Mading lab

32
OKSIGEN YANG ISTIMEWA Oksigen kini duduk di kursi goyang di rumah kecil gang 2 blok VIA nomor 8 di desa kecil yang bernama Sistem Periodik Unsur. Mengenang masa-masa mudanya dulu. Mengenang saat pertama kali dia dilahirkan. Dia ingat masa kecilnya. Dia ingat orang tuanya. Dia lahir di Uppsala tahun 1773 oleh Carl Wilhem Scheele. Lalu tahun 1774 dia diadopsi oleh Joseph Priestley di Wiltshire. Lalu dia diberi nama ‘oxygen’ oleh Antoine Lavoisier tahun 1777. Sungguh nama yang indah. Diambil dari bahasa Yunani, oxys dan genes, yang artinya menghasilkan asam. Sebenarnya kurang cocok dengan keadaanku. Nama ini lebih tepat dipakai oleh tetanggaku yang bernomor rumah 1, Hidrogen. Dia ingat saat dia masih kecil dia merasa minder. Dia tidak merasa istimewa. Dia tidak seperti teman- temannya yang dimasukkan ke golongan istimewa. Dia tidak termasuk ke golongan alkali, alkali tanah, gas mulia, halogen, transisi, aktinida, lantanida. Dia merasa dia hanyalah unsur biasa, hanya unsur biasa. Tapi suatu ketika, Oksigen berbincang-bincang dengan tetangganya sekaligus sahabatnya yang sesama ‘unsur biasa’, Nitrogen. “Hey, Oksigen, janganlah kau bersedih karena kita hanyalah unsur biasa, masuk ke golongan reguler.” “Sungguh tidak enak, kawan. Aku merasa tidak percaya diri. Aku merasa diriku tidak berharga.”, keluh Oksigen. “Hey, siapa bilang dirimu tidak berharga. Setiap unsur itu pasti ada kegunaanya. Jangan salah, meski kita yang tidak masuk golongan istimewa tapi kita semua berprestasi, kawan. Bahkan kau juga. Kau belum mengetahuinya?” “Benarkah, maukah kau menceritakannya kepadaku?” “Baiklah. Unsur-unsur ‘biasa’ seperti kita ini diam-diam sangat berprestasi. Misalnya hidrogen ketika berpasangan denganmu menghasilkan air yang sangat berguna untuk kehidupan manusia. Aku digunakan pada 1

Transcript of Mading lab

OKSIGEN YANG ISTIMEWA

Oksigen kini duduk di kursi goyang di rumah kecil gang 2 blok VIA nomor 8 di desa kecil yang bernamaSistem Periodik Unsur. Mengenang masa-masa mudanya dulu. Mengenang saat pertama kali dia dilahirkan. Dia ingatmasa kecilnya. Dia ingat orang tuanya. Dia lahir di Uppsala tahun 1773 oleh Carl Wilhem Scheele. Lalu tahun1774 dia diadopsi oleh Joseph Priestley di Wiltshire. Lalu dia diberi nama ‘oxygen’ oleh Antoine Lavoisiertahun 1777. Sungguh nama yang indah. Diambil dari bahasa Yunani, oxys dan genes, yang artinya menghasilkanasam. Sebenarnya kurang cocok dengan keadaanku. Nama ini lebih tepat dipakai oleh tetanggaku yang bernomorrumah 1, Hidrogen.

Dia ingat saat dia masih kecil dia merasa minder. Dia tidak merasa istimewa. Dia tidak seperti teman-temannya yang dimasukkan ke golongan istimewa. Dia tidak termasuk ke golongan alkali, alkali tanah, gas mulia,halogen, transisi, aktinida, lantanida. Dia merasa dia hanyalah unsur biasa, hanya unsur biasa. Tapi suatuketika, Oksigen berbincang-bincang dengan tetangganya sekaligus sahabatnya yang sesama ‘unsur biasa’,Nitrogen.

“Hey, Oksigen, janganlah kau bersedih karena kita hanyalah unsur biasa, masuk ke golongan reguler.”

“Sungguh tidak enak, kawan. Aku merasa tidak percaya diri. Aku merasa diriku tidak berharga.”, keluh Oksigen.

“Hey, siapa bilang dirimu tidak berharga. Setiap unsur itu pasti ada kegunaanya. Jangan salah, meski kita yangtidak masuk golongan istimewa tapi kita semua berprestasi, kawan. Bahkan kau juga. Kau belum mengetahuinya?”

“Benarkah, maukah kau menceritakannya kepadaku?”

“Baiklah. Unsur-unsur ‘biasa’ seperti kita ini diam-diam sangat berprestasi. Misalnya hidrogen ketikaberpasangan denganmu menghasilkan air yang sangat berguna untuk kehidupan manusia. Aku digunakan pada

1

insdustri pupuk. Tapi, sebaiknya kau tidak berpasangan dengan karbon, bisa menimbulkan polusi, dan berbahayabagi manusia.”, cerita Nitrogen.

“Tahukah kau, kau ini paling dibutuhkan makhluk hidup. Tanpa kau manusia tidak bisa hidup, begitu pula hewamdan tumbuhan. Kau dibutuhkan untuk bernafas. Di alam semesta ini kau menempati urutan ketiga paling melimpah.Bahkan kau paling melimpah di kerak bumi. Bersyukurlah kau, kau begitu dibutuhkan orang.”“Wah, aku sama sekali tidak menyangka.”

