visum et repertum bayi

15
BAGIAN INSTALASI KEDOKTERAN FORENSIK DAN PEMULASARAN JENAZAH RUMAH SAKIT DR. KARIADI Jl. Dr. Sutomo No. 16, Semarang. Telp. (024) 8413993 LAPORAN OTOPSI NO: / / / /V/2010 Dengan ini saya, dr. Izak Reba( konsulen jaga!), sebagai dokter yang bekerja pada Rumah Sakit Umum Pusat Kariadi Semarang menerangkan bahwa pada tanggal 6 Juni 2010, jam 13.30 WIB, di Instalasi Kedokteran Forensik dan Jenazah RSUP dr. Kariyadi Semarang telah memeriksa jenazah bayi dengan jenis kelamin perempuan, alamat tidak diketahui, kiriman dari Ruang Bersalin RSUP dr. Kariyadi Semarang.------------------------------------------------------- -------------- HASIL PEMERIKSAAN :--------------------------------------------------- ------------------------------- Dari pemeriksaan luar dan dalam atas tubuh jenazah tersebut diatas ditemukan fakta-fakta sebagai berikut : ---------------------------------------------------------------- --------------------------------

Transcript of visum et repertum bayi

Page 1: visum et repertum bayi

BAGIAN INSTALASI KEDOKTERAN FORENSIK

DAN PEMULASARAN JENAZAH

RUMAH SAKIT DR. KARIADI

Jl. Dr. Sutomo No. 16, Semarang. Telp. (024) 8413993

LAPORAN OTOPSI

NO: / / / /V/2010

Dengan ini saya, dr. Izak Reba( konsulen jaga!), sebagai dokter yang bekerja pada Rumah Sakit

Umum Pusat Kariadi Semarang menerangkan bahwa pada tanggal 6 Juni 2010, jam 13.30 WIB,

di Instalasi Kedokteran Forensik dan Jenazah RSUP dr. Kariyadi Semarang telah memeriksa

jenazah bayi dengan jenis kelamin perempuan, alamat tidak diketahui, kiriman dari Ruang

Bersalin RSUP dr. Kariyadi Semarang.---------------------------------------------------------------------

HASIL PEMERIKSAAN :----------------------------------------------------------------------------------

Dari pemeriksaan luar dan dalam atas tubuh jenazah tersebut diatas ditemukan fakta-fakta

sebagai berikut :

------------------------------------------------------------------------------------------------

A. FAKTA YANG BERKAITAN DENGAN IDENTITAS JENAZAH :--------------------------

1. Identitas Umum Jenazah :-------------------------------------------------------------------------------

a. Jenis kelamin : Perempuan.--------------------------------------------------------------------------

b. Umur : Cukup bulan dalam kandungan.---------------------------------------------------

c. Berat badan : Dua ribu seratus

gram.--------------------------------------------------------------

d. Panjang badan : Lima puluh dua sentimeter.--------------------------------------------------------

e. Warna kulit : Putih.---------------------------------------------------------------------------------

f. Ciri rambut : Lurus, pendek, warna hitam, mudah

dipilah------------------------------------

2. Identitas Khusus Jenazah

:-------------------------------------------------------------------------------

a. Tatto : Tidak ada.---------------------------------------------------------------------------------------

Page 2: visum et repertum bayi

b. Jaringan parut : Tidak ada.-----------------------------------------------------------------------------

c. Tahi lalat : Tidak ada.-----------------------------------------------------------------------------------

d. Cacat fisik : Tidak ada----------------------------------------------------------------------------------

e. Pakaian : Jenazah tidak memakai pakaian.-----------------------------------------------------------

B. FAKTA YANG BERKAITAN DENGAN WAKTU TERJADINYA KEMATIAN ---------

1. Lebam mayat : Punggung, bokong, warna merah kebiruan dan tidak hilang dengan

penekanan.------------------------------------------------------------------------------------------------

2. Kaku mayat : Tidak ada.--------------------------------------------------------------------------------

3. Pembusukan : Tidak ada.-------------------------------------------------------------------------------

C. FAKTA DARI PEMERIKSAAN TUBUH BAGIAN LUAR :-----------------------------------

1. Permukaan Kulit Tubuh :--------------------------------------------------------------------------------

a. Kepala :-------------------------------------------------------------------------------------------------

o Lingkar kepala : Tiga puluh empat

sentimeter.-------------------------------------------

o Daerah berambut : Ubun-ubun besar dan kecil belum menutup, terdapat memar di

kulit kepala bagian puncak -----------------------------------------------------------------

b. Wajah : tidak ada luka-luka--------------------------------------------------------------------------

o Mata :------------------------------------------------------------------------------------------

Alis mata : ada, berwarna hitam, tumbuh hingga ke tepi----------------------------

Bulu mata : ada, hitam, lurus-----------------------------------------------------------

