· Web view4.29 Rasio Total Aktiva Terhadap Modal Kerja Bersih 95 4.30 Rasio Kewajiban Lancar...

25
ANALISIS LAPORAN SUMBER DAN PENGGUNAAN MODAL KERJA (Studi Perbandingan pada Perusahaan Kosmetik yang Listing di BEI) SKRIPSI Diajukan Kepada Universitas Haluoleo Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Dalam Menyelesaikan Program Sarjana OLEH : N U R L I A N B1C2 06 020 UNIVERSITAS HALUOLEO FAKULTAS EKONOMI PROGRAN STUDI NON REGULER i

Transcript of · Web view4.29 Rasio Total Aktiva Terhadap Modal Kerja Bersih 95 4.30 Rasio Kewajiban Lancar...

Page 1: · Web view4.29 Rasio Total Aktiva Terhadap Modal Kerja Bersih 95 4.30 Rasio Kewajiban Lancar Terhadap Modal kerja Bersih 96 4.31 Rasio Perputaran Modal Kerja 96 DAFTAR GAMBAR No.Gambar

ANALISIS LAPORAN SUMBER DAN PENGGUNAAN MODAL KERJA

(Studi Perbandingan pada Perusahaan Kosmetik yang Listing di BEI)

SKRIPSI

Diajukan Kepada

Universitas Haluoleo

Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan

Dalam Menyelesaikan Program Sarjana

OLEH :

N U R L I A N

B1C2 06 020

UNIVERSITAS HALUOLEO

FAKULTAS EKONOMI

PROGRAN STUDI NON REGULER

JURUSAN AKUNTANSI

KENDARI

2010

i

Page 2: · Web view4.29 Rasio Total Aktiva Terhadap Modal Kerja Bersih 95 4.30 Rasio Kewajiban Lancar Terhadap Modal kerja Bersih 96 4.31 Rasio Perputaran Modal Kerja 96 DAFTAR GAMBAR No.Gambar

PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN

Yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama : Nurlian

NPM : B1C2 06 020

Jurusan : Akuntansi

Progran Studi : Non Reguler

Fakultas : Ekomoni

Menyatakan dengan sebenarnya bahwa skripsi yang saya tulis merupakan hasil karya

sendiri. Apabila dikemudian hari terbukti atau dapat dibuktikan skripsi ini hasil

ciplakan maka saya bersedia menerima sanksi atas perbuatan tersebut.

Kendari, Juni 2010

Yang Membuat Pernyataan

N U R L I A N

NPM: B1C2 06 020

ii

Page 3: · Web view4.29 Rasio Total Aktiva Terhadap Modal Kerja Bersih 95 4.30 Rasio Kewajiban Lancar Terhadap Modal kerja Bersih 96 4.31 Rasio Perputaran Modal Kerja 96 DAFTAR GAMBAR No.Gambar

HALAMAN PERSETUJUAN

Skripsi oleh : NURLIAN ini telah diperbaiki dan diuji di depan dewan penguji.

Kendari, Juni 2010

Pembimbing I

H. Arifuddin, SE.,M.Si.,Ak

Nip. 19680426 199512 1 001

Kendari, Juni 2010

Pembimbing II

Kusmiyati, SE., M.Si

Nip. 19700128 199702 2 001

iii

Page 4: · Web view4.29 Rasio Total Aktiva Terhadap Modal Kerja Bersih 95 4.30 Rasio Kewajiban Lancar Terhadap Modal kerja Bersih 96 4.31 Rasio Perputaran Modal Kerja 96 DAFTAR GAMBAR No.Gambar

HALAMAN PENGESAHAN

Skripsi oleh : NURLIAN ini telah dipertahankan di depan dewan penguji pada

tanggal 18 Juni 2010, berdasarkan SK. Dekan No.1157/H29.2/PP/2010 dan

dinyatakan lulus dihadapan komisi penguji yang terdiri dari :

