file · Web viewSebutkan langkah-langkah untuk mengganti Kata pada Office Word 2007? ......

5
ULANGAN MIDLE SEMESTER GANJIL YAYASAN PENDIDIKAN TAMTAMA SMK TAMTAMA PREMBUN TAHUN PEMBELAJARAN 2009/2010 Mata Diklat : KKPI Tingkat : X (Sepuluh) Hari/Tanggal : Oktober 2009 Waktu : WIB (90 menit) Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan benar, tepat dan jelas! 1. Booting akan melakukan proses Scan Disk apabila? Jawab: Booting akan melakukan scan disk bila komputer tiba tiba restart atau mati sendiri, biasanya karena listrik PLN mengalami down sehingga voltasenya turun dan mematikan komputer. 2. Jelaskan fungsi dari gambar disamping? Jawab : Pada menu home terdapat paragraph yang isinya digunakan untuk mengatur perataan karakter huruf, misal: Left digunakan untuk meratakan karakter menjadi rata kiri, Center digunakan untuk meratakan karakter menjadi rata tengah, Righ digunakan untuk meratakan karakter menjadi rata kanan sedang Justify digunakan untuk meratakan karakter menjadi rata kanan kiri. 3. Sebutkan langkah-langkah untuk mengganti Kata pada Office Word 2007?

Transcript of file · Web viewSebutkan langkah-langkah untuk mengganti Kata pada Office Word 2007? ......

Page 1: file · Web viewSebutkan langkah-langkah untuk mengganti Kata pada Office Word 2007? ... Prosesor, Memory, VGA : Card, Hardisk, Monitor, Sound Card, Printer, Speker Aktif dll

ULANGAN MIDLE SEMESTER GANJIL YAYASAN PENDIDIKAN TAMTAMA

SMK TAMTAMA PREMBUNTAHUN PEMBELAJARAN 2009/2010

Mata Diklat : KKPITingkat : X (Sepuluh)Hari/Tanggal : Oktober 2009Waktu : WIB (90 menit)

Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan benar, tepat dan jelas!

1. Booting akan melakukan proses Scan Disk apabila?

Jawab:

Booting akan melakukan scan disk bila komputer tiba tiba restart atau mati sendiri,

biasanya karena listrik PLN mengalami down sehingga voltasenya turun dan mematikan

komputer.

2. Jelaskan fungsi dari gambar

disamping?

Jawab :

Pada menu home terdapat paragraph yang isinya digunakan untuk mengatur perataan

karakter huruf, misal: Left digunakan untuk meratakan karakter menjadi rata kiri,

Center digunakan untuk meratakan karakter menjadi rata tengah, Righ digunakan untuk

meratakan karakter menjadi rata kanan sedang Justify digunakan untuk meratakan

karakter menjadi rata kanan kiri.

3. Sebutkan langkah-langkah untuk mengganti Kata pada Office Word 2007?

Jawab:

Caranya:

1. Klik pada menu Home, Editing pilih Replace

2. Setelah muncul kotak dialog Find and Replace pilih tab Replace

3. Pada kotak Find What isikan kata yang akan kita ganti

4. Kemudian pada kotak Replace With kita isikan kata yang digunakan untuk

membetulkan kata yang salah yang kita isikan pada find what

Page 2: file · Web viewSebutkan langkah-langkah untuk mengganti Kata pada Office Word 2007? ... Prosesor, Memory, VGA : Card, Hardisk, Monitor, Sound Card, Printer, Speker Aktif dll

5. Kemudian klik Replace, jika ingin mengganti semua kata yang salah dengan kata

yang sama maka klik replace all

6. Jika sudah tidak menemukan atau ingin mengakhiri maka klik OK

1. Jelaskan fungsi dari Tab Insert berikut

(lihat gambar).

Jawab :

Picture : digunakan untuk menyisipkan gambar pada Ms. Word 2007

Clip Art : digunakan untuk menyisipkan gamabar clip art pada Ms. Word 2007

Shapes : digunakan untuk menyisipkan bangun ruang pada Ms. Word 2007

Smart Art : digunakan untuk menyisipkan bagan Flow Chart / struktur organisasi : :

: pada Ms. Word 2007

Chart : digunakan untuk menyisipkan grafik atau diagram data pada Ms. Word

: : 2007

4. Jelaskan cara menyalin file dari flash disk atau disket kedalam komputer?

Jawab :

Cara 1 :

1. Klik kanan file yang akan di salin atau di copy pilih Copy

2. Kemudian pilih direktori atau tempat flash disk kita berada kemudian klik kanan

dan pilih paste.

Cara 2 :

1. Klik Kanan pada file yang akan di copy dan pilih Send To

2. Pilih drive atau flash disk yang akan digunakan sebagai tempat menyimpan

5. Pengertian Multiprogramming adalah?

Multiprograming adalah bekerja dengan banyak program dalam satu dektop,

maksudnya saat kita sedang mengetik kita bisa sambil membuka internet,

mendengarkan musik bahkan main game sekaligus.

6. Sebutkan keuntungan menggunakan Sistem Operasi Windows?

Jawab:

Keuntungan menggunkan SO Windows adalah:

1. Windows sudah sangat terkenal dan lebih familiar dibanding SO yang lain

2. Windows mudah digunakan karena terkenal dengan klik and dragnya

3. Windows memiliki perangkat aplikasi office yang handal

7. Pengertian dari Cool Booting adalah?

Page 3: file · Web viewSebutkan langkah-langkah untuk mengganti Kata pada Office Word 2007? ... Prosesor, Memory, VGA : Card, Hardisk, Monitor, Sound Card, Printer, Speker Aktif dll

Jawab :

Cool Booting adalah menyalakan komputer dari keadaan mati/ tanpa arus listrik

8. Sebutkan dan jelaskan tiga (3) komponen pokok dalam sistem kerja komputer?

Jawab :

1. Headware : Perangkat keras contoh Matherboard, Prosesor, Memory, VGA

: Card, Hardisk, Monitor, Sound Card, Printer, Speker Aktif dll

2. Software : Perangkat Lunak contoh Windows, Linux, Ms. Office, Winamp

: dll.

3. Brainware : Pengguna atau user

9. Sebutkan langkah-langkah membuat penomoran otomatis pada Office Word 2007?

Jawab :

Caranya :

1. Klik menu Insert pilih Page Number

2. Pilih mau ditaruh dimana nomor yang akan kita sisipkan, jika di atas maka pilih

“Top of page”, jika di bawah maka pilih “Bottom of page”

3. Kemudian pilih desain dari nomor yang kita sisipkan, kemudian klik dan jadilah

penomoran halaman sesuai dengan keinginan kita.

10. Sebutkan fungsi dari gambar di bawah ini

a. nnn c.

b. cc d.

Jawab : a. Margin : digunakan untuk mengatur batas atas, kanan, kiri dan bawah

: pada halam yang sedang aktif.b. Orientations : digunakan untuk menentukan apakah halaman yang kita buat

: mau dalam posisi tegak atau mendatarc. New : digunakan untuk membuat lembar kerja baru dalam ms. Word

: 2007Open : digunakan untuk membuka file dokumen yang sudah pernah

: disimpan Save : digunakan untuk menyimpan dokumen baru

d. Print : digunakan untuk mencetak file / dokumenQuick Print : digunakan untuk mencetak dokumen secara cepatPrint Preview : digunakan untuk melihat hasil dokumen kita sebelum dicetak