Tugas kelompok

8
KAITAN ANTARA SAINS, TEKNOLOGI DAN MASYARAKAT, SERTA HUBUNGAN DENGAN HAKIKI DAN SIFAT TEKNOLOGI SAJIAH ARDIANSYAH ISMAIL MAJID

Transcript of Tugas kelompok

Page 1: Tugas kelompok

KAITAN ANTARA SAINS, TEKNOLOGI DAN MASYARAKAT, SERTA HUBUNGAN DENGAN

HAKIKI DAN SIFAT TEKNOLOGI

SAJIAH ARDIANSYAHISMAIL MAJID

Page 2: Tugas kelompok

TERIMAH KASIH

Page 3: Tugas kelompok

A. HAKIKAT TEKNOLOGIPerkembangan dunia IPTEK yang demikian mengagumkan itu memang

telah membawa manfaat yang luar biasa bagi kemajuan peradaban umat manusia. Jenis-jenis pekerjaan yang sebelumnya menuntut kemampuan fisik yang cukup besar, kini relatif sudah bisa digantikan oleh perangkat mesin-mesin otomatis

Istilah teknologi pertama kali digunakan oleh Philips pada tahun 1706 pada sebuah buku yang berjudul: “Technologi a description of the arts expecially the mechanical. Sedangkan Pertanyaan tentang hakikat teknologi sebenarnya sudah muncul sejak zaman Yunanikuno (Aristoteles). Saat itu dikenal terma filsafat: techne dan poiesis

Pada Hakikatnya, Menurut Kunto Wibisono: ”Merupakan hasil penerapan secara sistematik ilmu pengetahuan, sebagai suatu himpunan rasionalistik empirik dari berbagai komponen pendukungnya, dengan maksud hendak mengusai atau mengendalikan gejala-gejala yang dihadapinya melalui proses produktif secara ekonomis.”

Page 4: Tugas kelompok

Teknologi yang kita gunakan saat ini pada hakikatnya adalah :

TanganTeknologi bersifat dialektikTeknologi memerlukan energi yang sangat

besar

Page 5: Tugas kelompok

B. SIFAT TEKNOLOGI

Teknologi memberikan manfaat yang sangat besar pada segala bidang kehidupan manusia, Akan tetapi dalam implementasi penggunaannya menimbulkan akibat yang mengganggu manusia pula beserta alam sekitarnya. Misalnya polusi udara yang ditimbulkan oleh asap pabrik maupun kendaraan, ledakan nuklir dahsyat yang menghancurkan kota beserta seluruh isinya, pergeseran ekosisstem alam akibat pembangunan jalan aspal, rumah, pabrik, dan lain- lain.

Page 6: Tugas kelompok

C. PENGGOLONGAN TEKNOLOGI

• Teknologi sebagai buatan manusia• Teknologi sebagai kegiatan manusia• Teknologi sebagai kumpulan pengetahuan• Teknologi sebagai kebulatan system

Page 7: Tugas kelompok

KAITAN ANTARA SAINS TEKNOLOGI DAN MASYARAKAT

• Sains dan Teknologi adalah institusi manusiawi; artinya Sains dan Teknologi adalah karya yang dilahirkan manusia. Maka tanpa adanya manusia kedua karya tersebut juga tidak akan ada

• Sains secara umum dapat didefinisikan sebagai pengetahuan (knowledge) yang didapatkan dengan cara sistematis tentang struktur dan perilaku dari segala fenomena yang ada di jagad raya dan isinya, baik fenomena alam maupun sosial

Page 8: Tugas kelompok

Oleh karena itu tanpa manusia, tanpa masyarakat, teknologi pun tiada.

Teknologi diciptakan manusia melalui penerapan (exercise) budidaya akalnya. Manusia harus mendayakan akal pikirannya dalam me-reka teknologi berdasarkan ratio (nalar) dan kemudian membuatnya, merekayasanya, menjadi suatu produk yang kongkrit. Jadi perlu penerapan rekayasa dalam menciptakan teknologi, dan sebaliknya teknologi kemudian akan membantu manusia dalam merekayasa.