H. Arifuddin, SE.,M.Si.,Ak (Ketua Penguji) Nip. 19680426 199512 1 001

Kusmiyati, SE., M.Si (Sekretaris)Nip. 19700128 199702 2 001

Emillia Nurdin, SE.,M.Si (Anggota)Nip.19770201 200112 2 002

Erwin Hadisantoso, SE.M.Si.,Ak (Anggota)Nip. 19790703 200502 1 002

Mengetahui/ Mengesahkan,

Ketua Program Studi Akuntansi Non Reguler

Kusmiyati, SE., M.Si Nip. 19700128 199702 2 001

iv

Page 5: · Web view4.29 Rasio Total Aktiva Terhadap Modal Kerja Bersih 95 4.30 Rasio Kewajiban Lancar Terhadap Modal kerja Bersih 96 4.31 Rasio Perputaran Modal Kerja 96 DAFTAR GAMBAR No.Gambar

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh,

Alhamdulillahi Robbil Alamin, puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah

SWT karena berkat limpahan rahmat dan hidayah-Nya sehingga penulisan skripsi ini

dapat terselesaikan. Syalawat dan salam atas junjungan Nabi Muhammad SAW yang

telah menuntun umatnya ke jalan kebenaran dan memberikan teladan kepada kita semua.

Atas segala kemudahan dari Allah SWT, dengan segala tekad dan kesabaran

menjalani proses penulisan skripsi ini tentang laporan sumber dan penggunaan modal

kerja (studi perbandingan pada perusahaan kosmetik yang listing di BEI), rasa syukur

yang begitu mendalam sehingga proses tersebut penulis bisa melewatinya. Semua hasil

penelitian ini disusun dalam bentuk skripsi yang merupakan salah satu syarat untuk

memperoleh gelar Sarjana Ekonomi (SE) pada jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi

Universitas Haluoleo. Maka berangkat dari proses itulah maka penulis merasa bahwa

masih banyak terdapat kekurangan dalam penulisan skripsi ini.

Penulis menyadari bahwa keberhasilan dalam penulisan skripsi ini adalah berkat

bantuan berbagai pihak. Untuk itu penulis mengucapkan terima kasih kepada Bapak H.

Arifuddin, SE.,M.Si.,Ak selaku pembimbing pertama dan Ibu Kusmiyati, SE.,M.Si

selaku pembimbing kedua dengan penuh ikhlas memberikan bimbingan, petunjuk dan

arahan hingga terselesaikannya skripsi ini. Teristimewa ucapan terima kasih

didedikasikan kepada kedua orang tua penulis Bapak Lahaduru dan Ibu Wangkolope

atas segala kasih sayang, bimbingan, semangat dan dukungan yang luar biasa serta

do’anya. Penulis juga mengucapkan terima kasih kepada :

1. Bapak Prof. DR. Ir. Usman Rianse,MS selaku Rektor Universitas Haluoleo.

2. Bapak H. Halim, SE.,MS selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Haluoleo.

3. Bapak Ibnu Hajar, SE., MS selaku Ketua Program Non Reguler Jurusan Akuntansi

Fakultas Ekonomi Universitas Haluoleo.

4. Ibu Kusmiyati, SE., M.Si selaku Ketua Program Studi Akuntansi Non Reguler

Fakultas Ekonomi Universitas Haluoleo.

v

Page 6: · Web view4.29 Rasio Total Aktiva Terhadap Modal Kerja Bersih 95 4.30 Rasio Kewajiban Lancar Terhadap Modal kerja Bersih 96 4.31 Rasio Perputaran Modal Kerja 96 DAFTAR GAMBAR No.Gambar

5. Para dosen Fakultas Ekonomi Universitas Haluoleo yang telah banyak memberikan

pengetahuan selama penulis menjalani studi di Fakultas Ekonomi Universitas

Haluoleo.

6. Para Staf Fakultas Ekonomi Universitas Haluoleo terutama staf jurusan akuntansi

non reguler Ibu Rita, Kak Nani dan Kan Hamid atas bantuannya selama ini.

7. Saudara-saudaraku tercinta Hajaruddin SE thanks atas gaji pertamanya buat ujian,

Hasan, Najaruddin, Kiti Meilani atas do’a, bantuan terutama semangat yang

diberikan selama penulis menyelesaikan skripsi ini.