“Ya, kau justru sangat berprestasi. Meski kau tidak termasuk benda langka tapi kau dicari, dibutuhkan. Diatmosfer 23,15% beratnya, 85,8% berat lautan, 46,7% berat kulit bumi, 60% tubuh manusia. Selain itu, masihbanyak kegunaanmu yang lainnya, seperti untuk reaksi pembakaran, pengolahan baja, industri kertas dan industriplastik, pembuatan ozon, pengisi tabung pernafasan untuk astronot dan penyelam, dan bersama hidrogen cairdigunakan sebagai bahan bakar roket. Selain itu, kau juga terkenal dengan sifat supelmu. Dengankeelektronegatifanmu kau bisa berteman dengan hampir seluruh teman-teman unsur lainnya, membentuk oksida.Unsur lain yang meskipun termasuk golongan yang istimewa belum tentu bisa sepertimu.”. Benar juga ya, meskiaku tidak termasuk golongan istimewa manapun aku berguna untuk kehidupan manusia, bahkan tidak hanya manusia,seluruh makhluk hidup membutuhkanku, pikir Oksigen. Sejak saat itu, Oksigen tidak minder lagi. Dia melangkahlebih percaya diri menuju hari esok yang cerah.

Dahulu, Oksigen pernah mempunyai saudara alotrof, yang bernama Gas Oksigen. Tiba-tiba Gas Oksigen tersinarisinar ultraviolet dan petir. Gas Oksigen ini menjadi kembar tiga dan berubah nama menjadi Ozon. Ozon ini dapatmenyerap sebagian ultraviolet. Bayangkan jika tidak ada ozon, katarak, serta kekurangan kekebalan tubuh. Tapi,sekarang Ozon ini sedang sakit-sakitan, dia sekarang sudah sangat tua dan tubuhnya sudah rusak akibat ulahmanusia yang kian hari kian berkurang lahan hijau di permukaan bumi.

Oksigen kembali mengingat-ngingat dirinya kembali di masa lalu. Ah, dia teringat sesuatu hal. Dia pernahberubah. Sebenarnya dia berwujud gas dalam suhu kamar, tapi suatu hari saat suhu 90,20 K, dia berubah menjadi

2

cair. Saat suhu 54,36 K dia berubah lagi menjadi padat. Dalam keadaan gas, dia tidak berwarna dan tidakberbau. Tapi dalam keadaan cair dan gas, dia berwarna biru langit yang indah. Hal ini disebabkan karenapenyerapan warna merah.

Dalam mendapatkan Oksigen di laboratorium ada beberapa cara. Dia dapat dibuat dengan elektrolisis air ataumemanaskan KclO3 dengan MnO2 sebagai katalis. Dalam mendapatkan Oksigen secara teknik industri ada dua cara,elektrolisis air dan distilasi bertingkat udara cair. Kemurnian yang didapatkan dari cara distilasi adalah99%, sedangkan melalui elektrolisis hanya 1%.

Oksigen mengenang saat-saat itu. Kini dia sudah tua renta. Apalagi salah satu saudara alotrof-nya, Ozon, diasudah sakit-sakitan. Jika dia bisa berbicara dia akan berbicara seperti ini, “Kami, oksigen lama-kelamaan akanberkurang jika umat manusia tidak menambah pepohonan hijau. Selain itu saudara alotrofku sudah sakit-sakitanakibat ulah kalian. Jika dia sampai mati, kalian umat manusia sendirilah yang akan merugi.”

3

CATATAN HARIAN NATRIUM (1)Kawan sepertinya kali ini khlor benar-benar menepati janjinya dia benar-benar mulai

berhenti dengan kekasih – kekasihnya itu. Gak tahu dia hanya untuk sementara atau ya mungkinuntuk selamanya. Tapi aku bahagia di buatnya atas perubahan ini dan kau tahu kawan karena akuterlalu sibuk dengan khlor suamiku atau karena aku sibuk dengan bakti sosial pada manusiasampai-sampai aku tidak menyadari kalau anakku Natrium Hidroksida (NaOH) sudah mulai beranjakremaja. Mungkin ini semua karena kesalahanku aku kurang memperhatikan anakku NaOH  sehingga diatumbuh menjadi anak yang berbahaya bagi manusia. Bersifat basa dan sangat korosif. Aku tidaktahu harus bagaimana untuk merubah sifatnya karena selama ini dia dalam asuhan para manusia lab.Bahkan akhir – akhir ini kudengar dari manusia lab kalau dia dapat menyebabkan luka bakar, dapatmenyebabkan kerusakan permanen pada mata para manusia. Dia sungguh-sungguh berbahaya apalagikatanya jika tertelan atau terjadi kontak dengan kulit atau menghirup debunya. Karena sifatnyabasa diapun dapat berkawan dengan lemak. Kawan itulah kelebihannya sehingga ia dipercayamanusia untuk membantu membuat sabun. Harus kuakui aku benar-benar kagum pada anakku dan ingatanakku aku jadi ingat akan istri pertama khlor yaitu H2O. Sebenarnya berkat bantuan dia NaOH bisalahir. Seperti kuceritakan dulu khlor tidak pernah mau merusak kecantikanku apalagi sampai akuhamil maka atas kesepakatan aku, bersama khlor dan H2O kami melakukan program bayi tabung denganmeminjam rahim H2O tentunya sehingga lahirlah NaOH anakku .karena ia hidup di rahim H2O sehinggapas di lahirkan ion OH- menempel ditubuhnya sehingga ia bersifat basa.

