PEMERINTAH KOTA TEBING TINGGI DINAS PENDIDIKAN SMK NEGERI 2 TEBING TINGGI

43
PEMERINTAH KOTA TEBING TINGGI DINAS PENDIDIKAN SMK NEGERI 2 TEBING TINGGI RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN No. Dokumen : FM-KUR- 02-03 Tanggal Efektif : juli 2014 No. Revisi 00 LEMBAR PENGESAHAN PERANGKAT KEGIATAN BELAJAR MENGAJAR Mata Pelajaran : Jaringan Dasar ( JD ) Kompetensi Keahlian : Teknik Komputer & Jaringan Kelas / Semester : X / Ganjil Tahun Pelajaran : 2014 – 2015 . - Mengetahui: Tebing Tinggi, 21 juli 2014 Kepala SMK Negeri 2 Tebing Tinggi Guru Mata Pelajaran ERI SUSANTO S,pd Muhammad Faisal NIP. 19650516 198703 1 017 NIP. Kelompok C ( Kejuruan ) C1 Dasar Bidang Keahlian C2 Dasar Prog. Keahlian C3 Paket Keahlian

Transcript of PEMERINTAH KOTA TEBING TINGGI DINAS PENDIDIKAN SMK NEGERI 2 TEBING TINGGI

PEMERINTAH KOTA TEBING TINGGIDINAS PENDIDIKAN

SMK NEGERI 2 TEBING TINGGI

RENCANA PELAKSANAANPEMBELAJARAN

No. Dokumen : FM-KUR-02-03

Tanggal Efektif

: juli 2014

No. Revisi 00

LEMBAR PENGESAHANPERANGKAT KEGIATAN BELAJAR MENGAJAR

Mata Pelajaran : Jaringan Dasar ( JD )Kompetensi Keahlian : Teknik Komputer & JaringanKelas / Semester : X / GanjilTahun Pelajaran : 2014 – 2015

. -

Mengetahui: Tebing Tinggi, 21juli 2014Kepala SMK Negeri 2 Tebing Tinggi Guru Mata Pelajaran

ERI SUSANTO S,pd Muhammad FaisalNIP. 19650516 198703 1 017 NIP.

Kelompok C ( Kejuruan ) C1 Dasar Bidang Keahlian C2 Dasar Prog. Keahlian

C3 Paket Keahlian

PEMERINTAH KOTA TEBING TINGGIDINAS PENDIDIKAN

SMK NEGERI 2 TEBING TINGGI

RENCANA PELAKSANAANPEMBELAJARAN

No. Dokumen : FM-KUR-02-03

Tanggal Efektif

: juli 2014

No. Revisi 00

RINCIAN MINGGU EFEKTIF

Mata Pelajaran : Jaringan Dasar ( JD )Kompetensi Keahlian : Teknik Komputer & JaringanKelas / Semester : X / GanjilTahun Pelajaran : 2014 / 2015

A. JUMLAH MINGGU DALAM SEMESTER

NO Nama Bulan Banyak Minggu123456

JuliAgustusSeptemberOktoberNovemberDesember

2 Minggu 4 Minggu4 Minggu4 Minggu4 Minggu3 Minggu

Jumlah 21 Minggu

B. JUMLAH MINGGU YANG TIDAK EFEKTIF

No Nama bulan Banyaknyaminggu Keterangan

123456

JuliAgustusSeptemberOktoberNovemberDesember

2 Minggu 0 Minggu0 Minggu1 Minggu0 Minggu3 Minggu

Jumlah 6 Minggu

Kelompok C ( Kejuruan ) C1 Dasar Bidang Keahlian C2 Dasar Prog. Keahlian

C3 Paket Keahlian

C. JUMLAH MINGGU YANG EFEKTIF = 21 – 6 = 15 Minggu D. JUMLAH JAM PEMBELAJARAN YANG EFEKTIF = 15 x 4 = 60 Jam

Pelajaran

Mengetahui :Kepala SMK Negeri 2 Tebing Tinggi

ERI SUSANTO, S.pdNIP. 1965051619987031017

Tebing Tinggi , 21 juli 2014

Guru Mata Pelajaran,

Muhammad FaisalNIP. -

PROGRAM TAHUNAN

Mata Pelajaran : Jaringan Dasar ( JD ) Kompetensi Keahlian : Teknik Komputer & JaringanKelas / Semester : X / GanjilTahun Pelajaran : 2014 / 2015

SEMESTER KOMPETENSI INTI / KOMPETENSI DASAR WAKTU KET

A. Kompetensi Inti ( KI )1. Menghayati dan mengamalkan ajaran

agama yang dianutnya.2. Menghayati dan mengamalkan

perilaku ( jujur, disiplin,tanggung jawab, peduli, santun,ramah lingkungan, gotong royong,kerjasama, cinta damai,responsive dan proaktif) danmenunjukkan sikap sebagai bagiandari solusi atas berbagaipermasalahan bangsa dalamberinteraksi secara efektifdengan lingkungan social danalam serta dalam menempatkan dirisebagai cerminan bangsa dalampergaulan dunia.

3. Memahami, menerapkan,menganalisis pengetahuan factual,konseptual, procedural

70 %praktik30 %teori

Kelompok C ( Kejuruan ) C1 Dasar Bidang Keahlian C2 Dasar Prog. Keahlian

C3 Paket Keahlian

berdasarkan rasa ingin tahunyatentang ilmu pengetahuan,teknologi, seni budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,kebangsaan, kenegaraan, danperadaban terkait fenomena dankejadian, serta menerapkanpengetahuan procedural padabidang kajian yang spesifiksesuai dengan bakat dan minatnyauntuk memecahkan masalah.

