Tumbuhan dengan Daun Linear/Sejajar

download Tumbuhan dengan Daun Linear/Sejajar

of 11

Transcript of Tumbuhan dengan Daun Linear/Sejajar

  • 7/24/2019 Tumbuhan dengan Daun Linear/Sejajar

    1/11

    Biologi FarmasiBentuk Bangun Daun dengan Tidakada bagian yang terlebar atau dari

    bagian pangkal sampai ujung hampirsama lebar

  • 7/24/2019 Tumbuhan dengan Daun Linear/Sejajar

    2/11

    Disusun oleh :Eva Agustining Tiyas (15007065)Dyah Wiiastuti (1500706!)"eiia Astuti#

    (1500707$)%uliani(150070&')oi Wahyu (15007076)

    *elomo# 5

  • 7/24/2019 Tumbuhan dengan Daun Linear/Sejajar

    3/11

    Daun (Folium) merupakan suatu bagiantumbuhan yang penting dan pada umumnyatiap tumbuhan mempunyai sejumlah besardaun.Alat ini hanya terdapat pada batang saja dantidak pernah terdapat pada bagianlain pada tumbuhan daun mempunyai helaiandaun (Lamina) yaitu bagian yang melebaryang tertaut pada batang oleh sebuah tangkai

    daun (Petiolus). buku-buku Nodus) adalahbagian batang tempat duduk atau melekatnyadaun. Tempat diatas daun yang merupakansudut antara batang dan daun dinamakan

    ketiak daun (Axilla).

  • 7/24/2019 Tumbuhan dengan Daun Linear/Sejajar

    4/11

    Daun merupakan tempat proses fotosintesis

    sehingga pada umumnya pipih dan melebar. Daunlengkap terdiri dari bagian pelepah daun, tangkaidaun, dan helai daun. ika tidak mempunyai salahsatu atau kedua bagian tersebut maka disebut

    daun tidak lengkap.Bentuk daun beraneka ragamsehingga sering digunakan untuk mengenali jenistumbuhan.Bentuk umum daun ditentukan berdasarkan letak bagian daun yang terlebar, perbandingan lebardengan panjang helai daun, dan pertemuan antarahelai daun dengan tangkai daun, bentuk pangkal,ujung dan tepi daun. !eragaman daun juga dapatdilihat pada susunan pertulangan daun, ketebalan

    helai daun, dan "arna serta bagian permukaannya

  • 7/24/2019 Tumbuhan dengan Daun Linear/Sejajar

    5/11

    +,-,+A DA. DE+A T/DA* ADA BA+/A %A+TE-EBA ATA. DA/ A+*A- 2A"A/ .3.+ 4A"/

    2A"A -EBA%A

    #. Bangun +aris(-inearis)

    $ola $enampang melintangnya pipih dan daun amatpanjang

    %umput(&ramineae)

    $adi ('rya ati*a)

    erai (+ymbopogon +itratus)

    Alang-alang

    (mperata ylindria)

  • 7/24/2019 Tumbuhan dengan Daun Linear/Sejajar

    6/11

    . Bangun ita(ligulatus).serupa daun bangun garis, tapi lebih panjang lagi

    daun agung(Zea mays ssp)

    daun Tebu(aharum o/inarum0)

    daun Palem Merah

    (Cyrtostachys renda)

    daun !elapa(+oos 1uifera 0)

    daun 2elur

    ($odoarpus 3enkelii)

  • 7/24/2019 Tumbuhan dengan Daun Linear/Sejajar

    7/11

    4. Bangun eang(ensiformis).seperti bangun garis, tapi daun tebal ditengah dan tipis dikedua tepinya.

    daun 1anas(Ananas omous)

    daun Lidah Buay(Aloe barbadensis 2illeer

    daun 0idah 2ertua

    (Sansevieria Trifasciata Prain)

  • 7/24/2019 Tumbuhan dengan Daun Linear/Sejajar

    8/11

    5. Bangun a#uatauDaus (ubulatus).Bentuk daun hampir seperti silinder dan ujung

    runing.

    daun $inus $apua(Arauaria unninghamii)

    daun $aku !a"at

    (0iopodium +ernuum)

    Daun bunga 6+antik 2anis7(Portulaca grandiora3ook)

  • 7/24/2019 Tumbuhan dengan Daun Linear/Sejajar

    9/11

    8. Bentuk arum (aerosus)

    serupa dengan bentuk $aku tetapi lebih keil dan runingpanjang

    Daun $inus ($inus 2arkusii)$inus 2ugo erman($inus 2ugo $umilio)

    +emara 9dang(+asuarina e:uisetifolia)

  • 7/24/2019 Tumbuhan dengan Daun Linear/Sejajar

    10/11

    !esimpulan$engelompokan daun untuk golongan daun dengan Tidak Ada

    bagian yang Terlebar atau dari Pangkal sampai ujung Hampirama Lebar bisa dikelompokan dalam lima kelompok.

    Bangun garis(linearis), bangun pita(ligulatus), bangunpedang(ensiformis), bangun paku(dabus) dan bangunjarum(aerosus).

    Dari analisa atas tumbuhan dengan bentuk daun dalam satugolongan di atas, bentuk daun lebih merupakan adaptasitumbuhan atas lingkungan hidupnya (biota).

    Tidak ditemukan adanya kesamaan tanaman yang signi;kanatas kelompok tanaman dengan Tidak Ada bagian yangTerlebar atau dari Pangkal sampai ujung Hampir ama Lebarpada famili tumbuhan tersebut

  • 7/24/2019 Tumbuhan dengan Daun Linear/Sejajar

    11/11

    T