Beda lagi dengan sifat anak tiriku HCl, anak dari perkawinan khlor dengan istri pertamanyaH2O ini justru memiliki sifat kebalikan dari anakku NaOH. Kalau NaOH sifatnya basa HCl justrubersifat asam. Karena sama-sama hidup di rahim yang sama tapi beda ibu, HCl justru mempunyai ionH+makanya dia bersifat asam. Dia sama korosifnya seperti NaOH. Menurut keterangan manusia lab

4

yang aku dapat, menghirup uapnya saja dapat menyebabkan akibat yang serius . Sangat fatal  jikatertelan cairannya, sungguh-sungguh sangat berbahaya dan aku jika jadi manusia lab pasti akansangat berhati-hati jika ketemu mereka.

CATATAN HARIAN NATRIUM (2)Suatu hari ketika aku bersama anakku NaOH di sebuah laboratorium. Aku bersama kamar minyak

tanahku duduk melihatnya yang sedang asik bercerita

“Ibu…kau tahu, kemarin aku melukai tangan anak manusia. Padahal aku tahu dia mulai belajarpraktek tentang reaksi kimia” katanya sambil menunduk sedih

“Kok bisa, biasanya kan ada manusia lab dewasa yang membimbing. Atau mungkin dia itu kuranghati-hati “

“Aku tidak tahu. Mungkin tidak membaca dulu peraturan lab, atau gimana, dia juga tidak memakaijas labnya?dia kurang hati-hati dan saat dia mengambil cairanku, tanpa sengaja cairanku malahmenimpa tangannya. Sampai saat ini tangannya belum sembuh”

“Tidak membaca peraturan lab ya. Padahal pertama kali praktek, kalau itu dibiarkan akan jadikebiasaan jelek anakku, dan kau tahu merubah kebiasaan itu tidak gampang”

“Oya, lainkali kalau ada manusia lab dewasa, kasih tahu saja sama ibu supaya membimbing merekajika didalam lab, soalnya aku takut bu menyakiti anak manusia terus”

“Iya..iya anak ibu yang berhati mulia, katanya kau juga suka bantu manusia ya?”

5

“ Oh itu, kemarin sich aku nyari pengalaman di industri kertas bu, juga rayon viskosa dansedikit membantu memurnikan minyak bumi”

“Dan memisahkan aluminium dari bauksit, benarkan?”

“He…he…iya sih bu”

“Aku bangga padamu nak, suatu hari kamu dan HCl dan anak anak yang lain akan menggantikan kitasemua yang sudah tua, selagi bisa baktikanlah dirimu untuk manusia nak”

Dia tersenyum dan aku balas tersenyum padanya sambil diam – diam berdoa untuknya dan sejutaharapan di dadanya

6

OKSIGEN YANG ISTIMEWA   Oksigen kini duduk di kursi goyang di rumah kecil gang 2 blok VIA nomor 8 di desa kecil yang bernama SistemPeriodik Unsur. Mengenang masa-masa mudanya dulu. Mengenang saat pertama kali dia dilahirkan. Dia ingat masakecilnya. Dia ingat orang tuanya. Dia lahir di Uppsala tahun 1773 oleh Carl Wilhem Scheele. Lalu tahun 1774dia diadopsi oleh Joseph Priestley di Wiltshire. Lalu dia diberi nama ‘oxygen’ oleh Antoine Lavoisier tahun1777. Sungguh nama yang indah. Diambil dari bahasa Yunani, oxys dan genes, yang artinya menghasilkan asam.Sebenarnya kurang cocok dengan keadaanku. Nama ini lebih tepat dipakai oleh tetanggaku yang bernomor rumah 1,Hidrogen

Dia ingat saat dia masih kecil dia merasa minder. Dia tidak merasa istimewa. Dia tidak seperti teman-temannyayang dimasukkan ke golongan istimewa. Dia tidak termasuk ke golongan alkali, alkali tanah, gas mulia, halogen,transisi, aktinida, lantanida. Dia merasa dia hanyalah unsur biasa, hanya unsur biasa. Tapi suatu ketika,Oksigen berbincang-bincang dengan tetangganya sekaligus sahabatnya yang sesama ‘unsur biasa’, Nitrogen. “Hey,Oksigen, janganlah kau bersedih karena kita hanyalah unsur biasa, masuk ke golongan reguler.” Sungguh tidakenak, kawan. Aku merasa tidak percaya diri. Aku merasa diriku tidak berharga.”, keluh Oksigen.

“Hey, siapa bilang dirimu tidak berharga. Setiap unsur itu pasti ada kegunaanya. Jangan salah, meski kita yangtidak masuk golongan istimewa tapi kita semua berprestasi, kawan. Bahkan kau juga. Kau belum mengetahuinya?”

