UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120...

54
UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN MUTU Formulir Mutu Rencana Program Kegiatan Pembelajaran Semesteran (RPKPS) No. dokumen Tanggal Revisi 27 November 2014 Berlaku Efektif 01 Oktober 2009 Nama dosen 1. Ahmad Najib, S.Si, M.Farm, Apt Jenjang studi: Strata 1 (S1) Nama mata kuliah Keamanan dan Interaksi Obat Bahan Alam Semester: Kode mata kuliah Prodi: Farmasi Jumlah SKS 2 Fakultas: Farmasi Status mata kuliah Pilihan Perguruan tinggi: UMI Prasyarat mata kuliah A. Perencanaan Pembelajaran 1. Standar Kompetensi Setelah mempelajari matakuliah ini mahasiswa diharapkan dapat menjelaskan tumbuhan racun, ciri morfologi tumbuhan racun dan bahaya yang ditimbulkan, senyawa beracun yang berasal dari tumbuhan tingkat tinggi dan tingkat rendah, keamanan tanaman obat serta mekanisme dan interaksi beberapa tanaman obat. 2. Kompetensi Khusus Setelah mengikuti matakuliah ini mahasiswa diharapkan mampu: a. Menjelaskan tentang defenisi, dan ciri morfologis tumbuhan racun. b. Menjelaskan bahaya dari tumbuhan racun. c. Menjelaskan efek toksik yang ditimbulkan dari tumbuhan racun. d. Menjelaskan tentang senyawa beracun yang berasal dari tumbuhan tingkat tinggi. e. Menjelaskan tentang senyawa beracun yang berasal dari tumbuhan tingkat rendah. f. Menjelaskan tentang keamanan tanaman obat golongan alkaloid. g. Menjelaskan tentang keamanan tanaman obat golongan glikosida. h. Menjelaskan tentang keamanan tanaman obat golongan steroid. i. Menjelaskan tentang keamanan tanaman obat golongan flavanoid. j. Menjelaskan tentang interaksi antar tanaman obat, interaksi tanaman obat dengan makanan, dan obat sintetik. k. Menjelaskan tentang mekanisme interaksi beberapa tanaman obat.

Transcript of UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120...

Page 1: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA

PUSAT PENJAMIN MUTU

Formulir Mutu Rencana Program Kegiatan Pembelajaran Semesteran (RPKPS)No. dokumenTanggal Revisi 27 November 2014Berlaku Efektif 01 Oktober 2009

Nama dosen 1. Ahmad Najib, S.Si, M.Farm, Apt Jenjang studi: Strata 1(S1)

Nama mata kuliah Keamanan dan Interaksi Obat Bahan Alam Semester:Kode mata kuliah Prodi: FarmasiJumlah SKS 2 Fakultas: Farmasi

Status mata kuliah PilihanPerguruan tinggi:UMI

Prasyarat mata kuliah

A. Perencanaan Pembelajaran1. Standar Kompetensi

Setelah mempelajari matakuliah ini mahasiswa diharapkan dapat menjelaskantumbuhan racun, ciri morfologi tumbuhan racun dan bahaya yang ditimbulkan, senyawaberacun yang berasal dari tumbuhan tingkat tinggi dan tingkat rendah, keamanan tanamanobat serta mekanisme dan interaksi beberapa tanaman obat.

2. Kompetensi KhususSetelah mengikuti matakuliah ini mahasiswa diharapkan mampu:a. Menjelaskan tentang defenisi, dan ciri morfologis tumbuhan racun.b. Menjelaskan bahaya dari tumbuhan racun.c. Menjelaskan efek toksik yang ditimbulkan dari tumbuhan racun.d. Menjelaskan tentang senyawa beracun yang berasal dari tumbuhan tingkat tinggi.e. Menjelaskan tentang senyawa beracun yang berasal dari tumbuhan tingkat rendah.f. Menjelaskan tentang keamanan tanaman obat golongan alkaloid.g. Menjelaskan tentang keamanan tanaman obat golongan glikosida.h. Menjelaskan tentang keamanan tanaman obat golongan steroid.i. Menjelaskan tentang keamanan tanaman obat golongan flavanoid.j. Menjelaskan tentang interaksi antar tanaman obat, interaksi tanaman obat dengan

makanan, dan obat sintetik.k. Menjelaskan tentang mekanisme interaksi beberapa tanaman obat.

Page 2: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

B. PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Minggu Materi Pokok SubmateriKegiatan

Pembelajaran Fasilitas PustakaEstimasiWaktu

I

Pendahuluan,pengenalantumbuhan obatdan tumbuhanracun

a. Pengertiantumbuhan obatdan tumbuhanracun

b. Contoh tumbuhanobat dan tumbuhanracun

Ceramah White board, LCDviewer, laptop,spidol

1-8 120 menit

II

Identifikasitumbuhan racun

a. Morfologitumbuhan racun

b. Proseskontaminasitumbuhan racun

c. Identifikasitumbuhan racundan gejala yangditimbulkannya

Ceramah danTanya jawab

White board, LCDviewer, laptop,spidol

1,3 120 menit

III

Efek toksiktumbuhan racun

a. Efek topicalb. efek kronikc. efek akut

Ceramah danTanya jawab

White board, LCDviewer, laptop,spidol

1,4 120 menit

IV

Senyawa beracunyang berasal daritumbuhan tingkattinggi

a. tumbuhan dikotilb. tumbuhan

monokotil

Ceramah danTanya jawab

White board, LCDviewer, laptop,spidol

2,3 120 menit

V

Senyawa beracundalam tanamandari tumbuhantingkat rendah

a. pteridophytab. bakteri dan jamur

Ceramah danTanya jawab

White board, LCDviewer, laptop,spidol

4,5 120 menit

VI

Keamanantanaman obatberdasarkangolongan senyawa

Alkaloid :a. alkaloid

papaverinb. alkaloid morfin

Ceramah danTanya jawab

White board, LCDviewer, laptop,spidol

6,7 120 menit

VII

Keamanantanaman obatberdasarkangolongan senyawa

Glikosida :a. Jantungb. Sianofortc. Saponin

Ceramah danTanya jawab

White board, LCDviewer, laptop,spidol

2,3 120 menit

VIIIUjian TengahSemester

IX Keamanan a. Steroid Ceramah dan White board, LCD 2,3 120 menit

Page 3: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

tanaman obatberdasarkangolongan senyawa

b. flavanoid Tanya jawab viewer, laptop,spidol

X

Racun alami padatanaman panganbuah dan sayuran

a. Kumarinb. Glikoalkaloidc. Kukurbitasind. asam oksalat

Ceramah danTanya jawab

White board, LCDviewer, laptop,spidol

7 120 menit

XI

Gejala keracunanbahan alam danbahan pangan,Cara pencegahandanpenanganannya

a. tanda-tanda fisikdan non-fisikkeracunan

b. cara pencegahankeracunan

c. cara penanganankeracunan

Ceramah danTanya jawab

White board, LCDviewer, laptop,spidol

120 menit

XII

Efek sampingtanaman obat dantanaman pangan

Pada organ-organtubuh, kulit, pancaindera dan sistemmotorik

Ceramah danTanya jawab

White board, LCDviewer, laptop,spidol

8 120 menit

XIII

Interaksi tanamanobat

a. interaksi antartanaman obatdengan Obatbahan alam

b. interaksi antartanaman obatdengan makanan

c. interaksi antartanaman obatdengan obatsintetik

Ceramah danTanya jawab

White board, LCDviewer, laptop,spidol

6,7 120 menit

XIV

Mekanismeinteraksi beberapatanaman obat

a. Prosespenghambatanenzim

b. gejalapenghambatansel

c. mutagenesisDNA dan RNA

Ceramah danTanya jawab

White board, LCDviewer, laptop,spidol

6,7 120 menit

XVReview artikel Keamanan dan

interaksi bahan alamCeramah danTanya jawab

White board, LCDviewer, laptop,spidol

1-8,Artikel

120 menit

XVI Ujian Akhir Semester

Page 4: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

C. Perencanaan Evaluasi

1. Hasil pembelajaran

Proses pembelajaran dievaluasi pada akhir semester dengan membagikan kuesioner padamahasiswa untuk mendapatkan umpat balik dari mahasiswa atas aspek-aspek sebagaiberikut.a. Ketepatan kehadiran dosen pengampu.b. Kemampuan penyampaian materi oleh dosen pengampu.c. Kemauan dosen pengampu untuk mendiskusikan materi.d. Keterbukaan dosen pengampu akan bahan, sumber informasi, dan referensi.e. Penguasaan dosen pengampu akan keterkaitan materi dengan bidang ilmu

Kesesuaian materi kuliah dengan RPKPS.

2. Penilaian:Aspekpenilaian

Unsur Penilaian Presentase(%)

Pemaham Tugas mandiri 10 – 20Ujian Tengah Semester 20 – 30Ujian Akhir Semester 20 – 40

Soft Skills Kreativitas dalam diskusi,Membuat resume,Kedisiplinanpengumpulan tugas,presentasi, Partisipasi dikelas, dsb

10 – 30

Jumlah 100

D. DAFTAR PUSTAKA1. Jones Kenneth, 1998, Botanical Medicines: The Desk References for Major Herbal

Supplements, The Haworth Herbal Press®. New York, London.2. America Botanical Council Austin, 1998, The Complete German Commission E. Monographs

Therapeutic Guide to Herbal Medicine. Texas.3. Cornell University Press, 2001, Poisonous Plants Information Database.4. Extention Toxicologi Network (USA), 2001, Environmental Protection Agency (EPA)5. New Zealand Food Safety Authority (NZFSA), Natural Toxins in Food.6. Genetically Engineered Organisms - Public Issues Education Project, Plant Toxins and

Antinutrients7. Canadian Food Inspection Agency, Natural Toxins in Fresh Fruit and Vegetables.8. Linamarin, The Toxic Compound of Cassava, Journal of Venomous Animals and Toxins.

Page 5: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIAPUSAT PENJAMIN MUTU

Formulir Mutu Rencana Program Kegiatan Pembelajaran Semesteran (RPKPS)No. dokumen FM-UMI-AA-FKA-05/R0-ATanggal Revisi 27 November 2014Berlaku Efektif 01 Oktober 2009

Nama dosen 1. Rezki Amriati Syarif, S. Farm.,M. Sc., Apt.

2. Virsa Handayani, S. Farm., M. Farm.,Apt.

Jenjang studi: Strata 1(S1)

Nama mata kuliah Botani Farmasi Semester: IKode mata kuliah (3 FF…) Prodi: FarmasiJumlah SKS 3 Fakultas: Farmasi

Status mata kuliah WajibPerguruan tinggi: UMI

Prasyarat mata kuliah

A. Perencanaan Pembelajaran

1. Standar kompetensi

Setelah mempelajari matakuliah ini mahasiswa diharapkan dapat menjelaskan

morfologi tumbuhan, struktur anatomi dan proses fisiologi yang terjadi di dalam sel

tumbuhan, bentuk morfologi organ vegetatif dan organ generatif tumbuhan, klasifikasi

tumbuhan tingkat tinggi, karakter dan karakteristik tumbuhan, perkembangan

tumbuhan dari embrio hingga dewasa, struktur sel tumbuhan, klasifikasi jaringan

tumbuhan, metabolisme tumbuhan dan peranan enzim, fotosintesis, respirasi, senyawa

kimia yang dihasilkan tumbuhan.

