Vignette Radiologi 2

3
BAGIAN/SMF RADIOLOGI FK UNSYIAH/BLUD RSUD Dr.ZAINOEL ABIDIN Sekretariat : Bagian/SMF Radi!gi FK Un"#ia$/RSUD Dr. Zaine! A%idin JL. Tgk. M. DaudBeureueh No.108 Banda Aceh, Telp : (0651 !8155

description

radiologi

Transcript of Vignette Radiologi 2

BAGIAN/SMF RADIOLOGIFK UNSYIAH/BLUD RSUD Dr.ZAINOEL ABIDINSekretariat : Bagian/SMF Radiologi FK Unsyiah/RSUD Dr. Zainoel AbidinJL. Tgk. M. DaudBeureueh No.108 Banda Aceh, Telp : (0651) 28155

Data Diri Dokter Muda

Nama Dokter MudaIrma Yuniza

NIM/Email/HP1407101030215/ [email protected] /085275567797

Stase di BagianRadiologi

Tanggal Stase1 Juni-3 Juli 2015

Data Diri Pasien

Nama PasienNn. S

Jenis KelaminPerempuan

Umur21 Tahun

No.CM1-05-64-32

AlamatPeukan bada

Soal CBT Comprehensive

Soal No.1

VignetteSeorang wanita datang ke rumah sakit dengan keluhan sulit bernapas sejak 2 jam yang lalu, berdasarkan anamnesis, pasien memiliki kelainan jantung bawaan sejak lahir. Pada saat pemeriksaan, didapatkan adanya bendungan pada vena jugularis, asites pada abdomen dan tanda-tanda edema perifer. Pada gambaran radiologi, didapatkan adanya tanda cephalisasi hilus paru.

PertanyaanBerdasarkan gambaran radiologi tersebut, diagnosis kasus di atas adalah

Pilihan JawabanA. Kardiomegali dengan kongesti paruB. Asma BronkialC. Pneumonia dengan efusi pleuraD. TB paru lamaE. Tumor paru

Kunci JawabanA. Kardiomegali dengan kongesti paru

Referensi literatureRasad, Sjahriar. 2011. Radiologi Diagnostik Edisi Kedua. Jakarta: Badan Penerbit FKUI.

Banda Aceh, 8 Juni 2015Mengetahui,Kordinator Pendidikan Bagian Radiologi RSUDZAFakultas Kedokteran Unsyiah

dr. Nurul Machillah Sp. RadNIP. 19651025 199607 2 001