“Benarkah, maukah kau menceritakannya kepadaku?“Baiklah. Unsur-unsur ‘biasa’ seperti kita ini diam-diam sangat berprestasi. Misalnya hidrogen ketikaberpasangan denganmu menghasilkan air yang sangat berguna untuk kehidupan manusia. Aku digunakan padainsdustri pupuk. Tapi, sebaiknya kau tidak berpasangan dengan karbon, bisa menimbulkan polusi, dan berbahayabagi manusia.”, cerita Nitrogen” Tahukah kau, kau ini paling dibutuhkan makhluk hidup. Tanpa kau manusia tidakbisa hidup, begitu pula hewam dan tumbuhan. Kau dibutuhkan untuk bernafas. Di alam semesta ini kau menempati

7

urutan ketiga paling melimpah. Bahkan kau paling melimpah di kerak bumi. Bersyukurlah kau, kau begitudibutuhkan orang. “Wah, aku sama sekali tidak menyangka.”

“Ya, kau justru sangat berprestasi. Meski kau tidak termasuk benda langka tapi kau dicari, dibutuhkan. Diatmosfer 23,15% beratnya, 85,8% berat lautan, 46,7% berat kulit bumi, 60% tubuh manusia. Selain itu, masihbanyak kegunaanmu yang lainnya, seperti untuk reaksi pembakaran, pengolahan baja, industri kertas dan industriplastik, pembuatan ozon, pengisi tabung pernafasan untuk astronot dan penyelam, dan bersama hidrogen cairdigunakan sebagai bahan bakar roket. Selain itu, kau juga terkenal dengan sifat supelmu. Dengankeelektronegatifanmu kau bisa berteman dengan hampir seluruh teman-teman unsur lainnya, membentuk oksida.Unsur lain yang meskipun termasuk golongan yang istimewa belum tentu bisa sepertimu.”. Benar juga ya, meskiaku tidak termasuk golongan istimewa manapun aku berguna untuk kehidupan manusia, bahkan tidak hanya manusia,seluruh makhluk hidup membutuhkanku, pikir Oksigen. Sejak saat itu, Oksigen tidak minder lagi. Dia melangkahlebih percaya diri menuju hari esok yang cerah.

Dahulu, Oksigen pernah mempunyai saudara alotrof, yang bernama Gas Oksigen. Tiba-tiba Gas Oksigen tersinarisinar ultraviolet dan petir. Gas Oksigen ini menjadi kembar tiga dan berubah nama menjadi Ozon. Ozon ini dapatmenyerap sebagian ultraviolet. Bayangkan jika tidak ada ozon, katarak, serta kekurangan kekebalan tubuh. Tapi,sekarang Ozon ini sedang sakit-sakitan, dia sekarang sudah sangat tua dan tubuhnya sudah rusak akibat ulahmanusia yang kian hari kian berkurang lahan hijau di permukaan bumi. Oksigen kembali mengingat-ngingat dirinyakembali di masa lalu. Ah, dia teringat sesuatu hal. Dia pernah berubah. Sebenarnya dia berwujud gas dalam suhukamar, tapi suatu hari saat suhu 90,20 K, dia berubah menjadi cair. Saat suhu 54,36 K dia berubah lagi menjadipadat. Dalam keadaan gas, dia tidak berwarna dan tidak berbau. Tapi dalam keadaan cair dan gas, dia berwarnabiru langit yang indah. Hal ini disebabkan karena penyerapan warna merah.

Dalam mendapatkan Oksigen di laboratorium ada beberapa cara. Dia dapat dibuat dengan elektrolisis air ataumemanaskan KclO3 dengan MnO2 sebagai katalis. Dalam mendapatkan Oksigen secara teknik industri ada dua cara,elektrolisis air dan distilasi bertingkat udara cair. Kemurnian yang didapatkan dari cara distilasi adalah

8

99%, sedangkan melalui elektrolisis hanya 1%.

Oksigen mengenang saat-saat itu. Kini dia sudah tua renta. Apalagi salah satu saudara alotrof-nya, Ozon, diasudah sakit-sakitan. Jika dia bisa berbicara dia akan berbicara seperti ini, “Kami, oksigen lama-kelamaan akanberkurang jika umat manusia tidak menambah pepohonan hijau. Selain itu saudara alotrofku sudah sakit-sakitanakibat ulah kalian. Jika dia sampai mati, kalian umat manusia sendirilah yang akan merugi.”

9

Akibat Pencemaran air yang disebakan oleh   Zat Kimia an Organik .

Sahabat, bahwa Zat kimia ini juga telah banyak berkembang dimana-mana. Pengaruh dari berbagai zat Kimiaan organik yang terserak di suatu perairan akibat pembuangan juga sangat mencemari suatu perairan ataulingkungan. 

