Mengenal visual Basic

13
LAPORAN PRAKTIKUM BAHASA PEMOGRAMAN VISUAL Shinata Putra 130533608299 PTI A 13 UNIVERSITAS NEGERI MALANG FAKULTAS TEKNIK ELEKTRO PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TEKNIK INFORMATIKA January, 2015

Transcript of Mengenal visual Basic

LAPORAN PRAKTIKUM

BAHASA PEMOGRAMAN VISUAL

Shinata Putra

130533608299

PTI A 13

UNIVERSITAS NEGERI MALANG

FAKULTAS TEKNIK ELEKTRO

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TEKNIK

INFORMATIKA

January, 2015

LABORATORIUM KOMPUTER

Fakultas Teknik Elektro - Universitas Negeri Malang

Jl.Surabaya G4 Lantai 2,Malang, Jawa Timur

Nama Shinata Putra

Nim 130533608299

Prodi Pendidikan Teknik Informatika

Dosen Pembimbing Azhar Ahmad Smaragdina, M.Pd.

MENGENAL VISUAL BASIC.NET

Praktikum Ke-1

MENGENAL VISUAL BASIC.NET

A. TUJUAN

- Mengenal Integrated Development Environment (IDE) Visual Basic .NET.

- Membuat aplikasi sederhana VB.NET

B. DASAR TEORI

Visual Basic .NET (atau VB.NET) merupakan salah satu bahasa pemrograman

yang bisa digunakan untuk membangun aplikasi-aplikasi .NET di platform Microsoft

.NET.

Tidak seperti generasi sebelumnya—Visual Basic versi 6.0 ke bawah—yang

lebih difokuskan untuk pengembangan aplikasi desktop, Visual Basic .NET

memungkinkan para pengembang membangun bermacam aplikasi, baik desktop

maupun aplikasi web.

C. LATIHAN

- Membuat projeck baru

1. Jalankan visual basic yang baru ikuti langkah langkah berikut

2. Pilih menu file > New > Project. Setelah itu akan muncul seperti gambar

berikut.

3. Pilih Windows Form Aplication kemudian klik OK.

Keterangan

- Windows Application. Untuk menciptakan aplikasi-aplikasi Windows yang

berjalan secara lokal di komputer user.

- Class Library. Untuk menciptakan kelas-kelas atau komponen- komponen

reusable yang dapat di-share dengan project lainnya.

- Console Application. Untuk membuat aplikasi-aplikasi command-line.

- My Movie Collection Starter Kit. Untuk menciptakan aplikasi pre-built My Movie

Collection, dan bisa di-customize sesuai kebutuhan.

- Screen Saver Starter Kit. Untuk menciptakan aplikasi pre-built Screen Saver, dan

bisa di-customize sesuai kebutuhan.

Membuat aplikasi Windows

Untuk membuat sebuah aplikasi Windows, ikuti langkah-langkah berikut:

1. Buatlah sebuah project baru (kita bisa menggunakan project baru yang telah kita buat

sebelumnya)

2. Tambahkan dua buah kontrol Label, dua buah kontrol TextBox dan satu buah Button

ke dalam Form dengan cara mengklik ganda Label, TextBox dan Button atau men-

drag-nya ke dalam form. Kemudian atur propertinya sebagai berikut:

3. Tambahkan even Load pada Form dengan cara mengklik Form1 dua kali.

Kemudian masukkan script berikut:

4. Jalankan aplikasi dengan menekan tombol F5 pada keyboard atau dengan menekan

tombol start debugugging

atau pilih menu Debug > Start Debugging

hasil nya akan seperti ini

Mengenal Tools Sederhana pada Visual Basic.Net

Kita akan mengenal lebih lanjut tentang Tools-tools yang ada di visual basic.Net. Untuk

membuat tampilan seperti dibawah ini ikuti langkah berikut:

1. Jalankan aplikasi Visual Basic .Net 2008

2. Buat project baru

3. Tambahkan kontrol-kontrol berikut:

4. Atur agar tampilannya sama seperti gambar berikut

5. Tekan Debug. Dan amati hasilnya

Membuat Aplikasi Console

1. Buat project baru, pilih template Console Application, kemudian klik OK.

2. Lengkapi kode programnya seperti berikut:

Module Module1

Sub Main()

' Mencetak teks ke console

Console.WriteLine("Apa Kabar Teman-Teman Pendtium 2009?")

Console.WriteLine("Selamat Belajar Pemrograman Visual")

Console.Read()

End Sub

End Module

Seperti ini

3. Tekan F5 untuk menjalankan aplikasi.

Output seperti ini :

4. Simpan aplikasi Anda.

TUGAS Praktikum

1. Membuat aplikasi windows untuk menampilkan message box pada saat kontrol

button diklik.

a. Buka project baru

b. Tambahkan kontrol button

c. Klik 2x pada kontrol button, lalu akan muncul script

Masukan script ini MessageBox.Show("tulisan yang ingin ditampilkan")

Diatasnya endsub

Seperti ini :

d. Lalu debug, hasil nya akan keluar lalu coba klik button1. Hasil nya seperti ini:

2. Jalankan aplikasi dari luar IDE.

Petunjuk:

Buka Explorer, cari file .exe aplikasi, klik ganda

Tampilan :

D. HASIL TUGAS RUMAH ( SCRIPT DAN HASIL)

1. Buatlah project baru dengan menambahkan control sesuai bentuk kalkulator

scientific.

Tampilan :

2. Buatlah project baru menggunakan 2 buah form dengan perintah sebagai berikut:

• Ketika button show di klik maka button show dialog muncul.

• Kemudian ketika button show dialog di klik maka muncul form kedua.

Script :

Form1

Tampilan :

3. Buatlah project Latihan Nama Nim (yang telah dibuat sebelumnya pada Latihan ),

sehingga ketika tombol Button diklik akan muncul messagebox Nama anda : isian

nama dan Nim anda: isian nim. Petunjuk: deklarasikan txtNama dan txtNim sebagai

variabel bertipe string

(deklarasi variable: Dim variable As tipe data = NamaTextBox.Text)

Script :

Public Class Form1 Private Sub btnMasuk_Click(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles btnMasuk.Click Dim Nama As String = txtNama.Text() Dim NIM As String = txtNIM.Text() MsgBox("NAMA : " + txtNama.Text) End Sub Private Sub txtNama_TextChanged(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles txtNama.TextChanged End Sub Private Sub Label1_Click(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles Label1.Click End Sub End Class

Tampilan :

E. DAFTAR PUSTAKA

http://adilapang86.blogspot.com/2012/05/cara-membuat-file-exe-dan-setup-di.html

Modul Praktikum Bahasa Pemrograman Visual (BPV) Universitas Negeri Malang