Kelopak mata : tidak ada kelainan------------------------------------------------------

Selaput kelopak mata : terdapat pelebaran pembuluh darah------------------------

Selaput biji mata : terdapat pelebaran pembuluh darah, pada mata kiri terdapat

perdarahan di bawah selaput lendir bola mata sedangkan mata kanan tidak------

Selaput bening mata : keruh

-------------------------------------------------------------

Pupil mata : sulit dinilai karena selaput bening keruh -------------------------------

Pelangi mata : sulit dinilai karena selaput bening keruh ----------------------------------

o Hidung :

---------------------------------------------------------------------------------------

Bentuk hidung : tidak ada kelainan----------------------------------------------------

Page 3: visum et repertum bayi

Permukaan kulit hidung : tidak ada kelainan----------- ------------------------------

Lubang hidung : tidak ada kelainan -------------------------------------------------------------

o Telinga : --------------------------------------------------------------------------------------

Bentuk telinga : tidak ada kelainan. Tulang rawan telinga terbentuk sempurna,

jika ditekuk kemudian dilepas segera kembali. .--------------------------------------

Permukaan daun telinga : tidak ada kelainan, ----------------------------------------

Lubang telinga : tidak ada kelainan.----------------------------------------------------

o Mulut : -------------------------------------------------------------------------------------

Bibir atas : tampak kebiruan.-----------------------------------------------

Bibir bawah : tampak kebiruan.-----------------------------------------------

Selaput lendir mulut : tidak ada kelainan.---------------------------------------------

Lidah : tidak ada kelainan.---------------------------------------------

Gigi – geligi : tidak ada --------------------------------------------------------

Langit – langit mulut : tidak ada kelainan---------------------------------------------

c. Leher : tidak ada kelainan----------------------------------------------------------------------------

d. Bahu dan lipatan ketiak : tidak ada kelainan, tidak terdapat lemak bayi.----------------------

e. Dada : Datar, diameter puting susu nol koma lima sentimeter, tidak ada luka-luka.---------

f. Punggung : tidak ada luka.---------------------------------------------------------------------

g. Pinggang : tidak ada kelainan.----------------------------------------------------------------------

h. Perut : Terdapat tali pusat yang diikat dengan benang putih, panjang tali pusat sembilan

sentimeter, keadaan segar, dengan ujung tali pusat terpotong rata.-----------------------------

i. Bokong dan lipatan paha: tidak ada kelainan, tidak terdapat lemak bayi pada lipatan

paha.-----------------------------------------------------------------------------------------------------

j. Dubur : tidak ada kelainan.--------------------------------------------------------------------------

k. Anggota gerak :----------------------------------------------------------------------------------------

o Anggota gerak atas : kuku sudah melewati ujung jari, jaringan di bawah kuku

tampak kebiruan.

-----------------------------------------------------------------------------

o Anggota gerak bawah : kuku sudah melewati ujung jari, jaringan di bawah kuku

tampak kebiruan, rajah kaki sudah terbentuk sampai lebih dari dua pertiga bagian

depan telapak kaki.--------------------------------------------------------------------------

Page 4: visum et repertum bayi

a. Alat kelamin : Perempuan. --------------------------------------------------------------------------

o Bibir besar: Tidak ada kelainan.--------------------------------------------------------

o Bibir kecil : Tidak ada kelainan.--------------------------------------------------------

o Kelentit : Tidak ada kelainan.-----------------------------------------------------------

o Dinding vagina : Tidak ada kelainan.--------------------------------------------------

o Liang vagina : Tidak ada kelainan.---------------------------------------------

3. Tulang - Tulang :-------------------------------------------------------------------------------------------

a. Tulang tengkorak : Tidak ada kelainan.-------------------------------------------------------------

b. Tulang belakang : Tidak ada kelainan.--------------------------------------------------------------

c. Tulang-tulang dada : Tidak ada kelainan.-----------------------------------------------------------

d. Tulang-tulang punggung : Tidak ada kelainan.-----------------------------------------------------

e. Tulang-tulang panggul : Tidak ada kelainan.-------------------------------------------------------

f. Tulang anggota gerak : Tidak ada kelainan.--------------------------------------------------------

D. FAKTA DARI PEMERIKSAAN TUBUH BAGIAN DALAM : -------------------------------

1. Rongga Kepala : ------------------------------------------------------------------------------------------

a. Kulit kepala bagian dalam : terdapat resapan darah di bawah kulit kepala bagian puncak--

b. Tulang-tulang puncak kepala (os parietale) saling tumpang tindih, pada permukaan

tulang terdapat resapan darah, ukuran panjang sepuluh sentimeter, lebar delapan

sentimeter-----------------------------------------------------------------------------------------------

c. Selaput otak antara baga kanan dan kiri otak besar ( falk serebri)terdapat perdarahan

yang lokasinya tersebar sepanjang selaput otak antar baga tersebut---------------------------

d. Otak besar: berat tiga ratus delapan puluh gram, pada permukaan otak tampak

perdarahan di bawah selaput lunak otak. ----------------------------------------------------------

e. Otak kecil : berat lima puluh gram, pada permukaan otak tampak perdarahan di bawah

selaput lunak otak. ------------------------------------------------------------------------------------

f. Batang otak : berat sepuluh gram, pengirisan penampang tampak bintik-bintik -------------