2. Kompetensi khusus

Setelah mengikuti mata kuliah ini, mahasiswa akan dapat :

1. Menjelaskan tentang terminologi morfologi, anatomi dan fisiologi tumbuhan.

2. Menjelaskan tentang bentuk morfologi organ vegetatif dan organ generatif

tumbuhan,

3. Menjelaskan tata nama dalam sistematika tumbuhan, karakter dan karakteristik

tumbuhan berdasarkan habit dan morfologinya.

4. Menjelaskan sistematika tumbuhan Thallophyta dan Traechophyta dan kandungan

senyawa yang dihasilkan tumbuhan sebagai sumber obat.

5. Menjelaskan Pertumbuhan dan Perkembangan tumbuhan dari embio hingga dewasa

Page 6: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

6. Menjelaskan struktur sel tumbuhan meliputi stuktur dan fungsi dinding sel,

protoplasma, inti sel sitoplasma dan organel yang tersuspensi di dalamnya, serta zat

ergastik

7. Menjelaskan macam dan fungsi jaringan tumbuhan, jaringan dermal (kulit); (kulit,

epidermis dan epiderm) fundamental (dasar); (parenkim dan sklerenkim) dan

vaskular (pembuluh; xylem dan floem)..

8. Menjelaskan proses metabolisme yang terjadi dalam sel tumbuhan, macam dan

peran enzim

9. Menjelaskan reaksi fotosintesis, mekanisme masuknya energi cahaya matahari ke

dalam sel tumbuhan, penambatan CO2 dalam sel dan metabolisme karbohidrat, serta

faktor-faktor yang mempengaruhi fotosintesis.

10. Menjelaskan reaksi respirasi, substrat respirasi, glikolisis, pemecahan karbohidrat

menjadi asam piruvat dan siklus Kreb’s

11. Menjelaskan senyawa kimia (metabolit primer dan sekunder) yang dihasilkan

tumbuhan.

Page 7: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

B. Pelaksanaan Pembelajaran

Minggu Materi pokok SubmateriKegiatan

pembelajaran Fasilitas PustakaEstimasiwaktu

IPendahuluan 1. Kontrak kuliah

2. Ruang lingkup botaniCeramah,diskusi

White board, LCDviewer, laptop, spidol

1-6 120 menit

IIMorfologitumbuhan tingkattinggi I

1. Organ vegetatif, akar,batang, daun

Ceramah,diskusi

White board, LCDviewer, laptop, spidol

2,3,4,5 120 menit

IIIMorfologitumbuhan tingkattinggi II

1. Organ generatif, bunga,buah dan biji

Ceramah,diskusi

White board, LCDviewer, laptop, spidol

2,3,4,5 120 menit

IVSistematikatumbuhan

1. Tata nama dan sistematikapenamaam tumbuhan,

2. Karakter dan karakteristiktumbuhan berdasarkanhabit dan morfologi sertakegunaan.

3. Penggolongan TumbuhanTallophyta, Traceophyta,daur hidup, klasifikasi danidentifikasi

Ceramah,diskusi

White board, LCDviewer, laptop, spidol

1,4,6 120 menit

V

Sistem klasifikasitumbuhan dankandungankimianya sebagaisumber obat I

1. Klasifikasi dan identifikasitumbuhan Tracheophyta(Magnoliophyta)

Ceramah,diskusi

White board, LCDviewer, laptop, spidol

1,4,6 120 menit

VI

Sistem klasifikasitumbuhan dankandungankimianya sebagai

1. Klasifikasi dan identifikasitumbuhan Tracheophyta(Liliaphyta)

Ceramah,diskusi

White board, LCDviewer, laptop, spidol

1,4,6 120 menit

Page 8: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

sumber obat II

VII

Pertumbuhan danPerkembangantumbuhandari embio hinggadewasa

1. Pembentukan embrio,diferensiasi,

2. Tahap-tahapperkembangan tumbuhandari fase vegetatif hinggageneratif

3. Faktor-faktor yangmempengaruhipertumbuhan danperkembangan (unsur haradan hormon)

Ceramah,diskusi

White board, LCDviewer, laptop, spidol

1 120 menit

VIII Mid test Ujian tertulisIndividu closebook

Soal, Kertas jawaban,literatur

- 120 menit

IXStruktur seltumbuhan I

1. Struktur dan fungsi dindingsel, protoplasma, inti sel,sitplasma,organel dan zatergastik

Ceramah,diskusi

White board, LCDviewer, laptop, spidol

1,6 120 menit

XStruktur seltumbuhan II

1. Fungsi jaringan tumbuhan(dermal, fundamental, danvaskular)

Ceramah,diskusi

White board, LCDviewer, laptop, spidol

1,6 120 menit

XIMetabolismesel dan perananenzim

1. Proses metabolisme,anabolisme dankatabolisme,

2. peranan enzim, dan sifatenzim

Ceramah,diskusi,

White board, LCDviewer, laptop, spidol

1,6 120 menit

XII Fotosintesis I

1. Reaksi umum fotosintesis,peranan klorofil dancahaya, mekanismemasuknya energi daricahaya matahari ke dalamsel tumbuhan.

Ceramah,diskusi,

White board, LCDviewer, laptop, spidol

1,6 120 menit

Page 9: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

XIII Fotosintesis II

1. Reaksi fotolisis,pemecahan molekul air,penambatan CO2,metabolisme karbohidrat

2. Faktor-faktor yangmempengaruhi fotosintesis

Ceramah,diskusi

White board, LCDviewer, laptop, spidol

1,6 120 menit

XIV Respirasi1. Reaksi umum respirasi,

reaksi spesifik respirasi,glikolisis dan siklus Krebs

Ceramah,diskusi

White board, LCDviewer, laptop, spidol

1,6 120 menit

XVSenyawa kimiayang dihasilkantumbuhan

1. Senyawa metabolit primer,2. Senyawa metabolit

sekunder dan peranannyadalam bidang kesehatan

Ceramah,diskusi

White board, LCDviewer, laptop, spidol

1,6 120 menit

XVI Final Test Ujian tulisIndividu, closebook

Soal, lembar jawaban,literatur, laptop

-

Page 10: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

C. Perencanaan Evaluasi

1. Hasil pembelajaran

Proses pembelajaran dievaluasi pada akhir semester dengan membagikan kuesionerpada mahasiswa untuk mendapatkan umpat balik dari mahasiswa atas aspek-aspeksebagai berikut.a. Ketepatan kehadiran dosen pengampu.b. Kemampuan penyampaian materi oleh dosen pengampu.c. Kemauan dosen pengampu untuk mendiskusikan materi.d. Keterbukaan dosen pengampu akan bahan, sumber informasi, dan referensi.e. Penguasaan dosen pengampu akan keterkaitan materi dengan bidang ilmuf. Kesesuaian materi kuliah dengan RPKPS

2. Penilaian

Aspek penilaian Unsur penilaian Persentase (%)Pengetahuan danpemahaman

Kuis 10UTS 20UAS 30

Soft skill Kreativitas dalam diskusi,Membuat resume,Kedisiplinanpengumpulan tugas,presentasi, Partisipasi dikelas, dsb

5

Presensi 5Praktikum 30Jumlah 100

Pustaka Utama

1. Bidwell. R.G.S,1979., Plant Physicology, Second edition. Mac Millan Publishing Co.New York

2. Fahn,A. 1982., Anatomi Tumbuhan., Edisi ketiga., Gadjah mada UniversityPress,Yogyakarta.

3. Gembong T., 1985., Morfologi Tumbuhan., Gadjah Mada University Press,Yogyakarta.4. Hidayat,E.B.,1995.,Anatomi Tumbuhan Berbiji.,Penerbit ITB Bandung.5. Robert, A.,2002., BIO311. Plant Anatomy Lab Manual, Departement of Biological

Scientiec University of Rhole island6. Youngken, H.W., Pharmaceutical Botany, The last Ed., Blackiston Co., Philadelphia

Page 11: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIAPUSAT PENJAMIN MUTU

Formulir Mutu Rencana Program Kegiatan Pembelajaran Semesteran (RPKPS)No. dokumenTanggal Revisi 27 November 2014Berlaku Efektif 01 Oktober 2009

Nama dosen 1. Jenjang studi: Strata 1(S1)

Nama mata kuliah Farmakognosi 1 Semester: 3Kode mata kuliah Prodi: FarmasiJumlah SKS 3 Fakultas: Farmasi

Status mata kuliah WajibPerguruan tinggi:UMI

Prasyarat mata kuliah

A. Perencanaan Pembelajaran1. Standar Kompetensi

Setelah mempelajari matakuliah ini mahasiswa diharapkan dapat menjelaskan sejarah,pengertian, dan manfaat farmakognosi, dan masa depan obat bahan alam, sumber bahanbaku obat alam (simplisia dan ekstrak), dan cara memperolehnya, kandungan metabolitpada bahan alam, golongan minyak atsiri, resin, glikosida, karbohidrat, tannin danflavanoid yang mencakup sifat kimia, cara identifikasi, cara memperoleh, penggolongan,dan sumber simplisia penghasil, dan contoh penggunaannya dalam pengobatan.