4. Mengolah, menalar, menyaji, danmencipta dalam ranah konkret danranah abstrak terkait denganpengembangan diri yangdipelajarinya di sekolah secaramandiri, dan mampu menggunakanmetoda sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar1. Memahami konsep jaringan computer2. Memahami model OSI dalam jaringan

computer3. Memahami topologi jaringan4. Menganalisis media yang sesuai

dalam komunikasi data jaringan5. Memahami protokol jaringan

JP

JP

JP

JP

JP

Jumlah JP

PROGRAM SEMESTER

Mata Pelajaran : Jaringan Dasar ( JD )Kompetensi Keahlian : Teknik Komputer & JaringanKelas / Semester : X / GanjilTahun Pelajaran : 2014 / 2015

No. Materi Pokok/Kompetensi Dasar

JmlJam

Bulan Ket.juli Februari Maret April Mei Juni1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33 34 35 36 37 38

Kelompok C ( Kejuruan ) C1 Dasar Bidang Keahlian C2 Dasar Prog. Keahlian

C3 Paket Keahlian

1

Memahami konsep jaringan computer

16

2

Memahami model OSI dalam jaringan computer

16

3

Memahami topologi jaringan

16

4

Menganalisis media yang sesuaidalam komunikasi data jaringan

16

5Memahami protokol jaringan

16

Jumlah 80 Keterangan:

: Liburan awal puasa dan hari raya Idul Fitri : Ulangan semester 1

: Kegiatan tengah semester : Libur semester 1

: Latihan ulangan umum semester 1 (cadangan)

\

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

Satuan Pendidikan : SMKMata Pelajaran : Jaringan Dasar ( JD ) Komp. Keahlian : Teknik Komputer & Jaringan Kelas / Semester : X / GanjilMateri Pokok : Perakitan Komputer Alokasi Waktu : 4 x 45 menit

A. Kompetensi Inti ( KI )1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.2. Menghayati dan mengamalkan perilaku ( jujur, disiplin, tanggung

jawab, peduli, santun, ramah lingkungan, gotong royong,kerjasama, cinta damai, responsive dan proaktif) dan menunjukkansikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahanbangsa dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungansocial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminanbangsa dalam pergaulan dunia.

3. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan factual,konseptual, procedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentangilmu pengetahuan, teknologi, seni budaya, dan human iora denganwawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradabanterkait fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuanprocedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakatdan minatnya untuk memecahkan masalah.

4. Mengolah, menalar, menyaji, dan mencipta dalam ranah konkret danranah abstrak terkait dengan pengembangan diri yangdipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakanmetoda sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar ( KD )Memahami konsep jaringan komputer

C. Indikator Pencapaian Kompetensi1. Terlibat secara aktif dalam proses pembelajaran Perakitan

Komputer serta menerapkannya2. Bekerjasama dan toleran terhadap sesama siswa3. Terampil menerapkan konsep Jaringan computer serta menerapkannya

D. Tujuan Pembelajaran

Melalui kegiatan eksplorasi, elaborasi, dan konfirmasi siswa dapat/ mampu memahami :

1. PAN (Personal Area Network)2. LAN (Local Area Network)3. MAN (Metropolit Area Network)4. WAN (Wide Area Network)

E. Materi PembelajaranMenerapkan prosedur perangjangan konsep jaringan komputer

F. Metode PembelajaranPendekatan Pembelajaran : Berpusat pada siswa ( StudentCentered )Metode Pembelajaran : Project Based Learning

G. Kegiatan Pembelajaran

( Pertemuan ke-1 : )

Kegiatan Deskripsi Kegiatan AlokasiWaktu

Pendahuluan

1. Menyiapkan fisik dan psikis pesertadidik dalam mengawali kegiatanpembelajaran

2. Mengaitkan materi pembelajaransekarang dengan pengalaman pesertadidik

3. Mengajukan pertanyaan yang adaketerkaitan dengan tema yang akandibelajarkan

4. Mengajar peserta didik melakukankegiatan yang berkaitan dengan materi

15 menit

Inti 1. Menjelaskan konsep jaringan computerdan cara instalasinya 150 menit

Penutup 1. Melakukan refleksi dan mencatathal-hal penting dalam bentuk rangkumandengan melibatkan peserta didik

2. Menindaklanjuti pembelajaran hariini dengan melihat hasil akhir

15 menit

pekerjaan siswa sesuai dengan materibelajar yang baru saja di pelajari

3. Follow-up pada siswa untuk materiminggu depan

( Pertemuan ke-2 : )

Kegiatan Deskripsi Kegiatan AlokasiWaktu

Pendahuluan

1. Menyiapkan fisik dan psikis pesertadidik dalam mengawali kegiatanpembelajaran

2. Mengaitkan materi pembelajaransekarang dengan pengalaman pesertadidik

3. Mengajukan pertanyaan yang adaketerkaitan dengan tema yang akandibelajarkan

4. Mengajar peserta didik melakukankegiatan yang berkaitan dengan materi

15 menit

Inti 1. Menjelaskan konsep jaringan computerdan cara instalasinya 150 menit

Penutup 1. Melakukan refleksi dan mencatathal-hal penting dalam bentuk rangkumandengan melibatkan peserta didik

2. Menindaklanjuti pembelajaran hariini dengan melihat hasil akhirpekerjaan siswa sesuai dengan materibelajar yang baru saja di pelajari

3. Follow-up pada siswa untuk materiminggu depan

15 menit

( Pertemuan ke-3 : )

Kegiatan Deskripsi Kegiatan AlokasiWaktu

Pendahuluan

1. Menyiapkan fisik dan psikis pesertadidik dalam mengawali kegiatanpembelajaran

2. Mengaitkan materi pembelajaransekarang dengan pengalaman pesertadidik

3. Mengajukan pertanyaan yang adaketerkaitan dengan tema yang akandibelajarkan

4. Mengajar peserta didik melakukankegiatan yang berkaitan dengan materi

15 menit

Inti 1. Menjelaskan konsep jaringan computerdan cara instalasinya 150 menit

Penutup 1. Melakukan refleksi dan mencatat hal-hal penting dalam bentuk rangkumandengan melibatkan peserta didik

2. Menindaklanjuti pembelajaran hari inidengan melihat hasil akhir pekerjaansiswa sesuai dengan materi belajaryang baru saja di pelajari

3. Follow-up pada siswa untuk materiminggu depan

15 menit

( Pertemuan ke-4 : )

Kegiatan Deskripsi Kegiatan AlokasiWaktu

Pendahuluan

5. Menyiapkan fisik dan psikis pesertadidik dalam mengawali kegiatanpembelajaran

6. Mengaitkan materi pembelajaransekarang dengan pengalaman pesertadidik

7. Mengajukan pertanyaan yang adaketerkaitan dengan tema yang akandibelajarkan

8. Mengajar peserta didik melakukankegiatan yang berkaitan dengan materi

15 menit

Inti 1. Menjelaskan konsep jaringan computerdan cara instalasinya 150 menit

Penutup 4. Melakukan refleksi dan mencatat hal-hal penting dalam bentuk rangkumandengan melibatkan peserta didik

5. Menindaklanjuti pembelajaran hari ini

15 menit

dengan melihat hasil akhir pekerjaansiswa sesuai dengan materi belajaryang baru saja di pelajari

