angelinaislamic.weebly.com€¦ · Web viewTetapi dia akan menyiapkan dirinya untuk bencana –...

5
LAPORAN ISLAMIC TERM 1 Oleh: Angelina Sutanto Bolang 1. Hubungan antara project dengan big question? “Mengapa para pemimpin yang visioner beradaptasi?” Orang – orang yang beriman kepada hari akhir itu sama seperti para pemimpin visioner. Mengapa? Karena para pemimpin visioner akan melihat situasi kedepanya. Tidak hanya memikirkan sekarang, tetapi memikir kedepan. Memiliki pikiran soal tebakan apa yang akan terjadi dikedepanya. Contohnya, saat seseorang memimpin sekelompok orang – orang pasti dia akan memikirkan dampak – dampak jika ia melakukan sebuah tindakan. Orang yang beriman kepada hari akhir akan memikirkan masa depanya. Dia tidak bergantung dengan kebahagiaanya yang di bumi sekarang ini. Tetapi dia akan menyiapkan dirinya untuk bencana – bencana alam yang akan datang. Dia memiliki sebuah vision atau yang berarti pengelihatan akan bencana – bencana yang akan datang. 2. Hubungan surat ali-imran 114 dengan project ini.

Transcript of angelinaislamic.weebly.com€¦ · Web viewTetapi dia akan menyiapkan dirinya untuk bencana –...

Page 1: angelinaislamic.weebly.com€¦ · Web viewTetapi dia akan menyiapkan dirinya untuk bencana – bencana alam yang akan datang. Dia memiliki sebuah vision atau yang berarti pengelihatan

LAPORAN ISLAMIC TERM 1

Oleh: Angelina Sutanto Bolang

1. Hubungan antara project dengan big question? “Mengapa para

pemimpin yang visioner beradaptasi?”

Orang – orang yang beriman kepada hari akhir itu sama seperti para pemimpin

visioner. Mengapa? Karena para pemimpin visioner akan melihat situasi

kedepanya. Tidak hanya memikirkan sekarang, tetapi memikir kedepan. Memiliki

pikiran soal tebakan apa yang akan terjadi dikedepanya. Contohnya, saat

seseorang memimpin sekelompok orang – orang pasti dia akan memikirkan

dampak – dampak jika ia melakukan sebuah tindakan. Orang yang beriman

kepada hari akhir akan memikirkan masa depanya. Dia tidak bergantung dengan

kebahagiaanya yang di bumi sekarang ini. Tetapi dia akan menyiapkan dirinya

untuk bencana – bencana alam yang akan datang. Dia memiliki sebuah vision atau

yang berarti pengelihatan akan bencana – bencana yang akan datang.

2. Hubungan surat ali-imran 114 dengan project ini.

“Mereka beriman kepada Allah dan hari penghabisan, mereka menyuruh kepada yang

ma'ruf, dan mencegah dari yang munkar dan bersegera kepada (mengerjakan)

pelbagai kebajikan; mereka itu termasuk orang-orang yang saleh.”

Project ini yang berisi tentang perbuatan baik dan iman kepada hari akhir

berhubungan dengan surat Ali – Imran dengan cara bahwa orang yang beriman

kepada hari akhir pasti akan mengahbiskan waktunya dengan melakukan hal – hal

bijak serta melakukan perbuatan baik. Orang – orang yang melakukan hal – hal baik,

Page 2: angelinaislamic.weebly.com€¦ · Web viewTetapi dia akan menyiapkan dirinya untuk bencana – bencana alam yang akan datang. Dia memiliki sebuah vision atau yang berarti pengelihatan

melakukanya demi di akhirat nanti. Orang – orang yang saleh akan diselamatkan oleh

Allah SWT dari hari akhir. Untuk menjadi orang yang beriman kita harus melakukan

kebijakan atau perbuatan baik agar diberi ketenangang di akhirat.

3. Menceritakan proses pengerjaan project dari mulai langkah – langka

perencanaan, pengerjaan sampai penyelesaiaannya.

1. Membaca deskripsi project berkali – kali sampai dimengerti sepenuhnya.

2. Mulai menulis artikel mengenai perbuatan baik dan beriman kepada hari akhir.

3. Mengobservasi perbuatan baik disekitar saya.

4. Mengambil foto.

5. Mengupload artikel ke website

6. Menulis laporan.

7. Mengupload laporan ke website.

-kesulitan yang dihadapi dan bagaimana cara mengatasinya.

Saya kesulitan mencari perbuatan baik yang disekitar saya serta mencari

fotonya. Hal ini timbul karena saya mengobservasi terlalu luas. Lalu saya

ingat bahwa saya tidak harus mencari perbuatan baik jauh – jauh dari rumah

saya. Ternyata perbuatan baik yang sering ada disekitar saya ada di dalam

rumah saya sendiri. Saya menanyakan ke ibu saya soal pengajian dan makan –

makan bersama yang dia sering adakan.

-time frame perencaan, pengerjaan dan penyelesaiaan project.

Saya berhasil mengerjakan project ini dalam jangka waktu yang sedikit

sungkat tetapi tidak melewati deadline. Pada 9 September saya berhasil

menyelesaikan laporan dan artikel dan sudah di unggah di website.

Sebelumnya saya memulai project ini pada tanggal 2 september dan di

lanjutkan pada 5 september.

-refleksi pengerjaan project: hal informasi baru yang dipelajari di term

ini, pandangan pribadi siswa tentang hasil pengerjaan project dimasa

mendatang.

Page 3: angelinaislamic.weebly.com€¦ · Web viewTetapi dia akan menyiapkan dirinya untuk bencana – bencana alam yang akan datang. Dia memiliki sebuah vision atau yang berarti pengelihatan

Saya belajar banyak soal beriman kepada hari akhir. Pandangan saya soal hari

akhir berubah. Dulu saya pikir bahwa hanya sholat yang akan menyelamatkan

kami nanti pada hari

akhir. Ternyata

beriman bukanlah

hanya sholat, tetapi

juga

melakukan hal – hal baik dari batin tanpa meminta imbalan balik. Dengan

saya berhasil menyelesaikan project islamc term 1 ini, saya akan mengulang

cara pengerjaan saya yang cukup efisien sehingga membuat saya tidak telat

untuk mengumpulkan project ini.

-bukti proses pelaksaan project (foto).