2. Kompetensi KhususSetelah mengikuti matakuliah ini mahasiswa diharapkan mampu:a. Menjelaskan tentang pengertian Farmakognosi, sejarah penggunaan obat bahan alam,

dan manfaat dan keterkaitan ilmu Farmakognosi dengan bidang lain, dan metodeklasifikasi obat-obat bahan alam.

b. Menjelaskan sumber bahan baku obat alam (simplisia dan ekstrak) dan caramemperolehnya

c. Menjelaskan pengaruh etnofarmasi dalam pengembangan ilmu farmakognosi, danprospek masa depan bahan alam dan kaitannya dengan farmakognosi

d. Menjelaskan tentang kandungan metabolit dalam bahan alam meliputi metabolitprimer, sekunder dan zat balas, kegunaan metabolit sekunder dalam terapi dan upayameningkatkan metabolit sekunder.

e. Menjelaskan tentang obat bahan alam dari golongan senyawa minyak atsiri,karakteristik dan sumber minyak atsiri, kegunaan, cara memperoleh, komposisi kimia,cara identifikasi, kontrol kualitas dan penggolongan minyak atsiri

f. Menjelaskan tentang obat bahan alam dari golongan senyawa resin, Karakteristik dansumber resin, kandungan kimia resin, resin farmaseutis, penggolongan resin/damar,sumber simplisia yang mengandung resin dan kegunaannya dalam pengobatan

Page 12: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

g. Menjelaskan tentang obat bahan alam dari golongan senyawa karbohidrat, sifat kimiakarbohidrat, penggolongan karbohidrat dan sumber bahan alam penghasil sertakegunaannya dalam pengobatan dan farmasi.

h. Menjelaskan tentang obat bahan alam dari golongan senyawa glikosida, KarakteristikGlikosida, Cara memperoleh glikosida, identifikasi glikosida, Manfaat dan KegunaanSenyawa Glikosida dan penggolongan glikosdia serta sumber simplisia yangmnegandung simplisia dan kegunaannya dalam pengobatan.

i. Menjelaskan tentang obat bahan alam dari golongan senyawa tanin, sifat kimia,kegunaan, penggolongan, cara memperoeh, cara identifikasi, dan sumber obat alamyang mengandung tannin dan contoh penggunaan dalam pengobatan

j. Menjelaskan tentang obat bahan alam dari golongan senyawa flavanoid, sifat kimia,kegunaan, penggolongan, cara memperoeh, cara identifikasi, dan sumber obat alamyang mengandung flavanoid dan contoh penggunaan dalam pengobatan

Page 13: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

B. PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Minggu Materi Pokok Submateri KegiatanPembelajaran

Fasilitas Pustaka EstimasiWaktu

I

Farmakognosidan RuangLingkupnya

a. Pengertian IlmuFarmakognosi,

b. sejarah penggunaanobat bahan alam,

c. keterkaitan ilmuFarmakognosi denganbidang lain.

d. Metode klasifikasiobat-obat bahan alam

Ceramah danTanya jawab

-WB-OHP-LCD

120 Menit

II

Masa Depan ObatBahan Alam danilmuFarmakognosi

a. Pengaruh Etnofarmasidalam PengembanganIlmu Farmakognosi

b. Prospek masa depanbahan alam dankaitannya denganFarmakognosi

Ceramah danTanya jawab

-WB-OHP-LCD

120 Menit

III

Sumber BahanBaku Obat Alam

a. pengertian simplisia,tata nama simplisia danpenggolongannya, dandasar pembuatansimplisia

b. pengertian ekstrak danmetode ekstraksi

Ceramah danTanya jawab

-WB-OHP-LCD

120 Menit

IV

Cara memperolehSumber BahanBaku Obat Alam

a. cara penyiapan danpengumpulan simplisia

b. cara pembuatansimplisia

c. cara pembuatan ekstrak

Ceramah danTanya jawab

-WB-OHP-LCD

120 Menit

V

KandunganMetabolit dalambahan alam

a. Metabolit primer, .Metabolit sekunder,Senyawa ballast

b. Peranan metabolitsekunder dalam terapi

c. Upaya meningkatkanmetabolit sekunder.

Ceramah danTanya jawab

-WB-OHP-LCD

120 Menit

VI

Golongan Minyakatsiri

Pengertian minyak atsiri,karakteristik dan sumberminyak atsiri, kegunaan,cara memperoleh,komposisi kimia, caraidentifikasi, kontrolkualitas dan

Ceramah danTanya jawab

-WB-OHP-LCD

120 Menit

Page 14: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

penggolongan minyakatsiri

VII

Golongan Minyakatsiri (lanjutan)

a. minyak atsiri golonganterpen (hidrokarbon)dan tanaman penghasil,dan kegunaannyadalam pengobatan.

b. minyak atsiri golonganaromatic, dan tanamanpenghasil, dankegunaannya dalampengobatan.

Ceramah danTanya jawab

-WB-OHP-LCD

120 Menit

VIIIUjian Tengah Semester

IX

Golongan resin Karakteristik dan sumberresin, kandungan kimiaresin, resin farmaseutis,penggolonganresin/damar, sumbersimplisia yangmengandung resin dankegunaannya dalampengobatan.

Ceramah danTanya jawab

-WB-OHP-LCD

120 Menit

X

Golongankarbohidrat

pengertian karbohidrat,sifat kimia karbohidrat,penggolongankarbohidrat.monosakarida dan sumberbahan alam penghasilserta kegunaannya dalampengobatan dan farmasi.

Ceramah danTanya jawab

-WB-OHP-LCD

120 Menit

XI

Golongankarbohidrat

a. Disakarida dan sumberbahan alam penghasilserta kegunaannyadalam pengobatan danfarmasi.

b. Polisakarida dan dansumber bahan alampenghasil sertakegunaannya dalampengobatan danfarmasi.

Ceramah danTanya jawab

-WB-OHP-LCD

120 Menit

XII

Golonganglikosida

Pengertian Glikosida danIkatan Glikosida,Karakteristik Glikosida,Cara memperoleh

Ceramah danTanya jawab

-WB-OHP-LCD

120 Menit

Page 15: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

glikosida, identifikasiglikosida, Manfaat danKegunaan SenyawaGlikosida.

XIII

Golonganglikosida

Penggolongan Glikosidadan sumber bahan alampenghasil sertakegunaannya dalampengobatan dan farmasi.

Ceramah danTanya jawab

-WB-OHP-LCD

120 Menit

XIV

Golongan tannin Pengertian tannin, sifatkimia tannin, kegunaan,penggolongan, caramemperoeh, caraidentifikasi, dan sumberobat alam yangmengandung tannin dancontoh penggunaandalam pengobatan.

Ceramah danTanya jawab

-WB-OHP-LCD

120 Menit

XV

Golonganflavanoid

Pengertian flavanoid, sifatkimia, kegunaan, caramemperoeh, caraidentifikasi, danpenggolongan sumberobat alam yangmengandung flavanoiddan contoh penggunaandalam pengobatan.

Ceramah danTanya jawab

-WB-OHP-LCD

120 Menit

XVIUjian Akhir Semester

C. Perencanaan Evaluasi

1. Hasil pembelajaran

Proses pembelajaran dievaluasi pada akhir semester dengan membagikan kuesioner padamahasiswa untuk mendapatkan umpat balik dari mahasiswa atas aspek-aspek sebagaiberikut.a. Ketepatan kehadiran dosen pengampu.b. Kemampuan penyampaian materi oleh dosen pengampu.c. Kemauan dosen pengampu untuk mendiskusikan materi.d. Keterbukaan dosen pengampu akan bahan, sumber informasi, dan referensi.e. Penguasaan dosen pengampu akan keterkaitan materi dengan bidang ilmu

Kesesuaian materi kuliah dengan RPKPS.

Page 16: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

2. Penilaian:Aspekpenilaian

Unsur Penilaian Presentase(%)

Pemaham Tugas mandiri 10Ujian Tengah Semester 20Ujian Akhir Semester 30

Soft Skills Kreativitas dalam diskusi,Membuat resume,Kedisiplinanpengumpulan tugas,presentasi, Partisipasi dikelas, dsb

10

Praktikum Keterampilan, dankedisiplinan dan laporanhasil praktikum

30

Jumlah 100

D. DAFTAR PUSTAKA1. Anonim, Farmakognosi I, Fakultas MIPA, Jurusan Farmasi UNHAS, Makassar.2. Bruneton , J. ,1999, Pharmacognosy — Phytochemistry – Medicinal Plants, Second,

Lavoisier Pub. Inc. Springer Verlag, Secausus USA.3. Evans,W.C. and Evans,D., 2002, Trease and Evans Pharmacognosy, 15 th Edition,

W.B.Saunders, Edinburg, London.4. Novi Kristanti, A, dkk, 2008, Buku Ajar Fitokimia, Laboratorium Kimia Organik Jurusan

Kimia, Fakultas MIPA universitas Airlangga, Surabaya5. Tyler,V.E, Brady.L R.. Robbers J.E., 1988. Pharmacognosy, Ninth Edition, Lea dan

Febiger. Philadephia.6. Departemen Kesehatan RI, 1977 – 1989, Materia Medika Indonesia, Jilid I – VI,

Dirjen Pengawasan Obat Dan Makanan RI, Jakarta7. Departemen Kesehatan RI, 1979, Farmakope Indonesia, Edisi III Dirjen Pengawasan

Obat Dan Makanan RI, Jakarta.8. Departemen Kesehatan RI, 1985, Cara Pembuatan Simplisia, Dirjen Pengawasan Obat

dan Makanan RI, Jakarta.9. Departemen Kesehatan RI, 1999, Peraturan Perundang-undangan Dibidang Obat

Tradisional, Dirjen Pengawasan Obat dan Makanan RI, Jakarta.10. Departemen Kesehatan RI,, 2000. Parameter Standar Umum Ekstrak Tumbuhan Obat,

Jakarta : Depkes RI.11. Gunawan, D., Mulyani S., 2002, Ilmu Obat Alam (Farmakognosi), Jilid I, Penebar

Swadaya, Bogor.12. List, and Schmidh,P., 1989, Phytopharmaceutical Technology, CRC Press. Boca Rotan

Florida.13. Paris, R.R, Moyse, 1976, Materiale Medicale, 2th Edition, Masson Paris.14. Samuelsson, G., 1999, Drugs of Natural Origin, A Textbook of Pharmacognosy, 4th

revised edition,Apotekarsocieteten, Swedish Pharmaceutical Press, Stockholm, Sweden

Page 17: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,
Page 18: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA

PUSAT PENJAMIN MUTU

Formulir Mutu Rencana Program Kegiatan Pembelajaran Semesteran (RPKPS)No. dokumen FM-UMI-AA-FKA-05/R0-ATanggal Revisi 27 November 2014Berlaku Efektif 01 Oktober 2009

Nama dosen 1. Aktsar Roskiana Ahmad, S.Farm,M.Farm, Apt

Jenjang studi: Strata 1(S1)

Nama mata kuliah Fitoterapi Semester:

Kode mata kuliah (3 FF…) Prodi: Farmasi

Jumlah SKS 3 Fakultas: Farmasi

Status mata kuliah WajibPerguruan tinggi: UMI

Prasyarat mata kuliah

A. PERENCANAAN PEMBELAJARAN1. Standar Kompetensi

Mahasiawa diharapkan dapat mengetahui dan menjelaskan aktivitas biologic tanaman obatdan mengetahui kandungan senyawa berkhasiat yang dapat memberikan efek farmakologikserta golongan farmakologik tanaman obat.

2. Kompetensi khususSetelah mengikuti matakuliah ini mahasiswa diharapkan mampu:a. Menjelaskan kondisi tanaman obat saat ini, nilai obat dari tanaman dan peranan tanaman

obat dalam terapeutikb. Menjelaskan problem yang timbul dalam skrining tanaman obatc. Menjelaskan pendekatan farmakologik terhadap evaluasi dan skrining obatd. Menjelaskan penggolongan aktifitas famakologik bahan alame. Menjelaskan defenisi penyakit dan obat bahan alam yang digunakan berdasarkan aktifitas

farmakologiknya.

Page 19: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

B. PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Minggu Materi Pokok SubmateriKegiatan

pembelajaran Fasilitas PustakaEstimasiWaktu

I

Pendahuluan,pengertianFitoterapi

Kondisi tanaman obatsaat ini.

