Ulasan Biogas

download Ulasan Biogas

of 7

Transcript of Ulasan Biogas

  • 7/24/2019 Ulasan Biogas

    1/7

    ULASAN FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI

    KEBERHASILAN DALAM PEMBUATAN BIOGAS

    Muhammad Bachtiar (!!"#""$

    Jurusan Teknik Kimia, Fakultas Teknik, Universitas Lampung

    ABSTRAK

    Biogas adalah hasil dari aktivitas anaerobik/fermentasi bahan-bahan organik

    termasuk diantaranya kotoran hean dan manusia, limbah domestik dan sampah

    biodegradable! Biogas dapat men"adi solusi bagi masalah krisis energi yang

    tengah melanda dunia! Karena itu, se"umlah penelitian dan pengembangan

    dilakukan para ahli guna memperoleh #ara untuk menghasilkan biogas se#ara

    lebih optimal! Ulasan ini akan membahas mengenai faktor-faktor apa sa"a yang

    mungkin berpengaruh terhadap keberhasilan dalam memproses biogas! Faktor-

    faktor tersebut antara lain adalah "enis bahan baku, besarnya p$, suhu reaksi,

    kadar air pada bahan, dan reaktor yang digunakan!

    % P&'dahuua'

    Beberapa tahun terakhir ini, energi merupakan persoalan yang krusial di

    dunia! Krisis energi tengah melanda dunia dan diperkirakan akan terus

    berlangsung sampai beberapa tahun ke depan "ika tidak segera diatasi! %asalnya,

    populasi manusia yang terus bertambah setiap tahun mengakibatkan permintaan

    terhadap energi "uga meningkat! $al ini telah diprediksi sebelumnya baha

    permintaan terhadap bahan bakar fosil akan semakin meningkat dari tahun &'((

    sampai tahun &')*, seperti ditun"ukkan pada Gam)ar *+%

    http://var/www/apps/conversion/tmp/Downloads/ARTIKEL%20ILMIAH/BIOGAS/BAHAN%20ARTIKEL/%5B1%5D%20World%20Oil%20Outlook%202012.pdfhttp://var/www/apps/conversion/tmp/Downloads/ARTIKEL%20ILMIAH/BIOGAS/BAHAN%20ARTIKEL/%5B1%5D%20World%20Oil%20Outlook%202012.pdf
  • 7/24/2019 Ulasan Biogas

    2/7

    %enggunaan bahan bakar fosil berlebihan men"adi salah satu penyebab

    ter"adinya pemanasan global karena emisi gas rumah ka#a yang berlebihan! +as

    rumah ka#a adalah gas-gas di udara yang biasa menyerap panas, sehingga

    keberadaannya dapat meningkatkan suhu udara di bumi &!%eningkatan populasi penduduk, menipisnya sumber #adangan minyak

    dunia, dan masalah emisi dari bahan bakar fosil memaksa negara-negara di dunia

    untuk segera beralih ke penggunaan energi alternatif yang ramah lingkungan! .i

    tengah persoalan krisis energi saat ini, pengembangan energi baru dan terbarukan

    akan men"adi solusi alternatif yang men"an"ikan! alah satu "alan untuk

    melakukan penghematan bahan bakar fosil adalah dengan menggunakan energi

    yang berasal dari aktivitas anaerobik/fermentasi bahan-bahan organik termasuk

    diantaranya kotoran hean dan manusia, limbah domestik dan sampah

    biodegradable! $asil fermentasi / aktivitas anaerobik ini disebut energi biogas!

    Biogas bukan hanya dapat mengatasi keterbatasan tersebut, tetapi biogas pun

    dapat mengatasi permasalahan lingkungan )! Biogas dapat digunakan sebagai

    bahan bakar untuk memasak, mesin-mesin pembakaran, maupun penerangan!

    Bahkan, pada skala yang lebih besar, biogas dapat digunakan sebagai pembangkit

    energi listrik *!

