file · Web viewUntuk meyakinkan rakyat Indonesia mengenai janji kemerdekaan, maka jepang...

3
PEMERINTAH KOTA SEMARANG UPTD PENDIDIKAN KEC. PEDURUNGAN SEKOLAH DASAR NEGERI KALICARI 03 Jl. Supriyadi No. 1 Kec. Pedurungan Kota Semarang 50198 E-mail : [email protected] 024 - 6723511 Mapel : IPS Tahun Ajaran : 2011/ 2012 Kelas/ Semester : 5 / 2 Bab : Jasa Dan Peranan Tokoh Pejuang Dalam Mempersiapkan Kemerdekaan Isilah pertanyaan dibawah ini dengan benar ! 1. Untuk meyakinkan rakyat Indonesia mengenai janji kemerdekaan, maka jepang membentuk … 2. BPUPKI singkatan dari …. 3. Dalam bahasa Jepang, BPUPKI disebut …. 4. Upacara pembukaan BPUPKI dilaksanakan pada tanggal 28 Mei 1945 di jalan …. 5. BPUPKI di ketuai oleh …. Dan didampingi oleh dua orang wakil yaitu …. dan …. 6. Tugas pokok BPUPKI adalah …. 7. Sidang pertama BPUPKI berlangsung pada tanggal …. Sampai …. 8. Pokok bahasan yang dibicarakan pada Sidang pertama BPUPKI adalah …. 9. 3 tokoh Indonesia yang mengajukan pendapat tentang dasar Negara pada siding pertama BPUPKI adalah .... 10.Tokoh yang menyampaikan tentang dasar Negara yang berbunyi “Azazs dasar Negara kebangsaan Indonesia adalah …. 11.Sebutkan Anggota panitia Sembilan! 12.Tugas panitia Sembilan adalah …. 13.Hasil kerja panitia Sembilan dikenal dengan nama …. 14.Rumusan piagam Jakarta ditandatangani oleh …. 15.Isi piagam Jakarta yaitu …. 16.Sidang kedua BPUPKI berlangsung mulai …. Sampai …. 17.Pokok bahasan yang dibicarakan pada sidang kedua BPUPKI membahas tentang …. 18.Panitia kecil yang membahas rancangan UUD ada 7 anggota, yaitu …. 19.BPUPKI dibubarkan pada tanggal …. 20.PPKI dikenal dengan sebutan …. 21.Ketua PPKI adalah …. Dan wakilnya adalah …. 22.Penasehat PPKI adalah …. 23.Tugas PPKI adalah …. 24.PPKI melakukan siding pertamanya pada tanggal …. 25.Hasil yang diputuskan pada siding PPKI tanggal 18 agustus 1945 adalah …. SDN Kalicari 03 Tahun Ajaran 2011/ 2012

Transcript of file · Web viewUntuk meyakinkan rakyat Indonesia mengenai janji kemerdekaan, maka jepang...

Page 1: file · Web viewUntuk meyakinkan rakyat Indonesia mengenai janji kemerdekaan, maka jepang membentuk

PEMERINTAH KOTA SEMARANGUPTD PENDIDIKAN KEC. PEDURUNGAN

SEKOLAH DASAR NEGERI KALICARI 03Jl. Supriyadi No. 1 Kec. Pedurungan Kota Semarang 50198 E-mail : [email protected]

024 - 6723511

Mapel : IPS Tahun Ajaran : 2011/ 2012Kelas/ Semester : 5 / 2Bab : Jasa Dan Peranan Tokoh Pejuang Dalam Mempersiapkan Kemerdekaan

Isilah pertanyaan dibawah ini dengan benar !

