75menit

15menit

20 menit

Kegiatan Deskripsi KegiatanAlokas

iwaktu

Penutup 1. Siswa menyimpulkan materi yang telahdipelajari

2. Siswa merefleksi penguasaan materiyang telah dipelajari dengan membuatcatatan penguasaan materi.

3. Guru memberikan tugas mandiri sebagaipelatihan keterampilan berupapembuatan website SMP

4. Siswa mendengarkan arahan guru untukmateri pada pertemuan berikutnya

10menit

Pertemuan ke 19, 20, 21 dan 22 (16 Jam)

Nama Proyek : Membangun Website SMP Se-Kota Semarang, Demak dan Kendal

(G)Goal/Tuju

an(TujuanProyek)

(R)Role/Peran(Profesidi DuniaNyata)

(A)Audience

s/Peserta

(S) Set ofActivities/RangkaianAktifitas

(P)Products/Produk-Produk

STANDAR

Masalah :Banyaknya SMP di Kota Semarang yang belummemiliki website sekolah

Solusi :Membuat Website SMP Se-Kota Semarang

1. Webmaster

2. Wartawan3. Desainer

Grafis4. Ahli

Bahasa

1. Kepala SMP

2. Tata Usaha SMP

3. Guru SMP

4. Siswa SMP

1. Meminta Ijinke SMP

2. Mengumpulkandata sebagaikonten web

3. Membuat storyboard web

4. Membuat web secara offline

5. Mengupload web ke internet

6. Mempromosikan web SMP melalui jejaring sosial dan email

1. WebsiteSMP

2. Portofolio

3. Presentasi Multimedia

1. Memahami langkah mempromosikan web

2. Menyajikan langkahmempromosikan web

H. Penilaian

No Aspek Mekanisme danProsedur Instrumen Keteranga

n1. Sikap - Observasi Kerja

Kelompok- Nilai Diri- Nilai Antar

Teman- Nilai Jurnal

- Lembar Observasi

- Angket Nilai Diri

- Angket Nilai Antar Teman

- Jurnal2. Pengetahu

an- Tes Tertulis - Soal Objektif

- Soal PilihanGanda

3. Ketrampilan

- Kinerja Praktek- Portofolio

Proyek- Performa

- Lembar NilaiPraktek

- PortofolioProyek

Presentasi - RubrikPenilaian

Semarang, Desember 2013Mengetahui,Kepala SMK Negeri 8 Semarang Guru Mata Pelajaran

Drs. H. Bambang Tjiptadi Ardan Sirodjuddin, S.PdNIP. 19531228 197802 1 004 NIP. 197310082005011004

Lampiran 1 Lembar Pengamatan

LEMBAR PENGAMATAN SIKAP

Mata Pelajaran :.....................................................

..............Kelas/Semester

:...................................................................Tahun Ajaran

:...................................................................Waktu Pengamatan

: ..................................................................

Indikator perkembangan sikap religius,tanggungjawab,peduli,responsif, dan santun1. BT (belum tampak) jika sama sekali tidak menunjukkan usaha

sungguh-sungguh dalam menyelesaikan tugas2. MT (mulai tampak) jika menunjukkan sudah ada usaha

sungguh-sungguh dalam menyelesaikan tugas tetapi masihsedikit dan belum ajeg/konsisten

3. MB (mulai berkembang) jika menunjukkan ada usaha sungguh-sungguh dalam menyelesaikan tugas yang cukup seringdan mulai ajeg/konsisten

4. MK (membudaya) jika menunjukkan adanya usaha sungguh-sungguh dalam menyelesaikan tugas secara terus-menerusdan ajeg/konsisten

Bubuhkan tanda V pada kolom-kolom sesuai hasil pengamatan.No Nama

Siswa

Religius Tanggungjawab Peduli Responsif Santun

BT MT MB MK B

T MT MB MK BT MT MB MK B

T MT MB MK BT MT MB MK

1.2.3.4.5....

Keterangan1 BT= kurang2 MT= sedang3 MB= baik4 MK= sangat baik

Lampiran 2Lembar Observasi dan kinerja presentasi mengenai sikap ilmiahsaat diskusi dan presentasi

LEMBAR PENGAMATAN OBSERVASI DAN KINERJA PRESENTASIMata Pelajaran : PEMROGRAMAN WEB DASARKelas/Program : X/Multimedia Kompetensi : Pemrograman Web Dasar

No Nama Siswa

Observasi Kinerja Presentasi

JmlSkor

jjr

Disl tgj

wbpeduli

Krjsm

juml

Prnsrt

Visual

Isi

(1)

(2) (3) (4) (5) (6) (7) (8

)(9)

1. 4 4 4 4 3 24 4 3 3 102.3.4.5.6.7.8.9.10.11.12.13.14.15.16.17.18.19.20.21.