    Gam)ar , Grai. /&rmi'taa' &'&r0i 12i tahu' 3" da' 3"4! *+%

    http://var/www/apps/conversion/tmp/Downloads/ARTIKEL%20ILMIAH/BIOGAS/BAHAN%20ARTIKEL/%5B2%5D%20Biogas%20Energi%20Terbarukan,%20Ramah%20Lingkungan%20dan%20Berkelanjutan.pdfhttp://var/www/apps/conversion/tmp/Downloads/ARTIKEL%20ILMIAH/BIOGAS/BAHAN%20ARTIKEL/%5B3%5D%20Penentuan%20Nilai%20Kalorifik%20.%20.%20..pdfhttp://var/www/apps/conversion/tmp/Downloads/ARTIKEL%20ILMIAH/BIOGAS/BAHAN%20ARTIKEL/%5B5%5D%20DESAIN%20ALAT%20BIOGAS%20DARI%20KOTORAN%20SAPI.pdfhttp://var/www/apps/conversion/tmp/Downloads/ARTIKEL%20ILMIAH/BIOGAS/BAHAN%20ARTIKEL/%5B5%5D%20DESAIN%20ALAT%20BIOGAS%20DARI%20KOTORAN%20SAPI.pdfhttp://var/www/apps/conversion/tmp/Downloads/ARTIKEL%20ILMIAH/BIOGAS/BAHAN%20ARTIKEL/%5B1%5D%20World%20Oil%20Outlook%202012.pdfhttp://var/www/apps/conversion/tmp/Downloads/ARTIKEL%20ILMIAH/BIOGAS/BAHAN%20ARTIKEL/%5B1%5D%20World%20Oil%20Outlook%202012.pdfhttp://var/www/apps/conversion/tmp/Downloads/ARTIKEL%20ILMIAH/BIOGAS/BAHAN%20ARTIKEL/%5B2%5D%20Biogas%20Energi%20Terbarukan,%20Ramah%20Lingkungan%20dan%20Berkelanjutan.pdfhttp://var/www/apps/conversion/tmp/Downloads/ARTIKEL%20ILMIAH/BIOGAS/BAHAN%20ARTIKEL/%5B3%5D%20Penentuan%20Nilai%20Kalorifik%20.%20.%20..pdfhttp://var/www/apps/conversion/tmp/Downloads/ARTIKEL%20ILMIAH/BIOGAS/BAHAN%20ARTIKEL/%5B5%5D%20DESAIN%20ALAT%20BIOGAS%20DARI%20KOTORAN%20SAPI.pdf
  • 7/24/2019 Ulasan Biogas

    3/7

    %embuatan biogas dari kotoran hean, khususnya sapi berpotensi sebagai

    energi alternatif yang ramah lingkungan, karena selain dapat memanfaatkan

    limbah dari ternak, sisa daripembuatan biogas ini yaitu berupaslurryyang dapat

    dimanfaatkan sebagai pupuk organik yang sangat kaya akan unsur-unsur yang

    dibutuhkan oleh tanaman 0!

    %rinsip dasar teknologi biogas adalah proses penguraian bahan-bahan

    organik oleh mikroorganisme dalam kondisi tanpa udara (anaerob) untuk

    menghasilkan #ampuran dari beberapa gas, di antaranya metana 12$03 dan 24&!

    Biogas dihasilkan dengan bantuan bakteri metanogen atau metanogenik! Bakteri

    ini se#ara alami terdapat dalam limbah yang mengandung bahan organik, seperti

    limbah ternak dan sampah organik! %roses tersebut dikenal dengan istilah

    anaerobic digestion atau pen#ernaan se#ara anaerob!

    %roses pembuatan gas metan se#ara anaerob melibatkan interaksi

    kompleks dari se"umlah bakteri yang berbeda, proto5oa maupun "amur! Beberapa

    bakteri yang terlibat adalahBacteroides, Clostridium butyrinum, Escericia coli

    dan beberapa bakteri usus lainnya,Methanobacterium, danMethanobacillus.

    .ua bakteri terakhir merupakan bakteri utama penghasil metan dan hidup se#ara

    anaerob! %roses pembuatan metan ini terbagi ke dalam tiga tahap, yaitu6

    (! $idrolisis se#ara en5imatik, bahan-bahan organik tak larut men"adi bahan-

    bahan organik dapat larut! 7n5im utama yang terlibat adalah selulase yang

    menguraikan selulosa!

    &! %erubahan bahan-bahan organik dapat larut men"adi asam organik!

    %embentukan asam organik ini ter"adi dengan bantuan bakteri non

    methanogenik, protozoa danjamur.