Beginilih jadinya bila pencemaran telah terjadi khususnya di suatu perairan terutama yang disebabkan olehbeberapa zat kimia anorganik, sehingga kerusakan bisa saja terjadi melalui saluran perairan sepertisungai. sebab Secara alamiah beberapa zat kimia anorganik beracun juga meluruh dari beberapa batuantertentu dan dibawa oleh aliran air sungai yang kemudian mengendap ditempat lainnya, yaitu yang merupakansebagai bagian dari pada siklus alami yang terjadi. Akibat dari Perilaku yang dilakukan oleh manusiaterkadang seringkali mempercepat siklus alami tersebut hingga mencapai ribuan kali lebih cepat, sepertisaja misalnya melalui beberapa kegiatan penambangan, pembuangan limbah tailing, dan juga pada pemprosesanbahan tambang. Pada berbagai perairan, zat kimia anorganik yang bersifat racun ini mengalir, dan semuaitu terjadi karena akibat dari berbagai kegiatan manusia itu sendiri. Adapun beberapa Zat kimia tersebutini terdiri dari berbagai jenis logam berat, seperti air raksa dan timbal, Selain itu mineral yang sangatberacun seperti selenium dan arsenik juga sering mencapai konsentrasi yang cukup tinggi yang akibatnyajuga sangat membahayakan bagi kehidupan bersama. Dan untuk jenis Material anorganik lainnya, sepeti asam,garam, nitrat, dan clorin, pada konsentrasi rendah ini memang tidak bersifat racun, namun demikianapabila meningkat jumlah konsentrasinya juga dapat menjadi racun, bahkan sangat mempengaruhi kehidupankomunitas biologi yang ada di perairan tersebut dan lingkungannya. 

Logam Berat, Berbagai macam dari jenis logam berat seperti pada air raksa, timbal, cadmium, dan nikel,

10

ini semua adalah mengandung beracun. Kemudian untuk Keberadaan logam tersebut dalam ukuran mikrogram yangtak terlihat dan tak terasa akan sangat fatal. Hal ini disebabkan Karena sifat logam yang persisten atausukar untuk terdegradasi, oleh karena itu logam berat akan terakumulasi pada rantai makanan di dalameksosistem itu sendiri. Misalnya saja apabila keadaan laut ini tercemar oleh mercuri atau air raksa, makasemua jenis organisme yang ada pada laut mulai dari beberapa jenis plankton akan terkontaminasi denganlogam tersebut, dan juga meningkat ke jenis ikan yang ada di lautan karena ikan tersebut memakan berbagaijenis plankton, dan seterusnya hingga akhirnya sampai kepada manusia, dengan kadar yang semakin tinggi.Demikian juga Manusia yang mengkonsumsi ikan dari tempat tersebut akan mengakumulasi logam berat hinggapada suatu saat sampai pada kadar tertentu yang akhirnya dapat merusak kesehatan, antara lain menderitapenyakit kanker. Salah satu contoh Kasus yasng pernah terjadi dan lingkungan yang demikian pernah ramaidibicarakan orang, yang paling terkenal adalah keracunan air raksa di Teluk Minamata, Jepang, dan jugapernah terjadi kasus pencemaran Teluk Buyat, di daerah Sulawesi Utara. Pencemaran logam berat seperti airraksa dapat berasal dari limbah pertambangan emas yang dibuang bersama tailing. Pada pemisahan emas,sering digunakan air raksa, yang kemudian tercuci sebagai limbah dan mencemari perairan. 

Garam nir-logam, Untuk Garam nir-logam yang terjadi pada jumlah konsentrasi kecil ini memang tidakberbahaya, Akan tetapi pada konsentrasi yang cukup tinggi dapat berakibat menjadi sumber pencemaran air.slah satu contoh saja pada tanah yang berada di wilayah padang pasir ini sering kali mengandung garamyang terlarut dalam konsentrasi yang cukup besar. Pada sistim Irigasi dan pengaliran air di wilayahpadang pasir juga dapat menyebabkan mobilisasi dari garam-garam ini yang akibatnya dapat menyebabkanadanya pencemaran yang serius. Contoh saja Pada tahun 1980an di Kesterson Marsh California, pernah jugaterjadi peracunan Selenium yang dapat membunuh ribuan burung yang bermigrasi. Kemudian juga pernahterjadi Di Amerika, bahwa garam dapur yang digunakan untuk mencairkan es yang menutupi jalan raya pada

11

musim dingin, tercuci dan meningkatkan salinitas air sungai dalam konsentrasi yang tinggi, sehinggaberbahaya bagi tanaman pertanian. 

Asam dan Basa, Pada umumnya Pencemaran asam secara langsung di perairan dapat terjadi sebagai akibatsamping dari proses industri seperti penyamakan kulit, pembuatan plat baja, distilasi minyak, dansintesis bahan kimia organik. Kegiatan penambangan batubara juga merupakan sumber pencemaran asam yangpaling utama, karena batubara mengandung sulfur yang dalam proses dilarutkan menjadi asam sulfida.Kemudian juga pada pencemaran asam di suatu perairan juga dapat terjadi secara tidak langsung akibatturunnya hujan asam karena terjadinya pencemaran udara. Pencemaran udara akibat pembakaran batubara danminyak bumi terjadi karena terbentuknya asam sulfat dan asam nitrat di atmosfer, yang kemudian turun kebumi menjadi hujan asam yang menyebar ke area yang lebih luas. Di tempat dimana tanah kaya akan basaseperti tanah berkapur/ bergamping, maka hujan asam tersebut dapat dinetralisir. Akan tetapi di badanperairan yang bersifat oligotrofik, yang miskin bahan organik dan miskin bahan untuk membufer ataumenetralisir asam, maka organisme akuatik di tempat tersebut akan menderita. Ikan, amfibi, dan seranggaair pada umumnya tidak tahan dengan keasaman tinggi, sehingga yang tinggal hidup hanya jamur dan lumut.Apabila keasaman mencapai konsentrasi yang cukup tinggi, maka logam berat beracun yang ada pada batuanakan ikut terlarut, misalnya aluminium, sehingga air tidak dapat lagi digunakan sebagai air minum ataupunirigasi.