6. Follow-up pada siswa untuk materiminggu depan

A. Alat / Media/ Sumber Belajar1. E-Book2. Buku referensi dan artikel yang sesuai3. Internet4. Lembar Kerja Siswa5. File dalam bentuk softcopy6. In Focus / TV LCD

B. Penilaian Hasil Belajar1. Teknik Penilaian : Pengamatan, Kinerja, dan Tes Tertulis2. Prosedur Penilaian

Penilaian Kinerja

NoAspek yang dinilai Sikap Pengetah

uanKetrampi

lanNama 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4

123

Jumlah Skor Kriteria Penskoran : 1 = Kurang 2 = Cukup 3 = Baik 4 = AmatBaik Kriteria Penilaian : Jumlah skor < 3 : D

4 < Jumlah skor < 6 : C 4 < Jumlah skor < 6 : B

10 < Jumlah skor < 12 : A

Rubrik Penilaian Kinerja :

No Aspek yangdinilai

Keterangan

1. Sikap

1 = Tidak aktif dalam pembelajaran2 = Cukup aktif dalam pembelajaran3 = Aktif dalam pembelajaran4 = Amat aktif dalam pembelajaran

2. Pengetahuan

1 = Tidak memahami konsep pemecahan masalah2 = Cukup memahami konsep pemecahan masalah3 = Memahami konsep pemecahan masalah4 = Amat memahami konsep pemecahan masalah

3. Ketrampilan

1 = Tidak terampil melaksanakan prosedurpemecahan masalah2 = Cukup terampil melaksanakan prosedurpemecahan masalah3 = Terampil melaksanakan prosedur pemecahanmasalah4 = Amat terampil melaksanakan prosedurpemecahan masalah

C. Instrumen Penilaian Hasil Belajar :

Tes Tertulis Pedoman Penskoran :No Uraian Sko

r1. Jawaban Soal Pilihan Ganda :

1. A 2. E 3. E 4. C 5. E 6. A 7. C8. E 9. D 10. B

20

Skor Maximal untuk soal pilihan ganda : 2 x 10 =20

2. Kunci Jawaban Soal UraianKunci Jawaban Soal No. 01

10

Kunci Jawaban Soal No. 0210

Kunci Jawaban Soal No. 0310

Kunci Jawaban Soal No. 0410

Kunci Jawaban Soal No. 0510

Skor maksimal untuk soal uraian : 5 x 10 = 50

Nilai = Skor yang di peroleh x 100 Skor maksimal (75)

Mengetahui, Tebing Tinggi 21juli 2014Kepala SMKN 2 Tebing Tinggi Guru Bidang Studi

ERI SUSANTO, S.pd Muhammad FaisalNIP. 1965051619987031017 NIP.

LEMBAR KERJA SISWA 1

( Tugas Perorangan )

I. Pilihan Ganda

1. Klasifikasi jaringan komputer berdasarkan media pengantar data dapat dibagi menjadi dua, yaitu: a. Wireless Network dan Wire Network b. Client Server dan Peer to peer c. Local Area Network dan Wireless Network d. Wide Area Network dan Wire Network e. Dedicated Server dan Non-Dedicated Server

2. Frekuensi yang dipakai dalam teknologi W LAN adalah …. a. 2,0 GHz b. 2,2 GHz c. 2,1 GHz d. 2,3 GHz e. 2,4 GHz

3. Berikut ini adalah bukan sistem keamanan yang digunakan dalam WLAN … a. WEP b. WPA c. SSL d. SSH e. SAC

4. Biasanya suatu layanan nirkabel dilengkapi dengan suatu standart pengamanan identitas atau yang sering disebut … a. WPA (Wi-Fi Protected Access) b. WEP (Wired Equivalent Privacy) c. SSID (Service Set Identifier) d. DOS (Denial of Services) e. WWW (World Wide Web)

5. Jaringan komputer dimana setiap host dapat menjadi server dan juga menjadi client secara bersamaan disebut dengan … a. Client-server b. Dedicated-server c. Network Operating System d. Non-dedicated-server e. Peer-to-peer

6. Gambar di samping ini merupakantopologi jaringan yang paling seringdigunakan , Disebut apakah topologijaringan sesuai gambar tersebut ?a. Topologi Star b. TopologiRing c. Topologi Bus d. TopologiTree e. Topologi Mesh

7. Apakah nama model konfigurasi kabel UTPsesuai gambar di samping ?

a. Roll Over b. Straight-through c. Cross Over d. Coaxial e. Fiber Optic

8. Berikut ini jenis modem yang dipakai untuk koneksi internet via jaringan GSM, kecuali … a. Modem GPRS b. Modem UMTS c. Modem HSDPA d. Modem HSUPA e. Modem CDMA

9. Sebuah host mempunyai IP : 172.31.192.166 dengan netmask 255.255.255.248. Pertanyaannya, anggota subnet manakah host tersebut? a. 172.31.0.0 b. 172.31.192.0 c. 172.31.248.0

d. 172.31.192.160 e. 172.31.192.248

10. Anda diserahi mengelola laboratorium komputer dengan network IDkelas B, dan dengan kebutuhan 261 IP per subnetnya. Manakah netmask yang paling tepat untuk network tersebut? a. 255.255.240.0 b. 255.255.248.0 c. 255.255.254.0 d. 255.255.255.0 e. 255.255.255.224

II. Essay

1. Jelaskan apa yang di maksud jaringan computer , dan tuliskan contohnya !

2. Jelaskan apa yang di maksud dengan DNS , DHCP , dan kegunaannya masing-masing !

3. Tuliskan dan jelaskan perangkat keras jaringan computer ( Min 5) !

4. Dalam sebuah jaringan computer , diketahui salah satu PC- mempunyai IP address 200.200.1./27 . jawablah disertai perhitunganya untuk mencari :

a. IP address untuk subnet masknya :……………..?b. Jumlah blok subnetting yang di bentuk :……………?c. Jumlah host per subnet :…………….?d. IP Blok sybnet dan kelipatanya :…………….?e. Tabel IP Address yang vailid untuk blok subnet urutan yang ke

2 saja

Blok Subnet urutan ke2

Network Host ID startHost ID endBroadcast ID

………………………………. ?………………………………. ?………………………………. ?………………………………. ?

