Web viewPasien mengetahui dan memahami tindakan pengobatan dokter. ... Yang bukan merupakan halangan...

4
1. Indikator dibawah ini yang menunjukkan bahwa seorang dokter telah melaksanakan komunikasi efektif telah dengan baik kecuali... a. Pasien mengetahui dan memahami tindakan pengobatan dokter b. Dokter mampu mendiagnosis pasien secara tepat c. Pasien terbuka atas keluhannya d. Tidak adanya kesalahpahaman antara dokter dengan pasien e. Dokter respek dan menunjukan empati kepada pasien 2. Yang bukan merupakan hambatan dalam berkomunikasi antar pribadi dari dokter ke pasien adalah... a. Keterbatasan bahasa b. Tidak adanya kontak mata c. Ketidakmampuan untuk membaca keadaan/keluhan pasien d. Tidak adanya waktu yang cukup untuk menangani pasien e. Ketidaktahuan akan budaya setempat 3. Hal yang paling ditekankan pada komunikasi efektif yang tepat ialah... a. Kesanggupan mendapatkan dan merubah informasi b. Win-win solution c. Tidak adanya pihak yang dirugikan d. Waktu dalam berkomunikasi lebih efesien e. Tidak ada pembicaraan yang sia-sia 4. Ciri-ciri dokter pendengar aktif antara lain... a. Memulai pembicaraan dengan pengarahan b. Fokus mendengarkan ucapan tentang keluhan pasien c. Adanya follow up setelah pembicaraan d. Memberikan pertanyaan terbuka kepada pasien e. Menekankan pada pemberian informasi kepada pasien 5. (1) Dokter menghargai pendapat pasien (2) Dokter mengenal sudut pandang pasien secara implisit (3) Dokter mengenal secara sambil lalu (4) Dokter berbagi perasaan dan pengalaman kepada pasien. Urutan yang benar dalam Emphaty Communication Coding System (ECCD) dari rendah ke yang tinggi adalah... a. 2-1-3-4 b. 2-3-1-4

Transcript of Web viewPasien mengetahui dan memahami tindakan pengobatan dokter. ... Yang bukan merupakan halangan...

1. Indikator dibawah ini yang menunjukkan bahwa seorang dokter telah melaksanakan komunikasi efektif telah dengan baik kecuali...a. Pasien mengetahui dan

memahami tindakan pengobatan dokter

b. Dokter mampu mendiagnosis pasien secara tepat

c. Pasien terbuka atas keluhannyad. Tidak adanya kesalahpahaman

antara dokter dengan pasiene. Dokter respek dan menunjukan

empati kepada pasien2. Yang bukan merupakan hambatan

dalam berkomunikasi antar pribadi dari dokter ke pasien adalah...a. Keterbatasan bahasab. Tidak adanya kontak matac. Ketidakmampuan untuk membaca

keadaan/keluhan pasiend. Tidak adanya waktu yang cukup

untuk menangani pasiene. Ketidaktahuan akan budaya

setempat3. Hal yang paling ditekankan pada

komunikasi efektif yang tepat ialah...a. Kesanggupan mendapatkan dan

merubah informasib. Win-win solutionc. Tidak adanya pihak yang

dirugikand. Waktu dalam berkomunikasi

lebih efesiene. Tidak ada pembicaraan yang sia-

sia4. Ciri-ciri dokter pendengar aktif antara

lain...a. Memulai pembicaraan dengan

pengarahanb. Fokus mendengarkan ucapan

tentang keluhan pasienc. Adanya follow up setelah

pembicaraan

d. Memberikan pertanyaan terbuka kepada pasien

e. Menekankan pada pemberian informasi kepada pasien

5. (1) Dokter menghargai pendapat pasien (2) Dokter mengenal sudut pandang pasien secara implisit (3) Dokter mengenal secara sambil lalu (4) Dokter berbagi perasaan dan pengalaman kepada pasien. Urutan yang benar dalam Emphaty Communication Coding System (ECCD) dari rendah ke yang tinggi adalah...a. 2-1-3-4b. 2-3-1-4c. 3-1-2-4d. 3-2-1-4e. 3-1-2-4

6. Berikut ini adalah tanda-tanda empati kecuali...a. Mendengar aktifb. Responsif terhadap kebutuhan

pasienc. Usaha memberikan pertolongan

pada pasiend. Memahami apa yang dirasakan

pasiene. Memberikan solusi yang terbaik

bagi kesehatan pasien7. Komponen yang paling penting dalam

penyampaian informasi dalam presentasi adalah...a. Oralb. Materic. Bahasa tubuhd. Alat bantue. Kesehatan fisik dan mental