12

BEBERAPA FAKTA MENARIK DALAM DUNIA KIMIAIni adalah kumpulan dari beberapa fakta menarik dunia kimia dari berbagai sumber.

1. Pada keadaan asal, kafein adalah serbuk pahit yang berwarna putih.2. Helium adalah unsur kimia yang titik leburnya paling rendah.3. Hidrogen adalah unsur terbanyak dalam alam semesta.4. Nitrogen adalah unsur penyusun atmosfer Bumi yang paling banyak.5. Air raksa adalah satu-satunya unsur logam yang berwujud cair pada suhu kamar.6. Apabila gas kentut terbakar, akan menghasilkan nyala api yang berwarna biru.7. 20% gas oksigen di dunia diproduksi oleh hutan Amazon.8. Sengatan lebah bersifat asam, sedangkan sengatan tawon bersifat basa. Jadi, untuk mengobati

racun yang disengat oleh salah satu dari mereka membutuhkan jenis obat yang berbeda.9. Satu-satunya huruf yang tidak terdapat dalam Tabel Unsur Periodik adalah "J".10. Astatin adalah unsur terlangka di Bumi.11. Galium adalah logam yang akan mencair jika Anda menggenggamnya karena titik leburnya

yang sangat rendah (29,76 C).12. Air adalah satu-satunya senyawa di Bumi yang secara alamiah terdapat dalam 3 wujud

berbeda (es, air, uap air).

Berikut adalah fakta-fakta menarik dari hidrogen yang merupakan salah satu unsur kimia yangsangat umum di alam.

1. Simbol kimia hidrogen adalah H. Itu adalah unsur dengan nomor atom 1, ini berarti bahwa 1proton yang ditemukan dalam inti hidrogen. 

13

2. Hidrogen adalah, ringan sederhana dan paling umum ditemukan unsur kimia di alam semesta,membuat sampai sekitar 75% dari massa unsurnya. Hidrogen ditemukan dalam jumlah besar di planet gas raksasa dan bintang-bintang, memainkanperan dalam pembentukan bintang-bintang di jagat raya melalui reaksi fusi. 

3. Hidrogen adalah satu dari dua elemen penting yang ditemukan dalam air (H2O). Setiap molekulair terdiri dari dua atom hidrogen terikat secara kovalen pada satu atom oksigen. 

4. Pada 1766, selama reaksi asam logam, Henry Cavendish pertama secara resmi menemukanhidrogen. Pada 1781 ia juga menemukan bahwa hidrogen menghasilkan air ketika dibakar.Sementara Cavendish biasanya diberikan hadiah untuk penemuan hidrogen sebagai salah satuunsur. Hidrogen sebanarnya telah diperoleh para ilmuwan sebelumnya yang namun mereka tidakmenyadari kalau hidrogen adalah sebagai salah satu unsur kimia yang unik.

5. Tidak sampai beberapa tahun kemudian (1783) hidrogen diberi nama oleh Lavoisier. NamaHidrogen diambil dari bahasa Yunani dari kata hydro berarti air dan gen berarti penciptamakna. 

6. Gas hidrogen memiliki rumus molekul H2. Pada suhu kamar dan tekanan standar (1atm),hidrogen adalah gas yang tidak berbau dan tidak berwarna.Hidrogen dapat diperoleh sebagai cairan dibawah tekanan tinggi dan suhu yang sangat rendah20,28 Kelvin (-252,87°C, -423,17°F). Hidrogen sering disimpan sebagai hidrogen cair karenadalam keadaan cair membutuhkan ruang kurang yang lebih kecil dibanding hidrogen dalambentuk gas normal. Hidrogen cair juga digunakan sebagai bahan bakar roket.

7. Hidrogen teridiri dari 3 isotop yaitu Protium (isotop normal hidrogen), Deuterium (tersusundari satu proton dan satu netron) dan Tritium (tersusun dari satu proton dan dua netron). 

8. Hidrogen merupakan satu-satunya unsur kimia yang isotop-isotopnya memiliki namatersendiri. Deuterium dan Tritium biasanya digunakan sebagai bahan bakar dalam reaktor fusinuklir.  Deuterium juga digunakan untuk memperlambat netron. Atom-atom tritium juga adatapi lebih sedikit jumlahnya. Tritium juga dapat diproduksi dengan mudah di reaktor-reaktor

14

nuklir dan digunakan pada produksi bom hidrogen (fusi). Gas hidrogen juga digunakan sebagaiagen radioaktif untuk membuat cat yang bercahaya terang.

9. Hidrogen digunakan pada berbagai kendaraan sebagai bahan bakar alternatif baru. Energikimia hidrogen diubah dengan metode pembakaran yang mirip dengan mesin saat ini atau dalamsel bahan bakar yang menghasilkan hidrogen dengan oksigen.

