tugas validitas

12
 Nama Kelompok: 1. Mutiara Alfu N. (208311417335) 2. Wulan Rahma N. (208311417336) 3. Ruruh Dwijayanti (208311417337) 4. Tafsillatul Mufida A. (208311417341) Instrumen penelitian yang digunakan dalam penelitian yang kami bahas antara lain: 1. RPP ( Rencana Pela ksa naa n Pembelajaran) 2. LKM (Lembar Ker ja Mahasiswa) 3. Tes 4. Le mbar observasi 5. Le mba r an gket 6. Lembar p edoma n wa wan cara 7. Le mbar va li dasi Kelompok kami mencoba menunjukkan salah satu diantaranya, yaitu instrumen yang berupa Lembar angket. Dalam tesis tersebut, lembar angket ditujukan untuk semua mahasiswa sebagai objek, guna mengetahui tingkat pemahaman tentang materi ruang vektor real, kesenangan dan motivasi mahasiswa dalam mempelajari materi ruang vektor real. Rumus validasi yang digunakan penulis adalah: SR = (ST/SM) x 100% Keterangan: SR = Pros enta se skor rata -r at a has il vali dasi ST = Skor total hasil validasi masing-masing validator S M = Skor maksimum yang dapat d iperoleh dari hasil validasi 75 % SR 100 % : val id tan pa rev is i 50% SR 74% : be lum va li d de ngan se di ki t re vi si 25 % SR 49% : bel um va lid de ngan ba nyak revisi SR 24% : tidak valid Lembar angket dinyatakan valid jika sekurang-kurangnya dua dari tiga validator menyatakan valid.

Transcript of tugas validitas

Page 1: tugas validitas

7/22/2019 tugas validitas

http://slidepdf.com/reader/full/tugas-validitas 1/12

 Nama Kelompok:

1. Mutiara Alfu N. (208311417335)

2. Wulan Rahma N. (208311417336)

3. Ruruh Dwijayanti (208311417337)

4. Tafsillatul Mufida A. (208311417341)

• Instrumen penelitian yang digunakan dalam penelitian yang kami bahas antara

lain:

1. RPP (Rencana Pelaksanaan Pembelajaran)

2. LKM (Lembar Kerja Mahasiswa)

3. Tes

4. Lembar observasi

5. Lembar angket

6. Lembar pedoman wawancara

7. Lembar validasi

• Kelompok kami mencoba menunjukkan salah satu diantaranya, yaitu instrumen

yang berupa Lembar angket. Dalam tesis tersebut, lembar angket ditujukan untuk 

semua mahasiswa sebagai objek, guna mengetahui tingkat pemahaman tentang

materi ruang vektor real, kesenangan dan motivasi mahasiswa dalam mempelajarimateri ruang vektor real.

• Rumus validasi yang digunakan penulis adalah:

SR = (ST/SM) x 100%

Keterangan: SR = Prosentase skor rata-rata hasil validasi

ST = Skor total hasil validasi masing-masing validator 

SM = Skor maksimum yang dapat diperoleh dari hasil validasi

75% ≤ SR ≤ 100% : valid tanpa revisi

50% ≤ SR ≤ 74% : belum valid dengan sedikit revisi

25% ≤ SR ≤ 49% : belum valid dengan banyak revisi

SR ≤ 24% : tidak valid

• Lembar angket dinyatakan valid jika sekurang-kurangnya dua dari tiga validator 

menyatakan valid.

Page 2: tugas validitas

7/22/2019 tugas validitas

http://slidepdf.com/reader/full/tugas-validitas 2/12

• Berikut adalah lembar angket untuk siklus 1 dan siklus II beserta validasinya oleh

ketiga validator 

Pada lampiran 1 – 3

 NB:

Pada siklus 2 tidak dilaksanakan validasi, sebab validasi perangkat pembelajaran

dan instrumen penelitian pada siklus ini telah dilaksanakan pada saat validasi

 perangkat pembelajaran dan instrument penelitian pada siklus I. hal ini terjadi

dikarenakan pada siklus I telah berhasil menurut criteria keberhasilan yang sudah

ditetapkan

• Lembar angket untuk siklus 1 dan II dinyatakan valid tanpa revisi oleh ketiga

validator.

• Ketentuan untuk data hasil angket adalah tiap jawaban a mendapat skor 1 dan

setiap jawaban b mendapat skor 0.

• Pencapaian angket secara klasikal sekurang-kurangnya 75% mahasiswa

memahami materi ruang vektor real.

• Berikut data yang diperoleh melalui lembar angket pada siklus I beserta

 penghitungannya.

