PENGARUH SIKAP DAN NORMA SUBJEKTIF TERHADAP … halaman... · subyektif mengenai bagaimana...

13
i PENGARUH SIKAP DAN NORMA SUBJEKTIF TERHADAP NIAT BELI ULANG PRODUK FASHION VIA ONLINE DI KOTA DENPASAR SKRIPSI Diajukan Oleh: Nama : Ni Putu Ratih Astarini Dewi NIM: 1115251112 Skripsi ini ditulis untuk memenuhi sebagian persyaratan memperoleh gelar Sarjana Ekonomi di Program Ekstensi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana Denpasar 2015

Transcript of PENGARUH SIKAP DAN NORMA SUBJEKTIF TERHADAP … halaman... · subyektif mengenai bagaimana...

Page 1: PENGARUH SIKAP DAN NORMA SUBJEKTIF TERHADAP … halaman... · subyektif mengenai bagaimana meyakinkan pola pikir dari konsumen meliputi orang tua, teman, kerabat dalam meyakinkan

i

PENGARUH SIKAP DAN NORMA SUBJEKTIF TERHADAP NIAT BELI

ULANG PRODUK FASHION VIA ONLINE DI KOTA DENPASAR

SKRIPSI

Diajukan Oleh:

Nama : Ni Putu Ratih Astarini Dewi

NIM: 1115251112

Skripsi ini ditulis untuk memenuhi sebagian persyaratan

memperoleh gelar Sarjana Ekonomi

di Program Ekstensi Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Universitas Udayana

Denpasar

2015

Page 2: PENGARUH SIKAP DAN NORMA SUBJEKTIF TERHADAP … halaman... · subyektif mengenai bagaimana meyakinkan pola pikir dari konsumen meliputi orang tua, teman, kerabat dalam meyakinkan

ii

Skripsi ini telah diuji oleh tim penguji dan disetujui oleh Pembimbing, serta diuji

pada tanggal : 6 November 2015

Tim Penguji :

TandaTangan

1. Ketua : Gede Bayu Rahanatha, SE,. MM

………

2. Sekretaris : Dra. I Gusti Agung Ketut Sri Ardani , MM

………

3. Anggota : Dr. I Gusti Ayu Ketut Giantari, SE,. M.si

Mengetahui,

Ketua Jurusan Manajemen Pembimbing

Prof. Dr. Ni Wayan Sri Suprapti, SE., M. Si. Dra. I Gusti Agung Ketut Sri ardani , MM

NIP. 19610601 198503 2 003 NIP. 19570224 198702 2 001

Page 3: PENGARUH SIKAP DAN NORMA SUBJEKTIF TERHADAP … halaman... · subyektif mengenai bagaimana meyakinkan pola pikir dari konsumen meliputi orang tua, teman, kerabat dalam meyakinkan

iii

PERNYATAAN ORISINALITAS

Saya menyatakan dengan sebenarnya bahwa sepanjang sepengetahuan saya,

di dalam Naskah Skripsi ini tidak terdapat karya ilmiah yang pernah diajukan oleh

orang lain untuk memperoleh gelar akademik di suatu Perguruan Tinggi, dan tidak

terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain,

kecuali yang secara tertulis dikutip dalam naskah ini dan disebutkan dalam daftar

pustaka.

Apabila ternyata di dalam naskah skripsi ini dapat dibuktikan terdapat

unsur-unsur plagiasi, saya bersedia diproses sesuai dengan peraturan perundang-

undangan yang berlaku.

Denpasar,

Mahasiswa,

Ni Putu ratih Astarini Dewi

NIM 1115251112

Page 4: PENGARUH SIKAP DAN NORMA SUBJEKTIF TERHADAP … halaman... · subyektif mengenai bagaimana meyakinkan pola pikir dari konsumen meliputi orang tua, teman, kerabat dalam meyakinkan

iv

KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadapan Tuhan Yang Maha Esa (Ida Sang Hyang Widhi

Wasa) atas rahmat yang telah dilimpahkan-Nya, sehingga penulis dapat

menyelesaikan skripsi ini yang berjudul “Pengaruh Sikap dan Norma Subjektif

Terhadap Niat Beli Ulang Produk Fashion Via Online”.

Tersusunnya skripsi ini sampai selesai, berkat bantuan dan kerjasama dari

semua pihak, begitu juga partisipasi rekan-rekan serta pihak-pihak lain yang banyak

membantu dalam penulisan skripsi ini. Oleh karena itu melalui kesempatan ini

penulis menyampaikan rasa terima kasih sedalam-dalamnya kepada :

1. Bapak Prof. Dr. I Gusti Bagus Wiksuana, SE., MS., Dekan Fakultas

Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana.