5. Gambarkan Topologi berikut :Dan uji hasilnya di aplikasi paket tracera. Ping dari laptop 1 ke PC 1b. Ping dari PC 0 ke Laptop 0

LEMBAR KERJA SISWA 2( Tugas Perorangan )

Buatlah sebuah Laporan Praktikum tentang jaringan komputer

dengan ketentuan sebagai berikut :

1. Cover

2. Kata Pengantar

3. Daftar Isi

4. Isi

5. Laporan Nilai Praktikum

6. Penutup

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

Satuan Pendidikan : SMKMata Pelajaran : Jaringan Dasar ( JD )Komp. Keahlian : Teknik computer & JaringanKelas / Semester : X / GanjilMateri Pokok : Perakitan KomputerAlokasi Waktu : 4 x 45 menit

A. Kompetensi Inti ( KI )1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.2. Menghayati dan mengamalkan perilaku ( jujur, disiplin, tanggung

jawab, peduli, santun, ramah lingkungan, gotong royong,kerjasama, cinta damai, responsive dan proaktif) dan menunjukkansikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahanbangsa dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungansocial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminanbangsa dalam pergaulan dunia.

3. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan factual,konseptual, procedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentangilmu pengetahuan, teknologi, seni budaya, dan human iora denganwawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradabanterkait fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuanprocedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakatdan minatnya untuk memecahkan masalah.

4. Mengolah, menalar, menyaji, dan mencipta dalam ranah konkret danranah abstrak terkait dengan pengembangan diri yangdipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakanmetoda sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar ( KD )Memahami model OSI dalam jaringan komputer

C. Indikator Pencapaian Kompetensi1. Terlibat secara aktif dalam proses pembelajaran Perakitan

Komputer serta menerapkannya2. Bekerjasama dan toleran terhadapo sesame siswa3. Terampil menerapkan konsep / prinsip dasar Perakitan Komputer

serta menerapkannya

D. Tujuan PembelajaranMelalui kegiatan eksplorasi,elaborasi, dan konfirmasi siswadapat /mampu memahami :

1. Lapisan fisik2. Lapisan Data Link3. Lapisan Network 4. Lapisan Transport5. Lapisan Sesion

6. Lapisan Presentasi7. Lapisan Aplikasi

E. Materi PembelajaranMenjelaskan model OSI dalam jaringan komputer

F. Metode PembelajaranPendekatan Pembelajaran : Berpusat pada siswa ( StudentCentered )Metode Pembelajaran : Project Based Learning

G. Kegiatan Pembelajaran

( Pertemuan ke-5 : )

Kegiatan Deskripsi Kegiatan AlokasiWaktu

Pendahuluan

1. Menyiapkan fisik dan psikis pesertadidik dalam mengawali kegiatanpembelajaran

2. Mengaitkan materi pembelajaransekarang dengan pengalaman pesertadidik

3. Mengajukan pertanyaan yang adaketerkaitan dengan tema yang akandibelajarkan

4. Mengajar peserta didik melakukankegiatan yang berkaitan dengan materi

15 menit

Inti 1.Memahami model OSI dalam jaringankomputer 150 menit

Penutup

1. Melakukan refleksi dan mencatathal-hal penting dalam bentuk rangkumandengan melibatkan peserta didik

2. Menindaklanjuti pembelajaran hariini dengan melihat hasil akhirpekerjaan siswa sesuai dengan materibelajar yang baru saja di pelajari

3. Follow-up pada siswa untuk materiminggu depan

15 menit

( Pertemuan ke-6 : )

Kegiatan Deskripsi Kegiatan AlokasiWaktu

Pendahuluan

1. Menyiapkan fisik dan psikis pesertadidik dalam mengawali kegiatanpembelajaran

2. Mengaitkan materi pembelajaransekarang dengan pengalaman pesertadidik

3. Mengajukan pertanyaan yang adaketerkaitan dengan tema yang akandibelajarkan

4. Mengajar peserta didik melakukankegiatan yang berkaitan dengan materi

15 menit

Inti 1. Memahami model OSI dalam jaringankomputer 150 menit

Penutup

1. Melakukan refleksi dan mencatathal-hal penting dalam bentuk rangkumandengan melibatkan peserta didik

2. Menindaklanjuti pembelajaran hariini dengan melihat hasil akhirpekerjaan siswa sesuai dengan materibelajar yang baru saja di pelajari

3. Follow-up pada siswa untuk materiminggu depan

15 menit

( Pertemuan ke-7 : )

Kegiatan Deskripsi Kegiatan AlokasiWaktu

Pendahuluan

1. Menyiapkan fisik dan psikis pesertadidik dalam mengawali kegiatanpembelajaran

2. Mengaitkan materi pembelajaransekarang dengan pengalaman pesertadidik

3. Mengajukan pertanyaan yang adaketerkaitan dengan tema yang akandibelajarkan

4. Mengajar peserta didik melakukankegiatan yang berkaitan dengan materi

15menit

Inti 1. Memahami model OSI dalam jaringan

komputer 150 menitPenutup 1. Melakukan refleksi dan mencatat

hal-hal penting dalam bentuk rangkumandengan melibatkan peserta didik

2. Menindaklanjuti pembelajaran hariini dengan melihat hasil akhirpekerjaan siswa sesuai dengan materibelajar yang baru saja di pelajari

3. Follow-up pada siswa untuk materiminggu depan

15 menit

( Pertemuan ke-8 : )

Kegiatan Deskripsi Kegiatan AlokasiWaktu

Pendahuluan

1. Menyiapkan fisik dan psikis pesertadidik dalam mengawali kegiatanpembelajaran

2. Mengaitkan materi pembelajaransekarang dengan pengalaman pesertadidik

3. Mengajukan pertanyaan yang adaketerkaitan dengan tema yang akandibelajarkan

4. Mengajar peserta didik melakukankegiatan yang berkaitan dengan materi

15menit

Inti 1. Memahami model OSI dalam jaringankomputer 150 menit

Penutup 1. Melakukan refleksi dan mencatat hal-hal penting dalam bentuk rangkumandengan melibatkan peserta didik

2. Menindaklanjuti pembelajaran hari inidengan melihat hasil akhir pekerjaansiswa sesuai dengan materi belajaryang baru saja di pelajari

3. Follow-up pada siswa untuk materiminggu depan

15 menit

H. Alat / Media/ Sumber Belajar1. E-Book2. Buku referensi dan artikel yang sesuai3. Internet4. Lembar Kerja Siswa5. File dalam bentuk softcopy