    )! %erubahan asam organik men"adi gas metan dan karbondioksida! %rosesperubahan ini dapat ter"adi karena adanya bantuan bakteriMetanogenik

    (Methanobacterium danMethanobacillus)!('

    http://var/www/apps/conversion/tmp/Downloads/ARTIKEL%20ILMIAH/BIOGAS/BAHAN%20ARTIKEL/%5B4%5D%20Pembuatan%20Biogas%20dari%20Limbah%20Peternakan.pdfhttp://var/www/apps/conversion/tmp/Downloads/ARTIKEL%20ILMIAH/BIOGAS/BAHAN%20ARTIKEL/%5B10%5D%20PEMBUATAN%20BIOGAS%20(FMIPA%20UPI).pdfhttp://var/www/apps/conversion/tmp/Downloads/ARTIKEL%20ILMIAH/BIOGAS/BAHAN%20ARTIKEL/%5B10%5D%20PEMBUATAN%20BIOGAS%20(FMIPA%20UPI).pdfhttp://var/www/apps/conversion/tmp/Downloads/ARTIKEL%20ILMIAH/BIOGAS/BAHAN%20ARTIKEL/%5B4%5D%20Pembuatan%20Biogas%20dari%20Limbah%20Peternakan.pdfhttp://var/www/apps/conversion/tmp/Downloads/ARTIKEL%20ILMIAH/BIOGAS/BAHAN%20ARTIKEL/%5B10%5D%20PEMBUATAN%20BIOGAS%20(FMIPA%20UPI).pdf
  • 7/24/2019 Ulasan Biogas

    4/7

    Gam)ar 3 , Ba0a' /r12&2 /&m)&'tu..a' )i10a2 *4+

    Bagan %embentukan Biogas dapat diilustrasikan sebagai berikut6

    Umumnya, biogas diproduksi menggunakan alat yang disebut reaktor biogas

    1digester3 yang diran#ang agar kedap udara (anaerob), sehingga proses

    penguraian oleh mikroorganisme dapat ber"alan se#ara optimal &!

    8da beberapa faktor yang dapat mempengaruhi keberhasilan dalam

    pembuatan biogas, yaitu "enis bahan baku, dera"at keasaman 1p$3, suhu reaksi,

    kadar air, dan pemilihan "enis reaktor! Ulasan ini akan membahas mengenai

    faktor-faktor tersebut dari hasil penelitian para peneliti sebelumnya, sehingga

    dapat diketahui tentang #ara pembuatan biogas yang optimal!

    3% Fa.t1r-a.t1r 5a'0 M&m/&'0aruhi K&)&rha2ia' daam P&m)uata'

    Bi10a2

    3%% 6&'i2 Baha' Ba.u

    %ada umumnya semua "enis bahan organik bisa diproses untuk

    menghasilkan biogas, namun demikian hanya bahan organik 1padat, #air3

    homogen seperti kotoran dan urine 1air ken#ing3 hean ternak yang #o#ok

    untuk sistem biogas sederhana *!

    http://var/www/apps/conversion/tmp/Downloads/ARTIKEL%20ILMIAH/BIOGAS/BAHAN%20ARTIKEL/%5B3%5D%20Penentuan%20Nilai%20Kalorifik%20.%20.%20..pdfhttp://var/www/apps/conversion/tmp/Downloads/ARTIKEL%20ILMIAH/BIOGAS/BAHAN%20ARTIKEL/%5B2%5D%20Biogas%20Energi%20Terbarukan,%20Ramah%20Lingkungan%20dan%20Berkelanjutan.pdfhttp://var/www/apps/conversion/tmp/Downloads/ARTIKEL%20ILMIAH/BIOGAS/BAHAN%20ARTIKEL/%5B5%5D%20DESAIN%20ALAT%20BIOGAS%20DARI%20KOTORAN%20SAPI.pdfhttp://var/www/apps/conversion/tmp/Downloads/ARTIKEL%20ILMIAH/BIOGAS/BAHAN%20ARTIKEL/%5B3%5D%20Penentuan%20Nilai%20Kalorifik%20.%20.%20..pdfhttp://var/www/apps/conversion/tmp/Downloads/ARTIKEL%20ILMIAH/BIOGAS/BAHAN%20ARTIKEL/%5B2%5D%20Biogas%20Energi%20Terbarukan,%20Ramah%20Lingkungan%20dan%20Berkelanjutan.pdfhttp://var/www/apps/conversion/tmp/Downloads/ARTIKEL%20ILMIAH/BIOGAS/BAHAN%20ARTIKEL/%5B5%5D%20DESAIN%20ALAT%20BIOGAS%20DARI%20KOTORAN%20SAPI.pdf
  • 7/24/2019 Ulasan Biogas