8. Bapak Tua H. Lamasuha dan Mamatua, para om dan tanteku om Ante dan tante Ida

terima kasih atas semuanya, Om Jafar makasih laptopnya, om Ndiki dan Mamatua,

om Rimilis, om Budi, tante Asi, terima kasih atas semua bantuan selama penulis

menjalani studi di Fakultas Ekonomi Universitas Haluoleo.

9. Sepupu-sepupuku yang telah banyak membantu bapak n Mamanya Salsa, bapak dan

mamanya Sahira, Suri thanks banget, Agus Hutri seksi teknik, Ajiman, Puput, Alan,

Ifu, Uchy, Darni, Sawal, Alam semuanya teng kyu.

10. Juga thanks buat Eka Sujatni, SE atas saran-sarannya dan sharing ilmunya.

11. Buat my the best friend makasih yah atas kebersamaanya selama ini, motivasi dan

semangatnya, Yanti, Arni, Eni, akhirnya kita bisa melewati, lanjutkan!!!! Ridha dan

kak Rasnah ayo!! Kalian pasti bisa, semangat..!!! buat macenya Yanti thanks buat

warnetnya dan karaokenya tante, moga sehat selalu, amin!!

12. Rekan-rekan terbaikku angkatan 06 Kak Yayu (partner yang baik), Andri (tukang

makan kue), Pian (Rekor SE pertama di kelas), Eky (selalu matching), Ayu dan Dian

(ibu muda), Alan (penyanyi FB), Upy dan Ningsih (berdua terus, pacaran kah? piss),

Eva (semangat terus say), Kak Maya (Sarjana dulu atau married dulu), Kak Ninis

(makin cantik), Kak Rendy (lanjutkan), Pak Riky (gak ada matinya) Pipit (Pengantin

Baru) Kiki, Yuwen, Aril, Rahmah, Anton (gimana kabarnya). Semuanya makasih

atas kekompakannya dan kebersamaannya selama ini.

13. Teman-temanku yang baik Rina, Anti, Kasma ngumpul yuk. Yelssi ada lagi gosip-

gosip terbaru? Cici kapan lagi curhat-curhatan? Yamin maksih printnya.

14. Semua pihak yang telah banyak membantu dan tidak sempat penulis sebutkan

namanya satu persatu (limited edition).

vi

Page 7: · Web view4.29 Rasio Total Aktiva Terhadap Modal Kerja Bersih 95 4.30 Rasio Kewajiban Lancar Terhadap Modal kerja Bersih 96 4.31 Rasio Perputaran Modal Kerja 96 DAFTAR GAMBAR No.Gambar

Upaya penulisan skripsi ini, penulis menyadari masih jauh dari kesempurnaan.

Oleh karena itu penulis sangat mengharapkan saran dan kritikan ke arah perbaikan.

Akhirnya, penulis berharap semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi semua pihak. Amin.

Kendari, 2010

Penulis

vii

Page 8: · Web view4.29 Rasio Total Aktiva Terhadap Modal Kerja Bersih 95 4.30 Rasio Kewajiban Lancar Terhadap Modal kerja Bersih 96 4.31 Rasio Perputaran Modal Kerja 96 DAFTAR GAMBAR No.Gambar

ABSTRAK

Nurlian. B1C206020. Analisis Laporan Sumber dan Penggunaan Modal Kerja (Studi

Perbandingan pada Perusahaan Kosmetik yang Listing di BEI) di bawah

bimbingan H. Arifuddin, SE.,M.Si.,Ak dan Kusmiyati, SE.,M.Si.

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hasil analisis laporan sumber dan

penggunaan modal kerja pada perusahaan kosmetik yang listing di BEI periode 2006-2008.