Ceramah danTanya jawab

-WB-OHP-LCD

120 menit

II

Peranan tanaman obatdalam terapeutika

Ceramah danTanya jawab

-WB-OHP-LCD

120 menit

III

Problem yangtimbul dalamskrining tanamanobat

Faktor teknologiekstraksi dalam skriningtanaman obat

Ceramah danTanya jawab

-WB-OHP-LCD

120 menit

IV

Variasi efekfarmakologik darisample tanaman yangsama

Ceramah danTanya jawab

-WB-OHP-LCD

120 menit

V

Pendekatanfarmakologikterhadap evaluasidan skrining obat

Hasil yang ideal dariskrining tanaman obat

Ceramah danTanya jawab

-WB-OHP-LCD

120 menit

VIPendekatan skrining dankombinasi prosedurskrining

Ceramah danTanya jawab

-WB-OHP-LCD

120 menit

VII

Penggolonganaktifitasfarmakologikbahan alam

Aktifitas farmakologikdan biologik

Ceramah danTanya jawab

-WB-OHP-LCD

120 menit

VIII Ujian Tengah Semester

IX

Obat antitumor dansitotoksik

Struktur kimia senyawaantitumor dan sitotoksikdari tanaman

Ceramah danTanya jawab

-WB-OHP-LCD

120 menit

XTanaman yangberkhasiatantiinflamasi

Efek antiinflamasi darikandungan senyawatanaman

Ceramah danTanya jawab

-WB-OHP-LCD

120 menit

XI

Tanaman obat yangberkhasiatantihepatitis

Pengertian hepatitis dantanaman obat untukpengobatan hepatitis

Ceramah danTanya jawab

-WB-OHP-LCD

120 menit

XIITanaman obat yangberkhasiatantihipertensi

Defenisi hipertensi dantanaman obatantihipertensi

Ceramah danTanya jawab

-WB-OHP-LCD

120 menit

Page 20: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

XIIITanaman obat yangberkhasiatandidiabetik

Defenisi diabetic dantanaman obatantidiabetik

Ceramah danTanya jawab

-WB-OHP-LCD

120 menit

XIVObat penyakitpernapasan

Tanaman obat untukpenyakit pernapasan

Ceramah danTanya jawab

-WB-OHP-LCD

120 menit

XVObat untukpenyakit urologika

Tanaman obatuntukndiuretik danpeluruh batu ginjal

Ceramah danTanya jawab

-WB-OHP-LCD

120 menit

XVI Ujian Akhir Semester

C. Perencanaan Evaluasi1. Hasil Pembelajaran

Proses pembelajaran dievaluasi pada akhir semester dengan membagikan kuisioner padamahasiswa untuk mendapatkan umpan balik dari mahasiswa atas aspek-aspek sebagaiberikut:a. Ketepatan kehadiran dosen pengampub. Kemampuan penyampaian materi oleh dosen pengampuc. Kemauan dosen pengampu untuk mendiskusikan materid. Keterbukaan dosen pengampu akan bahan, sumber informasi, dan referensie. Penguasaan dosen pangampu akan keterkaitan materi dengan bidang ilmuf. Kesesuaian materi kuliah dengan RPKPS

2. Penilaian (assessment) :Aspek penilaian Unsur Penilaian Presentase (%)Pengetahuan danPemaham

Tugas mandiri 10 – 20Ujian Tengah Semester 20 – 30Ujian Akhir Semester 20 – 40

Soft Skills Kreativitas dalam diskusi,Membuat resume,Kedisiplinan pengumpulantugas, presentasi, Partisipasidi kelas, dsb

10 – 30

Jumlah 100

D. DAFTAR PUSTAKA1. Anonim, 1985, Medicinal Herbs Index in Indonesia, Jilid I, PT Eisai Indonesia, Jakarta2. Anonim., Herbal Indonesia Berkhasiat Bukti Ilmiah & Cara Racik Vol.8, PT Trubus

Swadaya,Jakarta.3. Anonim, 1985, Tanaman Obat Indonesia, Jilid I, Dep. Kes. RI, Jakarta4. Anonim, 1995, Medicinal Herbs Index in Indonesia, Jilid II, PT Eisai Indonesia, Jakarta5. Bisset, N.G., 1994, Herbal and Phytopharmaceutical, Medpharm Scientific Publ, Stutgart6. Bruneton, J., 1995, Pharmacognosy, Phytochemistry and Medicinal Plants, Lavosier Publ., Paris7. Heinrich M.,dkk, 2004, Pharmacognosy and Phytotherapy. Churchill Livingstone, Edinburgh

London New York Oxford Philadelphi St. Louis Sydnei Toronto.8. Mun’im A dan Hanani E,2011, Fitoterapi dasar, PT Dian Rakyat,Jakarta.

Page 21: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

i. Syamsuhidayat, S.S., dan Hutapea, J.R., Inventaris Tanaman Obat Indonesia I, Dep. Kes. RI,Jakartaj. Sudarsono, Didik Gunawan, Subagus Wayuono, Imono Argo Donatus, dan Purnomo, 2002,Tumbuhan

Obat I dan II, PPOT-UGM, Yogyakarta.k. Wiryowidagdo,S.,2000,Kimia dan Farmakologi Bahan alam,Penerbit Buku Kedokteran EGC,Jakarta

Page 22: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARANSEMESTER (RPKPS)

BIOASSAY BAHAN ALAM

Oleh :

Ahmad Najib, S.Si, M.Farm, Apt

FAKULTAS FARMASIUNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA

MAKASSAR2014

Page 23: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIAPUSAT PENJAMIN MUTU

Formulir Mutu Rencana Program Kegiatan Pembelajaran Semesteran (RPKPS)No. dokumenTanggal Revisi 27 November 2014Berlaku Efektif 01 Oktober 2009

Nama dosen 1. Ahmad Najib, S.Si, M.Farm, Apt Jenjang studi: Strata 1(S1)

Nama mata kuliah Bioassay Bahan Alam Semester: VIKode mata kuliah (2 FF 356) Prodi: FarmasiJumlah SKS 2 Fakultas: Farmasi

Status mata kuliah PilihanPerguruan tinggi: UMI

Prasyarat mata kuliah -

A. Perencanaan Pembelajarana. Standar kompetensi

Setelah mempelajari matakuliah ini mahasiswa diharapkan dapat menjelaskan

penemuan bahan obat alam melalui pengujian biologi (bioassay) secara eksperimental

kualitatif dan kuantitatif, strategi pemilihan “calon obat herbal”,metode pengujian bioassay

obat bahan alam dengan metode skrining in vitro, pengujian bioassay dengan metode

skrining in-vivo pada sistem syaraf, saluran pernapasan, saluran pencernaan dan endokrin,

sistem kardiovaskuler, sistem reproduksi, sistem otot dan sendi, dan sitostatika dan

imunostimulans, serta metode bioassay dengan metode high throughput screening.

b. Kompetensi khusus :

Setelah mengikuti kuliah ini mahasiswa diharapkan mampu :

a. Menjelaskan tentang defenisi dan tujuan Bioassay.

b. Menjelaskan prisip Bioassay Guide Lines

c. Menjelaskan pengujian bioassay secara eksperimental kualitatif

d. Menjelaskan pengujian bioassay secara eksperimental kuantitatif

e. Menjelaskan tentang pengujian Antimikroba

f. Menjelaskan tentang pengujian bioassay obat bahan alam yang bersifat hepatotoksik

Page 24: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

g. Menjelaskan tentang pengujian obat bahan alam dalam bioassay dengan yang

berkhaisiat sebagai diueretik.

h. Menjelaskan tentang pengujian obat bahan alam dalam bioassay dengan yang

berkhaisiat sebagai antidiabetes.

i. Menjelaskan tentang pengujian obat bahan alam dalam bioassay dengan yang

berkhaisiat sebagai antiinflamasi.

j. Menjelaskan tentang pengujian obat bahan alam dalam bioassay dengan yang

berkhaisiat sebagai immunomodulator.

k. Menjelaskan tentang pengujian obat bahan alam dalam bioassay dengan yang

berkhaisiat sebagai analgetik.

l. Menjelaskan tentang pengujian obat bahan alam dengan metode radiolabelling.

m. Menjelaskan tentang pengujian obat bahan alam dengan metode High Throghpus

Screening

n. Menjelaskan tentang pengujian obat bahan alam dengan metode Enzym Assay

Page 25: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

B. RENCANA PEMBELAJARAN

Minggu Materi pokok Submateri Kegiatanpembelajaran

Fasilitas Pustaka Estimasiwaktu

IPendahuluan 1. Kontrak kuliah

2. Ruang lingkup bioassayCeramah, diskusi White board, LCD

viewer, laptop, spidol1-8 120 menit

IIBioassay GuideLines

1. Pengertian2. Contoh pengujian

Ceramah, diskusi White board, LCDviewer, laptop, spidol

1,2 120 menit

IIIBioassayKualitatif

1. Pengertian2. Contoh Pengujian (KLT-

Bioautografi

Ceramah, diskusi White board, LCDviewer, laptop, spidol

2,3 120 menit

IVBioassayKuantitatif

1. Pengertian2. Contoh Pengujian (IC50,

ED50, LD50)

Ceramah, diskusi White board, LCDviewer, laptop, spidol

7,8 120 menit

VPengujianAntimikroba

1. Prinsip Antimikroba2. Metode Pengujian (Bakteri

& Jamur)

Ceramah, diskusi White board, LCDviewer, laptop, spidol

3,8 120 menit

VIHepatotoksik 1. Prinsip

2. Metode PengujianCeramah, diskusi White board, LCD

viewer, laptop, spidol1,6,8 120 menit

VII Diuretik1. Pengertian/Definisi2. Metode Pengujian

Ceramah, diskusi White board, LCDviewer, laptop, spidol

7,8 120 menit

VIII Mid testBahan MID Semester AdalahTopik Dari Pertemuan ke-1hingga ke-7

Individu closebook

Soal, Kertas jawaban,literatur

- 120 menit

IX Antidiabetes1. Pengertian/Definisi2. Metode Pengujian

Ceramah, diskusi White board, LCDviewer, laptop, spidol

6,7 120 menit

X Antiinflamasi1. Pengertian/Definisi2. Metode Pengujian

Ceramah, diskusi White board, LCDviewer, laptop, spidol

5,7 120 menit

XI Immunomodulator1. Pengertian/Definisi2. Metode Pengujian

Ceramah, diskusi, White board, LCDviewer, laptop, spidol

6,7 120 menit

XII Analgetik 1. Pengertian/Definisi Ceramah, diskusi, White board, LCD 7,8 120 menit

Page 26: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

2. Metode Pengujian viewer, laptop, spidol

XIIIRadiolabellingBioassay

1. Pengertian2. Metode

Ceramah, diskusi White board, LCDviewer, laptop, spidol

1-8 120 menit

XIVHigh ThroghpusScreening (HST)

Pengertian dan Uraian UmumMetode HST

Diskusi antar MhsDosen sbgFasilitator

White board, LCDviewer, laptop, spidol

1-8 120 menit

XV Enzim Assay (EA)Pengertian dan Uraian Umum

Metode EADiskusi antar Mhs

Dosen sbgFasilitator

White board, LCDviewer, laptop, spidol

2,3 120 menit

XVI Final TestBahan Final Semester AdalahTopik Dari Pertemuan ke-9hingga ke-15

Essay TesSoal-Jawab

Soal, lembar jawaban,literatur, laptop

-

Page 27: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

C. Perencanaan Evaluasi1. Hasil Pembelajaran

Proses pembelajaran dievaluasi pada akhir semester dengan membagikan kuisionerpada mahasiswa untuk mendapatkan umpan balik dari mahasiswa atas aspek-aspeksebagai berikut:a. Ketepatan kehadiran dosen pengampub. Kemampuan penyampaian materi oleh dosen pengampuc. Kemauan dosen pengampu untuk mendiskusikan materid. Keterbukaan dosen pengampu akan bahan, sumber informasi, dan referensie. Penguasaan dosen pangampu akan keterkaitan materi dengan bidang ilmuf. Kesesuaian materi kuliah dengan RPKPS

2. PenilaianAspek penilaian Unsur penialaian Persentase (%)

Pengetahuan danpemahaman

Kuis 15UTS 35UAS 30

Soft skill

Kreativitas dalam diskusi,membuat resume, kedisiplinanpengumpulan tugas, presentasi,partisipasi di kelas, Presensi, dsb

20

Jumlah 100

D. REFERENSI1. Hann MM, Oprea TI (June 2004). "Pursuing The Leadlikeness Concept In

Pharmaceutical Research". Curr Opin Chem Biol 8 (3): 255–63.doi:10.1016/j.cbpa.2004.04.003. PMID 15183323.