Keterangan pengisian skor4. Sangat tinggi3. Tinggi2. Cukup tinggi1. Kurang

Presentasi KelompokAspek:1. Penguasaan Isi2. Teknik Bertanya/ Menjawab3. Metode Penyajian

INDIKATOR KOMPETENSI INTI 1 DAN 2

1. Jujura. Menyampaikan sesuatu berdasarkan keadaan yang sebenarnyab. Tidak menutupi kesalahan yang terjadi

2. Disiplina. Selalu hadir di kelas tepat waktub. Mengerjakan LKS sesuai petunjuk dan tepat waktuc. Mentaati aturan main dalam kerja mandiri dan

kelompok3. Tanggung jawab

a. Berusaha menyelesaikan tugas dengan sungguh-sungguhb. Bertanya kepada teman/guru bila menjumpai masalahc. Menyelesaikan permasalahan yang menjadi tanggung

jawabnyad. Partisipasi dalam kelompok

4. Pedulia. Menjaga kebersihan kelas, membantu teman yang

membutuhkanb. Menunjukkan rasa empati dan simpati untuk ikut

menyelesaikan masalah c. Mampu memberikan ide/gagasan terhadap suatu masalah

yang ada di sekitarnyad. Memberikan bantuan sesuai dengan kemampuannya

5. Kerja samaa. Mengerjakan proyek dengan sungguh-sungguhb. Menunjukkan sikap bersahabatc. Berusaha menemukan solusi permasalahan secara

bersama dalam kelompoknyad. Menghargai pendapat lain

PEDOMAN PENILAIAN:

a. Penilaian dilakukan dengan cara membandingkan karaktersiswa pada kondisi awal dengan pencapaian dalam waktutertentu.

b. Hasil yang dicapai selanjutnya dicatat, dianalisis dandiadakan tindak lanjut.

Lampiran 3

PENUGASAN

I. NAMA KEGIATAN

Pembuatan Website SMP Se-Kota Semarang, Demak dan

Kendal.

II. LATAR BELAKANG

Website atau situs dapat diartikan sebagai kumpulan

halaman yang menampilkan informasi data teks, data

gambar diam atau gerak, data animasi, suara, video dan

atau gabungan dari semuanya, baik yang bersifat statis

maupun dinamis yang membentuk satu rangkaian bangunan

yang saling terkait dimana masing-masing dihubungkan

dengan jaringan-jaringan halaman (hyperlink). Bersifat

statis apabila isi informasi website tetap, jarang

berubah, dan isi informasinya searah hanya dari pemilik

website. Bersifat dinamis apabila isi informasi website

selalu berubah-ubah, dan isi informasinya interaktif dua

arah berasal dari pemilik serta pengguna website. Contoh

website statis adalah berisi profil perusahaan,

sedangkan website dinamis adalah seperti Friendster,

Facebook, Multiply, dll. Dalam sisi pengembangannya,

website statis hanya bisa diupdate oleh pemiliknya saja,

sedangkan website dinamis bisa diupdate oleh pengguna

maupun pemilik.

Web sekolah harus bersifat dinamis yaitu isi informasi

web selalu berubah-ubah, dan isi informasinya interaktif

dua arah berasal dari pemilik serta pengguna web, karena

web sekolah bertujuan untuk meningkatkan penyebaran

informasi kepada masyarakat dan meningkatkan daya

interaktif sekolah dengan siswa. Untuk itu, sekolah

harus menyediakan informasi yang terbarukan (update)

setiap hari.

Berdasarkan data di searching Google, banyak SMP di Kota

Semarang, Demak dan Kendal yang belum memiliki website

yang bagus. Untuk itu kami dari Kompetensi Keahlian

Multimedia SMK Negeri 8 Semarang mencoba membantu

sekolah dalam membuat website dinamis yang representatif

dan update. Pembuatan website ini sebagai bagian dari

Model Pembelajaran Berbasis Proyek pada Mata Pelajaran

Pemrograman Web Dasar untuk Kelas X Multimedia.

III. TUJUAN

1. Terbentuknya website dinamis sekolah yang bagus

2. Terjalinnya kerjasama antara SMK Negeri 8 Semarang

dengan SMP di wilayah Semarang, Demak dan Kendal

dalam pengelolaan website sekolah.

IV. SASARAN

Sasaran kegiatan ini adalah 18 SMP di Kota Semarang,

Demak dan Kendal.

V. BIAYA

Sekolah sasaran tidak dikenai dana sama sekali (gratis).

VI. TIM KREATIF

Tim Penyusun website SMP adalah siswa dan siswi Kelas X

Multimedia SMK Negeri 8 Semarang dengan dibimbing oleh

Guru Pengajar yang terdiri dari Ardan Sirodjuddin, S.Pd

dan Hendra Dwi Permana, S.Pd.

VII. KONTEN WEBSITE

Website sekolah yang dibangun diisi dengan konten

sebagai berikut :

1. Profil Sekolah, terdiri dari :

a. Sambutan Kepala Sekolah

b. Visi Misi

c. Sarana dan Prasarana Sekolah

d. Struktur Organisasi

e. Ekstrakurikuler

f. OSIS

g. Prestasi sekolah

h. Lokasi Sekolah

2. Informasi Sekolah (Agenda Sekolah dan Pengumuman)

3. Berita Sekolah

4. Data guru, staf tata usaha dan siswa

5. Galeri

6. Buku Tamu

VIII. TIME SCHEDULE

Pembuatan website sekolah dengan jadual sebagai

berikut :

No Kegiatan April Mei I II III IV I II III IV

1 Perijinan2 Pengambilan Data3 Pembuatan Website4 Presentasi Website

di SMP5 Launching Website

IX. PENUTUP

Demikian proposal ini kami buat, besar harapan kami atas

ijin dari sekolah Bapak/Ibu Kepala Sekolah.

Semarang, 01 April 2014

Mengetahui,

Kepala SMK N 8 Semarang Guru Pembimbing

Dra. Ummi Rosydiana, M.Par Ardan Sirodjuddin,

S.Pd.

NIP. 19670628 199303 2 002 NIP. 19731008

200501 1 004

LAMPIRAN 4Pedoman Praktek