Pada siklus I ini peneliti menyebarkan angket kepada semua mahasiswa.

Hal ini dilakukan untuk mengetahui adanya peningkatan prestasi mahasiswa

sesudah proses pembelajaran berlangsung. Selain itu juga untuk mengetahui

tingkat kesenangan dan motivasi mahasiswa dalam mengikuti pembelajaran

dengan menggunakan strategi pembelajaran think pair share. Pengambilan data

angket ini dilaksanakan sesudah mahasiswa melaksanakan tes siklus I. Hasil dari

angket tersebut dapat dilihat pada lampiran 4

Berdasarkan hasil angket tersebut dapat diketahui bahwa: (1) 87%

mahasiswa merasa senang mengikuti pembelajaran dengan menggunakan strategi pembelajaran think pair share, (2) 77% mahasiswa menyatakan bahwa dengan

menggunakan strategi think pair share dapat memahami materi Ruang vector real,

(3) 75% mahasiswa menyatakan bahwa dengan strategi pembelajaran think pair 

 share dapat meningkatkan prestasi belajarnya, (4) 83% mahasiswa menyatakan

termotivasi untuk untuk lebih giat belajar dengan penggunaan strategi

Page 3: tugas validitas

7/22/2019 tugas validitas

http://slidepdf.com/reader/full/tugas-validitas 3/12

 pembelajaran think pair share, dan (5) 83% mahasiswa menyatakan setuju jika

strategi pembelajaran ini digunakan untuk menyatakan materi yang lainnya.

Berdasarkan hasil angket per soal tersebut dapat disimpulkan bahwa terdapat 81%

mahasiswa yang menyatakan senang dengan strategi pembelajaran yang

digunakan dan akibatnya termotivasi untuk lebih giat belajar. Motivasi belajar 

tersebut yang dapat mengantarkan mahasiswa lebih mudah untuk memahami

materi dan berdampak positif terhadap peningkatan prestasi mahasiswa. Mengacu

 pada hasil tersebut maka mahasiswa mempunyai pendapat bahwa strategi

 pembelajaran think pair share cocok digunakan pada materi yang lain.

• Refleksi siklus I untuk angket

Prosentase hasil penyebaran angket yang telah diberikan kepada 30 mahasiswa

menyatakan bahwa terdapat 81% mahasiswa menyatakan senang dengan strategi

 pembelajaran yang digunakan dan akibatnya termotivasi untuk lebih giat belajar.

Motivasi belajar tersebut yang dapat mengantarkan mahasiswa lebih mudah untuk 

memahami materi dan berdampak positif terhadap peningkatan prestasi

mahasiswa.

• Dan, berikut data yang diperoleh melalui lembar angket pada siklus II beserta

 penghitungannya.

Pada siklus 2 ini peneliti juga menyebarkan angket kepada semua

mahasiswa. Hal ini dilakukan untuk mengetahui adanya peningkatan prestasi

mahasisiwa sesudah proses pembelajaran berlangsung. Selain itu juga untuk 

mengetahui tingkat kesenangan dan motivasi mahasiswa dalam mengikuti

 pembelajaran dengan mengggunakan strategi pembelajaran think pair share.

Pengambilan data angket ini dilaksanakan sesudah mahasiswa melakukan tes.

Berdasarkan hasil angket (dapat dilihat di lampiran 5) tersebut dapat

diketahui bahwa: (1) 93% mahasiswa merasa senang mengikuti pembelajaran

dengan menggunakan strategi pembelajaran think pair share, (2) 93% mahasiswa

menyatakan bahwa dengan menggunakan strategi think pair share dapat

memahami materi subruang vector, (3) 93% mahasiswa menyatakan bahwa

dengan strategi pembelajaran think pair share dapat meningkatkan prestasi

 belajarnya, (4) 97% mahasiswa menyatakan termotivasi untuk lebih giat belajar 

Page 4: tugas validitas

7/22/2019 tugas validitas

http://slidepdf.com/reader/full/tugas-validitas 4/12

dengan penggunaan strategi pembelajaran think pair share, dan (5) 97%

mahasiswa menyatakan setuju jika strategi pembelajaran ini digunakan untuk 

menyampaikan materi yang lainnya. Berdasarkan hasil rata-rata angket tersebut

dapat disimpulkan bahwa terdapat 95% mahasiswa yang menyatakan senang

dengan strategi pembelajaran yang digunakan dan akibatnya termotivasi untuk 

lebih giat belajar. Motivasi belajar tersebut yang dapat mengantarkan mahasiswa

lebih mudah untuk memahami materi dan berdampak positif terhadap

 peningkatan prestasi mahasiswa. Mengacu pada hasil tersebut maka mahasiswa

mempunyai pendapat bahwa strategi pembelajaran think pair share cocok 

digunakan pada materi yang lain.