    5/7

    3%3% D&ra7at K&a2ama' (/H$

    Tingkat keasaman atau p$ merupakan salah satu faktor kun#i dalam

    pertumbuhan mikroorganisme! ebagian besar mikroorganisme tidak dapat

    mentoleransi level p$ diatas 9,* atau dibaah 0,'! e#ara umum p$ optimal

    untuk pertumbuhan adalah antara :,* dan ;,* ;!Berdasarkan kesimpulan

    yang didapatkan dari hasil penelitian oleh Budiyono dkk! menun"ukkan

    baha p$ yang baik untuk produksi biogas adalah p$ ; atau p$ yang

    dinetralkan di aal tanpa penetralan harian:!

  • 7/24/2019 Ulasan Biogas

    6/7

    produksi biogas yang terbentuk! 8kan tetapi, kadar gas metana yang

    terbentuk men"adi lebih banyak 9!

    3%!% P&miiha' 6&'i2 R&a.t1r

    %engembangan teknologi biogas memiliki banyak kendala yaitu

    kekurangan technical expertise, reaktor yang tidak berfungsi akibat kesalahan

    konstruksi, desain yang tidak bersahabat sehingga membutuhkan penanganan

    se#ara manual baik sistem pengumpan maupun sistem pengeluaran lumpur

    dari reaktor serta biaya konstruksi yang mahal! Tipe an#angan reaktor harus

    memperhatikan lokasi reaktor, kapasitas Volatile solid ( bahan untuk biogas),

    sumber air, lokasi rumah penduduk! Colume dan volume metrik gas metana

    1Cs3 dan volume reaktor sehingga kualitas biogas yang dihasilkan dapat

    dihitung "umlahnya dengan persamaan yang ada! .alam ran#angan reaktor

    harus mempertimbangkan pergerakan #airan bergerak se#ara grafitasi

    sehingga dapat nmenggurangi pemakai energi lain ;!

    4% K&2im/ua'

    Berdasarkan ulasan-ulasan di atas dapat disimpulkan baha dalam

    pembuatan biogas ada beberapa faktor yang perlu diperhatikan yaitu "enis bahan

    baku 1semua "enis bahan organik dapat menghasikan biogas3, keasaman 1p$ :,* >

    ;,*3, suhu 1optimum pada suhu kamar3, kadar air 1semakin meningkat kadar

    airnya, semakin meningkat pula produktifitas biogasnya3, dan reaktor

    1memperhatikan unsur teknis, lokasi, kapasitas, sumber air3!

    http://var/www/apps/conversion/tmp/Downloads/ARTIKEL%20ILMIAH/BIOGAS/BAHAN%20ARTIKEL/%5B9%5D%20Pengaruh%20Komposisi%20Air%20.%20.%20..pdfhttp://var/www/apps/conversion/tmp/Downloads/ARTIKEL%20ILMIAH/BIOGAS/BAHAN%20ARTIKEL/%5B9%5D%20Pengaruh%20Komposisi%20Air%20.%20.%20..pdfhttp://var/www/apps/conversion/tmp/Downloads/ARTIKEL%20ILMIAH/BIOGAS/BAHAN%20ARTIKEL/%5B7%5D%20Rancangan%20Desain%20Pemilihan%20Reaktor%20Biogas%20.%20.%20..pdfhttp://var/www/apps/conversion/tmp/Downloads/ARTIKEL%20ILMIAH/BIOGAS/BAHAN%20ARTIKEL/%5B9%5D%20Pengaruh%20Komposisi%20Air%20.%20.%20..pdfhttp://var/www/apps/conversion/tmp/Downloads/ARTIKEL%20ILMIAH/BIOGAS/BAHAN%20ARTIKEL/%5B7%5D%20Rancangan%20Desain%20Pemilihan%20Reaktor%20Biogas%20.%20.%20..pdf
  • 7/24/2019 Ulasan Biogas

    7/7

    DAFTAR PUSTAKA

    ( @orld 4il 4utlook! .iakses pada Januari &'(: dari

    http6//!ope#!org/ope#Deb/stati#DfilesDpro"e#t/media/donloads/publi

    #ations/@44&'(&!pdf!

    & @ahyuni, ri! &'((!Biogas Energi Terbarukan, Ramah Lingkungan dan

    Berkelanjutan!

    Kongres