2. Bapak Dr. I Gusti Wayan Murjana Yasa, SE., M.Si, Pembantu Dekan I

Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana.

3. Ibu Prof. Dr. Ni Wayan Sri Suprapti, SE., M. Si. dan Ibu Dr. Ni Nyoman

Kerti Yasa, SE. MS., masing-masing sebagai Ketua dan Sekretaris Jurusan

Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana.

4. Bapak Drs. I Ketut Suardika Natha, M.Si., Ketua Program Ekstensi Fakultas

Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana.

5. Ibu Ni Made Rastini, SE., MM., Koordinator Jurusan Manajemen Program

Ekstensi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana.

6. Ibu I Gusti Ayu Dewi Adnyani, SE, MSi, Pembimbing Akademik yang telah

memberi nasehat, arahan, dan motivasi.

Page 5: PENGARUH SIKAP DAN NORMA SUBJEKTIF TERHADAP … halaman... · subyektif mengenai bagaimana meyakinkan pola pikir dari konsumen meliputi orang tua, teman, kerabat dalam meyakinkan

v

7. Ibu Dra. I Gusti Agung Ketut Sri Ardani, MM., Dosen Pembimbing Skripsi

yang telah memberikan bimbingan, arahan, motivasi serta bantuan yang

sangat bermanfaat bagi penulis dalam menyelesaikan skripsi ini.

8. Bapak dan Ibu Dosen lain yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu

yang telah mengajarkan banyak hal selama perkuliahan.

9. Keluarga tercinta, Bapak (I Wyn Dana Astika), Ibu (Ni Ketut Karniasih)

serta kakak dan adik-adik tersayang atas doa dan dukungan yang tiada

hentinya selama menempuh studi di Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Universitas Udayana.

10. Yang terkasih, Nandar Asih Putu Marat., beserta keluarga yang telah banyak

memberikan motivasi, dukungan dan doa kepada penulis dalam

penyelesaian skripsi ini.

11. Teman-teman seluruh angkatan 2011, khususnya Sukma, Sari, Gung Dian,

Devia, Ratih, Ayu, Adi, Dedi, Feri, Edi, Fullmon, Adinda, dan Putri yang

telah mendukung dan membantu penyelesaian skripsi ini.

12. Seluruh pihak yang telah membantu dalam penyelesaian skripsi ini yang

tidak dapat penulis sebutkan satu persatu.

Penulis menyadari bahwa skripsi ini tidak akan berhasil tanpa bantuan dan

bimbingan dari berbagai pihak. Meskipun demikian, penulis tetap bertanggung

jawab terhadap semua isi skripsi ini. Akhir kata, penulis berharap semoga skripsi

ini dapat memberikan manfaat dan menambah wawasan bagi para pembaca dan

pihak yang berkepentingan.

Page 6: PENGARUH SIKAP DAN NORMA SUBJEKTIF TERHADAP … halaman... · subyektif mengenai bagaimana meyakinkan pola pikir dari konsumen meliputi orang tua, teman, kerabat dalam meyakinkan

vi

Denpasar,

Penulis

Page 7: PENGARUH SIKAP DAN NORMA SUBJEKTIF TERHADAP … halaman... · subyektif mengenai bagaimana meyakinkan pola pikir dari konsumen meliputi orang tua, teman, kerabat dalam meyakinkan

vii

Judul : Pengaruh Sikap dan Norma Subjektif Terhadap Niat Beli Ulang

Produk fashion Via Online Di Kota Denpasar

Nama : Ni Putu Ratih Astarini Dewi

NIM : 1115251112

Abstrak Berubahnya sikap dan pola perilaku masyarakat Kota Denpasar yang beralih

kepada penggunaan produk fashion via online, menimbulkan perilaku niat beli

ulang yang berubah, karena pada dasarnya online marketing adalah segala usaha

yang dilakukan untuk memasarkan suatu produk atau jasa melalui atau

menggunakan media internet. Tujuan penelitian ini dilakukan untuk mengetahui

pengaruh sikap konsumen, dan norma subyektif terhadap niat beli ulang produk

fashion via online di Kota Denpasar.

Penelitian ini dilakukan di Kota Denpasar pada konsumen yang sudah

pernah melakukan pembelian produk fashion secara online dan berniat kembali

membeli produk secara online, sampel yang diambil sebanyak 100 orang dengan

metode non-probability sampling yang berbentuk purposive sampling.