6. In Focus / TV LCD

I. Penilaian Hasil Belajar1. Teknik Penilaian : Pengamatan, Kinerja, dan Tes Tertulis2. Prosedur Penilaian

Penilaian Kinerja

NoAspek yang dinilai Sikap Pengetah

uanKetrampi

lanNama 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4

123

Jumlah Skor Kriteria Penskoran : 1 = Kurang 2 = Cukup 3 = Baik 4 = AmatBaik Kriteria Penilaian : Jumlah skor < 3 : D

4 < Jumlah skor < 6 : C 4 < Jumlah skor < 6 : B

10 < Jumlah skor < 12 : A

Rubrik Penilaian Kinerja :

No Aspek yangdinilai

Keterangan

1. Sikap

1 = Tidak aktif dalam pembelajaran2 = Cukup aktid dalam pembelajaran3 = Aktif dalam pembelajaran4 = Amat aktif dalam pembelajaran

2. Pengetahuan

1 = Tidak memahami konsep pemecahan masalah2 = Cukup memahami konsep pemecahan masalah3 = Memahami konsep pemecahan masalah4 = Amat memahami konsep pemecahan masalah

3. Ketrampilan 1 = Tidak terampil melaksanakan prosedurpemecahan masalah2 = Cukup terampil melaksanakan prosedurpemecahan masalah3 = Terampil melaksanakan prosedur pemecahanmasalah4 = Amat terampil melaksanakan prosedur

pemecahan masalah

J. Instrumen Penilaian Hasil Belajar :

Tes Tertulis

Pedoman Penskoran :

No Uraian Skor

Nilai = Skor yang di peroleh x 100 Skor maksimal 75

Mengetahui, Tebing Tinggi, 21juli 2014Kepala SMKN 2 Tebing Tinggi Guru B idangStudi

ERI SUSANTO, S.pd Muhammad FaisalNIP. 1965051619987031017 NIP. -

LEMBAR KERJA SISWA 3( Tugas Perorangan )

Lakukanlah pengkabelan kabel LAN , dengan ketentuan sebagaiberikut :

1. Tulislah Spesifikasi dari alat dan bahan yang di gunakan dikertas selembar

2. Lakukan pengkabelan dengan mengikuti prosedur3. Periksa kembali Komponen – komponen yang telah terpasang4. Test Kabel LAN yang telah terpasang5. Perlihatkan hasil Pengkabelan ke guru pembimbing

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

Satuan Pendidikan : SMKMata Pelajaran : Jaringan Dasar ( JD )Komp. Keahlian : Teknik Komputer & Jaringan

Kelas / Semester : X / GanjilMateri Pokok : Jaringan DasarAlokasi Waktu : 4 x 45 menit

A. Kompetensi Inti ( KI )1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.2. Menghayati dan mengamalkan perilaku ( jujur, disiplin, tanggung

jawab, peduli, santun, ramah lingkungan, gotong royong,kerjasama, cinta damai, responsive dan proaktif) dan menunjukkansikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahanbangsa dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungansocial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminanbangsa dalam pergaulan dunia.

3. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan factual,konseptual, procedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentangilmu pengetahuan, teknologi, seni budaya, dan human iora denganwawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradabanterkait fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuanprocedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakatdan minatnya untuk memecahkan masalah.

4. Mengolah, menalar, menyaji, dan mencipta dalam ranah konkret danranah abstrak terkait dengan pengembangan diri yangdipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakanmetoda sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar ( KD )Memahami topologi jaringan

C. Indikator Pencapaian Kompetensi1. Terlibat secara aktif dalam proses pembelajaran Perakitan serta

menerapkannya2. Bekerjasama dan toleran terhadap sesama siswa3. Terampil menerapkan konsep / prinsip perakitan Komputer

D. Tujuan PembelajaranMelalui kegiatan eksplorasi,elaborasi, dan konfirmasi siswadapat / mampu memahami :

1. Memahami Topologi Bus2. Memahami Topologi Ring3. Memahami Topologi Star4. Memahami Topologi Extended Star5. Memahami Topologi Mesh6. Memahami Topologi Hierarchical

E. Materi PembelajaranMenjelaskan topologi jaringan

F. Metode PembelajaranPendekatan Pembelajaran : Berpusat pada siswa ( StudentCentered )Metode Pembelajaran : Project Based Learning

G. Kegiatan Pembelajaran

( Pertemuan ke-9 : )

Kegiatan Deskripsi Kegiatan AlokasiWaktu

Pendahuluan

1. Menyiapkan fisik dan psikis pesertadidik dalam mengawali kegiatanpembelajaran

2. Mengaitkan materi pembelajaransekarang dengan pengalaman pesertadidik

3. Mengajukan pertanyaan yang adaketerkaitan dengan tema yang akandibelajarkan

4. Mengajar peserta didik melakukankegiatan yang berkaitan dengan materi

15 menit

Inti 1. Memahami topologi jaringan150 menit

Penutup 1. Melakukan refleksi dan mencatathal-hal penting dalam bentuk rangkumandengan melibatkan peserta didik

2. Menindaklanjuti pembelajaran hariini dengan melihat hasil akhirpekerjaan siswa sesuai dengan materibelajar yang baru saja di pelajari

3. Follow-up pada siswa untuk materiminggu depan

15 menit

( Pertemuan ke-10 : )

Kegiatan Deskripsi Kegiatan AlokasiWaktu

Pendahuluan

1. Menyiapkan fisik dan psikis pesertadidik dalam mengawali kegiatanpembelajaran

15 menit

2. Mengaitkan materi pembelajaransekarang dengan pengalaman pesertadidik

3. Mengajukan pertanyaan yang adaketerkaitan dengan tema yang akandibelajarkan

4. Mengajar peserta didik melakukankegiatan yang berkaitan dengan materi

Inti 1. Memahami topologi jaringan150 menit

Penutup

1. Melakukan refleksi dan mencatathal-hal penting dalam bentuk rangkumandengan melibatkan peserta didik

2. Menindaklanjuti pembelajaran hariini dengan melihat hasil akhirpekerjaan siswa sesuai dengan materibelajar yang baru saja di pelajari

3. Follow-up pada siswa untuk materiminggu depan

15 menit

( Pertemuan ke-11 : )