• Refleksi siklus II untuk angket

Prosentase hasil penyebaran angket yang telah diberikan kepada 30 mahasiswa

menyatakan bahwa terdapat 95% mahasiswa menyatakan senang dengan strategi

 pembelajaran yang digunakan dan akibatnya termotivasi untuk lebih giat belajar.

Motivasi belajar tersebut yang dapat mengantarkan mahasiswa lebih mudah untuk 

memahami materi dan berdampak positif terhadap peningkatan prestasi

mahasiswa.

• Kesimpulan yang diperoleh melalui angket

Instrumen

 penelitianUraian Kriteria

keberhasilan

Data hasil penelitianSiklus I Siklus II

Lembar angket

Prosentase

klasikal yang

menyatakan

dapat

memahami

materi ruang

vektor 

75% 81% 95%

Siklus II lebih baik dari siklus I (harus dilihat dari hasil keseluruhan instrumen)

menggambarkan peningkatan prestasi belajar mahasiswa, selain itu juga dapat

disimpulkan bahwa ke-4 instrumen mengalami peningkatan.

Page 5: tugas validitas

7/22/2019 tugas validitas

http://slidepdf.com/reader/full/tugas-validitas 5/12

Lampiran 1

PEDOMAN ANGKET MAHASISWA

Terhadap Pembelajaran dengan menggunakan Strategi Think Pair Share

Tujuan Angket:

Untuk mengetahui adanya peningkatan prestasi mahasiswa sesudah proses pembelajaran

 berlangsung pada materi Ruang Vektor Real dengan menggunakan strategi Think Pair 

Share

Petunjuk:

Bacalah pertanyaan-pertanyaa di bawah ini dengan cermat, dan kemudian berilah tanda

silang (x) pada huruf yang sesuai dengan pendapat Anda!

1. Apakah anda senang dengan strategi pembelajaran yang digunakan untuk 

menyampaikan materi Ruang Vektor Real?

a. Ya

 b. Tidak 

2. Apakah kegiatan pembelajaran yang dilakukan dengan strategi Think Pair Share dapat

membantu anda memahami materi Ruang Vektor Real?

a. Ya

 b. Tidak 

3. Apakah kegiatan pembelajaran yang dilakukan dengan strategi Think Pair Share dapat

membantu untuk meningkatkan prestasi belajar Anda?

a. Ya

 b. Tidak 

Page 6: tugas validitas

7/22/2019 tugas validitas

http://slidepdf.com/reader/full/tugas-validitas 6/12

4. Apakah strategi pembelajaran ini dapat memotivasi Anda untuk lebih giat belajar?

a. Ya

 b. Tidak 

5. Bagaimana sikap Anda jika strategi pembelajaran ini digunakan untuk 

menyampaiakan materi yang lainnya?

a. Setuju

 b. Tidak Setuju

Page 7: tugas validitas

7/22/2019 tugas validitas

http://slidepdf.com/reader/full/tugas-validitas 7/12

Lampiran 2

PEDOMAN ANGKET MAHASISWA

Terhadap Pembalajaran dengan menggunakan Strategi Think Pair Share

Tujuan Angket:

Untuk mengetahui adanya peningkatan prestasi maahasiswa sesudah proses pembelajaran

 berlangsung pada materi Subruang Vektor dengan menggunakan strategi Think Pair 

Share.

Petunjuk:

Bacalah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan cermat, dan kemudian berilah tanda

silang (x) pada huruf yang sesuai dengan pandangan Anda!

1. Apakah Anda senang dengan strategi pembelajaran yang digunakan untuk 

menyampaikan materi Subruang Vektor?

a. Ya

 b. Tidak 

2. Apakah kegiatan pembelajaran yang dilakukan dengan strategi Think Pair Share dapat

membantu Anda memahami materi Subruang Vektor?

a. Ya

 b. Tidak 

3. Apakah kegiatan pembalajaran yang dilakukan dengan strategi Think Pair Share dapat

membantu untuk meningkatkan prestasi belajar Anda?

a. Ya

 b. Tidak 

4. Apakah strategi pembalajaran Think Pair Share dapat memotivasi Anda untuk lebih

giat belajar?

a. Ya

 b. Tidak 

5. Bagaimana sikap Anda jika strategi pembelajaran Think Pair Share digunakan untuk 

menyampaikan materi yang lainnya?