10. Bahan dasar yang di gunakan untuk menghasilkan hidragen adalah air. Insinyur dan produsen mobil meneliti kemungkinan menggunakan gas hidrogen sebagai bahanbakar mobil yang efisien dan layak. Salah satu kemungkinan adalah menyimpan hidrogen dalamkeadaan padat (solid) dalam tangki bahan bakar mobil. Meskipun ada banyak tantangan yangterlibat dalam proses ini namun akan memungkinkan untuk penyimpanan hidrogen dalamkendaraan yang lebih besar. Hal ini memungkinkan untuk melakukan perjalanan lebih lamasebelum mengisi ulang bahan bakar.

11. Hidrogen peroksida adalah senyawa kimia dengan rumus molekul H2O2. Hidrogen peroksidasering digunakan sebagai pemutih rambut atau pembersih. Pada konsentrasi tertentu jugadigunakan untuk membersihkan luka. 

12. Hidrogen digunakan untuk perjalanan udara dari 1852 ketika pesawat hidrogen pertamadiciptakan oleh Henri Giffard. Kemudian airships yang digunakan hidrogen disebut zeppelindan sementara mereka dapat diandalkan dan aman untuk sebagian besar waktu penggunaan merekadihentikan segera setelah bencana Hindenburg pada tahun 1937. Para saat itu pesawatHindenburg hancur dalam kebakaran udara di atas New Jersey.

13. Hidrogen merupakan unsur yang digunakan oleh Neils Bohr dalam mempelajari susunanatom. Teori atom Neils Bohr merupakan teori atom modern yang telah disempurnakan olehbeberapa ahli kimia.

14. Hidrogen umumnya digunakan dalam industri perminyakan dan kimia dan juga banyakdigunakan untuk fisika dan aplikasi rekayasa seperti las atau sebagai pendingin. 

15

15. Hidrogen dapat berpotensi berbahaya bagi manusia akibat kebakaran yang dapat dimulaibila dicampur dengan udara, ketidakmampuan kita untuk bernafas dalam bentuk oksigen murnibebas dan juga dalam keadaan cair yang sangat dingin tersebut. Jika berlaku sebagai sebagai ion H+ merupakan ion yang memiliki sifat asam paling kuat didunia.

16. Suhu yang dihasilkan dari bom hidrogen lebih panas di banding panas matahari dipusatmatahari.

17. Hingga saat ini belum ada satupun senyawa ionik yang mengandung ion H+Bilangan oksidasi dalam kebanyakan senyawa adalah +1. Namun -1 dalam hidrida logam,misalnya dalam NaH bilangan oksidasi H adalah -1

16

Karakteristik Boron: 8 Fakta dan 10 Kegunaan Boron

Boron yang memiliki simbol B adalah unsur kimia yang berasal dari katabahasa Arab ‘Buraq’ yang berarti ‘putih’.

Boron didefinisikan sebagai, “Sebuah unsur non-logam kristalin atau amorf berwarna coklatdan lunak, diekstraksi terutama dari kernite dan boraks dan digunakan dalam kembang api,campuran propelan, elemen kendali reaktor nuklir, dan paduan logam keras ‘.

Boron juga merupakan nutrisi penting bagi tanaman. Elemen ini tidak tersedia dalamkeadaan bebas di alam. Boron ditemukan dalam bentuk asam orthoboric di perairan semivulkanik.

Boron sebagai elemen diidentifikasi pada tahun 1824 oleh ahli kimia Swedia bernama JonsJacob Berzelius.

Sifat dan Karakteristik Boron

Berikut adalah sifat unsur boron:

17

Nama: boron Nomor atom: 5 Simbol: B Massa atom: 10,811 Amu Jumlah proton dan elektron: 5 Jumlah neutron: 6 Titik didih: 2823,15 ºK (2550,0 ºC) Titik leleh: 2573,15 ºK (2300,0 ºC) Densitas (pada 293 ºK): 2,34 g/cm3 Struktur kristal: rombohedral (atau trigonal) Konfigurasi elektron: 1s2 2s2 2p1 dan dalam bentuk gas mulia [He] 2s22p1Fakta Menarik

Boron adalah unsur kimia yang banyak ditemukan di kerak bumi. Unsur ini terbentuk padabatubara, lautan, batuan sedimen, dan dalam beberapa jenis tanah.

Berikut adalah fakta menarik boron:

1. Boron pertama kali ditemukan pada tahun 1808 oleh LJ Thenard dan Joseph L. Gay-Lussac,dua kimiawan Perancis yang mereaksikan natrium dengan asam borat untuk mengisolasi boron.

2. Unsur ini juga berhasil diisolasi oleh Sir Humphry Davy secara terpisah.

18

3. Boron dalam bentuk murni diproduksi pada tahun 1909 oleh W. Weintraub, seorang ahlikimia Amerika.

4. Unsur ini terjadi secara alami dalam bentuk bubuk berwarna kecoklatan dan juga dalambentuk kristal. Boron juga ditemukan di mata air vulkanik dalam bentuk asam borat.

5. Logam tahan panas bisa dihasilkan dengan memadukan borat, colemanite, kernite, dan ulexite. Karena boron bersifat metalloid (memiliki sifat-sifat logam dan non-logam), penggunaan boron antara lain sebagai penghantar listrik dan juga sebagai semi-konduktor.

6. Terdapat dua isotop boron yaitu boron-10 yang memiliki empat neutron dalam inti atom dan boron-11 yang berisi lima neutron.