1. Untuk meyakinkan rakyat Indonesia mengenai janji kemerdekaan, maka jepang membentuk …2. BPUPKI singkatan dari ….3. Dalam bahasa Jepang, BPUPKI disebut ….4. Upacara pembukaan BPUPKI dilaksanakan pada tanggal 28 Mei 1945 di jalan ….5. BPUPKI di ketuai oleh …. Dan didampingi oleh dua orang wakil yaitu …. dan ….6. Tugas pokok BPUPKI adalah ….7. Sidang pertama BPUPKI berlangsung pada tanggal …. Sampai ….8. Pokok bahasan yang dibicarakan pada Sidang pertama BPUPKI adalah ….9. 3 tokoh Indonesia yang mengajukan pendapat tentang dasar Negara pada siding pertama BPUPKI

adalah ....10. Tokoh yang menyampaikan tentang dasar Negara yang berbunyi “Azazs dasar Negara kebangsaan

Indonesia adalah ….11. Sebutkan Anggota panitia Sembilan!12. Tugas panitia Sembilan adalah ….13. Hasil kerja panitia Sembilan dikenal dengan nama ….14. Rumusan piagam Jakarta ditandatangani oleh ….15. Isi piagam Jakarta yaitu ….16. Sidang kedua BPUPKI berlangsung mulai …. Sampai ….17. Pokok bahasan yang dibicarakan pada sidang kedua BPUPKI membahas tentang ….18. Panitia kecil yang membahas rancangan UUD ada 7 anggota, yaitu ….19. BPUPKI dibubarkan pada tanggal ….20. PPKI dikenal dengan sebutan ….21. Ketua PPKI adalah …. Dan wakilnya adalah ….22. Penasehat PPKI adalah ….23. Tugas PPKI adalah ….24. PPKI melakukan siding pertamanya pada tanggal ….25. Hasil yang diputuskan pada siding PPKI tanggal 18 agustus 1945 adalah ….

SDN Kalicari 03 Tahun Ajaran 2011/ 2012

Page 2: file · Web viewUntuk meyakinkan rakyat Indonesia mengenai janji kemerdekaan, maka jepang membentuk

KUNCI JAWABAN :

1. BPUPKI2. Badan Penyelidik Usaha-usaha Persiapan Kemerdekaan Indonesia3. Dokuritsu Junbi Cosakai4. Pejambon No. 6 Jakarta5. Dr. Radjiman Widyodiningrat. R.P. Suroso & Icibangase6. Penyelidikan usaha persiapan kemerdekaan Indonesia7. 29 mei – 1 Juni 19458. Dasar Negara9. Moh. Yamin, Prof Dr Soepomo, Ir. Soekarno10. Moh Yamin11. Anggota panitia Sembilan :

a. Ir Soekarno f. Abdul Kahar Muzakirb. Drs. Moh Hatta g. Abikusno Cokro Suyosoc. Ahmad Subarjo h. H. Agus Salimd. Mohammad Yamin i. AA. Maramise. KH Wachid Hasyim

12. Mengolah hasil usulan dan konsep yang dikemukakan oleh BPUPKI13. Piagam Jakarta/ Jakarta Charter14. Mohammad Yamin15. Isi Piagam Jakarta adalah :

a. Ketuhanan dengan kewajiban menjalankan syariat islam bagi pemeluk-pemeluknyab. Kemanusiaan yang adil dan beradabc. Persatuan Indonesiad. Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratan perwakilane. Keadilan social bagi seluruh rakyat Indonesia

16. 10 – 17 Juli 194517. Rancangan UUD18. Panitia kecil pembahas rancangan UUD adalah :

a. Prof. Dr. Soepomo ( ketua ) e. R.P. Singgihb. Wongsonegoro f. H. Agus Salimc. Ahmad Subarjo g. Dr. Sukimand. A.A. Maramis

19. 7 Agustus 194520. Dokuritsu Junbi Inkai21. Ir. Soekarno, Drs. Moh Hatta22. Ahmad Subarjo23. Tugas PPKI adalah :

a. Mengesahkan rancangan UUDb. Memutuskan cara pernyataan kemerdekaan Indonesia

24. 18 Agustus 194525. Hasil siding PPKI :

a. Menetapkan UUD 1945 sebagai Undang-undang dasar Negara Kesatuan Republik Indonesiab. Ir. Soekarno dan Drs. Moh Hatta sebagai presiden dan wakil presiden Indonesiac. Komite Nasional Indonesia sebagai pembantu presiden sebelum MPR dan DPR dibentuk.

SDN Kalicari 03 Tahun Ajaran 2011/ 2012