a. Setuju

 b. Tidak setuju

Page 8: tugas validitas

7/22/2019 tugas validitas

http://slidepdf.com/reader/full/tugas-validitas 8/12

Lampiran 3

Daftar Hasil Validasi Lembar Angket

 No Aspek yang diskor Skor 

V1 V2 V3

1 Isi Pedoman Angketa. Pertanyaan mengacu pada rencana

 pembelajaran yang telah disiapkan4 4 4

 b. Pertanyaan berisi hal seputar 

Strategi Think Pair Share yang

diterapkan dalam pembelajaran

4 4 4

c. Ruang Lingkup pertanyaan yang

diajukan jelas4 4 4

2 Konstruksi:

a. Rumusan pertanyaan singkat dan

 jelas4 4 4

 b. Rumusan pertanyaan merupakan

kalimat Tanya4 4 4

c. Rumusan pertanyaan berupa

tanggapan mahasiswa tentang

 pembelajaran dan hasil belajar 

4 4 4

3 Bahasa dan Penelitian:

a. Menggunakan bahasa yang

sederhana sehingga mudah

dipahami

3 4 3

 b. Kalimat pertanyaannya tidak 

menimbulkan makna ganda3 4 3

c. Penulisnya mengikuti aturan EYD 3 4 4

4 Manfaat:

Dapat digunakan sebagai pedoman untuk 

menggali informasi tentang pembelajaran

yang dilakukan dari mahasiswa

3 4 3

Jumlah 36 40 36

Prosentase rata-rata hasil validasi 90% 100% 90%

Kriteria Hasil Validasi

Valid

tanpa

revisi

Valid

tanpa

revisi

Valid

tanpa

revisi

Penilaian Secara Umum terhadap Lembar Baik Baik Baik 

Page 9: tugas validitas

7/22/2019 tugas validitas

http://slidepdf.com/reader/full/tugas-validitas 9/12

Angket

Lampiran 4

Hasil Angket pada Siklus I

No Soal Angket 1 2 3 4 5Angket ke- Skor

1 1 1 1 1 1

2 1 1 1 1 1

3 1 1 1 1 1

4 1 1 1 1 1

5 1 0 0 1 1

6 0 1 1 1 1

Page 10: tugas validitas

7/22/2019 tugas validitas

http://slidepdf.com/reader/full/tugas-validitas 10/12

7 1 1 0 0 1

8 1 1 1 1 1

9 1 0 1 1 1

10 0 1 0 1 0

11 1 1 1 1 1

12 1 1 1 1 113 0 1 1 0 0

14 1 1 0 1 1

15 1 0 0 0 0

16 1 1 1 1 1

17 1 1 1 1 1

18 1 1 1 1 1

19 1 0 1 1 1

20 1 1 1 1 1

21 1 0 0 1 1

22 1 1 1 1 0

23 1 1 1 1 124 1 0 0 0 1

25 0 1 1 1 1

26 1 1 1 1 1

27 1 1 0 0 1

28 1 0 1 1 0

29 1 1 1 1 1

30 1 1 1 1 1

Jumlah 26 23 22 25 25

% Pencapaian

Angket per-Soal

87% 77% 73% 83% 83%

Rata-rata %

Pencapaian Angket81%

Page 11: tugas validitas

7/22/2019 tugas validitas

http://slidepdf.com/reader/full/tugas-validitas 11/12

Lampiran 5 Hasil Angket pada Siklus 2

Page 12: tugas validitas

7/22/2019 tugas validitas

http://slidepdf.com/reader/full/tugas-validitas 12/12

Soal Angket 1 2 3 4 5

angket ke- Skor

1 1 1 1 1 12 1 1 1 1 1

3 1 1 1 1 1

4 1 1 1 1 1

5 1 1 1 1 1

6 1 1 1 1 1

7 1 1 1 1 1

8 1 1 1 1 1

9 1 1 1 1 1

10 0 1 1 1 1

11 1 1 1 1 1

12 1 1 1 1 1

13 0 1 1 1 1

14 1 1 0 1 1

15 1 1 1 1 1

16 1 1 1 1 1

17 1 1 1 1 1

18 1 1 1 1 1

19 1 0 1 1 1

20 1 1 1 1 1

21 1 1 1 1 1

22 1 1 1 1 123 1 1 1 1 1

24 1 1 1 1 1

25 1 1 1 1 1

26 1 1 1 1 1

27 1 1 0 0 1

28 1 0 1 1 0

29 1 1 1 1 1

30 1 1 1 1 1

Jumlah 28 28 28 29 29

% pencapaian

angket persoal 93% 93% 93% 97% 97%

Rata-rata %

Pencapaian

angket

95%