Dimana hasil analisis laporan sumber dan penggunaan modal kerja pada perusahaan akan

memberikan gambaran bagaimana manajemen keuangan masing-masing peusahaan

kosmetik yang listing di BEI mengelola modal kerjanya. Apabila perusahaan dapat

mempertahankan suatu kondisi dimana sumber lebih besar dari penggunaan modal

kerjanya, maka akan diperoleh modal yang cukup. Sebaliknya apabila perusahaan

mengalami kekurangan atau penurunan modal kerja, akan mendorong perusahaan

mengalami kredit pada bank atau pihak luar lainnya dan dapat menghambat kelancaran

operasional usaha.

Hasil penelitian menunjukan bahwa di antara peruahaan kosmetik yang listing di

BEI, PT. Mustika Ratu memiliki pengelolaan modal kerja yang paling baik, karena baik

dalam pengambilan keputusan mengenai sumber modal kerja yang dipakai, maupun

pengalokasian penggunaan modal kerjanya perusahaan ini sangat memprioritaskan aspek-

aspek yang dapat mendatangkan keuntungan bagi perusahaan di masa yang akan datang.

Serta berdasarkan rasio kecukupan modal kerja PT. Mustika ratu Tbk memperlihatkan

tingkat likuiditas yang paling tinggi diantara perusahaan kosmitik yang listing di BEI.

Sehingga terlihat dari laporan sumber dan penggunaan modal kerja perusahaan ini selalu

mengalami peningkatan modal kerja yang terus meningkat setiap tahunnya.

Kata Kunci: Pengelolaan Modal Kerja Perusahaan

viii

Page 9: · Web view4.29 Rasio Total Aktiva Terhadap Modal Kerja Bersih 95 4.30 Rasio Kewajiban Lancar Terhadap Modal kerja Bersih 96 4.31 Rasio Perputaran Modal Kerja 96 DAFTAR GAMBAR No.Gambar

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL........................................................................................ i

PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN........................................................ ii

HALAMAN PERSETUJUAN......................................................................... iii

HALAMAN PENGESAHAN.......................................................................... iv

KATA PENGANTAR...................................................................................... v

ABSTRAK........................................................................................................ viii

DAFTAR ISI.................................................................................................... x

DAFTAR TABEL............................................................................................ xii

DAFTAR GAMBAR........................................................................................ xiv

DAFTAR SKEMA........................................................................................... xv

BAB I PENDAHULUAN......................................................................... 1

1.1 Latar Belakang....................................................................... 1

1.2 Rumusan Masalah.................................................................. 5

1.3 Tujuan Penelitian.................................................................... 6

1.4 Manfaat Penelitian.................................................................. 6

1.5 Ruang Lingkup....................................................................... 6

BAB II TINJAUAN PUSTAKA................................................................ 7

2.1 Penelitian Terdahulu.............................................................. 7

2.2 Laporan Keuangan................................................................. 8

2.3 Analisa Laporan Keuangan.................................................... 9

2.4 Pengertian Modal................................................................... 11

2.5 Sumber Modal........................................................................ 12

2.5.1 Sumber Internal............................................................. 12

2.5.2 Sumber Eksternal.......................................................... 13

2.6 Modal Kerja............................................................................ 15

2.7 Jenis-Jenis Modal Kerja......................................................... 17

2.8 Sumber dan Penggunaan Modal Kerja................................... 19

2.8.1 Sumber-Sumber Modal Kerja....................................... 19

2.8.2 Penggunaan Modal Kerja.............................................. 21

ix

Page 10: · Web view4.29 Rasio Total Aktiva Terhadap Modal Kerja Bersih 95 4.30 Rasio Kewajiban Lancar Terhadap Modal kerja Bersih 96 4.31 Rasio Perputaran Modal Kerja 96 DAFTAR GAMBAR No.Gambar

2.9 Manajemen Modal Kerja ....................................................... 24

2.10 Sumber dan Penggunaan Modal Kerja yang Baik................. 27

2.11 Sumber Informasi yang Digunakan....................................... 32

2.12 Tahab-Tahab Penyusunan Laporan Sumber dan Penggunaan

Modal Kerja............................................................................ 33