Kegiatan Deskripsi Kegiatan AlokasiWaktu

Pendahuluan

1. Menyiapkan fisik dan psikis pesertadidik dalam mengawali kegiatanpembelajaran

2. Mengaitkan materi pembelajaransekarang dengan pengalaman pesertadidik

3. Mengajukan pertanyaan yang adaketerkaitan dengan tema yang akandibelajarkan

4. Mengajar peserta didik melakukankegiatan yang berkaitan dengan materi

15 menit

Inti 1. Memahami topologi jaringan150 menit

Penutup

1. Melakukan refleksi dan mencatathal-hal penting dalam bentuk rangkumandengan melibatkan peserta didik

2. Menindaklanjuti pembelajaran hariini dengan melihat hasil akhirpekerjaan siswa sesuai dengan materibelajar yang baru saja di pelajari

3. Follow-up pada siswa untuk materiminggu depan

15 menit

( Pertemuan ke-12 : )

Kegiatan Deskripsi Kegiatan AlokasiWaktu

Pendahuluan

1. Menyiapkan fisik dan psikis pesertadidik dalam mengawali kegiatanpembelajaran

2. Mengaitkan materi pembelajaransekarang dengan pengalaman pesertadidik

3. Mengajukan pertanyaan yang adaketerkaitan dengan tema yang akandibelajarkan

4. Mengajar peserta didik melakukankegiatan yang berkaitan dengan materi

15 menit

Inti 1. Memahami topologi jaringan150 menit

Penutup

1. Melakukan refleksi dan mencatat hal-hal penting dalam bentuk rangkumandengan melibatkan peserta didik

2. Menindaklanjuti pembelajaran hari inidengan melihat hasil akhir pekerjaansiswa sesuai dengan materi belajaryang baru saja di pelajari

3. Follow-up pada siswa untuk materiminggu depan

15 menit

H. Alat / Media/ Sumber Belajar1. E-Book2. Buku referensi dan artikel yang sesuai3. Internet4. Lembar Kerja Siswa5. File dalam bentuk softcopy6. In Focus / TV LCD

I. Penilaian Hasil Belajar1. Teknik Penilaian : Pengamatan, Kinerja, dan Tes Tertulis2. Prosedur Penilaian

Penilaian Kinerja

NoAspek yang dinilai Sikap Pengetah

uanKetrampi

lanNama 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4

123

Jumlah Skor Kriteria Penskoran : 1 = Kurang 2 = Cukup 3 = Baik 4 = AmatBaik Kriteria Penilaian : Jumlah skor < 3 : D

4 < Jumlah skor < 6 : C 4 < Jumlah skor < 6 : B

10 < Jumlah skor < 12 : A

Rubrik Penilaian Kinerja :

No Aspek yangdinilai

Keterangan

1. Sikap 1 = Tidak aktif dalam pembelajaran2 = Cukup aktid dalam pembelajaran

3 = Aktif dalam pembelajaran4 = Amat aktif dalam pembelajaran

2. Pengetahuan

1 = Tidak memahami konsep pemecahan masalah2 = Cukup memahami konsep pemecahan masalah3 = Memahami konsep pemecahan masalah4 = Amat memahami konsep pemecahan masalah

3. Ketrampilan

1 = Tidak terampil melaksanakan prosedurpemecahan masalah2 = Cukup terampil melaksanakan prosedurpemecahan masalah3 = Terampil melaksanakan prosedur pemecahanmasalah4 = Amat terampil melaksanakan prosedurpemecahan masalah

J. Instrumen Penilaian Hasil Belajar :

Tes Tertulis

Pedoman Penskoran :

No Uraian Skor

Nilai = Skor yang di peroleh x 100 Skor maksimal 75

Mengetahui, Tebing Tinggi ,21 juli 2014Kepala SMKN 2 Tebing Tinggi Guru Bidang Studi

ERI SUSANTO, S.pd Muhammad Faisal

NIP. 1965051619987031017 NIP. -

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

Satuan Pendidikan : SMKMata Pelajaran : Jaringan Dasar ( JD )Komp. Keahlian : Teknik Komputer & JaringanKelas / Semester : X / GanjilMateri Pokok : Jaringan DasarAlokasi Waktu : 4 x 45 menit

1. Kompetensi Inti ( KI )1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.

2. Menghayati dan mengamalkan perilaku ( jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli, santun, ramah lingkungan, gotong royong,kerjasama, cinta damai, responsive dan proaktif) dan menunjukkansikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahanbangsa dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungansocial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminanbangsa dalam pergaulan dunia.

3. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan factual,konseptual, procedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentangilmu pengetahuan, teknologi, seni budaya, dan human iora denganwawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradabanterkait fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuanprocedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakatdan minatnya untuk memecahkan masalah.

4. Mengolah, menalar, menyaji, dan mencipta dalam ranah konkret danranah abstrak terkait dengan pengembangan diri yangdipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakanmetoda sesuai kaidah keilmuan.

2. Kompetensi Dasar ( KD )Menganalisis media yang sesuai dalam komunikasi data jaringan

3. Indikator Pencapaian Kompetensi1. Terlibat secara aktif dalam proses pembelajaran Perakitan

Komputer serta menerapkannya2. Bekerjasama dan toleran terhadap sesama siswa3. Terampil menerapkan konsep / prinsip Perakitan komputer dan

menerapkannya

4. Tujuan PembelajaranMelalui kegiatan eksplorasi,elaborasi, dan konfirmasi siswadapat / mampu :

1. Kabel jenis UTP2. Kabel jenis STP3. Kabel jenis Coaxial4. Wireless5. Fiber Optik6. Jenis jenis Koneksi

5. Materi PembelajaranMenjelaskan Menganalisis media yang sesuai dalam komunikasi data jaringan

6. Metode Pembelajaran

Pendekatan Pembelajaran : Berpusat pada siswa ( StudentCentered )Metode Pembelajaran : Project Based Learning

7. Kegiatan Pembelajaran( Pertemuan ke-13 : )

Kegiatan Deskripsi Kegiatan AlokasiWaktu

Pendahuluan

1. Menyiapkan fisik dan psikis pesertadidik dalam mengawali kegiatanpembelajaran

2. Mengaitkan materi pembelajaransekarang dengan pengalaman pesertadidik

3. Mengajukan pertanyaan yang adaketerkaitan dengan tema yang akandibelajarkan

4. Mengajar peserta didik melakukankegiatan yang berkaitan dengan materi

15 menit

Inti1. Menganalisis media yang sesuai dalam

komunikasi data jaringan 150 menit

Penutup

1. Melakukan refleksi dan mencatathal-hal penting dalam bentuk rangkumandengan melibatkan peserta didik

2. Menindaklanjuti pembelajaran hariini dengan melihat hasil akhirpekerjaan siswa sesuai dengan materibelajar yang baru saja di pelajari