2. Agrestia JJ, Antipovc E, Abatea AR, Ahna K, Rowata AC, Barete JC, Marquezf M,Klibanovc AM, Griffiths AD, Weitz DA (2010). "Ultrahigh-Throughput Screening InDrop-Based Microfluidics For Directed Evolution". Proceedings of the NationalAcademy of Sciences 107 (9): 4004–4009. doi:10.1073/pnas.0910781107.PMID 20142500. Lay summary – Physorg.com.

3. Ethan Schonbrun, Adam R. Abate, Paul E. Steinvurzel, David. A. Weitz and Kenneth B.Crozier (2010). "High-Throughput Fluorescence Detection Using An Integrated Zone-Plate Array". Lab on a Chip 10 (7): 852-856. doi:10.1039/b923554j. Lay summary –scienceDaily.com.

4. United States Environmental Protection Agency (EPA). Washington, DC. "Methods forMeasuring the Acute Toxicity of Effluents and Receiving Waters to Freshwater andMarine Organisms." October 2002. Document No. EPA-821-R-02-012.

5. US EPA. "Whole Effluent Toxicity / Clean Water Act Analytical Methods." AccessedDecember 16, 2008.

6. Parmart N.S(2006), “Screening Methods in Pharmacology”.,Oxford United Kingdom.7. Awang V.C Dennis (2009),”Tyler’s Herbs of Choice the therapeutic use of

phytomedicinals”,.CRC press.8. Rahman-ur-atta,dkk,(2005)”Bioassay Techniques for Drug Development”., This edition

published in the Taylor & Francis e-Library.

Page 28: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,
Page 29: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARANSEMESTER (RPKPS)

FARMAKOGALENIKA & PRODUK BAHAN ALAM

Oleh :

AKTSAR ROSKIANA AHMAD,S.Farm.,M.Farm.,AptANDI AMALIAH DAHLIA,S.Farm

FAKULTAS FARMASIUNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA

MAKASSAR2014

Page 30: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIAPUSAT PENJAMIN MUTU

Formulir Mutu Rencana Program Kegiatan Pembelajaran Semesteran (RPKPS)No. dokumen FM-UMI-AA-FKA-05/R0-ATanggal Revisi 27 November 2014Berlaku Efektif 01 Oktober 2009

Nama dosen 1. Aktsar Roskiana Ahmad, S.Farm,M.Farm, Apt

2. Andi Amalia Dahlia, S.Farm

Jenjang studi: Strata 1(S1)

Nama mata kuliah Farmakogalenika & Produk Bahan Alam Semester: 6Kode mata kuliah (2 FF 361) Prodi: FarmasiJumlah SKS 2 Fakultas: Farmasi

Status mata kuliah Pilihan Perguruan tinggi: UMI

Prasyarat mata kuliah

A. Perencanaan Pembelajaran1. Standar Kompetensi

Setelah mempelajari matakuliah ini mahasiswa diharapkan dapat menjelaskan

bentuk sediaan galenik, produk-produk bahan alam meliputi herbal medicine,

suplemen, makanan dan minuman serta kosmetik bersumber dari bahan alam, cara

pembuatan dan penggunaan, bahan tambahan & kontaminan dalam sediaan

kosmetik & makanan, metode analisis kualitatif & kuantitatif produk bahan alam

dan perkembangan mutakhir produk-produk bahan alam.

2. Tujuan Pembelajaran Khusus :

Setelah mengikuti matakuliah ini mahasiswa diharapkan mampu:

a. Menjelaskan tentang defenisi farmakogalenika, dan sejarah penggunaan obat

bahan alam.

b. Menjelaskan bentuk-bentuk sediaan galenik.

c. Menjelaskan tentang produk bahan alam meliputi herbal medicine, suplemen,

makanan dan minuman serta kosmetik.

d. Menjelaskan bentuk sediaan herbal medicine (succus, sediaan homeophaty,

ekstrak herbal, tinktur, minyak herbal).

e. Menjelaskan bentuk sediaan suplemen, makanan dan minuman (sari buah,

Page 31: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

perasan, teh, sirup).

f. Mengetahui bahan-bahan alam yang dapat digunakan sebagai bahan pewarna,

pemanis, pengawet dan penyedap yang terdapat dalam bahan makanan &

minuman.

g. Menjelaskan bentuk sediaan kosmetik bahan alam seperti: parfum dan

Aromatherapy.

h. Menjelaskan gambaran umum cara pembuatan sediaan galenik dari bahan alam.

i. Menjelaskan bahan tambahan & kontaminan dalam sediaan kosmetik & makanan.

j. Menjelaskan metode analisis kualitatif & kuantitatif produk bahan alam

k. Menjelaskan keamanan sediaan galenik, makanan, minuman & kosmetik bahan

alam

l. Menjelaskan perkembangan mutakhir produk-produk bahan alam

Page 32: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

B. RENCANA PEMBELAJARAN

Minggu Materi Pokok SumateriKegiatan

Pembelajaran Fasilitas PustakaEstimasiwaktu

IPendahuluan, PengertianFarmakogalenika & produkbahan alam.

1. Pengertian farmakogalenik2. Sejarah penggunaan obat

bahan alam.

Ceramah White board, LCDviewer, laptop, spidol

1-5 120 menit

II

Bentuk-bentuk sediaangalenik

Infus, dekokta, jus, teh,tincture, ekstrak, minyak, resin,tar, succus, sirup, pilis, parem,tapel, pastiles, dan pil

Ceramah danTanya jawab

White board, LCDviewer, laptop, spidol

2,3,5,8 120 menit

III

Produk Bahan alam danaplikasinya dalam bidangkesehatan dan industri

1. Jenis Produk bahan alama.Herbal Medicine,b.Nutriceutical (makanan,

minuman dan Suplemen)c.Kosmetik

2. Aplikasi penggunaanproduk bahan alam dalambidang kesehatan danindustri.

Ceramah danTanya jawab

White board, LCDviewer, laptop, spidol

5,6,7,8 120 menit

IV

Bentuk produk HerbalMedicine

Produk bahan alam herbalmedicine:1. Tinktur2. Succus3. Sediaan homeoephaty4. ekstrak herbal5. minyak herbal6. Sediaan cair lainnya7. Sediaan padat (pil, pastiles)8. Sediaan semi padat (parem,

pilis)

Ceramah danTanya jawab

White board, LCDviewer, laptop, spidol

2,3,4,7 120 menit

Page 33: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

V

Bentuk produk suplemen,makanan dan minuman

Produk bahan alam suplemen,makanan & minuman:

1. Sari buah2. Perasan3. Teh4. Sirup

Ceramah danTanya jawab

White board, LCDviewer, laptop, spidol

2,4,7,8 120 menit

VI

Bentuk produk kosmetikalam

Produk bahan alam kosmetik:1. Masker2. Lulur3. Parfum4. Aromatherapy5. Spa6. Timung(Borneo Tradition)

Ceramah danTanya jawab

White board, LCDviewer, laptop, spidol

3,6,8 120 menit

VII

Bahan tambahan dari bahanalam untuk produk makanan,minuman dan kosmetik.

1. bahan pewarna,2. pemanis,3. pengawet4. penyedap5. emulsifier

Ceramah danTanya jawab

White board, LCDviewer, laptop, spidol

1,2,4,7,8 120 menit

VIIIUjian Tengah Semester

1,2,3,4,5,6,7,8

IX

Gambaran UmumPembuatan Sediaan galenikHerbal Medicine

Metode Pembuatanpenggunaan, & penyimpananbahan galenik:Infus, dekokta, Tinktur,Ekstrak encer, succus, minyakherbal, sediaan homeopathy,teh,

Ceramah danTanya jawab

White board, LCDviewer, laptop, spidol

1,2,4,6,7 120 menit

Page 34: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

X

Gambaran UmumPembuatan Sediaan ProdukNutriceutical

Metode Pembuatan ,penggunaan & penyimpanan:Sari buah1. Perasan2. Teh3. Sirup

Ceramah danTanya jawab

White board, LCDviewer, laptop, spidol

2,3,6,7,8 120 menit

XI

Gambaran UmumPembuatan SediaanKosmetik Bahan Alam

Metode pembuatan,penggunaan & penyimpanan:Air Aromatik, minyakaromaterapi.

Ceramah danTanya jawab

White board, LCDviewer, laptop, spidol

2,3,6,8,9 120 menit

XIIMetode Analisis Produkbahan alam

Metode Analisis kualitatif &kuantitatif produk bahan alam

Ceramah danTanya jawab

White board, LCDviewer, laptop, spidol

3-6,10 120 menit

XIIIMetode Analisis Produkbahan alam

Metode Analisis kualitatif &kuantitatif Bahan tambahan,dan Kontaminan

Ceramah danTanya jawab

White board, LCDviewer, laptop, spidol

3-6,10 120 menit

XIV

Perkembangan mutakhirProduk bahan alam

1. ekstrak herbal terstandar,2. suplemen dan makanan-

minuman untuk kesehatan3. kosmetik antiaging.

Ceramah danTanya jawab

White board, LCDviewer, laptop, spidol

4-8 120 menit

XV Review dan diskusi

Sediaan galenik dan produkbahan alam yang digunakandalam bidang kesehatan danindustri.