2.13 Kerangka Pemikiran.............................................................. 37

BAB III METODE PENELITIAN.............................................................. 39

3.1 Obyek Penelitian.................................................................... 39

3.2 Jenis dan Sumber Data........................................................... 39

3.3 Populasi dan Sampel.............................................................. 40

3.4 Metode Pengumpulan Data.................................................... 40

3.5 Metode Analisis...................................................................... 41

3.6 Definisi Operasional............................................................... 42

BAB IV HASIL PNELITIAN DAN PEMBAHASAN................................ 44

4.1 Gambaran Umum Perusahaan ............................................... 44

4.1.1 PT. Mandom Indonesia Tbk......................................... 44

4.1.2 PT. Mustika Ratu Tbk................................................... 47

4.1.3 PT. Unilever Indonesia Tbk.......................................... 49

4.2 Hasil Penelitian...................................................................... 50

4.2.1 Analisa Sumber dan Penggunaan Modal Kerja............ 51

4.2.2 Laporan Perubahan Modal Kerja Masing-Masing

Perusahaan.................................................................... 70

4.2.3 Laporan Sumber dan Penggunaan Modal Kerja

Masing-Masing Perusahaan.......................................... 80

4.3 Pembahasan Hasil Penelitian................................................... 91

4.3.1 Laporan Sumber dan Penggunaan Modal Kerja........... 91

4.3.2 Sumber Modal Kerja yang Paling Baik pada

Perusahaan Kosmetik yang Listing di BEI................... 97

4.3.3 Penggunaan Modal Kerja yang Paling Baik pada

Perusahaan Kosmetik yang Listing di BEI................... 101

x

Page 11: · Web view4.29 Rasio Total Aktiva Terhadap Modal Kerja Bersih 95 4.30 Rasio Kewajiban Lancar Terhadap Modal kerja Bersih 96 4.31 Rasio Perputaran Modal Kerja 96 DAFTAR GAMBAR No.Gambar

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN..................................................... 105

5.1 Kesimpulan............................................................................. 105

5.2 Saran....................................................................................... 107

DAFTAR PUSTAKA....................................................................................... 108

LAMPIRAN..................................................................................................... 110

xi

Page 12: · Web view4.29 Rasio Total Aktiva Terhadap Modal Kerja Bersih 95 4.30 Rasio Kewajiban Lancar Terhadap Modal kerja Bersih 96 4.31 Rasio Perputaran Modal Kerja 96 DAFTAR GAMBAR No.Gambar

DAFTAR TABEL

No.Tabel Judul Tabel Halaman

1.1 Neraca Perbandingan Perusahaan Kosmetik yang Listing di BEI............. 4

2.1 Contoh Worksheet Sumber dan Penggunaan Modal Kerja....................... 35

2.2 Laporan Perubahan Modal Kerja PT. Rahayu........................................... 36

2.3 Laporan Sumber dan Penggunaan Modal Kerja PT. Rahayu.................... 36

4.1 PT. Mandom Indonesia Tbk Worksheet Sumber dan Penggunaan

Modal Kerja 2005-2006............................................................................. 52

4.2 PT. Mandom Indonesia Tbk Worksheet Sumber dan Penggunaan

Modal Kerja 2006-2007............................................................................. 54

4.3 PT. Mandom Indonesia Tbk Worksheet Sumber dan Penggunaan

Modal Kerja 2007-2008............................................................................. 56

4.4 PT. Mustika Ratu Tbk Worksheet Sumber dan Penggunaan Modal

Kerja 2005-2006........................................................................................ 58

4.5 PT. Mustika Ratu Tbk Worksheet Sumber dan Penggunaan Modal

Kerja 2006-2007........................................................................................ 60

4.6 PT. Mustika Ratu Tbk Worksheet Sumber dan Penggunaan Modal

Kerja 2007-2008........................................................................................ 62

4.7 PT. Unilever Indonesia Tbk Worksheet Sumber dan Penggunaan

Modal Kerja 2005-2006............................................................................. 64

4.8 PT. Unilever Indonesia Tbk Worksheet Sumber dan Penggunaan

Modal Kerja 2006-2007............................................................................. 66