Pengumpulan data dilakukan dengan penyebaran kuesioner dan wawancara dengan

menggunakan skala Likert 5 poin untuk mengukur 10 indikator. Teknik analisis

yang digunakan adalah regresi linear berganda.

Hasil penelitian ini menunjukan model regresi yang digunakan telah

memenuhi uji asumsi klasik. Penelitian ini menyimpulkan bahwa masing-masing

variabel sikap dan norma subyektif berpengaruh positif dan signifikan terhadap niat

beli ulang. Hal ini menunjukkan bahwa sikap konsumen, dan norma subyektif dapat

meningkatkan niat beli ulang konsumen,

Saran yang dapat direkomendasikan pemasar Online Shop dalam menarik

konsumen untuk melakukan pembelian produk fashion online, mampu memberikan

informasi secara lengkap dan akurat tentang tata cara berbelanja online sehingga

konsumen merasa nyaman dan mempertahankan sikap konsumen untuk melakukan

pembelian fashion via online. Pemasar online harus memperhatikan norma

subyektif mengenai bagaimana meyakinkan pola pikir dari konsumen meliputi

orang tua, teman, kerabat dalam meyakinkan konsumen sehingga menstimulasi

untuk melakukan pembelian fashion via online.

Kata kunci: Sikap, Norma Subyektif, Niat Beli Ulang, Online Shopping

Page 8: PENGARUH SIKAP DAN NORMA SUBJEKTIF TERHADAP … halaman... · subyektif mengenai bagaimana meyakinkan pola pikir dari konsumen meliputi orang tua, teman, kerabat dalam meyakinkan

viii

DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL .................................................................................. i

HALAMAN PENGESAHAN ..................................................................... ii

PERNYATAAN ORISINALITAS ............................................................ iii

KATA PENGANTAR ................................................................................ iv

ABSTRAK .................................................................................................. vii

DAFTAR ISI .............................................................................................. viii

DAFTAR TABEL………………………………………………………… xi

DAFTAR GAMBAR……………………………………………………… xii

DAFTAR LAMPIRAN ............................................................................... xiii

BAB I PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang Masalah ........................................................... 1

1.2 Rumusan Masalah Penelitian ................................................... 9

1.3 Tujuan Penelitian ..................................................................... 9

1.4 Kegunaan Penelitian ................................................................. 9

1.5 Sistematika Penulisan ............................................................... 10

BAB II KAJIAN PUSTAKA DAN HIPOTESIS PENELITIAN

2.1 Landasan Teori dan Konsep ..................................................... 13

2.1.1 Pengertian Sikap .......................................................... 13

2.1.2 Fungsi Sikap ................................................................ 14

2.1.3 Teori Norma Subyektif ................................................ 15

2.1.4 Teori Niat Beli Ulang ................................................... 17

2.2 Rumusan Hipotesis Penelitian ................................................... 19

2.2.1 Pengaruh Sikap terhadap Niat Beli Ulang .................... 19

2.2.2 Pengaruh Norma Subyektif terhadap Niat Beli Ulang . 20

2.3 Kerangka Konsep ...................................................................... 20

BAB III METODE PENELITIAN

3.1 Desain Penelitian ...................................................................... 22

3.2 Lokasi Penelitian ...................................................................... 22

3.3 Obyek Penelitian ...................................................................... 22

3.4 Identifikasi Variabel ................................................................. 22

3.5 Definisi Operasional Variabel .................................................. 23

3.6 Jenis dan Sumber Data ............................................................. 24

Page 9: PENGARUH SIKAP DAN NORMA SUBJEKTIF TERHADAP … halaman... · subyektif mengenai bagaimana meyakinkan pola pikir dari konsumen meliputi orang tua, teman, kerabat dalam meyakinkan