3. Follow-up pada siswa untuk materiminggu depan

15 menit

( Pertemuan ke-14: )

Kegiatan Deskripsi Kegiatan AlokasiWaktu

Pendahuluan

1. Menyiapkan fisik dan psikis pesertadidik dalam mengawali kegiatanpembelajaran

2. Mengaitkan materi pembelajaransekarang dengan pengalaman pesertadidik

3. Mengajukan pertanyaan yang ada

15 menit

keterkaitan dengan tema yang akandibelajarkan

4. Mengajar peserta didik melakukankegiatan yang berkaitan dengan materi

Inti1. Menganalisis media yang sesuai dalam

komunikasi data jaringan 150 menit

Penutup

1. Melakukan refleksi dan mencatathal-hal penting dalam bentuk rangkumandengan melibatkan peserta didik

2. Menindaklanjuti pembelajaran hariini dengan melihat hasil akhirpekerjaan siswa sesuai dengan materibelajar yang baru saja di pelajari

3. Follow-up pada siswa untuk materiminggu depan

15 menit

( Pertemuan ke-15 : )

Kegiatan Deskripsi Kegiatan AlokasiWaktu

Pendahuluan

1. Menyiapkan fisik dan psikis pesertadidik dalam mengawali kegiatanpembelajaran

2. Mengaitkan materi pembelajaransekarang dengan pengalaman pesertadidik

3. Mengajukan pertanyaan yang adaketerkaitan dengan tema yang akandibelajarkan

4. Mengajar peserta didik melakukankegiatan yang berkaitan dengan materi

15 menit

Inti1. Menganalisis media yang sesuai dalam

komunikasi data jaringan 150 menitPenutup 1. Melakukan refleksi dan mencatat 15 menit

hal-hal penting dalam bentuk rangkumandengan melibatkan peserta didik

2. Menindaklanjuti pembelajaran hariini dengan melihat hasil akhirpekerjaan siswa sesuai dengan materibelajar yang baru saja di pelajari

3. Follow-up pada siswa untuk materiminggu depan

( Pertemuan ke-16 : )

Kegiatan Deskripsi Kegiatan AlokasiWaktu

Pendahuluan

1. Menyiapkan fisik dan psikis pesertadidik dalam mengawali kegiatanpembelajaran

2. Mengaitkan materi pembelajaransekarang dengan pengalaman pesertadidik

3. Mengajukan pertanyaan yang adaketerkaitan dengan tema yang akandibelajarkan

4. Mengajar peserta didik melakukankegiatan yang berkaitan dengan materi

15 menit

Inti1. Menganalisis media yang sesuai dalam

komunikasi data jaringan 150 menit

Penutup

1. Melakukan refleksi dan mencatat hal-hal penting dalam bentuk rangkumandengan melibatkan peserta didik

2. Menindaklanjuti pembelajaran hari inidengan melihat hasil akhir pekerjaansiswa sesuai dengan materi belajaryang baru saja di pelajari

3. Follow-up pada siswa untuk materiminggu depan

15 menit

8. Alat / Media/ Sumber Belajar1. E-Book2. Buku referensi dan artikel yang sesuai3. Internet4. Lembar Kerja Siswa5. File dalam bentuk softcopy6. In Focus / TV LCD

9. Penilaian Hasil Belajar1. Teknik Penilaian : Pengamatan, Kinerja, dan Tes Tertulis2. Prosedur Penilaian

Penilaian Kinerja

NoAspek yang dinilai Sikap Pengetah

uanKetrampi

lanNama 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4

123

Jumlah Skor

Kriteria Penskoran : 1 = Kurang 2 = Cukup 3 = Baik 4 = AmatBaik Kriteria Penilaian : Jumlah skor < 3 : D

4 < Jumlah skor < 6 : C 4 < Jumlah skor < 6 : B

10 < Jumlah skor < 12 : A

Rubrik Penilaian Kinerja :

No Aspek yangdinilai

Keterangan

1. Sikap

1 = Tidak aktif dalam pembelajaran2 = Cukup aktid dalam pembelajaran3 = Aktif dalam pembelajaran4 = Amat aktif dalam pembelajaran

2. Pengetahuan

1 = Tidak memahami konsep pemecahan masalah2 = Cukup memahami konsep pemecahan masalah3 = Memahami konsep pemecahan masalah4 = Amat memahami konsep pemecahan masalah

3. Ketrampilan

1 = Tidak terampil melaksanakan prosedurpemecahan masalah2 = Cukup terampil melaksanakan prosedurpemecahan masalah3 = Terampil melaksanakan prosedur pemecahanmasalah4 = Amat terampil melaksanakan prosedurpemecahan masalah

10. Instrumen Penilaian Hasil Belajar :

Tes Tertulis

Pedoman Penskoran :

No Uraian Skor

Nilai = Skor yang di peroleh x 100 Skor maksimal 75

Mengetahui, Tebing Tinggi, 21juli 2014Kepala SMKN 2 Tebing Tinggi Guru Bidang Studi

ERI SUSANTO S,pd Muhammad FaisalNIP. 1965051619987031017 NIP. -

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

Satuan Pendidikan : SMKMata Pelajaran : Jaringan Dasar ( JD )Komp. Keahlian : Teknik Komputer & JaringanKelas / Semester : X / GanjilMateri Pokok : Jaringan DasarAlokasi Waktu : 4 x 45 menit

A. Kompetensi Inti ( KI )1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.2. Menghayati dan mengamalkan perilaku ( jujur, disiplin, tanggung

jawab, peduli, santun, ramah lingkungan, gotong royong,kerjasama, cinta damai, responsive dan proaktif) dan menunjukkansikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahanbangsa dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan

social dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminanbangsa dalam pergaulan dunia.

3. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan factual,konseptual, procedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentangilmu pengetahuan, teknologi, seni budaya, dan human iora denganwawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradabanterkait fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuanprocedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakatdan minatnya untuk memecahkan masalah.