2. Leher Bagian Dalam :

a. Kulit leher bagian dalam dan otot-otot : tidak ada kelainan-------------------------------------

b. Tenggorokan : tidak ada kelainan-------------------------------------------------------------------

Page 5: visum et repertum bayi

c. Kerongkongan : tidak ada kelainan-----------------------------------------------------------------

d. Tulang rawan gondok : tidak ada kelainan.--------------------------------------------------------

e. Kelenjar gondok : tidak ada kelainan --------------------------------------------------------------

3. Rongga Dada :

a. Kulit dada bagian dalam dan dinding rongga dada : tidak ada kelainan-----------------------

b. Paru kiri menutup sebagian kandung jantung sedangkan paru kanan berada di belakang

kandung jantung.

--------------------------------------------------------------------------------------

c. Tes apung paru : negatif. ----------------------------------------------------------------------------

d. Paru : Paru kanan terdiri dari tiga baga. berwarna merah gelap homogen, perabaan

kenyal. Paru kiri terdiri dari dua baga, berwarna merah gelap homogen, perabaan kenyal.

Pada pengirisan paru-paru tampak keluar darah gelap dan encer. -----------------------------

e. Kandung jantung berisis cairan jernih kecoklatan sebanyak dua sentimeter kubik----------

f. Jantung : Jantung sebesar genggaman tangan kanan jenazah. Terdapat bintik-bintik dan

bercak perdarahan yang tersebar di permukaan jantung dan di daerah pada lengkung

aorta, di dalam rongga serambi kanan jantung terdapat jendalan darah. ----------------------

4. Rongga

Perut:----------------------------------------------------------------------------------------------

a. Dinding perut dan rongga perut tidak ada kelainan----------------------------------------------

b. Hati warna merah gelap, permukaan licin, perabaan kenyal, Berat dua ratus dua puluh

gram, panjang empat belas sentimeter, lebar sebelas sentimeter, tinggi dua sentimeter,

pada irisan dipencet keluar darah berwarna merah gelap---------------------------------------

c. Limpa warna merah kecoklatan, berat tiga puluh gram pada irisan dipenet keluar cairan

warna merah gelap-----------------------------------------------------------------------------------

d. Lambung : tes apung negatif, didalam rongga lambung tidak terdapat susu dan

makanan-----------------------------------------------------------------------------------------------

e. Usus : tes apung negatif.-----------------------------------------------------------------------------

f. Ginjal kanan dan kiri : masing-masing berwarna merah gelap, permukaan licin,

perabaan kenyal, ukuran panjang lima sentimeter, lebar empat sentimeter tinggi dua

sentimeter pada saat pengirisan penampang ginjal tidak ada kelainan. ----------------------

5. Rongga Panggul: ------------------------------------------------------------------------------------------

Page 6: visum et repertum bayi

a. Kandung kemih berisi cairan berwarna kuning jernih dengan volume nol koma satu

milliliter-------------------------------------------------------------------------------------------------

b. Terdapat sebuah rahim berukuran ???? kemarin saya ukur, dua buah indung telur

berdiameter ???? kemarin saya ukur dan salurannya (tuba fallopii).--------------------------

KESIMPULAN :----------------------------------------------------------------------------------------------

Dari fakta-fakta yang ditemukan dari pemeriksaan atas jenazah bayi tersebut maka saya

simpulkan bahwa jenazah adalah bayi perempuan, cukup bulan dalam kandungan, tidak terdapat

cacat berat, tidak terdapat tanda-tanda pernah bernafas, terdapat tanda-tanda trauma jalan lahir,

terdapat tanda-tanda mati lemas, terdapat perdarahan otak. Sebab kematian adalah perdarahan

otak akibat trauma jalan lahir.--------------------------------------------------------------------------------

PENUTUP:-----------------------------------------------------------------------------------------------------

Demikianlah keterangan tertulis ini saya buat dengan sesungguhnya, dengan mengingat sumpah

sewaktu menerima jabatan sebagai dokter.-----------------------------------------------------------------

Semarang, 6 Juni 2010

Dokter yang memeriksa,

Kansulen jaga

NIP.

Tolong dikonsulkan lagi kepada konsulen jaga, agar laporan otopsi ini lebih sempurna

Thanks, dr. Kunthi Yulianti