Diskusi kelas(metodeCooperativedancollaborativelearning)

White board, LCDviewer, laptop, spidol

1-9 120 menit

XVIUjian Akhir Semester 1-10

Page 35: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

C. Perencanaan Evaluasi1. Hasil Pembelajaran

Proses pembelajaran dievaluasi pada akhir semester dengan membagikan kuisioner pada mahasiswa untuk mendapatkan umpan balik dari mahasiswa atas aspek-aspeksebagai berikut:a. Ketepatan kehadiran dosen pengampub. Kemampuan penyampaian materi oleh dosen pengampuc. Kemauan dosen pengampu untuk mendiskusikan materid. Keterbukaan dosen pengampu akan bahan, sumber informasi, dan referensie. Penguasaan dosen pangampu akan keterkaitan materi dengan bidang ilmuf. Kesesuaian materi kuliah dengan RPKPS

2. PenilaianAspek penilaian Unsur Penilaian Presentase

(%)Pemaham Tugas mandiri 10 – 20

Ujian Tengah Semester 20 – 30Ujian Akhir Semester 20 – 40

Soft Skills Kreativitas dalam diskusi, Membuatresume, Kedisiplinan pengumpulan tugas,presentasi, Partisipasi di kelas, dsb

10 – 30

Jumlah 100

D. REFERENSI1. Anonim, 1979, Farmakope Indonesia III, Depkes RI, Jakarta.2. Anonim, 1995, Farmakope Indonesia IV, Depkes RI, Jakarta.3. Goeswin Agoes, 2007, Teknologi Bahan Alam, penerbit ITB, Bandung.4. Departemen Kesehatan RI, (1985), Cara Pembuatan Simplisia, Dirjen Pengawasan Obat dan Makanan RI, Jakarta.5. Departemen Kesehatan RI, (1999), Peraturan Perundang-undangan Dibidang Obat Tradisional, Dirjen Pengawasan Obat dan Makanan RI, Jakarta.6. Departemen Kesehatan RI,, 2000. Parameter Standar Umum Ekstrak Tumbuhan Obat, Jakarta : Depkes RI.7. Ansel, H. C., 1989, Pengantar Bentuk Sediaan Farmasi, di terjemahkan Oleh Farida Ibrahim, UI Press, Jakarta.8. Tranggono, R.I., dan Latifah, F., 2007, Buku Pegangan Ilmu Pengetahuan Kosmetik, PT. Gramedia Pustaka Utama, Jakarta.9. List, P.H., dan Schmidt, P.C., 1989, Phytopharmaceutical Technology, CRC Press, Florida.10. V.Schulz, R.Hänsel, V.R.Tyler. Rational Phytotherapy. A Physicians’ Guide to Herbal Medicine. Fourth Edition. 2001. Springer –Verlag.

Page 36: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN

SEMESTER (RPKPS)

FARMAKOGNOSI II

Edisi Revisi

Oleh :

Aktsar Roskiana Ahmad, S.Farm, M.Farm, Apt

FAKULTAS FARMASI

UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA

MAKASSAR

2014

Page 37: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIAPUSAT PENJAMIN MUTU

Formulir Mutu Rencana Program Kegiatan Pembelajaran Semesteran (RPKPS)No. dokumenTanggal Revisi 27 November 2014Berlaku Efektif 01 Oktober 2009

Nama dosen 1. Aktsar Roskiana Ahmad, S.Farm,M.Farm, Apt

Jenjang studi: Strata 1(S1)

Nama mata kuliah Farmakognosi II Semester: IVKode mata kuliah (3 FF 345) Prodi: FarmasiJumlah SKS 3 Fakultas: Farmasi

Status mata kuliah WajibPerguruan tinggi: UMI

Prasyarat mata kuliah

A. Perencanaan Pembelajaran

a. Standar Kompetensi

Setelah mempelajari matakuliah ini mahasiswa diharapkan dapat menjelaskan

penggolongan metabolit primer dan sekunder obat bahan alam (alkaloid, lipid, steroid,

peptide dan enzim), karakteristik, sumber, cara memperoleh, cara identifikasi,

penggolongan sumber simplisia penghasil serta kegunaannya dalam pengobatan,

selain itu juga membahas standarisasi bahan alam menurut WHO, dan Materi

Medika, factor-faktor yang mempengaruhi mutu bahan baku obat alam, dan cara

standarisasinya

b. Tujuan Pembelajaran Khusus :

Setelah mengikuti matakuliah ini mahasiswa diharapkan mampu:

a. Menjelaskan tentang obat bahan alam dari golongan alkaloid, sejarah penggunaan

alkaloid karakteristik fisika kimia, sumber alkaloid, kegunaan, cara memperoleh,

cara identifikasi, dan penggolongan alkaloid

b. Menjelaskan tentang obat bahan alam dari golongan lipid, karakteristik, sumber,

cara memperoleh, cara identifikasi, penggolongan sumber simplisia penghasil serta

kegunaannya dalam pengobatan

c. Menjelaskan tentang obat bahan alam dari golongan steroid, karakteristik,

sumber, cara memperoleh, cara identifikasi, penggolongan sumber simplisia

penghasil serta kegunaannya dalam pengobatan

Page 38: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

d. Menjelaskan tentang obat bahan alam dari golongan peptida, karakteristik,

sumber, cara memperoleh, cara identifikasi, penggolongan sumber simplisia

penghasil serta kegunaannya dalam pengobatan

e. Menjelaskan tentang obat bahan alam dari golongan enzim, , karakteristik,

sumber, cara memperoleh, cara identifikasi, penggolongan sumber simplisia

penghasil serta kegunaannya dalam pengobatan

f. Menjelaskan standarisasi bahan baku obat alam, menurut WHO, dan Materia

Medika, dan memenuhi syarat GAP dan GMP

g. Menjelaskan Mutu Bahan Baku Obat Alam dengan Faktor-faktor yang

Mempengaruhinya, dan cara Pemeriksaan Mutu Bahan Baku Obat Alam

h. Menjelaskan cara standarisasi bahan baku obat alam meliputi standar fisika, kimia

da biologi

i. Menjelaskan Parameter spesifik, Penetapan kadar sari larut air, kadar sari larut

etanol, Penetapan kadar golongan senyawa dan senyawa identitas

j. Menjelaskan Parameter non spesifik. Meliputi Penetapan kadar abu,dan kadar air

k. Menjelaskan cara analisis kontaminan akibat pencemaran logam berat, pestisida,

dan mikroba

Page 39: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

B. RENCANA PEMBELAJARAN

Minggu MateriPokok

Submateri KegiatanPembelajaran

Fasilitas Pustaka EstimasiWaktu

I Golonganalkaloid

Pengertian alkaloid Sejarahpenggunaan alkaloidKarakteristik fisika kimiasumber alkaloid kegunaancara memperolehcara identifikasipenggolongan alkaloid

CeramahDiskusi

White Board,LCD

1-5 120 menit

II Golonganalkaloid

Golongan alkaloid Piperin-piperidin, tropan, kuinolin,isoquinolin, indol, cirisenyawa dan sumbersimplisia penghasil sertakegunaannya dalampengobatan.

CeramahDiskusi

White Board,LCD

1-5 120 menit

III Golonganalkaloid

Golongan alkaloid amin,lupinan, steroid, purin, danalkaloid lain, ciri senyawadan sumber simplisiapenghasil serta kegunaannyadalam pengobatan.

CeramahDiskusi

White Board,LCD

1-5 120 menit

IV Golonganlipid

pengertian lipid, karakteristik,sumber, cara memperoleh,cara identifikasi,penggolongan sumbersimplisia penghasil sertakegunaannya dalampengobatan

CeramahDiskusi

White Board,LCD

1-5 120 menit

V Golongansteroid

pengertian senyawa steroid,karakteristik, sumber, caramemperoleh, caraidentifikasi, penggolongansumber simplisia penghasilserta kegunaannya dalampengobatan.

CeramahDiskusi

White Board,LCD

1-5 120 menit

VI Golonganpeptida danenzim

a. senyawa peptida,karakteristik, sumber, caramemperoleh, caraidentifikasi, penggolongansumber simplisia penghasilserta kegunaannya dalampengobatan

b. enzim, karakteristik,penggolongan sumbersimplisia penghasil sertakegunaannya dalam

CeramahDiskusi

White Board,LCD

120 menit

Page 40: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

pengobatan

VII Golonganvitamin

golongan senyawa vitamin,karakteristik, sumber, caramemperoleh, caraidentifikasi, penggolongansumber simplisia penghasilserta kegunaannya dalampengobatan

CeramahDiskusi

White Board,LCD

120 menit

VIII Ujian Tengah Semester Assy test Answer sheet

IX standarisasibahan bakuobat alam

Pengertian standarisasi,standarisasi bahan alammenurut WHO, dan MateriaMedika, standarisasi bahanbaku obat alam menurut GAPdan GMP

CeramahDiskusi

White Board,LCD

6-10 120 menit

X Mutu BahanBaku ObatAlam

a. Faktor YangMempengaruhi MutuSimplisia

b. Faktor YangMempengaruhi MutuEkstrak

c. Pemeriksaan Mutu BahanBaku Obat Alam

CeramahDiskusi

White Board,LCD

6-10 120 menit

XI CaraStandarisasibahan bakuobat alam

cara standarisasi meliputistandar fisika, kimia dabiologi

CeramahDiskusi

White Board,LCD

10 120 menit

XII Parameterspesifik

Penetapan kadar sari larut air,kadar sari larut etanol,Penetapan kadar golongansenyawa dan senyawaidentitas

CeramahDiskusi

White Board,LCD

10 120 menit

XIII Parameternon spesifik

Penetapan kadar abu, kadarair

CeramahDiskusi

White Board,LCD

10 120 menit

XIV cara analisiskontaminan

Kadar cemaran logam berat,pestisida, dan mikroba(aflatoksin)

CeramahDiskusi

White Board,LCD

10 120 menit

XV ReviewStandarisasisimplisia

Materi pekan ke 9-14. Diskusi kelas(metodeCooperativedancollaborativelearning)

White Board,LCD

6-10 120 menit

XVI Ujian Akhir Semester Assay test Answer sheet

Page 41: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

C. Perencanaan Evaluasi

1. Hasil pembelajaran

Proses pembelajaran dievaluasi pada akhir semester dengan membagikan kuesionerpada mahasiswa untuk mendapatkan umpat balik dari mahasiswa atas aspek-aspeksebagai berikut:a. Ketepatan kehadiran dosen pengampu.b. Kemampuan penyampaian materi oleh dosen pengampu.c. Kemauan dosen pengampu untuk mendiskusikan materi.d. Keterbukaan dosen pengampu akan bahan, sumber informasi, dan referensi.e. Penguasaan dosen pengampu akan keterkaitan materi dengan bidang ilmuf. Kesesuaian materi kuliah dengan RPKPS

2. Penilaian

Aspek penilaian Unsur penilaian Persentase (%)Pengetahuan danpemahaman

Kuis 10UTS 20UAS 30

Soft skill Kreativitas dalam diskusi,Membuat resume,Kedisiplinanpengumpulan tugas,presentasi, Partisipasi dikelas, dsb