8. Berikut ini adalah salah satu cara untuk mengambil perhatian dan memecah kebuntuan dalam presentasi kecuali...a. Membuat sebuah permainanb. Menyapa penontonc. Mengeraskan suara

d. Melontarkan pertanyaan kepada penonton

e. Membuat kesimpulan di akhir presentasi

9. Kesalahan yang sebaiknya dihindari dalam pembuatan power point kecuali...a. Kesalahan dalam pengejaan katab. Power point yang terlalu

berwarnac. Materi power point yang sedikitd. Terlalu banyak animasie. Background yang terlalu

mencolok10. Komunikasi antara seorang pembicara

dengan sejumlah orang yang tidak diketahui satu persatu merupakan definisi dari...a. Komunikasi publikb. Komunikasi kelompokc. Komunikasi organisasid. Komunikasi massae. Komunikasi interpersoal

11. Contoh komunikasi intrapersonal adalah...a. Komunikasi antara dosen dengan

mahasiswab. Komunikasi yang hanya

melibatkan diri sendiric. Komunikasi dokter dengan pasiend. Komunikasi presiden kepada

rakyatnyae. Komunikasi antara kepala sekolah

dengan jajarannya12. Fungsi komunikasi antar budaya

terhadap diri pribadi adalah...a. Pengawasan bermanfaat untuk

menginformasikan perkembangan lingkungan

b. Menjembatani perbedaan antar masyarakat

c. Untuk menyatakan integritasi sosial

d. Sosialisasi nilai-nilai kebudayaan suatu masyarakat

e. Menghibur 13. Sejarah, religi, nilai-nilai, organisasi

sosial, bahasa tergolong kedalam...a. Elemen dasar kebudayaanb. Faktor internal kebudayaanc. Faktor eksternal kebudayaand. Bentuk-bentuk kebudayaane. Etika kebudayaan

14. Yang bukan merupakan halangan dalam pelayanan kesehatan adalah...a. Perbedaan bahasab. Ketakutan dan ketidakpercayaan

pasienc. Stereotip mutuald. Kurangnya pengetahuan

mengenai latar belakang pasiene. Kecacatan pada anggota tubuh

15. Salah satu strategi untuk mengatasi halangan komunikasi kecuali...a. Tidak memaksakan suatu hal

kepada pasienb. Selalu berempatic. Mengizinkan pasien terbuka dan

jujurd. Memperlakukan pasien

sebagaimana diri sendiri ingin diperlakukan

e. Menghormati kepercayaan dan kebudayaan pasien

16. Perbedaan yang paling mencolok antara Sumatera Barat dengan Minangkabau adalah...a. Kebudayaanb. Wilayah administratifc. Bahasad. Peradabane. Sistem pemerintahan

Skenario untuk soal no 17-21

Malin adalah seorang mahasiswa kedokteran yang tengah menyelesaikan studinya di Jawa. liburan semester kali ini ia pulang kampung. Kebetulan di kampungnya sedang ada pameran pusaka kerajaan

minangkabau pada masa lalu. Mendengar kabar tersebut, Malin segera bergegas berangkat. Sesampainya disana, ia bertemu dengan Hasan, teman sepermainannya dahulu, yang ternyata menjadi ketua panitia acara tersebut. Ketika mereka berdua sedang asik bercengkerama, tiba-tiba datang seorang bapak yang menghampiri mereka. Orang itu berniat untuk membeli salah satu barang pameran dengan harga tinggi. Semula Hasan menolak, setelah negosiasi, pendiriannya menjadi goyah, ia meminta pendapat kepada Malin. Dengan berbagai pertimbangan, Malin menyarankan untuk menolak. Setelah disampaikan alasan yang tepat, akhirnya orang tersebut paham dan pergi tanpa perasaan dendam.

17. Langgam kato yang terjadi antara Malin dengan Hasan tergolong...a. Kato mandakib. Kato malerengc. Kato mandatad. kato manurune. semua jawaban salah

18. pengambilan keputusan yang terlihat dari penolakan malin didasari pada...a. Raso jo paresob. Alam takambang jadi guruc. Adat basandi syarakd. Syarak basandi kitabullahe. Syarak mangato adat mamakai

19. Kedudukan Malin didalam kampung dapat dikategorikan sebagai...a. Alim ulamab. Cadiak pandaic. Panghulud. Tuan kadhie. Imam

\Hasan meminta saran kepada malin. Hal tersebut merupakan contoh pengambilan keputusan melalui...f. Otoritasg. Demokrasih. Votingi. Musyawarah mufakatj. konstitusional

20. Langgam kato yang dipakai Malin kepada kolektor tersebut tergolong...a. Kato mandakib. Kato malerengc. Kato mandatad. Kato manurune. Semua jawaban salah