Chili Pepper Anthocyanin Biosynthesis

11
Chili Pepper Anthocyanin Biosynthesis Youngky Haryanto (I21112057)

Transcript of Chili Pepper Anthocyanin Biosynthesis

Chili Pepper Anthocyanin BiosynthesisYoungky Haryanto (I21112057)

Hal2 yang akan disampaikan• Penjelasan tentang Antosianin• Struktur Umum Antosianin• Level Akumulasi Antosianin pada tanaman2 yang berbeda spesies

• Jalur Biosintesis Antosianin• Korelasi kumulatif Antosianin Pada Berbagai Tanaman dan pada Chilli paper (cabai)

Antosianin• Antosianin adalah salah satu pigmen fenolik yang terekspresi sebagai karakter warna merah, biru , dan ungu.

• Pigmen ini terdapat pada vakuola sel. • Secara medis antosianin berfungsi sebagai antioksidan

Anthocyanidin R1 R2Cyanidin OH HDelphinidin OH OHMalvidin OCH3 OCH3Pelargonidin H HPeonidin OCH3 HPetunidin OCH3 OH

[7] Nyman, N. A.; Kumpulainen, J. T. J. Agric. Food Chem. 2001, 49, 4183-4187.[10] Sadilova, E.; Stintzing, F. C.; Carle, R. Z. Naturforsch. C Biosci.2006, 61, 527-535.[26] Castellarin, S. D.; Di Gaspero, G.; Marconi, R.; Nonis, A.; Peterlunger, E.; Paillard, S.; Adam-Blondon, A. F.; Testolin, R. BMC Genom. 2006, 7, 12.[28] Jaakola, L.; Maatta, K.; Pirttila, A. M.; Torronen, R.; Karenlampi, S.; Hohtola, A. Plant Physiol. 2002, 130, 729-739.

Biosintesis antosianin dikendalikan oleh aktivitas beberapa enzim yang pada kondisi tertentu dapat dipengaruhi oleh kondisi lingkungan yang ekstrim. Aktivitas pembentukan antosianin pada bagian-bagian tanaman (termasuk pada buah) dapat terjadi secara bersama-sama dengan pembentukan klorofil.

Dalam tanaman chili papper (cabai), akumulasi antosianin cukup beragaman. Hal ini dimungkinkan untuk menemukan pigmentasi antosianin pada bagian tanaman yang berbeda, seperti daun, kelopak, sepal, batang, anter filamen, kepala sari dan buah-buahan dan lainnya. Selain yang ditemukan dibeberapa bagian tanaman, akumulasi antosianin dapat diamati pada derajat yang berbeda dari pigmentasi dalam struktur tanaman yang sama, tergantung pada tahap perkembangan atau varietas dari cabai.

Kesimpulan• Akumulasi antosianin dipengaruhi oleh beberapa tekanan kimia dan fisik

• Fakta menunjukkan bahwa Biosintesis antosianin cabai dan akumulasinya adalah proses yang sangat teratur dan kompleks

• Anthocyanin merupakan pigmen secara luas yang terdistribusi di antara berbagai tanaman, termasuk Capsicum