ix

3.6.1 Jenis Data ..................................................................... 24

3.6.2 Sumber Data ................................................................. 24

3.7 Populasi, Sampel dan Metode Penentuan Sampel ................... 25

3.7.1 Populasi ....................................................................... 25

3.7.2 Sampel .......................................................................... 25

3.7.3 Metode Penentuan Sampel ........................................... 25

3.7.4 Ukuran Sampel ............................................................. 25

3.8 Metode Pengumpulan Data ..................................................... 26

3.9 Pengujian Instrument Penelitian ............................................... 27

3.9.1 Uji Validitas Konstruk ................................................. 28

3.9.2 Uji Reliabilitas .............................................................. 28

3.10 Teknik Analisis Data ............................................................... 28

3.10.1 Analisis Regresi Linear Berganda ................................ 28

3.11 Uji Asumsi Klasik ................................................................... 29

3.12 Pengujian Hipotesis Penelitian ................................................ 31

3.12.1 Uji Koefisien Determinasi (R2) .................................... 31

3.12.2 Uji t (Uji Parsial) .......................................................... 32

BAB IV DATA DAN PEMBAHASAN HASIL PENELITIAN

4.1 Gambaran Umum Obyek Penelitian ......................................... 33

4.1.1 Gambaran Umum Kota Denpasar ................................ 33

4.2 Karakteristik Demografi Responden ........................................ 34

4.3 Hasil Pengujian Instrumen ........................................................ 35

4.3.1 Hasil Uji Validitas Konstruk ........................................ 35

4.3.2 Hasil Uji Reliabilitas .................................................... 36

4.4 Deskripsi Variabel Penelitian .................................................... 36

4.4.1 Sikap ............................................................................ 37

4.4.2 Norma Subyektif .......................................................... 38

4.4.3 Niat Beli Ulang ............................................................. 40

4.5 Analisis Regresi Linear berganda ............................................. 42

4.6 Uji Asumsi Klasik ..................................................................... 43

4.6.1 Uji Normalitas .............................................................. 44

4.6.2 Uji Multikolinearitas .................................................... 44

4.6.3 Uji Heteroskedastisitas ................................................. 45

4.7 Analisis Kelayakan Model ( Uji F) ........................................... 46

4.8 Hasil Uji Parsial (uji t) .............................................................. 46

4.8.1 Pengaruh Sikap terhadap Niat Beli Ulang .................... 47

4.8.2 Pengaruh Norma Subyektif terhadap Niat Beli Ulang . 48

4.9 Pembahasan Hasil Penelitian ................................................... 49

4.10 Keterbatasan Penelitian ........................................................... 50

Page 10: PENGARUH SIKAP DAN NORMA SUBJEKTIF TERHADAP … halaman... · subyektif mengenai bagaimana meyakinkan pola pikir dari konsumen meliputi orang tua, teman, kerabat dalam meyakinkan

x

BAB V SIMPULAN DAN SARAN

5.1 Simpulan ................................................................................... 52

5.2 Saran ......................................................................................... 52

DAFTAR RUJUKAN ............................................................................... 54

LAMPIRAN-LAMPIRAN ....................................................................... 61

Page 11: PENGARUH SIKAP DAN NORMA SUBJEKTIF TERHADAP … halaman... · subyektif mengenai bagaimana meyakinkan pola pikir dari konsumen meliputi orang tua, teman, kerabat dalam meyakinkan

xi

DAFTAR TABEL

No. Tabel Halaman

3.1 Skala Likert dalam Kuesioner ................................................................. 27

4.1 Karakteristik Demografi responden ........................................................ 34

4.2 Hasil Uji Validitas ................................................................................... 36

4.3 Hasil Uji Reliabilitas ............................................................................... 36

4.4 Deskripsi Jawaban Responden Terhadap Sikap ...................................... 37

4.5 Deskripsi Jawaban Responden Terhadap Norma Subjektif .................... 39

4.6 Deskripsi Jawaban Responden Terhadap Niat Beli Ulang ...................... 41

4.7 Rangkuman Hasil Analisis regresi Linier Berganda ............................... 42

4.8 Hasil Uji Normalitas……………………………………………….…....44

4.9 Hasil Uji Multikolinearitas ...................................................................... 45

4.10 Hasil Uji Heteroskedastisitas .................................................................. 45

4.11 Hasil Uji Parsial (Uji t) ........................................................................... 47

Page 12: PENGARUH SIKAP DAN NORMA SUBJEKTIF TERHADAP … halaman... · subyektif mengenai bagaimana meyakinkan pola pikir dari konsumen meliputi orang tua, teman, kerabat dalam meyakinkan

xii

DAFTAR GAMBAR

No. Gambar Halaman

2.1 Kerangka Konseptual.................................................................................21

Page 13: PENGARUH SIKAP DAN NORMA SUBJEKTIF TERHADAP … halaman... · subyektif mengenai bagaimana meyakinkan pola pikir dari konsumen meliputi orang tua, teman, kerabat dalam meyakinkan

xiii

DAFTAR LAMPIRAN

No. Lampiran Halaman

1. Tabulasi Data ................................................................................. 61

2. Uji Validitas .................................................................................... 63

3. Factor Analisis ................................................................................ 64

4. Uji Reliabilitas ................................................................................ 65

5. Deskriftif Data Penelitian ................................................................ 68

6. Uji Regresi Linear Berganda ........................................................... 74

7. Uji Heteroskedastisitas .................................................................... 75

8. Uji Normalitas.................................................................................. 75