10

Praktikum 30Jumlah 100

D. REFERENSI

1. Anonim, Farmakognosi I, Fakultas MIPA, Jurusan Farmasi UNHAS, Makassar.2. Bruneton , J. ,1999, Pharmacognosy — Phytochemistry – Medicinal Plants, Second,

Lavoisier Pub. Inc. c/o Springer Verlag, Secausus USA.3. Evans,W.C. and Evans,D., 2002, Trease and Evans Pharmacognosy, 15 th Edition,

W.B.Saunders, Edinburg, London.4. Novi Kristanti, A, dkk, 2008, Buku Ajar Fitokimia, Laboratorium Kimia Organik

Jurusan Kimia, Fakultas MIPA universitas Airlangga, Surabaya.5. Tyler,V.E, Brady.L R.. Robbers J.E., 1988. Pharmacognosy, Ninth Edition, Lea dan

Febiger. Philadephia.6. Departemen Kesehatan RI, 1977 – 1989, Materia Medika Indonesia, Jilid I – VI,

Dirjen Pengawasan Obat Dan Makanan RI, Jakarta.7. Departemen Kesehatan RI, 2008-2012, Farmakope Indonesia, Edisi I-Edsi Suplemem

II, Dirjen Pengawasan Obat Dan Makanan RI, Jakarta.8. Departemen Kesehatan RI, 1985, Cara Pembuatan Simplisia, Dirjen Pengawasan Obat

dan Makanan RI, Jakarta.9. Departemen Kesehatan RI, 1999, Peraturan Perundang-undangan Dibidang Obat

Tradisional, Dirjen Pengawasan Obat dan Makanan RI, Jakarta.10. Departemen Kesehatan RI,, 2000. Parameter Standar Umum Ekstrak Tumbuhan Obat,

Jakarta : Depkes RI.

Page 42: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

11. Gunawan, D., Mulyani S., 2002, Ilmu Obat Alam (Farmakognosi), Jilid I, PenebarSwadaya, Bogor.

12. List, and Schmidh,P., 1989, Phytopharmaceutical Technology, CRC Press. BocaRotan Florida.

13. Samuelsson, G., 1999, Drugs of Natural Origin, A Textbook of Pharmacognosy, 4threvised edition, Apotekarsocieteten, Swedish Pharmaceutical Press, Stockholm,Sweden

Page 43: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

RENCANA PROGRAM KEGIATANPEMBELAJARAN SEMESTER

(RPKPS)

Mata Kuliah:FITOKIMIA II

FAKULTAS FARMASIUNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA

MAKASSAR2014

Page 44: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIAPUSAT PENJAMIN MUTU

Formulir MutuNo. dokumenTanggal RevisiBerlaku Efektif

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARANSEMESTER (RPKPS)

Nama dosen 1. Abd. Malik, S. Farm., M. Sc., Apt.2. Ahmad Najib, S. Si., M. Farm., Apt.

Jenjang studi:

Nama mata kuliah FITOKIMIA II Semester: VIKode mata kuliah (3 FF 345) Prodi: FarmasiJumlah SKS 3 Fakultas: FarmasiStatus mata kuliah Wajib Perguruan tinggi: UMIPrasyarat mata kuliah Pernah memprogramkan mata kuliah

Fitokimia IPertemuan ke 1 Alokasi waktu: 120

A. Perencanaan Pembelajaran

a. Standar kompetensi

Setelah mengikuti mata kuliah ini mahasiswa akan dapat memahami, menerapkan dan

menyatakan pendapat dengan benar prinsip dasar fitokimia yang terkait dengan jalur

biosintesis metabolit sekuder, metode isolasi dan identifikasi serta pengujian aktivitas

(bioassay) ekstrak dan isolat.

b. Kompetensi khusus

Setelah mengikuti mata kuliah ini, mahasiswa akan dapat:

1. Menjelaskan dengan benar pengertian atau definisi golongan kimia dari bahan alami.

2. Menjelaskan dengan benar struktur dasar, penggolongan, dan jenis-jenis kandungan

kimia dari bahan alami.

3. Menjelaskan dengan benar jalur biosintesis kandungan kimia bahan alam meliputi

golongan fenol dan polifenol, flavonoid, terpenoid dan steroid, alkaloid.

4. Menjelaskan dengan benar sifat kimia kandungan kimia dari bahan alami.

5. Menjelaskan dengan benar sifat fisis kandungan kimia dari bahan alami.

6. Melakukan isolasi kandungan kimia dari bahan alami.

Page 45: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

7. Melakukan identifikasi baik dengan reaksi warna, pengendapan, dan elusidasi

struktur kandungan kimia dari bahan alami.

8. Melakukan pengujianujian (bioassay) ekstrak dan isolat dari bahan alami.

Page 46: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

B. Pelaksanaan Pembelajaran

Minggu Materi pokok Submateri Kegiatanpembelajaran

Fasilitas Pustaka Estimasiwaktu

I Pendahuluan 1. Kontrak kuliah2. Ruang lingkup fitokimia

Ceramah, diskusi White board, LCDviewer, laptop, spidol

1-9 120menit

II Jalurbiosintesis

1. Jenis-jenis jalur biosintesismetabolit sekunder

2. Building blok

Ceramah, diskusi,kerja kelompok

White board, LCDviewer, laptop, spidol

1,2,3,4 120menit

III Fenol danpolifenol

1. Definisi2. Struktur dasar3. Penggolongan4. Jenis-jenis

Ceramah, diskusi,kerja kelompok

White board, LCDviewer, laptop, spidol

1,2,3,4 120menit

IV Flavonoid danglikosida

1. Definisi2. Struktur dasar3. Penggolongan4. Jenis-jenis

Ceramah, diskusi,kerja kelompok

White board, LCDviewer, laptop, spidol

1,2,3,4 120menit

V Terpenoid dansteroid

1. Definisi2. Struktur dasar3. Penggolongan4. Jenis-jenis

Ceramah, diskusi,kerja kelompok

White board, LCDviewer, laptop, spidol

1,2,3,4 120menit

VI Alkaloid 1. Definisi2. Struktur dasar

Ceramah, diskusi,kerja kelompok

White board, LCDviewer, laptop, spidol

1,2,3,4 120menit

VII Alkaloid(Lanjutan)

1. Penggolongan2. Jenis-jenis

Ceramah, diskusi,kerja kelompok

White board, LCDviewer, laptop, spidol

1,2,3,4 120menit

VIII Mid test Ujian tertulis Individu Open bookatau close book

Soal, Kertas jawaban,literatur

- 120menit

IX Isolasi BahanAlam

1. Pengertian2. Metode-metode isolasi

bahan alam3. Dasar pemilihan metode

Ceramah, diskusi,kerja kelompok

White board, LCDviewer, laptop, spidol

2,3,4,5,6 120menit

Page 47: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

isolasiX Kristalisasi

danidentifikasibahan alam

1. Kristalisasi2. Uji kemurnian

Ceramah, diskusi,kerja kelompok

White board, LCDviewer, laptop, spidol

3,4,5,6 120menit

XI Identifikasibahan alam

1. Skrining fitokimia2. Reaksi warna3. Reaksi pengendapan4. Elusidasi struktur

Ceramah, diskusi,kerja kelompok

White board, LCDviewer, laptop, spidol

3,4,5,6,7,8

120menit

XII Bioassay I 1. Bioassay guideline2. Skrining aktivitas dengan

BSLT

Ceramah, diskusi,kerja kelompok

White board, LCDviewer, laptop, spidol

4,5,9 120menit

XIII Bioassay II 1. Uji sitotoksik2. Uji antioksidan

Ceramah, diskusi,kerja kelompok

White board, LCDviewer, laptop, spidol

4,5,9 120menit

XIV DiskusiIdentifikasigolongankimia bahanalam

Jurnal hasil penelitiantentang:

1. Fenol dan polifenol2. Flavonoid dan glikosida3. Terpenoid dan steroid4. Alkaloid

Ceramah, diskusi,kerja kelompok

White board, LCDviewer, laptop, spidol

1-9 120menit

XV Diskusibioassay

Jurnal penelitian denganmenggunakan metode:

1. Bioassay guidelines2. BSLT3. Antimitosis4. Antioksidan

Ceramah, diskusi,kerja kelompok

White board, LCDviewer, laptop, spidol

1-9 120menit

XVI Final Test Ujian tulis Individu, Openbook/close book

Soal, lembar jawaban,literatur, laptop

-

Page 48: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

C. Perencanaan Evaluasi

1. Hasil pembelajaran

Proses pembelajaran dievaluasi pada akhir semester dengan membagikan kuesionerpada mahasiswa untuk mendapatkan umpat balik dari mahasiswa atas aspek-aspeksebagai berikut.a. Ketepatan kehadiran dosen pengampu.b. Kemampuan penyampaian materi oleh dosen pengampu.c. Kemauan dosen pengampu untuk mendiskusikan materi.d. Keterbukaan dosen pengampu akan bahan, sumber informasi, dan referensi.e. Penguasaan dosen pengampu akan keterkaitan materi dengan bidang ilmuf. Kesesuaian materi kuliah dengan RPKPS

2. Penilaian

Aspek penilaian Unsur penilaian Persentase (%)Pengetahuan danpemahaman

Kuis 10UTS 25UAS 25Diskusi 10

Soft skill kreativitas dalammengerjakan tugasmakalah

5

Presensi 5Praktikum 20Jumlah 100

Pustaka Utama

1. Dewick, P.M. (2009). Medicinal Natural Products : A Biosynthetic Approach. 3 rd ed.United Kingdom : John Wiley & Sons Ltd.

2. Kar, A. (2007). Pharmacognosy and Pharmacobiotechnology. 2ed .New Delhi : NewAge International. 19-25.

3. Penggelly, A. (2004) The Constituents of Medicinal Plants. Australia : Allena &Unwin.

4. Colegate, S.M., Molyneux, R. J. (2008). Bioactive Natural Products : Detection,Isolation, and Structural Determination. New York : Taylor & Fracis Groupe.

5. Sarker, S.D., Latif, Z., Gray, A.I. (2006). Natural Products Isolation. 2Ed. NewJersey : Humana Press.

6. Jones, A.G. (2002). Crystallization Process System. United Kingdom : ButtcrorthHeinemann.

7. Berger, S., Sicker, D. (2009). Classics in Spectroscopy : Isolation and StructureElucidation of Natural Products. Germany:WILEY-VCH Verlag GmbH & Co.KGaA, Weinheim.

8. Silverstein, R.M., Webster, F.X., & Kiemble, D.J. (2005). Spectrometricidentification of organic compounds. 7ed. USA: John Wiley and Sons.

9. Rahman, A., Choudary, M.I., Thomson, W.J. (2001). Bioassay Techniques For DrugDevelopment. Singapore: Harwood Academic Publisher.