7. Boron terutama diproduksi di Turki dan Amerika Serikat karena boron alami sangat sulitditemukan.

8. Unsur ini diperkenalkan di Eropa pada tahun 1200-an oleh Marco Polo, yang adalah seorang penjelajah.

Penggunaan Boron

Boron adalah metalloid alami yang memiliki banyak aplikasi. Boron juga diproduksi secara komersial.

Berikut adalah beberapa kegunaan boron:

19

1. Boron digunakan dalam kembang api untuk memberikan warna hijau.

2. Boron juga digunakan dalam roket sebagai bahan bakar untuk pengapian.

3. Boron-10 digunakan sebagai perisai perlindungan terhadap radiasi dan dijadikan detektor neutron dalam reaktor nuklir. Ini disebabkan boron-10 dikenal sebagai penyerap neutron yang baik.

4. Dalam industri semikonduktor, boron digunakan sebagai dopan untuk semikonduktor seperti silikon, silikon karbida, dan germanium.

5. Boron digunakan dalam pembuatan banyak peralatan olahraga seperti tongkat golf dan alat pancing. Unsur ini juga digunakan dalam industri kedirgantaraan untuk membuat badan pesawat dan bagian lain.

6. Sodium tetraborate pentahidrat (Na2B4O7) merupakan senyawa boron yang digunakan untuk membuat produk pembersih seperti deterjen dan pemutih.

7. Rompi antipeluru dan kendaraan lapis baja terbuat dari boron karbida.

8. Boron digunakan dalam industri keramik dan kaca dalam bentuk kaca borosilikat karena memiliki ketahanan yang sangat baik terhadap perubahan suhu dan memiliki koefisien ekspansi termal rendah.

9. Boron adalah bahan utama dalam pembuatan pengontrol hama, suplemen tanah, bahan kimia pertanian, dan pupuk.

20

10. Sodium perborate, yang merupakan senyawa boron, merupakan sumber oksigen aktif dan digunakan dalam pembuatan produk pembersih, deterjen, dan formula pemutih gigi

21

Jepang punya cara sendiri mendefinisikan kepribadian seseorang berdasar pada golongan darahnya.Penentuan ini bukan sekadar ramalan, melainkan dari penelitian selama bertahun-tahun. Walaumungkin belum tentu akurat seratus persen,  makin banyak masyarakat Jepang semakin percaya.

Furukawa Takeji, disebut sebagai peneliti awal yang menjelaskan hubungan antara golongan darahdengan kepribadian. Seperti dikutip dari japanvisitor, awalnya ia hanya menjabarkan dua tipekepribadian secara sederhana. Golongan darah A yang punya temperamen halus dan intelektualtinggi, dan golongan darah B yang bertemperamen kasar serta mudah gusar.

Penelitian terhadap golongan darah ini terus berlanjut mulai tahun 50-an, 60-an, 70-an, danhasilnya semakin menjadi populer dan pusat perhatian di Jepang. Langkah Furukawa diteruskanMasahiko dan Toshitaka Nomi, pasangan ayah dan anak yang membuat sebuah tim untuk mempelajaridan mengembangkan sub informasi tentang kepribadian berdasarkan golongan darah. Inilah tipe kepribadian sesuai golongan darah versi Jepang.

Golongan darah O - Tipe KsatriaMereka yang memiliki golongan darah O adalah tipikal ksatria. Orang yang selalu menjadi pusatperhatian, pemula, setia, punya semangat dan passion yang tinggi, percaya diri, mandiri,berambisi tinggi dan mudah cemburu.

Tokoh terkenal dunia yang memiliki golongan darah O: Ratu Elizabeth II, John Lennon, ElvisPresley, Liam & Noel Gallagher, Paul Newman.

Golongan darah A - Tipe Petani

22

Mereka yang memiliki golongan darah A adalah tipikal petani. Golongan darah A berkepribadiankalem, sensitif, sabar, bertanggung jawab, terkadang terlalu khawatir, keras kepala, sulit untukselalu tenang.

Tokoh terkenal dunia yang memiliki golongan darah A: Adolf Hitler, George Bush Senior, SosekiNatsume, Ringo Starr, Britney Spears.

Golongan darah B - Tipe Pemburu

Dikatakan tipe pemburu karena golongan darah B ini memang optimis, individualismenya sangattinggi, tidak terlalu suka aturan dan doyan berontak, kreatif, fleksibel, liar dan tak mudahdijinakkan. Mereka juga orang yang sulit sekali diprediksi dan selalu melakukan segala halberdasarkan insting semata.

Tokoh terkenal dunia yang memiliki golongan darah B: Akira Kurosawa, Paul McCartney, Mia Farrow,Leonardo Di Caprio, Jack Nicholson.

 Golongan darah AB - Tipe Humanis

Unik, dan berjiwa sosial, itulah si golongan darah AB. Mereka selalu terlihat bersikap tenang,terkontrol, kritis, namun populer dan mudah bergaul. Mereka lebih banyak berpikir rasional.

23

Tokoh terkenal dunia yang memiliki golongan darah AB: Jackie Chan, Marilyn Monroe, John FKennedy, Mick Jagger, Alain Prost.

24

25

26

27

28

29

KESETIMBANGAN KIMIA

30

31

32