Tugas Pengolahan Air Lanjut

2
TUGAS PENGOLAHAN AIR LANJUT Nama : Nico Halomoan NIM : 25311024 Mengapa Dinamakan “Pengolahan Air Lanjut” Mata Kuliah Pengolahan Air Lanjut merupakan mata kuliah Lanjutan bagi Mahasiswa Magister Teknik Linkungan ITB. Dinamakan demikian karena yang dipelajari merupakan unit-unit pengolahan air yang paling mutakhir termasuk didalamnya perkembangan terakhir proses pengolahan air minum, Hal menarik yang didapat dari mata kuliah ini adalah adanya pemahaman mendalam dari subjek-subjek pengolahan yang selama ini hanya dipelajari bagian-bagian dasarnya di Unit Operasi, Unit Proses, PBPAM dan PBPAL. Selanjutnya Pengolahan Air Lanjut juga mempelajari aspek-aspek engineering dan proses. Pemahaman lebih lanjut proses fisika kimia pengolahan air minum konvensional, Desalinasi dan demineralisasi; destilasi, R-O dan ion exchanger, Desinfeksi, UV, ozon & chlor, adsorpsi, aerasi, Rangkaian proses untuk pengolahan air dengan kualitas spesifik. Karena Tujuan akhir dari Pengolahan Air yang dilakukan adalah untuk: Menghasilkan air yang aman untuk dikonsumsi manusia (Safe) Memproduksi air yang memenuhi selera (taste) konsumen (palatable) Memproduksi air secara ekonomis dari sisi kapital maupun operasional Dikarenakan adanyta Bahan Kimia di Alam Dari kira-kira 100 unsur yang diketahui manusia, basik molekuler dari suatu sistem kehidupan pada umumnya sama dimana 22 unsur umum ditemukan di makhluk hidup. Kontaminan Natural

Transcript of Tugas Pengolahan Air Lanjut

Page 1: Tugas Pengolahan Air Lanjut

TUGAS PENGOLAHAN AIR LANJUT

Nama : Nico Halomoan

NIM : 25311024

Mengapa Dinamakan “Pengolahan Air Lanjut”

Mata Kuliah Pengolahan Air Lanjut merupakan mata kuliah Lanjutan bagi Mahasiswa Magister Teknik

Linkungan ITB. Dinamakan demikian karena yang dipelajari merupakan unit-unit pengolahan air

yang paling mutakhir termasuk didalamnya perkembangan terakhir proses pengolahan air minum,

Hal menarik yang didapat dari mata kuliah ini adalah adanya pemahaman mendalam dari subjek-

subjek pengolahan yang selama ini hanya dipelajari bagian-bagian dasarnya di Unit Operasi, Unit

Proses, PBPAM dan PBPAL.

Selanjutnya Pengolahan Air Lanjut juga mempelajari aspek-aspek engineering dan proses.

Pemahaman lebih lanjut proses fisika kimia pengolahan air minum konvensional, Desalinasi dan

demineralisasi; destilasi, R-O dan ion exchanger, Desinfeksi, UV, ozon & chlor, adsorpsi, aerasi,

Rangkaian proses untuk pengolahan air dengan kualitas spesifik.

Karena Tujuan akhir dari Pengolahan Air yang dilakukan adalah untuk:

• Menghasilkan air yang aman untuk dikonsumsi manusia (Safe)

• Memproduksi air yang memenuhi selera (taste) konsumen (palatable)

• Memproduksi air secara ekonomis dari sisi kapital maupun operasional

Dikarenakan adanyta Bahan Kimia di Alam Dari kira-kira 100 unsur yang diketahui manusia, basik

molekuler dari suatu sistem kehidupan pada umumnya sama dimana 22 unsur umum ditemukan di

makhluk hidup.

Kontaminan Natural

– Kekeruhan/tanah

– Sewage (Organic)

– Materi/pipa yang korosi (Pb, Zn, Cu)

– Chlor, Coagulant

– Nutrien dari pertanian

– pH air akibat polusi udara

– Fuoride

Kontaminan Antropogenik:

– Bahan bahan xenobiotics dari industri, pertanian, household

Page 2: Tugas Pengolahan Air Lanjut

Keberadaan kontaminan yang ada di air tersebut yang selanjutnya harus disisihkan dengan unit-unit

operasi dan proses yang ada. Bila melihat secara konvensional, ada beberapa kekurangan seperti

kurangnya kemampuan unit-unit konvensional untuk menghilangkan sennyawa-senyawa yang

sifatnya trace element yang hanya bisa dilakukan secara adsorpsi, ion exchange atau membran.