Page 49: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARANSEMESTER (RPKPS)

OBAT ASLI INDONESIA dan FITOFARMAKA (OLD)

Oleh :

ABD. MALIK ,S.Farm.,M.Sc.,AptWISDAWATI, S.Si., Apt

FAKULTAS FARMASIUNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA

MAKASSAR2014

Page 50: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIAPUSAT PENJAMIN MUTU

Formulir Mutu Rencana Program Kegiatan Pembelajaran Semesteran (RPKPS)No. dokumenTanggal Revisi 27 November 2014Berlaku Efektif 01 Oktober 2009

Nama dosen 1. Abd. Malik, S.Farm, M.Sc, Apt2. Wisdawati, S.Si, Apt

Jenjang studi: Strata 1(S1)

Nama mata kuliah Obat Asli Indonesia dan Fitofarmaka Semester: 6Kode mata kuliah (2 FF 347) Prodi: FarmasiJumlah SKS 2 Fakultas: Farmasi

Status mata kuliah Pilihan Perguruan tinggi: UMI

Prasyarat mata kuliah

A. Perencanaan Pembelajaran

a. Standar Kompetensi

Setelah mempelajari matakuliah ini mahasiswa diharapkan dapat menjelaskan

tentang pengertian obat tradisional, dan potensi pengembangannya, peranan etnofarmasi dan

herbal medicine (tumbuhan obat) dalam pengembangan obat alam, bahan baku obat

tradisional berupa simplisia dan ekstrak dan cara pengolahannya, aspek dalam CPOTB,

peraturan tentang produksi obat tradisional, penggolongan produsen obat tradisional,

ketentuan-ketentuan dalam produksi obat tradisional, proses produksi jamu dan obat herbal

terstandar (OHT), pengawasan mutu obat tradisional, standarisasi obat tradisional, dan

fitofarmaka.

b. Kompetensi Khusus

Setelah mengikuti matakuliah ini mahasiswa diharapkan mampu:

1. Menjelaskan tentang sejarah penggunaan obat tradisional, pengertian obat tradisional

dan pengobatan komplementer, dan potensi pengembangan OAI

2. Menjelaskan peranan etnofarmasi dan herbal medicine (tumbuhan obat) dalam

pengembangan obat alam,

3. Menjelaskan tentang bahan baku obat tradisional berupa simplisia dan ekstrak dan cara

pengolahannya

4. Menjelaskan aspek, landasan hukum, dan ruang lingkup CPOTB.

Page 51: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

5. Menjelaskan tentang produksi obat tradisional, meliputi peraturan dalam produksi obat

tradisional, penggolongan produsen obat tradisional, ketentuan-ketentuan dalam

produksi obat tradisional, dan proses produksi jamu dan obat herbal terstandar (OHT),

6. Menjelaskan tentang pengujian dan pengawasan mutu obat tradisional,

7. Mnejelaskan tentang standarisasi obat tradisional

8. Menjelaskan tentang pengertian fitofarmaka, tahap penelitian obat bahan alam, metode

pengujian calon obat fitofarmaka (uji pra klinik, toksisitas, dan uji klinik), dan kendala

dalam pengembangannya.

B. RENCANA PEMBELAJARANMinggu Materi Pokok Submateri Metode Fasilitas Referensi Estimasi

Waktu

I

Uraian umum danRuang LingkupObat AsliIndonesia (OAI)/Obat tradisional

a. sejarah penggunaanobat tradisional

b. pengertian obattradisional, danpengobatankomplementer

c. ruang lingkup OAId. potensi pengembangan

OAI

Ceramah, Tanyajawab, tugas.

White board,LCD viewer,laptop, spidol

4,7 120 menit

II

Perananetnofarmasi danherbal medicine(tumbuhan obat)dalampengembanganObat alam

a. PenggunaanEtnofarmasi dan herbalmedicine (tumbuhanobat) di dunia danIndonesia

b. Peranan etnofarmasidalam pengembanganObat Alam

Ceramah, Tanyajawab, tugas.

White board,LCD viewer,laptop, spidol

1,10,11 120 menit

III

Bahan Baku ObatTradisional(simplisia)

a. Pengertian simplisia,b. Penggolongan simplisia,c. sumber simplisia,d. faktor yang

mempengaruhi mutusimplisia,

e. cara panen,f. metode pembuatan dan

tahap-tahap pembuatansimplisia.

Ceramah, Tanyajawab, tugas.

White board,LCD viewer,laptop, spidol

2,3,5 120 menit

IVBahan Baku ObatTradisional(ekstrak)

a. Pengertian ekstrak,jenis ekstrak.

b. Tahap pembuatan

Ceramah, Tanyajawab, tugas.

White board,LCD viewer,laptop, spidol

5,9 120 menit

Page 52: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

ekstrak, dan hal-halyang dipertimbangkandalam pembuatanekstrak,

c. metode dan carapembuatan ekstrak.

V

C P O T B (carapembuatan obattradisional yangbaik )

a. Aspek dalam CPOTBb. Landasan hukum

CPOTBc. Ruang Lingkup CPOTB

Ceramah, Tanyajawab, tugas.

White board,LCD viewer,laptop, spidol

6 120 menit

VI

C P O T B a. Ruang lingkup CPOTB(lanjutan)

b. Strategi PembinaanCara Produksi ObatTradisional Yang Baik

Ceramah, Tanyajawab, tugas.

White board,LCD viewer,laptop, spidol

6 120 menit

VIIUjian Tengah Semester

VIII

Produksi ObatTradisional

a. Latar belakang produksiobat tradisional

b. Peraturan tentangproduksi obattradisional

c. Penggolongan produsenobat tradisional

d. persyaratan danlarangan bagi produsenobat tradisional

Ceramah, Tanyajawab, tugas.

White board,LCD viewer,laptop, spidol

4 120 menit

IX

Produksi ObatTradisional

a. Ketentuan-ketentuandalam produksi obattradisional

b. penandaan obattradisional

Ceramah, Tanyajawab, tugas.

White board,LCD viewer,laptop, spidol

4 120 menit

X

Proses produksiobat tradisional

a. Penggolongan jamub. Cara pengolahan dan

produksi sediaan jamuc. Cara produksi ekstrak

herbal terstandar (OHT)

Ceramah, Tanyajawab, tugas.

White board,LCD viewer,laptop, spidol

1,4 120 menit

XI

Pengujian danPengawasan MutuObat Tradisional

a. pengertian mutub. tujuan pemeriksaan

mutu bahan baku obattradisional.

c. persyaratan mutu obattradisional

d. faktor mutu (qualityfactor)

e. jenis pemeriksaan mutu

Ceramah, Tanyajawab, tugas.

White board,LCD viewer,laptop, spidol

4,5,7 120 menit

Page 53: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

bahan baku obattradisional (simplisia)

f. jenis pemeriksaan mutubahan baku obattradisional (ekstrak)

XII

Standarisasi ObatTradisional

a. Pengertian Standarisasib. Jenis Standarisasic. standarisasi simplisia

dan ekstrakd. parameter spesifik, non

spesifik dan cemaranpestida, logam,mikroorganisme sertakontaminan lainnya

Ceramah, Tanyajawab, tugas.

White board,LCD viewer,laptop, spidol

2,5 120 menit

XIIIFitofarmaka a. Pengertian Fitofarmaka,

b. tahap penelitian obatbahan alam

Ceramah, Tanyajawab, tugas.

White board,LCD viewer,laptop, spidol

4 120 menit

XIV

Fitofarmaka(lanjutan)

a. Uji pra klinik (skriningfarmakologi in-vivodan in-vitro, toksisitas)

b. Uji klinik obat bahanalam

c. tanaman fitofarmakad. Kendala dalam

pengembangan obatfitofarmaka

Ceramah, Tanyajawab, tugas.

White board,LCD viewer,laptop, spidol

7,8 120 menit

XV

Review materiOAI

Materi minggu ke 8-14 Diskusi kelas(metodeCooperativedancollaborativelearning)

White board,LCD viewer,laptop, spidol

- 120 menit

XVIUjian Akhir Semester

A. Perencanaan Evaluasi

1. Hasil pembelajaranProses pembelajaran dievaluasi pada akhir semester dengan membagikan kuesioner padamahasiswa untuk mendapatkan umpat balik dari mahasiswa atas aspek-aspek sebagaiberikut.a. Ketepatan kehadiran dosen pengampu.b. Kemampuan penyampaian materi oleh dosen pengampu.c. Kemauan dosen pengampu untuk mendiskusikan materi.d. Keterbukaan dosen pengampu akan bahan, sumber informasi, dan referensi.e. Penguasaan dosen pengampu akan keterkaitan materi dengan bidang ilmuf. Kesesuaian materi kuliah dengan RPKPS

Page 54: UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA PUSAT PENJAMIN  · PDF fileSoal, Kertas jawaban, literatur - 120 menit IX ... UAS 30 Soft skill Kreativitas dalam diskusi, ... Anatomi Tumbuhan.,

2. PenilaianAspek penilaian Unsur Penilaian Presentase (%)Pengetahuan danPemaham

Tugas mandiri 10 – 20Ujian Tengah Semester 20 – 30Ujian Akhir Semester 20 – 40

Soft Skills Kreativitas dalam diskusi,Membuat resume,Kedisiplinanpengumpulan tugas,presentasi, Partisipasi dikelas, dsb

10 – 30

Jumlah 100

C. REFERENSI1. Beers, S, 2001, Jamu : The Ancient Indonesian Art of Herbal Healing, Periplos,

Hongkong2. Departemen Kesehatan RI, (1977 – 1989), Materia Medika Indonesia, Jilid I –

VI,Dirjen Pengawasan Obat Dan Makanan RI, Jakarta.3. Departemen Kesehatan RI, (1979), Farmakope Indonesia, Edisi III Dirjen

Pengawasan Obat Dan Makanan RI, Jakarta.4. Departemen Kesehatan RI, (1999), Peraturan Perundang-undangan Dibidang Obat

Tradisional, Dirjen Pengawasan Obat dan Makanan RI, Jakarta.5. Departemen Kesehatan RI, 2000. Parameter Standar Umum Ekstrak Tumbuhan Obat,

Jakarta : Depkes RI.6. Departemen Kesehatan RI, 2011. Persyaratan Teknis Cara Pembuatan Obat

Tradisional yang Baik, Jakarta : Depkes RI.7. Departemen Kesehatan RI, 2000. Pedoman Pelaksanaan Uji Klinik Obat Tradisional,

Jakarta : Depkes RI.8. Kelompok Kerja Ilmiah, 1993, Penapisan Farmakologi Pengujian Fitokimia dan

Pengujian Klinik, Pedoman Pengujian dan Pengembangan Fitofamaka, Yayasan PhitoMedica, Jakarta.

9. List, and Schmidh,P., 1989, Phytopharmaceutical Technology, CRC Press. BocaRotan Florida.

10. Pieroni, et al, Etnopharmacy of the ethnic Albanians, Italy, Fitoterapia 73(2002):21,241

11. Pols, H, European Botanist and Physicians, Indigenous Herbal Medicine in the DutchEast Indies, and Colonial Networks of Meditation, East Asian Science, Technologyand Society : An International Journal 3, No.2-3 (2009):173-208