4.9 PT. Unilever Indonesia Tbk Worksheet Sumber dan Penggunaan

Modal Kerja 2007-2008............................................................................. 68

4.10 PT. Mandom Indonesia Tbk Laporan Perubahan Modal Kerja 2006........ 71

4.11 PT. Mandom Indonesia Tbk Laporan Perubahan Modal Kerja 2007........ 72

4.12 PT. Mandom Indonesia Tbk Laporan Perubahan Modal Kerja 2008........ 73

4.13 PT. Mustika Ratu Tbk Laporan Perubahan Modal Kerja 2006................. 74

4.14 PT. Mustika Ratu Tbk Laporan Perubahan Modal Kerja 2007................. 75

4.15 PT. Mustika Ratu Tbk Laporan Perubahan Modal Kerja 2008................. 76

xii

Page 13: · Web view4.29 Rasio Total Aktiva Terhadap Modal Kerja Bersih 95 4.30 Rasio Kewajiban Lancar Terhadap Modal kerja Bersih 96 4.31 Rasio Perputaran Modal Kerja 96 DAFTAR GAMBAR No.Gambar

4.16 PT. Unilever Indonesia Tbk Laporan Perubahan Modal Kerja 2006........ 77

4.17 PT. Unilever Indonesia Tbk Laporan Perubahan Modal Kerja 2007........ 78

4.18 PT. Unilever Indonesia Tbk Laporan Perubahan Modal Kerja 2008........ 79

4.19 PT. Mandom Indonesia Tbk Laporan Sumber dan Penggunaan Modal

Kerja 2006................................................................................................. 80

4.20 PT. Mandom Indonesia Tbk Laporan Sumber dan Penggunaan Modal

Kerja 2007................................................................................................. 81

4.21 PT. Mandom Indonesia Tbk Laporan Sumber dan Penggunaan Modal

Kerja 2008................................................................................................. 82

4.22 PT. Mustika Ratu Tbk Laporan Sumber dan Penggunaan Modal Kerja

2006........................................................................................................... 84

4.23 PT. Mustika Ratu Tbk Laporan Sumber dan Penggunaan Modal Kerja

2007........................................................................................................... 85

4.24 PT. Mustika Ratu Tbk Laporan Sumber dan Penggunaan Modal Kerja

2008........................................................................................................... 86

4.25 PT. Unilever Indonesia Tbk Laporan Sumber dan Penggunaan Modal

Kerja 2006................................................................................................. 88

4.26 PT. Unilever Indonesia Tbk Laporan Sumber dan Penggunaan Modal

Kerja 2006................................................................................................. 89

4.27 PT. Unilever Indonesia Tbk Laporan Sumber dan Penggunaan Modal

Kerja 2006................................................................................................. 90

4.28 Ikhtisar Perbandingan Perubahan Modal Kerja Perusahaan Kosmetik

Yang Listing di BEI................................................................................... 91

4.29 Rasio Total Aktiva Terhadap Modal Kerja Bersih.................................... 95

4.30 Rasio Kewajiban Lancar Terhadap Modal kerja Bersih............................ 96

4.31 Rasio Perputaran Modal Kerja.................................................................. 96

xiii

Page 14: · Web view4.29 Rasio Total Aktiva Terhadap Modal Kerja Bersih 95 4.30 Rasio Kewajiban Lancar Terhadap Modal kerja Bersih 96 4.31 Rasio Perputaran Modal Kerja 96 DAFTAR GAMBAR No.Gambar

DAFTAR GAMBAR

No.Gambar Judul Gambar Halaman

2.1 Sumber-Sumber Modal Kerja............................................................... 22

2.2 Penggunaan Modal Kerja...................................................................... 22

xiv

Page 15: · Web view4.29 Rasio Total Aktiva Terhadap Modal Kerja Bersih 95 4.30 Rasio Kewajiban Lancar Terhadap Modal kerja Bersih 96 4.31 Rasio Perputaran Modal Kerja 96 DAFTAR GAMBAR No.Gambar

DAFTAR SKEMA

Skema Halaman

2.1 Kerangka Pikir...................................................................................... 38

xv