Visum Et Repertum

12
dr. Fitri Ambar Sari, SpF Dept. Ilmu Kedokteran Forensik & Medikolegal FKUI-RSCM

description

visum ukrida

Transcript of Visum Et Repertum

dr. Fitri Ambar Sari, SpFDept. Ilmu Kedokteran Forensik & Medikolegal

FKUI-RSCM

Aspek MedikolegalAspek Medikolegal

• Dasar hukum• Statsblad 350 tahun 1937 (Visa Reperta)

• Pasal 133 KUHAP (kewenangan penyidik)

• Pasal 179 KUHAP (kewajiban membantu penyidik)

• Pasal 186 KUHAP (keterangan ahli)

• Pasal 187 (c) KUHAP (surat keterangan seorang ahli)

• Pasal 184 KUHAP (sebagai alat bukti yang sah)

DefinisiDefinisi

• Definisi VeR

• Keterangan yang dibuat oleh dokter atas permintaan

penyidik yang berwenang mengenai hasil pemeriksaan

medik terhadap manusia, baik hidup atau mati ataupun

bagian atau yang diduga bagian dari tubuh manusia,

berdasarkan keilmuannya dan dibawah sumpah, untuk

kepentingan peradilan.

• Definisi Surat Keterangan Dokter

• Keterangan tertulis yang dibuat oleh dokter

mengenai hasil pemeriksaan medik terhadap

tubuh manusia berdasarkan keilmuannya dan

dibawah sumpah.

Yang perlu diperhatikan:Yang perlu diperhatikan:

1. VeR diserahkan hanya kepada penyidik yang berwenang.

2. Tidak terikat oleh rahasia kedokteran karena dibuat atas perintah UU.

• pasal 48 UU Praktik Kedokteran no.29 tahun 2004

• Pasal 57 (2) UU Kesehatan no. 36 tahun 2009 • pasal 50 KUHP

Jenis VeRJenis VeR

1. VeR perlukaan (termasuk keracunan)

2. VeR kejahatan susila

3. VeR psikiatrik

4. VeR jenazah

Struktur VeRStruktur VeR

1. Pro Justisia• Untuk kepentingan peradilan• Tidak perlu lagi menggunakan materai (UU

RI nomor 13 tahun 2005 tentang Bea Materai (semua surat resmi untuk perkara pengadilan harus diatas kertas bermaterai atau bertuliskan “proyustisia” )

2. Pendahuluan• Identitas dokter pemeriksa dan instansinya• Instansi penyidik pemintanya• Waktu dan tempat pemeriksaan • Identitas korban

3. Pemberitaan• Hasil pemeriksaan • Pengakuan korban• Luka-luka• Tindakan medis

4. Kesimpulan• Pendapat dokter berdasar keilmuannya• Sebab mati• Tanda-tanda kekerasan• Jenis kekerasan• Kualifikasi luka • Tanda-tanda persetubuhan• Dan lain-lain

5. Penutup

• Kalimat baku “demikianlah visum et repertum ini saya buat

dengan sesungguhnya berdasar keilmuan saya dan dengan mengingat

sumpah sesuai dengan Kitab Undang Undang Hukum Acara Pidana”.

Pendahuluan

Pemberitaan

Kesimpulan

Penutup

CONTOH VER