4. Mengolah, menalar, menyaji, dan mencipta dalam ranah konkret danranah abstrak terkait dengan pengembangan diri yangdipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakanmetoda sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar ( KD )Memahami protokol jaringan

C. Indikator Pencapaian Kompetensi1. Terlibat secara aktif dalam proses pembelajaran Jaringan

komputer serta menerapkannya2. Bekerjasama dan toleran terhadap sesama siswa3. Terampil menerapkan konsep / prinsip dasar Jaringan Komputer

serta menerapkannya

D. Tujuan PembelajaranMelalui kegiatan eksplorasi,elaborasi, dan konfirmasi siswadapat / mampu :

1. Protokol Netware2. Protokol UDP3. Sejarah dan arsitektur TCP/IP4. Perbandingan Model OSI dengan TCP/IP5. Protokol Pada Jaringan Peer to peer6. Setting IP pada windows dan Linux

E. Materi PembelajaranMenjelaskan Memahami protokol jaringan

F. Metode PembelajaranPendekatan Pembelajaran : Berpusat pada siswa ( StudentCentered )Metode Pembelajaran : Project Based Learning

G. Kegiatan Pembelajaran( Pertemuan ke-17 : )

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi

WaktuPendahuluan

1. Menyiapkan fisik dan psikis pesertadidik dalam mengawali kegiatanpembelajaran

2. Mengaitkan materi pembelajaransekarang dengan pengalaman pesertadidik

3. Mengajukan pertanyaan yang adaketerkaitan dengan tema yang akandibelajarkan

4. Mengajar peserta didik melakukankegiatan yang berkaitan dengan materi

15 menit

Inti 1. Memahami protokol jaringan150 menit

Penutup 1. Melakukan refleksi dan mencatathal-hal penting dalam bentuk rangkumandengan melibatkan peserta didik

2. Menindaklanjuti pembelajaran hariini dengan melihat hasil akhirpekerjaan siswa sesuai dengan materibelajar yang baru saja di pelajari

3. Follow-up pada siswa untuk materiminggu depan

15 menit

( Pertemuan ke-18 : )

Kegiatan Deskripsi Kegiatan AlokasiWaktu

Pendahuluan

1. Menyiapkan fisik dan psikis pesertadidik dalam mengawali kegiatanpembelajaran

2. Mengaitkan materi pembelajaransekarang dengan pengalaman pesertadidik

3. Mengajukan pertanyaan yang adaketerkaitan dengan tema yang akandibelajarkan

4. Mengajar peserta didik melakukankegiatan yang berkaitan dengan materi

15 menit

Inti 1. Memahami protokol jaringan150 menit

Penutup 1. Melakukan refleksi dan mencatathal-hal penting dalam bentuk rangkumandengan melibatkan peserta didik

15 menit

2. Menindaklanjuti pembelajaran hariini dengan melihat hasil akhirpekerjaan siswa sesuai dengan materibelajar yang baru saja di pelajari

3. Follow-up pada siswa untuk materiminggu depan

( Pertemuan ke-19 : )

Kegiatan Deskripsi Kegiatan AlokasiWaktu

Pendahuluan

1. Menyiapkan fisik dan psikis pesertadidik dalam mengawali kegiatanpembelajaran

2. Mengaitkan materi pembelajaransekarang dengan pengalaman pesertadidik

3. Mengajukan pertanyaan yang adaketerkaitan dengan tema yang akandibelajarkan

4. Mengajar peserta didik melakukankegiatan yang berkaitan dengan materi

15 menit

Inti 1. Memahami protokol jaringan150 menit

Penutup 1. Melakukan refleksi dan mencatathal-hal penting dalam bentuk rangkumandengan melibatkan peserta didik

2. Menindaklanjuti pembelajaran hariini dengan melihat hasil akhirpekerjaan siswa sesuai dengan materibelajar yang baru saja di pelajari

3. Follow-up pada siswa untuk materiminggu depan

15 menit

( Pertemuan ke-20 : )

Kegiatan Deskripsi Kegiatan AlokasiWaktu

Pendahuluan

1. Menyiapkan fisik dan psikis pesertadidik dalam mengawali kegiatanpembelajaran

2. Mengaitkan materi pembelajaransekarang dengan pengalaman pesertadidik

3. Mengajukan pertanyaan yang ada

15 menit

keterkaitan dengan tema yang akandibelajarkan

4. Mengajar peserta didik melakukankegiatan yang berkaitan dengan materi

Inti 1. Memahami protokol jaringan150 menit

Penutup 1. Melakukan refleksi dan mencatat hal-hal penting dalam bentuk rangkumandengan melibatkan peserta didik

2. Menindaklanjuti pembelajaran hari inidengan melihat hasil akhir pekerjaansiswa sesuai dengan materi belajaryang baru saja di pelajari

3. Follow-up pada siswa untuk materiminggu depan

15 menit

H. Alat / Media/ Sumber Belajar1. E-Book2. Buku referensi dan artikel yang sesuai3. Internet4. Lembar Kerja Siswa5. File dalam bentuk softcopy7. In Focus / TV LCD

I. Penilaian Hasil Belajar1. Teknik Penilaian : Pengamatan, Kinerja, dan Tes Tertulis2. Prosedur Penilaian

Penilaian Kinerja

NoAspek yang dinilai Sikap Pengetah

uanKetrampi

lanNama 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4

123

Jumlah Skor Kriteria Penskoran : 1 = Kurang 2 = Cukup 3 = Baik 4 = AmatBaik Kriteria Penilaian : Jumlah skor < 3 : D

4 < Jumlah skor < 6 : C

4 < Jumlah skor < 6 : B 10 < Jumlah skor < 12 : A

Rubrik Penilaian Kinerja :

No Aspek yangdinilai

Keterangan

1. Sikap

1 = Tidak aktif dalam pembelajaran2 = Cukup aktid dalam pembelajaran3 = Aktif dalam pembelajaran4 = Amat aktif dalam pembelajaran

2. Pengetahuan

1 = Tidak memahami konsep pemecahan masalah2 = Cukup memahami konsep pemecahan masalah3 = Memahami konsep pemecahan masalah4 = Amat memahami konsep pemecahan masalah

3. Ketrampilan

1 = Tidak terampil melaksanakan prosedurpemecahan masalah2 = Cukup terampil melaksanakan prosedurpemecahan masalah3 = Terampil melaksanakan prosedur pemecahanmasalah4 = Amat terampil melaksanakan prosedurpemecahan masalah

J. Instrumen Penilaian Hasil Belajar :

Tes Tertulis

Pedoman Penskoran :

No Uraian Skor

Nilai = Skor yang di peroleh x 100 Skor maksimal

Mengetahui, Tebing Tinggi, 21juli 2014Kepala SMKN 2 Tebing Tinggi Guru Bidang Studi

ERI SUSANTO S,pd Muhammad FaisalNIP. 1965051619987031017 NIP. -